Anda di halaman 1dari 8

11/29/22, 9:14 AM Simulasi Soal Pengetahuan Umum Pariwisata USM AKPAR BSI 2021

NAME : 
Simulasi Soal Pengetahuan Umum Pariwisata USM CLASS : 
AKPAR BSI 2021
40 Questions DATE  : 

1. Formulir yang digunakan oleh bellboy untuk mencatat barang-barang tamu yang
ditanganinya yaitu

A BellBoy Control Sheet B luggage

C Bellboy Erand Card D Bell Captain

E Erand Control Sheet

2. Counter atau tempat bellcaptain bekerja disebut …

A luggage B counter

C bellstand D luggage store

E bell counter

3. Formulir yang digunakan untuk merekap semua data tagihan tamu disebut …

A Guest bill B cash receipt

C Master bill D Accounting bill

E Food and beverage

4. Karyawan yang bertugas menangani barang bawaan tamu disebut …

A Waiters B Waiter

C Room boy D BellBoy

E Room maid

5. Kain yang digunakan untuk taplak meja pada restaurant disebut….

A Uniform B Table Cloth

C Gllas cloth D Napkin

E Towel

https://quizizz.com/print/quiz/61234c9eaed7dc001f50e11c 1/8
11/29/22, 9:14 AM Simulasi Soal Pengetahuan Umum Pariwisata USM AKPAR BSI 2021

6. Berikut ini yang termasuk jenis hotel berdasarkan tempat yaitu …

A Americans hotel B Pligrim hotel

C Resort hotel D City hotel

E Cure hotel

7. Berikut ini yang termasuk hotel berdasarkan view adalah kecuali ….

A Garden B Swimming Pool

C Subbarb D Beach

E Sea

8. Kamar hotel yang dihubungkan dengan pintu penghubung disebut …

A Adjoin B Staircase

C Conecting door D Adjacent

E Cabana

9. Seseorang yang melakukan check-in akan tetapi sebelum waktu check-in disebut ….

A Extra check-out B Express

C Early check-out D Late check-out

E Express check-in

10. Berikut ini yang merupakan methode pembayaran yaitu ….

A Guarantee Leeter B Cash

C Publish D Credit

E Company

11. Karyawan hotel yang bertugas di pintu depan (main Entrance) disebut …

A Roomboy B Bellboy

C luggage tag D Houseman

E Doorman

https://quizizz.com/print/quiz/61234c9eaed7dc001f50e11c 2/8
11/29/22, 9:14 AM Simulasi Soal Pengetahuan Umum Pariwisata USM AKPAR BSI 2021

12. Tas berukuran besar atau kecil untuk membawa kamera disebut …

A Brief case B Garment Bag

C Camera Case D Val pack

E Hat Box

13. Shoulder Pack juga bisa disebut sebagai ….

A Haversack B Brief Case

C Suit Bag D Trunk

E Golf Bag

14. Yang bukan ruang lingkup tugas dan tanggungjawab seorang bellboy yaitu kecuali

Mengantar tamu ke kamar dan


A B Paging Service
menjelaskan fasilitas kamar

C Menghantar fasilitas Room service D Mengorganisir tansportasi tamu

E tamu di Menerimmain entrance

15. Karyawan yang menjaga kebersihan hotel kecuali kitchen disebut …

A Cleaning service B Valet service

C Room boy D Room maid

E Houseman

16. Petugas yang mengambil dan menghantar pakaian tamu disebut ...

A Laundry Service B Room service

C Parking Service D Bellboy

E Valet service

17. Hutan Baluran terletak diantara kota-kota besar yaitu ….

A Banyuwangi-wongsorejo B Banyuwangi

C Banyuwangi-jember D Banyuwangi-bondowoso

E Banyuwangi-situbondo

https://quizizz.com/print/quiz/61234c9eaed7dc001f50e11c 3/8
11/29/22, 9:14 AM Simulasi Soal Pengetahuan Umum Pariwisata USM AKPAR BSI 2021

