Anda di halaman 1dari 8

RESUME KASUS

Kunjungan Antenatal

A. Identitas Pasien
Nama Ibu : Ny. S
Usia : 40 tahun
Pendidikan : SLTA
Pekerjaan : IRT
Status perkawinan : Kawin
Diagnosa medis : Hamil Preklamsi / Kehamilan Preeklamsi
Tanggal pengkajian : 20 Desember 2022

B. Keluhan Utama
Pasien dating ke poli obgyn untuk yang pertama kalinya, karena mengeluh kenceng-
keceng dan kaki bengkak. Pasien mengatakan kadang sakit atau pegal pada bagian
punggungnya.

C. Riwayat Penyakit
a. Riwayat penyakit dahulu
Pasien mengatakan mempunyai riwayat hipertensi pada kehamilanya dan mempunyai
riawayat keturunan hipertensi dari ayahnya. Pasien mengatakan rutin mengkondumdi
obat hipertensi jenis nifedipine dan aspilet terkahir diminum tadi pagi.

b. Riwayat kehamilan yang lalu


No Tahun Jenis Penolong Jenis Keadaan Bayi Masalah
Persalinan Kelamin Waktu Lahir Kehamilan
- - - - - - -
c. Riwayat kehamilan saat ini
HPHT : 16/04/2022
Taksiran partus : 23/01/2023
BB sebelum hamil : 61 Kg
TD sebelum hamil : 164/114 mmHg

TD BB/TB TFU Presentasi DJJ Usia Keluhan


Janin Gestasi
164/114 76 Kg/ 2 jari USG janin 140 x/ 35 Kenceng-keceng
mmHg 160 cm diatas tunggal menit minggu dan kaki bengkak.
pusat preskep 3 hari Pasien
mengatakan
kadang sakit atau
pegal pada bagian
punggungnya.

Status Obstetri : G1P0AO


Keadaan Umum : Baik
Kesadaran : Coposmentis
Tanda-tanda vital : TD 164/114 mmHg Nadi 106 x/menit
RR 20.x/menit Suhu 36,7 oC

Keluhan yang muncul selama kehamilan:


- Trimester I
Pasin mengatakan tidak ada keluhan saat trimester 1
- Trimester II
- Pasin mengatakan tidak ada keluhan saat trimester 2
- Trimester III
Pasien kenceng-keceng dan kaki bengkak.
Pasien mengatakan kadang sakit atau pegal pada bagian punggungnya.
D. Pemeriksaan Fisik
Palpasi abdomen
Leopold I : Usia kehamilan 40 mg, TFU 2 jari diatas pusat, pada bagian perut bawah
ibu teraba lunak, bundar dan melenting
Leopold II : Pada sisi kanan perut ibu teraba kenceng dan keras, datar memanjang
terasa da tahanan
Leopold III : Pada bagian bawah perut ibu teraba adanya bagian bulat, keras dan sulit
untuk digerakan
Leopold IV : Posisi tangan pemeriksa divergen
DJJ 145 x/menit kuat dan teratur

E. Pemeriksaan Penunjang (jika ada)


-
F. Terapi Saat Ini
- Kalsium laktat 500 mg
- SF tablet
- Dopamed tablet
- Aspilet tablet

G. Data Fokus
Data Subyektif Data Obyektif
Pasien mengatakan hamil usia 35 mg 3 hr Pasien tampak sedikit lemas
kadang suka kenceng kenceng Pasien kooperaif
Pasien mengatakan gerakan jann aktif Tanda-tanda vital
Pasien mengatakan kadang sakit atau pegal TD 164/114 mmHg
pada bagian punggungnya. Nadi 106 x/menit
Pasien mengatakan kaki bengkak RR 20.x/menit
P : pasien mengatakan kadang sakit dirasakan Suhu 36,7 oC
Q : pasien mengatakan sakit yang di rasakan
seperti tertusuktusuk
R : pasien mengatakan sakit yang dirasakan
bagian punggung
S : Klien mengatakan skala nyeri yang dirasakan
3 (ringan)
T : Klien mengatakan nyeri yang dirasakan
hilang timbul

H. Analisa Data
Hari/ Data Etiologi/faktor resiko Problem/masalah
Tanggal
19/12/2022 DS Nyeri akut Nyeri

Pasien mengatakan hamil usia


35 mg 3 hr kadang suka
kenceng kenceng
Pasien mengatakan gerakan
jann aktif
Pasien mengatakan kaki
bengkak
Pasien mengatakan kadang
sakit atau pegal pada bagian
punggungnya.
P : pasien mengatakan kadang
sakit dirasakan
Q : pasien mengatakan sakit
yang di rasakan seperti
tertusuktusuk
R : pasien mengatakan sakit
yang dirasakan bagian
punggung
S : Klien mengatakan skala
nyeri yang dirasakan 3
(ringan)
T : Klien mengatakan nyeri
yang dirasakan hilang timbul
DO
Pasien tampak sedikit lemas
Pasien kooperaif
Tanda-tanda vital
TD 164/114 mmHg
Nadi 106 x/menit
RR 20.x/menit
Suhu 36,7 oC
I. Perencanaan dan Tindakan Keperawatan
No Diagnosa Kep Perencanaan Implementasi Evaluasi
Tujuan Intervensi Rasional
1 Ansietas Setelah dilakukan Manajemen Nyeri 1. Mengetahui lokasi, Menggunakan S : Klien mengatakan
berhubungan tindakan keperawatan Observasi karakteristik, durasi, pendekatan agar klien agak mendingan dan
dengan kecemasan selama 2x24 jam - Identifikasi frekuensi, kualitas mau mengungkapkan sakitnya berkurang
diharapkan tingkat lokasi, danntensitas sakit apa yang klien rasakan O: Klien tidak
nyeri menurun karakteristik, dari pasien Meberin dorongan meringis
dengan Kriteria durasi, frekuensi, 2. Mengetahui tingkat pasien untuk A: Masalah belum
Hasil: kualitas dan sakit yang dirasakan mengungkapkan teratasi
- Keluhan nyeri ntensitas nyeri 3. Mengetahui tingkat perasaan dan ketakutan P: Lanjutkan ntervensi
menurun (5) - Identifikasi skala nyeri yang dirasakan persepsi - Mengidentifikasi
- Kesulitan tidur nyeri 4. Memberikannformas Memberi dorongan lokasi,
menurun (5) Terapeutik i terkait nyeri yang keluarga untuk karakteristik,
- Berikan teknik dirasakanklien menemani pasien durasi, frekuensi,
nonfarmakologis Memberikan kualitas dan
untuk pemahaman prespektif ntensitas nyeri
mengurangi rasa pasien terhadap situasi Terapeutik.
nyeri (mis. stress - Memberikan teknik
Terapi pijat, Mengidentifikasi nonfarmakologis
kompres kecemasan untuk mengurangi
hangat/dingin, rasa nyeri (Gosok
hypnosis, Punggung)
relaksasi napas - Menjelaskan
dalam) penyebab, periode
Edukasi dan pemicu nyeri
- Menjelaskan
penyebab,
periode dan
pemicu nyeri

Anda mungkin juga menyukai