Anda di halaman 1dari 15

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Sekolah : SMP Negeri 1 Watulimo


Mata pelajaran : Ilmu PengetahuanAlam (IPA)
Kelas/Semester : IX/ 2
MateriPokok : Teknologi Ramah Lingkungan
Alokasi Waktu : 5JP

A. Kompetensi Inti (KI) :


1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (toleransi,
gotong royong), santun, dan percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif
dengan lingkungan social dan alam dalam jangkauan pergaulan dan
keberadaannya
3. Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual, dan
prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan,
teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata
4. Mengolah, menyaji, dan menalar dalam ranah konkret (menggunakan,
mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak
(menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai
dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut
pandang/teori

B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI

KOMPETENSI DASAR INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI


4.10.Menyajikan karya 4.10. 1. Membuat desain alat perangkap nyamuk yang
tentang proses sederhana dan ramah lingkungan
dan produk 4.10.2. Membuat alat perangkap nyamuk sesuai desain
teknologi yang telah direncanakan
sederhana yang
ramah 4.10.3. Menguji coba terhadap alat perangkap nyamuk
lingkungan. apakah dapat bekerja sesuai dengan hasil
yang diharapkan
4.10.4. Menganalisis hasil uji coba
4.10.5. Merancang ulang uji coba pembuatan alat
perangkap nyamuk
4.10.6. Menyajikan data hasil percobaan

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
Melalui diskusi dengan sungguh-sungguh, membaca buku IPA tentang teknologi
ramah lingkungan dan mengumpulkan informasi dari internet dengan cermat peserta
didik dapat:

Pertemuan ke-1
1. Membuat satu desain alat perangkap nyamuk yang sederhana dan ramah lingkungan
2. Membuat alat perangkap nyamuk sesuai desain yang telah direncanakan

Pertemuan ke-2
1. Menguji coba terhadap alat perangkap nyamuk apakah dapat bekerja sesuai dengan
hasil yang diharapkan
2. Menganalisis hasil uji coba
3. Merancang ulang uji coba pembuatan alat perangkap nyamuk
4. Menyajikan data hasil percobaan

D. MATERI PEMBELAJARAN
MATERI REGULER
1. Pengertian teknologi ramah lingkungan tujuan
Teknologi ramah lingkungan adalah sebuah metode atau sistem untuk mencapai
tujuan tertentu yang mana dalam pelaksanaannya mengacu pada wawasan
lingkungan dan memperhatikan kaidah-kaidah lingkungan sekitarnya.
2. Macam-macam teknologi ramah lingkungan
a) Pemurnian air laut
b) Ecoplast
c) Tenaga hidrogen
d) Tenaga surya
e) Konversi alat
MATERI REMIDIAL
Macam-macam teknologi ramah lingkungan