18. Gunung Ijen terletak dikawasan Banyuwangi dan ….

A Jember B Jombang

C Bondowoso D Licin

E Situbondo

19. Nama bandara international yang terletak di kawasan Denpasar, bali adalah ….

A Ngurah-Rai B Juanda

C Adi sucipto D Soekarno Hatta

E Adi sumarno

20. Bandara Internasional Sultan Hasanudin berada di …

A Yogyakarta B Surabaya

C Jakarta D Bengkulu

E Makasar

21. Dalam sistem komunikasi orang yang menyampaikan pesan atau pengirim berita di sebut
dengan …

A Promotor B Negosiator

C Komunikasi D Komunikator

E receiver

22. Komunikasi antara dua orang atau lebih misalnya antara anda dan temen atau rekan kerja
atau antara anda dengan suatu kelompok orang disebut dengan…

A Interpersonal B Khusus

C Intra-personal D Umum

E Massa

23. Gambar di bawah intermasuk dalam kategori bentuk komunikasi…

A Graphic B Non verbal

C tertulis D Verbal

E Intonasi suara

https://quizizz.com/print/quiz/61234c9eaed7dc001f50e11c 4/8
11/29/22, 9:14 AM Simulasi Soal Pengetahuan Umum Pariwisata USM AKPAR BSI 2021

24. Usaha kesehatan preventif yang menitikberatkan kegiatannya kepada usaha kesehatan
individu maupun usaha kesehatan lingkungan hidup manusia di sebut..

A Hygiene B Sanitasi

C Disposal D Watter supply

E Kesehatan

25. Komunikasi masa pada umumnya disebut mas media bentuk komunikasi ini pada
umumnya dipergunakan untuk memberitahukan kepada masyarakat sebuah acara khusus
atau pemberitahuan. Media yang bukan termasuk mass media adalah…

A Majalah B Surat kabar

C Internet D Televisi

E Telepon

26. Bila dua orang melakukan komunikasi melalui telepon maka akan terjadi proses komunikasi
dua arah seperti alur…

A pengirim-umpan balik-pesan penerima B umpan balik-penerima-pengirim pesan

C Pengirim-pesan-penerima umpan balik D umpan balik-pesan penerima pengirim

E Pengirim-pesan-penerima umpan balik

27. Bangsa indonesia memiliki budaya dan suku yang beragam tergantung dari daerah asal dan
wilayah suku tersebut,suku yang berada di jawa barat dikenal dengan nama suku …

A Asmat B Banjar

C Sunda D Betawi

E Karo

28. penampilan yang dibatasi dengan cara pandang pribadi seorang penuh rasa percaya diri
yang positif disebut..

A personal grooming B personal attitude

C make up D dress code

E uniform

https://quizizz.com/print/quiz/61234c9eaed7dc001f50e11c 5/8
11/29/22, 9:14 AM Simulasi Soal Pengetahuan Umum Pariwisata USM AKPAR BSI 2021

29. Pada saat akan mulai bekerja maka anda harus memperhatikan keselamatan dam
keamanan kerja,menurut kamus bahasa indonesia tidak merasa takut atau lepas dari
bahaya,ketentraman,sentosa adalah pengertian dari…

A Keamanan B Keselamatan

C Kuratif D Preventiv

E Sehat

30. Bangsa bangsa di dunia mempunyai ciri khas budaya yang berbeda beda dengan
perbedaan tersebut maka akan mudah dikenal negara asalnya,bahasa jepang pada saat
bertemu mempunyai kebiasaan member hormat atau salam dengan cara …

A Perpelukan erat B Memberi ciuman di pipi

C Memberi senyum D Membungkukkan badan

E Berjabat tangan

31. Pada saat wisatawan melakukan perjalanan untuk berlibur ke suatu negara,maka mata
uang yang digunakan harus sesuai dengan mata uang yang dipergunakan di negara yang
dikunjungi atau mata uang yang berlaku mata uang yang berlaku secara inernasional
disebut..

