Anda di halaman 1dari 8

PENDOKUMENTASIAN ASUHAN KEBIDANAN KEHAMILAN AKIBAT

PEMERKOSAAN (ANGER RAPE)

Disusun Oleh :

Sylvie Septianita Kanty


NPM. 212207103

PROGRAM STUDI S-1 KEBIDANAN


FAKULTAS KESEHATAN
UNIVERSITAS JENDERAL ACHMAD YANI YOGYAKARTA
TAHUN 2022
ASUHAN KEBIDANAN PADA IBU HAMIL Nn. I G1P0A0
UMUR 20 TAHUN UK 12 MINGGU DENGAN KEHAMILAN AKIBAT PEMERKOSAAN
(ANGER RAPE)
DI PMB SYVIE

Tanggal pengkajian : 27 November 2022


Jam pengkajian :11.00 WITA
Tempat : PMB Sylvie

1.Data Subyektif
a.Data Subyektif

Ibu
Nama : Nn. I
Umur : 20 tahun
Suku/Bangsa : Banjar/Indonesia
Agama : Islam
Pendidikan : Mahasiswi
Pekerjaan : Belum bekerja
Alamat : Teluk dalam
b.Keluhan Utama : Nn. I mengatakan ingin memeriksakan dirinya setelah ia mengetahui
terlambat haid selama kurang lebih 3 bulan.
c.Riwayat Menstruasi
Umur menarche : 16 tahun
lamanya Haid : 5-7 hari
jumlah darah Haid : 2 ×ganti pembalut.
HPHT : 30 Agustus 2022
HPL : 7 Juni 2023
(√)Dismenorhea (-) Spooting
(-)Menorragia (-) Metrorhagia
(-)Pre Menstruasi Sindrom
d.Riwayat Perkawinan
Kawin : Tidak
Kawin :-
e. Riwayat Hamil Sekarang
HPHT : 30 Agustus 2022
HPL : 7 Juni 2023
Gerakan janin pertama kali dirasakan : -
Hamil Muda: (√) Mual (√) Muntah
(-) Perdarahan (√) Lain-lain: pusing

g.Riwayat Penyakit yang Lalu/ Operasi


Pernah dirawat : -
Pernah dioperasi : -

h.Riwayat Penyakit Keluarga (Ayah, ibu, adik, paman, bibi) yang pernah
menderita sakit
(-) Kanker (-)Penyakit Hati (-) Hipertensi
(-)Diabetes Melitus (-)Penyakit Ginjal (-)Penyakit Jiwa
(-) Kelainan Bawaan (-) HamilKembar (-)Tuberculosis
(-)Epilepsi (-) Alergi:

i.Riwayat Gynekologi
(-) Infertilitas (-) InfeksiVirus (-) PMS:
(-) Cervisitis Cronis (-) Endometriosis (-) Myoma
(-) Polip Serviks (-) KankerKandungan (√) Perkosaan
(-) Operasi Kandungan

j. Riwayat Keluarga Berencana


Metode KB yang pernah dipakai : -

k. Pola Pemenuhan Kebutuhan Sehari-hari


1) Pola Makan : 2 kali/sehari
Menu : nasi, ayam/ikan,
2) Pola Minum : 7 gelas sehari
(-) Alkohol (-) Obat-obatan/Jamu (√) Kopi
3) Pola Eliminasi
BAK : 2x/hari warna : kuning
BAB : 1x/hari warna : kuning kecoklatan
4) Pola Istirahat :
Tidur: 4-5 jam/hari
5) Psikososial
Penerimaan klien terhadap kehamilan ini : tidak menerima
Social support (-) Suami (-) Orangtua
(-) Mertua (-) Keluarga lain
6) Seksualitas
Frekuensi 3 kali

2.Data Obyektif
a. Pemeriksaan Umum
1) Keadaan Umum : terlihat lesu
2) Kesadaran : composmentis
3) Keadaan Emosional : tidak baik
4) Tinggi Badan : 158 cm
Berat Badan : 45 kg
5) Tanda– tanda Vital
Tekanan Darah : 90/60 mmHg
Nadi : 80 ×per menit
Pernapasan : 24 ×per menit Suhu
Suhu : 36,6 ° C
b. Pemeriksaan Fisik
1) Muka : simteris dan terlihat pucat
2) Mata : simetris, konjungtiva merah muda, tidak ikterik
3) Mulut : bersih, bibir pecah-pecah
4) Gigi /Gusi : terdapat plak gigi dan terdapat karies
5) Leher : tidak ada pembesaran vena jugularis dan tiroid terdapat
luka goresan pada leher
6) Payudara : simetris, terdapat memar yang memudar, areola
berwarna coklat,
7) Perut : tidak ada bekas luka pembedahan,
Leopold I : Teraba ballotement
Leopold II :-
Leopold III :-
Leopold IV :-
TFU : 2 jari diatas simpisis
DJJ : belum terdengar