MATERI PENGAYAAN
Teknologi ramah lingkungan

E. KEGIATAN PEMBELAJARAN
 Pertemuan Pertama (2 JP)
Langkah Sintak Model Deskripsi Kegiatan Alokasi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
(menit)
Pendahuluan  Guru memberi salam dan menyapa 10’
peserta didik.
 Peserta didik dan guru berdoa
untuk memulai pelajaran.
 Guru memeriksa kehadiran peserta
didik
 Guru memberi pertanyaan sebagai
apersepsi kepada peserta didik
pengendalian nyamuk dengan
mengajukan pertanyaan:
 Apakah dirumah atau
dilingkungan kalian banyak
nyamuk?
 Bagaimanakah cara kalian
mengendalikan nyamuk
tersebut?
 Apakah kalian bisa
memprediksikan jika kalian
menggunkan pengendalian
nyamuk dengan bahan kimia?
 Apakah pengendalian nyamuk
yang nyamuk yang sudah
kalian pakai ramah
lingkungan?
 Apakah kalian pernah
mendengar cara pengendalian
nyamuk yang ramah
lingkungan?
 Guru memberikan motivasi kepada
peserta didik untuk dapat
merancang alat perangkap nyamuk
sederhana yang ramah lingkungan
 Guru menyampaikan tujuan
pembelajaran yang akan dicapai
dalam pembelajaran.
 Guru menyampaikan informasi
tentang penilaian yang akan
dilakukan.
 Guru membagi peserta didik
menjadi beberapa kelompok.
Kegiatan Inti Fase 1 60’
Reflekction  Peserta didik mengamati gambar
obat anti nyamuk berupa obat
nyamuk bakar, obat nyamuk
semprot, obat nyamuk elektrik dan
lotion anti nyamuk
 Guru menayangkan gambar obat
anti nyamuk berupa obat nyamuk
bakar, obat nyamuk semprot, obat
nyamuk elektrik dan lotion anti
nyamuk
 Guru membimbing peserta didik
menentukan permasalahan dalam
bentuk pertanyaan yang
berhubungan dengan tayangan
yang diamati. Contoh
pertanyaannya yaitu:Apakah obat
nyamuk tersebut menimbulkan
dampak negatif? Bagaimana cara
membuat teknologi ramah
lingkungan anti nyamuk?
 Guru membagikan LK ke peserta
didik.
 Guru meminta peserta didik untuk
membaca tantangan yang akan
dikerjakan dengan memperhatikan
batasan yang ada di LK.
Fase 2:  Peserta didik mengumpulkan
Research informasi mengenai pengendalian
nyamuk dengan teknologi ramah
lingkungan.
 Guru membimbing peserta didik
untuk menerapkan konsep
teknologi ramah lingkungan
 Peserta didikberdiskusi
menentukan ideteknologi ramah
lingkungan untuk pengendalian
nyamuk
Fase 3:  Peserta didikmendiskusikan untuk
Discovery membuat rancangan model alat
perangkap nyamuk sederhana yang
ramah lingkungan yang sudah
dipilih.
 Peserta didik memilih dan
menentukan alat dan bahanyang
sudah disediakandan untuk
digunakan dalam pembuatan model
alat perangkap nyamuk
 Peserta didik membuat tahapan
dalam membuat model alat
perangkap nyamuk sederhana yang
ramah lingkungan
Application  Peserta didik membuat alat
perangkap nyamuk sederhana yang
ramah lingkungan
 Peserta didik melakukan uji coba
alat perangkap nyamuk sederhana
yang ramah lingkungan
Penutup  Peserta didik bersama guru 10’
menyimpulkan hasil pembelajaran
pada pertemuan ini dan melakukan
refleksi (materi apa yang
sudah/belum dikuasai).
 Guru memberikan penghargaan
(misalnya pujian atau bentuk
penghargaan lain yang relevan)
kepada kelompok yang berkinerja
baik.
 Guru menyampaikan informasi
materi pada pertemuan berikutnya,
yaitu:
 Memperbaiki alat perangkap
nyamuk sederhana yang ramah
lingkungan jika ada yang perlu
diperbaiki.
 Mempresentasikan hasil kerja
kelompok

 Pertemuan Kedua: (3JP)


