Anda di halaman 1dari 2

MANAJEMEN INDUSTRI JASA PANGAN

“Mencatat Proses Diskusi, Membuat Kesimpulan B


Dan Menyampaikan Hasil Keimpulan Dalam Disikusi Kelas”

DOSEN PEMBIMBING : Dr. Atikah Adyas, SKMK,MDM


Disusun Oleh : Kelompok 9

Adelia (205190019)
Berliana Melisa Putri (205190038 )
Laura Otki ( 205190030 )
Tamara Viorenza ( 205190015 )
Vina Agustin ( 205190046 )
Yuda Yunanda ( 205190037 )

UNIVERSITAS MITRA INDONESIA


FAKULTAS KESEHATAN GIZI
2022/2023
Dari hasil pengamatan kami pada bagian B yaitu :

( kelompok 7 menunjuk moderator kelompok 1-3 dan mengajukan pertanyaan


pula pada kelompok 1-3 )
Didapat hasil berupa 3 pertanyaan beserta dengan jawaban yang telah kami
catat kemarin yang telah ditanyakan pada kelompok 1 2 dan 3
Berikut Hasilnya :

1. Kenapa hasil analisis EOQ menunjukkan metode EOQ lebih hemat


dibandingkan kebijakan perusahaan?

Jawabannya:
“Karena pada metode Eoq mempertimbangkan biaya penyimpnan dan
pemesanan, karena jika digunakan secara sederhana itu dilakukan tanpa
adanya perhitungan dan persediaan.”

2.Mengapa penambahan asam fosfat mempengaruhi zat gizi pada tebu,


terutama pada kalsium dan kalium?

Jawabannya :
“Penambahan asam fosfat itu justru baik untuk mempertahankan zat gizi yang
ada di gula.”

3.Nilai vitamin c pada selai buah komersil yang tinggi di duga disebabkan oleh
proses fortifikasi, proses fortifikasi apa yang terjadi pada selai buah tersebut?

Jawabannya
“untuk Soal yang diberikan tidak sesuai dengan apa yang sedang dibahas.”

Anda mungkin juga menyukai