Anda di halaman 1dari 15

PERAN LINTAS SEKTOR

pada BIAN
(Bulan Imunisasi Anak Nasional)
Dr. Rusipah, MKes
Koordinator Konsultan Vaksinasi – UNICEF Wilayah Jawa
DASAR HUKUM PROGRAM
IMUNISASI - BIAN
LANDASAN HUKUM

UUD 1945
Pasal 28B ayat 2: Setiap anak berhak atas kelangsungan hidup, tumbuh & berkembang serta berhak atas perlindungan dari
kekerasan & diskriminasi.
Pasal 28 H ayat 1:Setiap orang berhak hidup sejahtera lahir & batin, bertempat tinggal & mendapatkan lingkungan hidup yang
baik, sehat serta berhak memperoleh pelayanan kesehatan
UU Perlindungan Anak No.35 Tahun 2014
“Perlindungan Anak adalah segala kegiatan untuk menjamin dan melindungi Anak dan hak - haknya agar dapat hidup, tumbuh,
berkembang, dan berpartisipasi secara optimal sesuai dengan harkat dan martabat kemanusiaan,
UU Kesehatan No. 36 Tahun 2009
•Setiap anak berhak memperoleh imunisasi dasar sesuai dg ketentuan utk
mencegah terjadinya penyakit yg dapat dihindari melalui imunisasi
•Pemerintah wajib memberikan imunisasi lengkap kepada setiap bayi dan anak

UU Pemerintahan Daerah No. 23 Tahun 2014


“Pemerintah Daerah harus memperioritaskan Urusan Pemerintahan Wajib yang
berkaitan dengan Pelayanan Dasar dengan berpedoman pada Standar Pelayanan
Minimal yang ditetapkan oleh Pemerintah Pusat”

Imunisasi wajib diberikan pada bayi dan anak untuk mencegah


sakit, kecacatan dan kematian akibat PD3I
Dasar Hukum BIAN
SE Dirjen P2P No. :SR.02.06/II/2268/2021, tentang Pelaksanaan Bulan Imunisasi Campak dan
Rubela Tahun 2022 dan Penguatan Imunisasi Rutin, Tanggal 31 Agustus 2021

SE Dirjen P2P No. SR.02 .06/II/1589/2022, tentang Pelaksanaan Bulan Imunisasi Anak Nasional
Tahun 2022, tanggal 10 Maret 2022

Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor HK.01.07/menkes/1113/2022, tentang


penyelenggaraan bulan imunisasi anak nasional tahun 2022, tanggal 11 April 2022.

Keputusan Direktur Jenderal Pencegahan dan Pengendalian Penyakit No. HK.02.02/c/2317/2022,


tentang Petunjuk Teknis Penyelenggaraan Bulan Imunisasi Anak Nasional, tanggal 19 April 2022.

SE Kemendagri No. 440/2882/Bangda, tentang Pelaksanaan Bulan Imunisasi Anak Nasional Tahun
2022, tgl 25 April 2022
Dasar Hukum BIAN
SE TP PKK Pusat No. 052/Pokja IV/PKK.Pst/IV/2022, tentang Penyelenggaraan Bulan
Imunisasi Anak Nasional Tahun 2022, tanggal 27 April 2022

SEMendikbud Riset dan Teknologi RI No. 1 Tahun 2022, tentang Dukungan


Pelaksanaan BIAN 2022 pada Satuan Pendidikan, tanggal 18 Januari 2022

SEKementerian Komunikasi dan Informatika RI No. B-938/DJIKP.2/IK.01.02/05/2022


tentang Bulan Imunisasi Anak Nasional, tanggal 12 Mei 2022

RADIOGRAM Kementerian Dalam Negeri Republik Indonesia Nomor 555.3/2351/BPD,


tentang Dukungan Bulan Imunisasi Anak Nasional, Tanggal 13 MEI 2022.