8)Genetalia : bersih, tidak ada tanda-tanda infeksi


9) Ektremitas
Atas Bawah : bersih, tidak ada oedema, tidak ada varises, terdapat luka bekas
goresan benda tajam dan terdapat memear akibat hantaman benda
tumpul

c. Pemeriksaan Penunjang
1) Hemoglobin : 10 g/dL
2) Golongan Darah : AB
3) PP Test : (+)
4) Protein Urine :-
5) Glukosa Urine :-

Bidan

Sylvie Septianita Kanty


2.Analisa
a. Diagnosa:
G1P0A0,20 tahun, hamil 12 minggu, dengan kehamilan fisiologis ( kehamilan akibat pemerkosaan )
Janin tunggal
b. Masalah : anemia ringan dan kehamilan yang tidak diinginkan
c. Kebutuhan : pemenuhan gizi seimbang dengan mengkonsumsi sayur, memperhatikan pola tidur
d. Diagnosa Potensial : ibu hamil dengan anemia ringan dan kehamilan yang tidak diinginkan
e. Antisipasi Tindakan segera : pemberian tablet Fe dan kenseling mengenai kehamilan
3. Perencanaan

Tanggal : Minggu, 27 November 2022


Waktu : 11.50 WITA
1. Memberitahukan kondisi ibu saat ini
2. Memberikan KIE terhadap kehamilan yang sedag dialami dan konseling tentang penerimaan
ibu atas kehamilannya
3. Melakukan diskusi kepada pihak keluarga klien
4. Memberikan terapi pengobatan berupa obat oral untuk kehamilan dan pemberian tablet Fe
5. Melakukan pengkajian
6. Melakukan dokumentasi asuhan kebidanan
7. Memberitahu ibu untuk kunjungan ulang 1 bulan lagi

Bidan

Sylvie Septianita Kanty


4.Penatalaksanaan
Tanggal : Minggu, 27 November 2022
Waktu : 12.00 WITA

1. Memberitahukan kepada ibu bahwa keadaannya sehat dan sudha memasuki usia
kehamilan 12 minggu. Tekanan darah 90/60 mmHg, Nadi 80 x/menit, respirasi
24x/menit, suhu 36,6 oC dan PP test menunjukkan hasil positif.
2. Melakukan komunikasi pada Nn. I mengenai kehamilannya. Memberikan dukungan
emosional dan kalimat penyemangat agar Nn. I tidak merasa terbebani dengan
kehamilannya dan mau menerima kehamilannya.
3. Memberikan dukungan untuk mau berbicara kepada keluarganya mengenai kehamilan
yang sedang dialami dan meyakinkan Nn. I bahwa semuanya akan baik-baik saja jika
dibicarakan dengan lapang dada.
4. Meyakinkan Nn. I bahwa keluarga dan orang sekitar akan menerima kehamilan Nn. I
5. Memberitahukan kepada Nn. I untuk menjaga jarak pada orang-orang/lingkungan
yang berpotensi membawa pengaruh buruk untuk Nn. I dan kehamilannya dan
sarankan Nn. I untuk berada di tempat yang aman, nyaman dan tenang untuk
penyembuhan luka diri akibat indsiden.
6. Melakukan diskusi dengan Nn. I terkait siapa yang bisa dihubungi atau memberikan
bantuan.
7. Pemberian terapi obat kehamilan dan tablet Fe untuk pencegahan anemia
8. Memberikan KIE tentang pemenuhan gizi dengan memenuhi asupan makan dengan
nasi, lauk-pauk-sayur-sayuran dan buah-buahan.
9. Melakukan kunjungan ulang dengan jadwal yang sudah ditentukan atau jika ada
keluhan.

Bidan

Sylvie Septianita Kanty


5.Evaluasi
Tanggal : Minggu, 27 Noveber 2022
Waktu : 13.45 WITA

1. Nn. I mengerti dan terlihat sangat terkejut mengetahui dirinya sedang hamil.
2. Nn. I masih merasa belum siap untuk menjadi seorang ibu dan merasa sangat terluka
akibat perbuatan pasangannya terhadap dirinya. Nn. P tidak menerima kehamilan nya
karena masih duduk dibangku kuliah dan merasa kehamilan ini bukan
tanggungjawabnya melainkan tanggungjawab pasangannya yang telah berbuat buruk
kepadanya. Nn. I menatakan butuh waktu untuknya menerima kehamilannya.
3. Nn. I merasa ragu untuk memberitahukan kondisinya kepada keluarga karna takut
akan dimarahi dan dicaci maki. Tetapi setelah mendengar penjelasan oleh bidan,
akhirnya Nn. I bersedia memberitahukan kehamilannya kepada keluarga.
4. Nn. I paham dan mengerti
5. Nn. I paham dan mengerti
6. Nn. I mengerti
7. Nn. I bersedia mengkonsumsi obat-obatan yang telah dberikan
8. Nn. I mengerti dan akan menerapkan pola hidup sehat
9. Nn. I bersedia melakukan kunjungan ulang.

Bidan

Sylvie Septianita Kanty

Anda mungkin juga menyukai