Anda di halaman 1dari 3

TUGAS WORKSHOP III

INFORMASI PRODUK USAHA

Nama : Junisnaini
NIM :200201015
Asal Institusi : Universitas Puangrimaggalatung
Kelompok : 52A

Uraikan keunikan rencana bisnis/produk Anda (bandingkan produk Anda dengan produk lain
dalam satu kategori produk yang sama. Keunikan ini nantinya akan menjadi ciri khas dari
produk tersebut)!

1. Produk/jasa apa yang Anda tawarkan kepada calon pelanggan Anda?

Keunikan rencana bisnis/produk kami adalah kami mengemas kue tradisional dengan
perpanduan makanan modern, kami mengangkat kue kambuh kue tradisonal yang
disukai oleh masyaraakat sengkang, produk makanan khas daerah yang pemasarannya
hanya terkenal di lingkungan warga sekitar dan belum memasuki pangsa pasar yang
luas dan nama makanannya yaitu kue kambu, produk yang beredar tidak memiliki label
dan dan tidak higenis maka dari itu produk yang akan kami usulkan adalah kue kambu
kue tradisional yang memiliki packaging yang higenis terjaga kebersihannya dan
memadukan rasa otentik dengan cita rasa makanan modern yang banyak digandrungi
oleh kaum muda sehingga ini yang kami jadikan sebagai keunikan dari brand kami.

2. Referensi produk/layanan apa saja atau hasil riset maupun jurnal dari pakar siapa
yang Anda jadikan pertimbangan untuk membuat produk/layanan Anda?

Kue kambu hj. Mare, dari penjual kue tradisional ini kami mempertimbangkan produk
kami karena berdasarkan study lapangan yang telah kami lakukan, para pedagang
penjual kue kambu rata rata memasarkan produknya tanpa dilebeli dan target pasarnya
hanya kalangan orang terdekat dan lingkungan sekitar yang mengetahui kue kambu.
Selain itu tidak ada took besar yang menjual kue kambu.

3. Bagaimana produk/jasa Anda tersebut bekerja menyelesaikan masalah dan


memenuhi keinginan pelanggan yang Anda sasar?

Memperbanyak pangsa pasar sehingga memenuhi lebih besar kebutuhan pelangga,


membuat brand dan packaging yang bagus dan higenis agar produk kami dapat
dipasarkan di took-toko besar, memiliki cita rasa yang unik dengan perpaduan rasa
tradisional dan modern, proses pembuatan yang higenis dan tidak memakai bahan
pengawet dan pengembang.

WIRAUSAHA MERDEKA UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MAKASSAR 2022


4. Menurut Anda, siapa saja yang akan menjadi kompetitor dalam menyediakan
produk/jasa tersebut? (minimal 3)

1. Toko kue tradisional


2. Pasar Rakyat
3. Pedagang kue Keliling
4. Masyarakat yang mengetahui cara membuat kue kambu

5. Apa saja keunggulan produk/jasa yang disediakan oleh kompetitor Anda?


(minimal 3)

5. Sudah dikenal oleh banyak orang walaupun tidak memiliki label


6. Mempertahankan cita rasa produk
7. Aman dari bahan pengawet
8. Disukai oleh banyak kalangan baik muda,tua dan anak anak

6. Lalu, hal apa saja yang menjadi keunggulan kompetitif produk/jasa Anda
dibandingkan dengan produk/jasa kompetitor? (minimal 3)

1. Memiliki label, nama brand dan packaging


2. Dibuat dengan perpaduan rasa tradisional dan modern
3. Tidak menggunakan bahan pengawet dan pengembang
4. Satu satunya kue traditional yang pemasarsan dan pengemasannya secara
modern dan kekinian
5. Dapat di komsumsi oleh semua kalangan
6. Kue kambuh prodiksi kami bias dijadikan sebagai oleh oleh khas daerah
sengkang
7. Dapat disajikan diberbagai acara penting

WIRAUSAHA MERDEKA UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MAKASSAR 2022


7. Dari sisi mana saja bisnis Anda akan mendapatkan revenue dari pelanggan?
(minimal 3)

1. Dari keunikan produk yang kami produksi


2. Kenyamanan pelanggan dalam pelayanan kami
3. Kepercayaan pelanggan terhadap produk yang kami produksi
4. Lokasi strategis
5. Sasaran kami dalam menciptakan produk

WIRAUSAHA MERDEKA UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MAKASSAR 2022

Anda mungkin juga menyukai