SE KETUA IDI PUSAT NO. 0269/PB/A.3/05/2022, tentang Dukungan Bulan Imunisasi


Anak Nasional, tanggal 19 MEI 2022.
PERAN LINTAS SEKTOR
YANG DIHARAPKAN
PERAN LINTAS SEKTOR YANG DIHARAPKAN …1)

1. TNI dan POLRI:


a. Mensosialisasikan pentingnya imunisasi khususnya BIAN
kepada jajaran dibawahnya
b. Memotivasi serta memobilisasi sasaran BIAN untuk
mendatangi Pos Pelayanan terdekat.
c. Menyediakan tempat pelayanan imunisasi (jika diperlukan
oleh tim Puskesmas).
d. Menjemput sasaran yang belum sempat hadir
e. Mengamankan proses pelayanan imunisasi  sebelum,
sedang dan setelah pelaksanaan BIAN.
PERAN LINTAS SEKTOR YANG DIHARAPKAN …2)
2. Dinas Pendidikan dan Kemenag Kabupaten/Kota, BKKBN
(Bina Keluarga Balita), DP3AKB, dll:
a. Mensosialisasikan pentingnya imunisasi khususnya BIAN kepada
jajaran dibawahnya
b. Memotivasi dan memobilisasi sasaran BIAN untuk mendatangi Pos
Pelayanan terdekat.
c. Menyediakan tempat pelayanan imunisasi (jika diperlukan oleh
tim Puskesmas).
d. Membantu proses pelayanan imunisasi (khusus guru PAUD/Fly
Group/TK)  mengatur antrian, memanggil/absensi sasaran dll.
PERAN LINTAS SEKTOR YANG DIHARAPKAN …3)
3. Diskominfo, Forkom, Media Massa, dan Penggiat
Media Sosial
a. Penyebarluasan informasi tentang imunisasi BIAN kepada
masyarakat umum mengenai: manfaat imunisasi lengkap bagi anak,
usia sasaran, lokasi dan waktu pelayanan imunisasi BIAN.
b. Publikasi kegiatan BIAN pada saat persiapan – pelaksanaan – dan
evaluasi.
c. Memberikan masukan kepada POKJA BIAN Provinsi/ Kabkota/
Kecamatan tentang informasi / opini / isu yang berkembang di
masyarakat berkaitan dengan imunisasi BIAN.
d. Berpartisipasi aktif dalam melawan mis-informasi (hoaks) dengan
membagikan berita/informasi positif
PERAN ORGANISASI KEMASYARAKATAN YANG
DIHARAPKAN …4)

4. Tim Penggerak PKK, Karang taruna, Pramuka:

a. Mensosialisasikan pentingnya imunisasi khususnya BIAN kepada


anggota dan selanjutnya diteruskan ke masyarakat tentang usia
sasaran, waktu dan tempat pelayanan.
b. Memotivasi dan memobilisasi sasaran BIAN untuk mendatangi
Pos Pelayanan terdekat.
c. Membantu proses pelayanan imunisasi  administrasi,
mengatur antrian, memanggil/absensi sasaran dll.
PERAN ORMAS KEAGAMAAN YANG DIHARAPKAN
…5)
5. Muslimat NU, Fatayat, Aisyiyah, Nasyiatul Aisyiyah, PGI,
KWI, PHDI, Walubi dll:
a. Mensosialisasikan pentingnya imunisasi khususnya BIAN kepada
jajaran dibawahnya untuk selanjutnya meneruskan ke anggotanya
b. Memotivasi dan memobilisasi sasaran BIAN untuk mendatangi
Pos Pelayanan terdekat.
c. Menyediakan tempat pelayanan imunisasi (jika diperlukan oleh
tim Puskesmas).
d. Membantu proses pelayanan imunisasi  mengatur antrian,
memanggil/absensi sasaran dll.
PERAN ORGANISASI PROFESI YANG DIHARAPKAN
…6)
6. IDI, IBI, PPNI, dll:
a. Mensosialisasikan pentingnya imunisasi khususnya BIAN
kepada jajaran dibawahnya untuk selanjutnya meneruskan
kepada anggotanya
b. Menyediakan tenaga medis-paramedis untuk membantu
pelayanan imunisasi (jika diperlukan oleh tim Puskesmas)
c. Membantu memantau, melaporkan KIPI ke Puskesmas/Dinas
Kesehatan Kab/kota dan memberikan penjelasan dengan benar dan secara
obyektif
Bahan KIE imunisasi

6/27/2022 13
HATUR NUHUN
imunisasi anak secara lengkap dan tepat
waktu menjadi modal utama pembentukan
generasi Emas tahun 2045 yang merupakan
harapan masa depan bangsa Indonesia.

Anda mungkin juga menyukai