A Real B Yen

C Dollar American D Euro

E Dollar singapore

32. Gambar dibawah ini adalah salah satu tanda alat keamanan kerja,dipergunakan untuk
memberitahukan bahwa..

A Staff jangan diganggu B Cari jalan lain

C Kondisi lantai kering D Lantai licin baru di pel

E Kondisi selayarkena ujan

https://quizizz.com/print/quiz/61234c9eaed7dc001f50e11c 6/8
11/29/22, 9:14 AM Simulasi Soal Pengetahuan Umum Pariwisata USM AKPAR BSI 2021

33. Hotel sebagai salah satu tempat penginapan yang diperlukan orang yang sedang
melakukan perjalanan bekerja atau berlibur,berdasarkan lokasi hotel maka dapat
dibedakan sesuai berdasarkan lokasi hotel tersebut,air port hotel adalah…

Hotel yang berada diperbatasan dua


A Hotel hotel yang berada di tengah kota B
daerah

Hotel yang berada dilingkungan


C D Hotel yang berada ditepi pantai
masyarakat

Hotel yang berada dilingkungan


E
pelabuhan udara

34. Guest in the house. Anda akan menginap disebuah hotel dan sudah melakukan pemesanan
kamar sebelim anda tiba,pihak hotel akan mendaftar nama anda dalam formulir tamu yang
akan datang menginap,formulir tersebut adalah…

A Arrival list B Departure list

C Guest list D arrival list

E Expected

35. Tamu yang akan menginap di hotel pasti diminta untuk mengisi dan mendatangani kolom
identitas dari formulir … pada saat tamu melakukan pendaftaran diseksi receptionist …

A Registration form B Luggage tag

C Guest card D Reservation card

E Rooming list

36. Setiap wilayah di indonesia memiliki lapangan terbang international maupun


domestic,salah satu adalah lapangan terbang sultan hasanudin yang terletak di provinsi…

A Sulawesi selatan B Sumatra barat

C Jawa timur D Bali

E Kalimantan timur

37. Banyak cara/method untuk melakukan pemesanan kamar hotel. Salah satu cara yang
banyak di pergunakan karena relative lebih murah dan langsung mendapatkan informasi
tentang kepastian kamar yang dipesan adalah dengan menggunkan…

A Surat B Telepon

C Email D Faxcimile

E Sms ( Short massage service)

https://quizizz.com/print/quiz/61234c9eaed7dc001f50e11c 7/8
11/29/22, 9:14 AM Simulasi Soal Pengetahuan Umum Pariwisata USM AKPAR BSI 2021

38. Mr. tommy menginap di hotel T2C jl pemuda no 5 batam center. Selama 2 malam,harga
kamar permalam Rp. 450.000- harga kamar tersebut belum termasuk 21% Government tax
and service charge,berapa harga kamar yang harus dibayar MR.tommy…

A Rp. 1.280.000 B Rp. 989.000

C Rp. 1.089.000 D Rp. 990.000

E Rp. 1.089.000

39. . Harga kamar hotel beragam tergantung dari situasi dan waktu pada umumnya hotel
melakukan harga kamar paket yang berlaku khusus pada hari libur (jumat sampai minggu)
disebut…

A Compliment rate B Cooperate

C Weekend rate D Weekday rate

E Airline rate

40. Ketika tamu sudah menyelesaikan pembayaran di seksi reception maka petugas reception
akan menyampaikan kartu tamu (guest card) yang berisi informasi…

A Name,signature,arrival and departure B Name,room,arrival and departure

C Name,room,departure and remark D Name,room,nationality and departure

E Name,payment by,arrival and departure

https://quizizz.com/print/quiz/61234c9eaed7dc001f50e11c 8/8

Anda mungkin juga menyukai