Anda di halaman 1dari 9

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Sekolah : SMA Negeri 4 Kupang


Mata Pelajaran : Kimia
Kelas/Semester : XII / Ganjil
Materi Pokok : Kimia Unsur
Alokasi Waktu : 320 menit (2 x pertemuan)

A. Kompetensi Inti (KI)


KI-1: Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
KI-2: Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong,
kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap
sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif
dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan
bangsa dalam pergaulan dunia.
KI-3: Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural
berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban
terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerap-kan pengetahuan prosedural
pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan
masalah.
KI 4: Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkrit dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu
menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar (KD) dan Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)


Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
3.8 Menganalisis kelimpahan, 3.8.1 Menguraikan kelimpahan unsur-unsur
kecenderungan sifat fisika dan kimia, periode ketiga (Na, Mg, Al, Si, P, S, Cl
manfaat, dan proses pembuatan dan Ar)
unsur-unsur periode 3 dan golongan 3.8.2 Menganalisis kecenderungan sifat fisika
transisi (periode 4) dan kimia unsur periode ketiga
3.8.3 Menjelaskan proses pembuatan unsur-
unsur periode ketiga
3.8.4 Menjelaskan kegunaan unsur dan
senyawa periode ketiga
3.8.5 Menjelaskan sifat fisis, bilangan oksidasi,
warna, kereaktifan katalitik dan sifat
kemagnetan unsur transisi
3.8.6 Menganalisis nama senyawa kompleks
3.8.7 Menentukan struktur ion kompleks
3.8.8 Menjelaskan kelimpahan senyawa transisi
di Alam
3.8.9 Menjelaskan proses pembuatan dan
kegunaan unsur transisi (Sc,Ti, V, Cr,
Mn, Fe, Co, Ni, Cu dan Zn)
4.8 Menyajikan data hasil penelusuran 4.8.1 Menyajikan video percobaan mengenai
informasi sifat dan pembuatan unsur- sifat dan pembuatan unsur periode 3 dan
unsur Periode 3 dan unsur golongan unsur golongan transisi
transisi (periode 4)

C. Tujuan Pembelajaran
Pertemuan 1 :
Setelah mengikuti proses pembelajaran, peserta didik diharapkan dapat :
1. Menguraikan kelimpahan unsur-unsur periode ketiga (Na, Mg, Al, Si, P, S, Cl dan Ar)
2. Menganalisis kecenderungan sifat fisika dan kimia unsur periode ketiga
3. Menjelaskan proses pembuatan unsur-unsur periode ketiga
4. Menjelaskan kegunaan unsur dan senyawa periode ketiga
5. Menjelaskan sifat fisis, bilangan oksidasi, warna, keatifan katalitik dan sifat kemagnetan
unsur transisi
Pertemuan 2 :
6. Menganalisis nama senyawa kompleks
7. Menentukan struktur ion kompleks
8. Menjelaskan kelimpahan senyawa transisi di Alam
9. Menjelaskan proses pembuatan dan kegunaan unsur transisi (Sc,Ti, V, Cr, Mn, Fe, Co,
Ni, Cu dan Zn)

D. Materi Pembelajaran
1. Unsur-unsur periode ketiga
2. Unsur-unsur transisi periode keempat

E. Model dan Metode Pembelajaran


Model Pembelajaran : Problem Based Learning
Metode : Tanya jawab dan diskusi

F. Media pembelajaran dan Alat/Bahan


Media :
 Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD)
 Power Point
Alat/Bahan :
 Spidol, papan tulis
 Laptop
 LCD Proyektor

G. Sumber Belajar

Atkins, peter. 2009. Inorganic Chemistry Fifth Edition. New York : University of Oxford
Brady, James E. (Sukmariah Maun).1999. Kimia Universitas Asas dan Struktur Edisi Kelima
Jilid Satu. Jakarta: Binarupa Aksara.
Chang, Raymond. 2002. Chemistry. 10th edition. New York: McGraw-Hill.
Chang, Raymond. 2002. Konsep-Konsep Inti Edisi ketiga Jilid 2. New York: McGraw-Hill
Dyah, anis dkk. 2015. Detik-detik Ujian Nasional Kimia. Klaten : PT. Intan Pariwara
Housecroft, Catherine. Inorganic Chemistry second edition. New York : McGraw-Hill
Purnawan, chandra dkk. 2013. Buku Guru Kimia Untuk SMA Kelas XII Kurikulum 2013.
Sidoarjo : Mas Media
Sudarmo, unggul. 2015. Kimia untuk SMA/MA Kelas XII kelompok Peminatan Matematika
dan Ilmu Alam Kurikulum 2013. Surakarta : Penerbit Erlangga
H. Kegiatan Pembelajaran