Langkah Sintak Model Deskripsi Kegiatan Alokasi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
(menit)
Pendahuluan  Guru memberi salam dan menyapa 10’
peserta didik.
 Peserta didik dan guru berdoa
untuk memulai pelajaran.
 Guru memeriksa kehadiran peserta
didik
 Guru memberi pertanyaan sebagai
apersepsi kepada peserta didik
tentang alat perangkap nyamuk
sederhana yang ramah lingkungan
yang telah dibuat dirumah masing-
masing dengan mengajukan
pertanyaan:
 Apakah kalian mengalami
kesulitan dalam membuat alat
perangkap nyamuk sederhana
yang ramah lingkungan?
 Adakah kekurangan pada alat
perangkap nyamuk sederhana
yang ramah lingkungan yang
sudah kalian buat?
 Guru memberikan motivasi kepada
peserta didik untuk dapat
merancang alat perangkap nyamuk
sederhana yang ramah lingkungan
 Guru menyampaikantujuan
pembelajaran yang akan dicapai
dalam pembelajaran.
 Guru meminta peserta didik
bergabung dengan kelompok
masing-masing
Kegiatan Inti Fase  Peserta didik melakukan design 100
4Aplicatioan ulang jika ada perbaikan alat
perangkap nyamuk sederhana
yang ramah lingkungan
 Peserta didik melakukan Uji coba
akhir
Fase 5:  Peserta didik mengkomunikasikan
Comunicatio hasil proyek alat perangkap
n nyamuk sederhana tang ramah
lingkungan
 Guru menyampaikan aturan teknik
presentasi
 Peserta didik mengkomunikasikan
hasil proyek pembuatan alat
perangkap nyamuk sederhana yang
ramah lingkungan dengan cara
presentasi demonstrasi di depan
kelas
 Guru menilai laporan rancangan
dan hasil pembuatan alat
perangkap nyamuk sederhana yang
ramah lingkungan berdasarkan
format penilaian
 Peserta didik lain bertanya pada
kelompok lain yang melakukan
presentasi
 Kelompok yang presentasi
menjawab pertanyaan-pertanyaan
yang diberikan kelompok lain
 Peserta didik kelompok lain
memberikan saran untuk perbaikan
Penutup  Guru merefleksi hasil kegiatan 10’
pembelajaran
 Guru menutup kegiatan
pembelajaran dengan mengajak
peserta didik untuk berdoa
 Guru menyampaikan informasi
untuk penilaian harian
(pengetahuan)

D. MEDIA / ALAT, BAHAN DAN SUMBER BELAJAR


Media:
- Komputer
- Kamera / HP

Alat dan Bahan:


- Botol bekas minuman kemasan atau kaleng
- Kertas gelap
- Cutter
- Neraca
- Ragi
- Gula jawa
- Air

Sumber Belajar
 Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia. 2018. Buku Siswa
Ilmu Pengetahuan Alam SMP/ MTs Kelas IX Revisi Semester 2. Jakarta:
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

E. PENILAIN, PEMBELAJARAN REMEDIAL DAN PENGAYAAN


A. TEKNIK PENILAIAN `

1. Sikap
Bentuk Waktu Keterangan
No. Teknik
Instrumen Pelaksanaan
1 Observasi -Lembar Saat Penilaian untuk dan pencapaian
observasi pembelajaran pembelajaran (assessment for
berlangsung and of learning)
2 Penilaian Angket Saat Penilaian sebagai pembelajaran
diri pembelajaran (assessment as learning)
usai
3 Penilaian Angket Setelah Penilaian sebagai pembelajaran
antar pembelajaran (assessment as learning)
teman usai
2. Keterampilan
No. Teknik Bentuk Waktu Keterangan
Instrumen Pelaksanaan
1 Praktik Lembar Saat Penilaian untuk, sebagai,
Observasi pembelajaran dan/atau pencapaian
berlangsung pembelajaran (assessment for,
dan/atau as, and of learning)
setelah usai
2 Proyek Rubrik penilaian Saat Penilaian untuk, sebagai,
tugas proyek pembelajaran dan/atau pencapaian
berlangsung pembelajaran (assessment for,
dan/atau as, and of learning)
setelah usai
B. INSTRUMEN PENILAIAN
1. Sikap
a. Observasi
Lembar Observasi

