Anda di halaman 1dari 1

RANGKUMAN MATERI PJOK KELAS 5

1. Induk organisasi olahraga Atletik adalah PASI

2. Nomor yang diperlombakan dalam cabang olahraga atletik adalah JALAN, LARI, LOMPAT, LEMPAR

3. Jarak tempuh lari jarak menengah adalah 400, 800, 1200 M

4. Pelari jarak pendek disebut SPRINTER

5. Jarak tempuh lari marathon adalah 42.000 M

6. Olahraga silat berasal dari INDONESIA

7. Induk organisasi pencak silat indonesia adalah IPSI

8. Pukulan yang dilakukan dengan lintasan lurus kedepan disebut pukulan DADA

9. Untuk mendekati lawan teknik gerak yang digunakan dalam pencak silat adalah GERAK LANGKAH

10. Gerak dasar nonlokomotor dalam pencak silat terdiri dari SIKAP KUDA KUDA

11. Bentuk latihan daya tahan jantung adalah NAIK TURUN TANGGA

12. Tujuan latihan sit up adalah MELATIH KEKUATAN OTOT PERUT

13. Hal yang perlu dilakukan untuk menjaga keburagan adalah BEROLAHRAGA

14. Lari mengelilingi lapangan dapat melatih DAYA TAHAN JANTUNG PARU

15. Naik turun bangku dapat melatih otot KAKI

Anda mungkin juga menyukai