Pertemuan I
Kegiatan Sintaks Pembelajaran Deskripsi Kegiatan Alokasi
Pembelajaran (Problem based learning) waktu
1. Guru masuk kedalam kelas dan 20
Pendahuluan menyapa peserta didik Menit
2. Guru menciptakan suasana kelas
yang religius dengan menunjuk
salah satu peserta didik untuk
memimpin doa.
3. Guru memeriksa kehadiran
peserta didik sebagai sikap
disiplin.
4. Guru menyampaikan kompetensi
dasar dan tujuan pembelajaran
yang akan dicapai.
5. Guru memberikan apersepsi :
peserta didik mengamati tabel
periodik yang ditampilkan.

Berdasarkan tabel tersebut guru


menanyakan cara penentuan
periode dan golongan berdasarkan
konfigurasi elektron.
Orientasi peserta didik Guru merangsang peserta didik 120
Inti kepada masalah dengan mengajukan beberapa menit
pertanyaan terkait dengan
kecenderungan sifat unsur-unsur
periode ketiga
Mengorganisasikan siswa Guru memulai kegiatan
untuk belajar pembelajaran dengan membagi
peserta didik dalam beberapa
kelompok yang yang dibentuk secara
heterogen.
Membimbing penyelidikan Guru memberikan LKPD dan Bahan
individu maupun ajar (unsur-unsur periode ketiga)
kelompok pada masing-masing kelompok dan
membantu peserta didik
mengumpulkan informasi dari
berbagai sumber yang dibutuhkan
dalam pemecahan masalah.
Mengembangkan dan Peserta didik mempresentasikan
menyajikan hasil karya hasil diskusi kelompok di depan
kelas. Guru menjadi pemandu dalam
kegiatan presentasi tersebut.
Menganalisis dan Guru meminta peserta didik untuk
mengevaluasi proses mengkonstruksi pemikiran dan
pemecahan masalah aktivitas yang telah dilakukan
selama kegiatan presentasi dari
masing-masing kelompok dan guru
mengevaluasi hasil presentasi
tersebut.
1. Guru melakukan refleksi atau 20 menit
Penutup membuat rangkuman dengan
melibatkan siswa
2. Guru melaksanakan tindak lanjut
dengan memberikan arahan, atau
kegiatan, atau tugas sebagai
bagian remidi/pengayaan
3. Guru mengakiri pembelajaran
dengan meminta salah seorang
peserta didik untuk memimpin
doa.
Pertemuan 2
Kegiatan Sintaks Pembelajaran Deskripsi Kegiatan Alokasi
Pembelajaran (Problem based learning) waktu
1. Guru masuk kedalam kelas dan 20
Pendahuluan menyapa peserta didik Menit
2. Guru menciptakan suasana
kelas yang religius dengan
menunjuk salah satu peserta
didik untuk memimpin doa.
3. Guru memeriksa kehadiran
peserta didik sebagai sikap
disiplin.
4. Guru menyampaikan
kompetensi dasar dan tujuan
pembelajaran yang akan
dicapai.
5. Guru memberikan apersepsi :
guru menanyakan pengertian
unsur transisi, dan letaknya
dalam tabel periodik.
Orientasi peserta didik Peserta didik mengamati gambar 120
Inti kepada masalah unsur-unsur transisi (Ti3+, Cr3+, menit
Mn2+, Fe3+, Co2+, Ni2+, Cu2+, Sc2+)