No Aspek yang Indikator Skor


Dinilai
1 Kerjasama Peserta didik sangat mampu bekerjasama 4
dengan teman yaitu mau memberitahukan atau
sharing informasi dengan teman.
Peserta didik mampu bekerjasama dengan 3
teman tetapi tidak memberitahukan atau sharing
informasi dengan teman.
Peserta didik belum mampu bekerjasama 2
dengan teman dengan sering berdiam diri.
Peserta didik tidak mampu bekerjasama dengan 1
teman dengan sering berdiam diri dan terkesan
acuh terhadap kegiatan.
2 Komunikatif Peserta didik aktif dalam tanya jawab, dapat 4
mengemukakan pendapat, gagasan atau ide,
menghargai pendapat siswa lain
Peserta didik aktif dalam tanya jawab, tidak 3
dapat mengemukakan pendapat, gagasan atau
ide, menghargai pendapat siswa lain
Peserta didik aktif dalam tanya jawab, tidak 2
dapat mengemukakan pendapat, gagasan atau
ide tidak menghargai pendapat siswa lain
Peserta didik tidak aktif dalam `tanya jawab, 1
tidak dapat mengemukakan pendapat, gagasan
atau ide dan tidak menghargai pendapat siswa
lain
Total skor 20

Konversi
Nilai= 100%
b. Penilaian diri

LEMBAR PENILAIAN DIRI

PETUNJUK
1. Bacalah pernyataan yang ada di dalam kolom dengan teliti
Nama Peserta Didik : ...................
Kelas/ sem ester : IX/ 2
Topik :Pembuatan perangkap nyamuk sederhana yang ramah
lingkungan
Tanggal :………………….

Setelah menyelesaikan proyek perangkap nyamuk sederhana yang ramah lingkungan,


anda dapat melakukan penilaian diri dengan cara memberikan tanda cek list,pada
kolom yang tersedia sesuai dengan kemampuan
Pernyataan Sudah Belum
No
1 Mampu membuat rancangan perangkap
nyamuk sederhana yang ramah
lingkungan
2 Mampu melakukan percobaan perangkap
nyamuk sederhana yang ramah
lingkungan
3 Mampu menyajikan hasil pembuatan
perangkap nyamuk sederhana yang
ramah lingkungan
4 Mampu menghitung volume alat yang
dipergunakan
5 Mampu menghitung jumlah total nyamuk
yang terperangkap dalam waktu 24 jam
Jumlah

Petunjuk Penskoran
Jawaban SUDAH diberi skor 1, dan jawaban BELUM diberi skor 0
Perhitungan skor akhir menggunakan rumus :
! "# #ℎ
ℎ = 100
$ %$
c. Penilaian antar peserta didik

DAFTAR CEK PENILAIAN ANTARPESERTA DIDIK

Nama penilai : Tidak diisi


Nama peserta didik yang dinilai : ...............
Kelas : ...............
Mata pelajaran : ...............

Berilah tanda cek pada kolom pilihan berikut dengan


4 = selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan
3 = sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dan
kadang-kadang tidak melakukan
2 = kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan
sering tidak melakukan
1 = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan

Skor
No Aspek Pengamatan
4 3 2 1
1 Mau menerima pendapat teman
2 Tidak melakukan plagiat (mengambil/menyalin
karya orang lain tanpa menyebutkan sumber)
dalam mengerjakan setiap tugas
3 Mau
bekerjasamadengantemandalamkelompoknya
4 Membantu setiap proses pembuatan alat
perangkap nyamuk
JUMLAH

! "# #ℎ
ℎ = 100
$ %$
Deskripsi penilaian sikap:
0-25 = K (kurang)
26 – 50 = C (cukup)
51 – 75 = B (baik)
76 – 100 = A (sangat baik)
2. Ketrampilan.

a. Penilaian Praktik

Kriteria penilaian :
Nilai = 100%

b. Penilaian proyek
Mata Pelajaran : IPA
Materi :
Hari/Tanggal :
Nama Kelompok :
Kelompok :
Kelas :
Lama Pengerjaan Proyek :

