Anda di halaman 1dari 3

LAPORAN SEMENTARA

PRAKTIKUM KIMIA DASAR

KELAS : PETERNAKAN D
ASISTEN PEMBIMBING : Abdullah Maulana
KELOMPOK (1) :

1. Abdullah jazuli (23010121140282)


2. Cipta Setia Miftakul (23010121140283)
3. Benediktus Yustisio Adriano (23010121140285)
4. Muhammad Farhan Hibatullah (23010121140284)
5. Exaudi Onasis Simarmata (23010121140281)

ACARA VIII
ASAM NUKLEAT

TUJUAN : Mahasiswa mampu menuji adanya DNA dalam bahan dari


tanaman (bayam) dan hewan (hati ayam) melalui ekstraksi
sederhana

DATA PENGAMATAN

DAUN BAYAM
No Perlakuan Hasil Pengamatan

1 Sampel + garam + air + Menjadi cairan berwarna hijau


diblender

2 Sampel disaring + detergen Berubah menjadi gelap


/ sabun colek

3 Sampel + alkohol teknis Terdapat benang - benang halus


dingin
Sumber : DataPrimer Praktikum Kimia Dasar, 2021.
HATI AYAM
No Perlakuan Hasil Pengamatan

1 Sampel + garam + air + Menjadi cairan berwarna merah muda


diblender
Sampel disaring + detergen Warnanya berubah menjadi merah gelap
2 / sabun colek
kecoklatan

3 Sampel + alkohol teknis Terdapat benang – benang halus


dingin
Sumber : DataPrimer Praktikum Kimia Dasar, 2021.

ACARA IX
VITAMIN

TUJUAN : Mahasiswa mampu menuji sifat dari kelarutan berbagai


jenis vitamin

DATA PENGAMATAN

Hasil Pengamatan
No Sampel
Pelarut Air Pelarut Minyak
1 Vitamin A Tidak larut air Larut minyak

2 Vitamin B Larut air Tidak larut minyak

3 Vitamin C Larutan air Tidak larut minyak

4 Vitamin D Tidak larut air Larut minyak

5 Vitamin E Tidak larut air Larut minyak

Sumber : Data Primer Praktikum Kimia Dasar, 2021.


ACARA X
PIGMEN DAN PROVITAMIN A

TUJUAN : Mahasiswa mampu menguji sifat dari kelarutan pigmen


dan menguji adanya berbagai jenis pigmen dari daun atau
sayuran dengan menggunakan KLT

DATA PENGAMATAN

10.1. UJI KELARUTAN PIGMEN


No Perlakuan Hasil Pengamatan
1 Hijau keruh
Filtrat + Aquades

2 Hijau bening kekuning kuningan


Filtrat + Minyak

3 Hijau pekat
Filtrat + Alkohol

Sumber : DataPrimer Praktikum Kimia Dasar, 2021.

10.2. UJI KLT


No Pengamatan Catatan Hasil Pengamatan
1 Warna yang tampak setelah Hijau lumut
KLT dikeluarkan dari larutan
pengembang
2 Nilai Rf apabila dapat diukur 0,75

Sumber : Data Primer Praktikum Kimia Dasar, 2021.

Jarak yang ditempuh oleh zat peneliti


RF =
jarak yang ditempuh oleh pelarut
RF = 2,1 : 2,8
RF = 0,75

Anda mungkin juga menyukai