Guru merangsang siswa dengan


mengajukan beberapa pertanyaan
(bagaimana proses pembentukan
warna pada unsur transisi)
Mengorganisasikan siswa Guru memulai kegiatan
untuk belajar pembelajaran dengan membagi
peserta didik dalam beberapa
kelompok yang yang dibentuk
secara heterogen.
Membimbing penyelidikan Guru memberikan LKPD dan
individu maupun kelompok Bahan ajar (unsur-unsur periode
keempat/transisi) pada masing-
masing kelompok dan membantu
peserta didik mengumpulkan
informasi dari berbagai sumber
yang dibutuhkan dalam
pemecahan masalah.
Mengembangkan dan Peserta didik mempresentasikan
menyajikan hasil karya hasil diskusi kelompok di depan
kelas. Guru menjadi pemandu
dalam kegiatan presentasi
tersebut.
Menganalisis dan Guru meminta peserta didik untuk
mengevaluasi proses mengkonstruksi pemikiran dan
pemecahan masalah aktivitas yang telah dilakukan
selama kegiatan presentasi dari
masing-masing kelompok dan
guru mengevaluasi hasil
presentasi tersebut.

1. Guru melakukan refleksi atau 20 menit


Penutup membuat rangkuman dengan
melibatkan siswa
2. Guru melaksanakan tindak
lanjut dengan memberikan
arahan, atau kegiatan, atau
tugas sebagai bagian
remidi/pengayaan
3. Guru mengakiri pembelajaran
dengan meminta salah
seorang peserta didik untuk
memimpin doa.

I. Penilaian
a. Sikap
- Penilaian Observasi
Penilaian observasi berdasarkan pengamatan sikap dan perilaku peserta didik sehari-hari, baik
terkait dalam proses pembelajaran maupun secara umum. Pengamatan langsung dilakukan oleh
guru. Berikut contoh instrumen penilaian sikap
N Aspek Perilaku yang Dinilai Jumlah Skor Kode
Nama Siswa
o BS JJ TJ DS Skor Sikap Nilai
1 Soenarto 75 75 50 75 275 68,75 C
2 ... ... ... ... ... ... ...

Keterangan :
• BS : Bekerja Sama
• JJ : Jujur
• TJ : Tanggun Jawab
• DS : Disiplin

Catatan :
1. Aspek perilaku dinilai dengan kriteria:
100 = Sangat Baik
75 = Baik
50 = Cukup
25 = Kurang
2. Skor maksimal = jumlah sikap yang dinilai dikalikan jumlah kriteria = 100 x 4 = 400
3. Skor sikap = jumlah skor dibagi jumlah sikap yang dinilai = 275 : 4 = 68,75
4. Kode nilai / predikat :
75,01 – 100,00 = Sangat Baik (SB)
50,01 – 75,00 = Baik (B)
25,01 – 50,00 = Cukup (C)
00,00 – 25,00 = Kurang (K)
5. Format di atas dapat diubah sesuai dengan aspek perilaku yang ingin dinilai

- Penilaian Diri
Seiring dengan bergesernya pusat pembelajaran dari guru kepada peserta didik, maka peserta didik
diberikan kesempatan untuk menilai kemampuan dirinya sendiri. Namun agar penilaian tetap
bersifat objektif, maka guru hendaknya menjelaskan terlebih dahulu tujuan dari penilaian diri ini,
menentukan kompetensi yang akan dinilai, kemudian menentukan kriteria penilaian yang akan
digunakan, dan merumuskan format penilaiannya Jadi, singkatnya format penilaiannya disiapkan
oleh guru terlebih dahulu. Berikut Contoh format penilaian :
Jumlah Skor Kode
No Pernyataan Ya Tidak
Skor Sikap Nilai
Selama diskusi, saya ikut serta
1 50
mengusulkan ide/gagasan.
Ketika kami berdiskusi, setiap
2 anggota mendapatkan kesempatan 50
250 62,50 C
untuk berbicara.
Saya ikut serta dalam membuat
3 50
kesimpulan hasil diskusi kelompok.
4 ... 100

