Anda di halaman 1dari 1

JAWABAN LATIHAN SOAL BIOTEKNOLOGI

1. Bioteknologi adalah teknologi pemanfaatan organisme atau produk organisme untuk


menghasilkan barang dan jasa yang penting bagi kehidupan manusia.
2. Biologi molekular, mikrobiologi, genetika, biokimia, biologi sel, dan teknik kimia.
3. Perbedaan Bioteknologi sederhana dan modern:
 Kalau bioteknologi sederhana menggunakan mikroorganisme hidup/mikroba melalui
fermentasi untuk menghasilkan suatu barang sedangkan bioteknologi modern
menggunakan Rekayasa genetika atau DNA rekombinan untuk menghasilkan suatu
barang.
 Peralatan bioteknologi sederhana lebih sederhana dan murah sedangkan peralatan
bioteknologi modern lebih canggih dan relatif mahal.
 Biasanya bioteknologi sederhana produknya berupa makanan. Sedangkan
bioteknologi konvesional produknya biasanya di bidang kesehatan (vaksin,dll) dan
industri.
4. Penggunaan bioteknologi digunakan untuk berbagai bidang dalam kehidupan. Beberapa
bidangnya adalah bidang pertanian, pertanian, dan industri pangan . Di bidang pertanian
dan peternakan penggunaan bioteknologi dapat berdampak negatif dan positif. dampak
positifnya adalah menghasilkan produk unggul. Selain itu dengan adanya bioteknologi dapat
meningkatkan kualitas produk pertanian, peternakan dan pangan sehingga lebih
mengandung gizi yang dapat meningkatkan kesehatan masyarakat. Selain itu bioteknologi
juga mempunya dampak negatif. Dampak negatif nya adalah penggunaan teknik kultur
jaringan, menghasilkan keturunan yang rentan terkena penyakit. Selain itu dampak
negatifnya yaitu merugikan para petani dan peternakan lokal yang masih mengandalkan
perkembangbiakan secara alami. Selain itu bioteknologi juga dapat mengganggu proses
seleksi alam.
5. Interferon adalah produk bioteknologi modern yang berfungsi sebagai antivirus dan anti
kanker yang membantu pengobatan penyakit pada manusia. Interferon dihasilkan dari
proses rekayasa genetika atau DNA rekombinan. Sehingga interferon ini termasuk organisme
Transgenik. Interferon sendiri berfungsi untuk meningkatkan tubuh karena mengandung
protein yang menjadi perlindungan pertama ketika virus masuk kedalam tubuh.
DNA rekombinan adalah teknik manipulasi gen suatu organisme dengan cara menyisipkan
gen atau DNA baru dari organisme lain untuk tujuan tertentu dimana hasil dari DNA
rekombinan ini disebut Organisme Transgenik. Teknik rekayasa genetika atau DNA
rekombinan ini termasuk bioteknologi modern.

No. Nama Produk Mikroorganisme


6. Tempe Rhizopus oryzae
7. Kecap Aspergilus wentii
8. Nata de coco Acetobacter xylinum
9. Cuka Sacharomycess ceriviceae
Yoghurt Lactobacillus bulgaricus dan
10.
Streptococcus thermophillus

Anda mungkin juga menyukai