Anda di halaman 1dari 2

MORFOLOGI & ANATOMI BUAH

SERTA KADAR GULANYA

LATAR BELAKANG

Buah merupakan bagian tumbuhan yang sering dikonsumsi. Bentuk buah dan anatominya beraneka
ragam. Ada buah sejati atau buah semu. Ada buah yang berbiji tunggal dan ada yang berbiji majemuk.
Umumnya buah secara anatomi terdiri dari exocap, endocap dan mesocap. Ada yang mempunyai kulit
yang tipis atau tebal, halus atau berkerut bahkan bergerigi. Warna kulit juga beranekaragam dari hijau,
putih, merah, ungu dan lainnya. Warna kulit dapat merupakan indikator kematangan buah. Tekstur
buah juga beranekaragam; keras, lembut, renyah, berair dan lainnya. Bagian buah yang dikonsumsi
juga beragam. Kandungan bahan yang dikonsumsi dari buah dapat berupa air, karbohidrat, lemak,
protein, vitamin, serat dan abu. Selain itu, ada buah mengandung zat lain seperti untuk obat-obatan.

Pada praktikum ini, saudara akan mengobservasi morfologi & anatomi buah. Kadar gula dari buah juga
diukur.

ALAT DAN BAHAN


Alat
1. Refraktometer untuk gual
2. Pisau
3. Piring
4. Talenan/ceper
5. Tissue kertas, serbet
6. Petri dish
7. Penghancur bawang
8. Pipet tetes
Bahan
1. Buah
2. Air aquades
3. Botol sprayer

PROSEDUR:
1. Siapkan 4 jenis buah-buahan
2. Amati morfologi dilihat bentuk, warna kehalusan
3. Amati anatomi buahnya
4. Ukur kadar gula dari bagian buah yang dikonsumsi dengan menggunakan refratometer
Caranya:
a. Pastikan refraktometer bersih dan kering
b. Tetes aquades pada refraktometer dan tutup sampai tidak ada gelembung
c. Arahkan refraktometer kearah sumber cahaya dan lihat ukurannya harus mencapai 0
(nol). Jika belum mencapai nol, maka diperlukan kalibrasi dengan memutar tombol yang
ada pada refraktometer.
d. Jika ukuran sudah mencapai nol, bersihkan dan keringkan dengan kertas tissue.
e. Ambil potongan buah dan letakkan pada pemeras bawang dan peras.
f. Ambil cairan buah tersebut dengan meneteskan pada refraktometer dan tutup.
g. Ukur kadar gula masing-masing buah dengan mengulang tiga kali.
h. Catat dan baut laporan
A. Morfologi Buah

Buah
No Karakter
1. Bentuk
2. Tingkat kematangan
3. Kulit
- Warna
Permukaan
- Licin
- kasar
- Berduru
- berambut
- lainnya
4 Lainnya

B. Anatomi dan Kandungan Gula


Buah
No Karakter
1 Exocarp
2 Mesocarp
3 Endocarp
Daging buah
4 - Warna
- Tekstur
5 Kadar Gula

Anda mungkin juga menyukai