Catatan :
1. Skor penilaian Ya = 100 dan Tidak = 50
2. Skor maksimal = jumlah pernyataan dikalikan jumlah kriteria = 4 x 100 = 400
3. Skor sikap = (jumlah skor dibagi skor maksimal dikali 100) = (250 : 400) x 100 = 62,50
4. Kode nilai / predikat :
75,01 – 100,00 = Sangat Baik (SB)
50,01 – 75,00 = Baik (B)
25,01 – 50,00 = Cukup (C)
00,00 – 25,00 = Kurang (K)
5. Format di atas dapat juga digunakan untuk menilai kompetensi pengetahuan dan keterampilan

- Penilaian Teman Sebaya


Penilaian ini dilakukan dengan meminta peserta didik untuk menilai temannya sendiri. Sama halnya
dengan penilaian hendaknya guru telah menjelaskan maksud dan tujuan penilaian, membuat kriteria
penilaian, dan juga menentukan format penilaiannya. Berikut Contoh format penilaian teman sebaya
:
Nama yang diamati : ...
Pengamat : ...

Jumlah Skor Kode


No Pernyataan Ya Tidak
Skor Sikap Nilai
1 Mau menerima pendapat teman. 100
Memberikan solusi terhadap
2 100
permasalahan.
Memaksakan pendapat sendiri 450 90,00 SB
3 100
kepada anggota kelompok.
4 Marah saat diberi kritik. 100
5 ... 50
Catatan :
1. Skor penilaian Ya = 100 dan Tidak = 50 untuk pernyataan yang positif, sedangkan untuk
pernyataan yang negatif, Ya = 50 dan Tidak = 100
2. Skor maksimal = jumlah pernyataan dikalikan jumlah kriteria = 5 x 100 = 500
3. Skor sikap = (jumlah skor dibagi skor maksimal dikali 100) = (450 : 500) x 100 = 90,00
4. Kode nilai / predikat :
75,01 – 100,00 = Sangat Baik (SB)
50,01 – 75,00 = Baik (B)
25,01 – 50,00 = Cukup (C)
00,00 – 25,00 = Kurang (K)

- Penilaian Jurnal (Lihat lampiran)

b. Pengetahuan
- Tertulis Uraian dan atau Pilihan Ganda (Lihat lampiran)
- Tes Lisan/Observasi Terhadap Diskusi, Tanya Jawab dan Percakapan
Praktek Monolog atau Dialog
Penilaian Aspek Percakapan
N Skala Jumlah Skor Kode
Aspek yang Dinilai
o 25 50 75 100 Skor Sikap Nilai
1 Intonasi
2 Pelafalan
3 Kelancaran
4 Ekspresi
5 Penampilan
6 Gestur

c. Keterampilan
- Penilaian Unjuk Kerja
Contoh instrumen penilaian unjuk kerja dapat dilihat pada instrumen penilaian ujian keterampilan
berbicara sebagai berikut:

Instrumen Penilaian
Sangat Kurang Tidak
Baik
No Aspek yang Dinilai Baik Baik Baik
(75)
(100) (50) (25)
1 Kesesuaian respon dengan pertanyaan
2 Keserasian pemilihan kata
3 Kesesuaian penggunaan tata bahasa
4 Pelafalan

Kriteria penilaian (skor)


100 = Sangat Baik
75 = Baik
50 = Kurang Baik
25 = Tidak Baik
Cara mencari nilai (N) = Jumalah skor yang diperoleh siswa dibagi jumlah skor maksimal dikali
skor ideal (100)

Instrumen Penilaian Diskusi


No Aspek yang Dinilai 100 75 50 25
1 Penguasaan materi diskusi
2 Kemampuan menjawab pertanyaan
No Aspek yang Dinilai 100 75 50 25
3 Kemampuan mengolah kata
4 Kemampuan menyelesaikan masalah

Keterangan :
100 = Sangat Baik
75 = Baik
50 = Kurang Baik
25 = Tidak Baik

Mengetahui : Kupang, Oktober 2018


Guru pamong Guru PPL,

Fransiskus X. Balu Lowa, S.Pd Yohana Kristafani Nubatonis


NIP. 19750827 200903 1 001 NIM. 1501060002

Mengesahkan,
Kepala SMA Negeri 4 Kupang

Drs. Agustinus Bire Logo, M.Si


NIP. 19640818 199003 1 013

Anda mungkin juga menyukai