No. Aspek Hasil Penilaian


Baik Cukup Kurang
(Skor 3) (Skor 2) (Skor 1)
1 PERENCANAAN :
a. Merumuskan judul
b. Menentukan tujuan
c. Menentukan sumber informasi
d. Memilih sumber informasi
2 PELAKSANAAN
a. Menggunakan alat dan bahan untuk
menyajikan data lengkap dan informatif.
b. Memonitor/mengamati secara periodik data
yang diperoleh dari berbagai sumber
informasi
c. Melakukan pengecekan dengan pengamatan
terhadap berbagai sumber informasi
d. Menyajikan hasil pengumpulan data dalam
bentuk tabel dan gambar yang komunikatif
e. Mencatat data-data yang relevan
3 LAPORAN PROYEK
a. Kelengkapan sistematika
b. Tingkat keberhasilan dalam mendata terkait
tugas proyek
c. Kelengkapan data dan hasil pendataan tugas
proyek
Skor Maksimum

Nilai = Skor Perolehan× 100


Skor maksimal

Watulimo, 2 Januari 2019

Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

SUMOYO, S.Pd AMBAR DWI WAHYUNI, S.Pd


NIP. 106005281981121004 NIP. 197706242008012018
LEMBAR KERJA
TEKNOLOGI RAMAH LINGKUNGAN

A. Tujuan
Mengetahui cara pembuatan teknologi ramah lingkungan berupa alat perangkap nyamuk
sederhana yang ramah lingkungan.
B. Alat dan Bahan

No Nama Alat dan Bahan


1. Kaleng dan Botol mineral bekas

2. Sendok
3. Gunting
4. Gelas
5. Plasikhitam
6. Selotip
7. Air hangat
8. Gulapasir, gula jawa, gula batu
9. Fermipan

C. ProsedurKerja
a. Pembuatan alat Perangkap Nyamuk
1. Pilih dan siapkan alat dan bahan pada percobaan ini.
2. Buatlah desain model alat perangkap nyamuk sesuai bahan yang kalian pilih!
3. Buatlah prosedur dalam pembuatan alat perangkap nyamuk sesuai bahan yang
kalian pilih!
4. Siapkan media fermentasi sesuai dengan referensi tentang peragian dan bahan
yang sudah disiapkan!
No Sumber Massa Fermipa Air hangat Suhu
glukosa sumber n (gr) (ml) media
glukosa
(gr)

5. Buatlah alat perangkap nyamuk sesuai dengan prosedur

b. Penggunaan Alat Perangkap Nyamuk


1. Letakkan di sudut ruangan
2. Biarkan selama 2 hari
3. Amati dan hitung jumlah nyamuk yang terperangkap
D. Tabel Data
Data Pengamatan
Tabel 1. Data pengamatan jumlah nyamuk pada penggunaan perangkap nyamuk
Suhu awal Jumlah nyamuk pada hari Jumlah
Sumber
media ke-
Glukosa
0 1 2

E. Diskusikandengankelompokmu
1. Dari percobaan yang kalian lakukan, bahan media fermentasi apa yang menghasilkan
suhu tinggi?
Jawab: ………………………………………………………………………………
2. Dari percobaan yang andalakukan, apakah fungsi penambahan fermipan pada larutan
gula?
Jawab: ………………………………………………………………………………
3. Dari percobaan yang andalakukan, mengapa tidak dilakukan pengadukan setelah
penambahan fermipan pada larutan gula?
Jawab: ………………………………………………………………………………

F. Kesimpulan Percobaan
Tuliskan kesimpulan hasil pembuatan teknologi ramah lingkungan pada percobaan
tersebut!
Jawab:
……………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………

G. TugasRumah
1. Buatlah laporan dari hasil karya kelompok kalian!
2. Dari percobaan yang kalian lakukan, apakah ada dampak negative penggunaan
perangkap nyamuk ini?
Jawab:………………………………………………………………………
Instrumen Penilaian Aspek Pengetahuan
A. Teknik
Tes tertulis
B. Bentuk
Uraian
C. KD dan Indikator
KD 3.10. Menganalisis proses dan produk teknologi ramah lingkungan untuk
keberlanjutan kehidupan
No. Indikator soal Nomor
soal
1 Disajikan informasi tentang adanya gangguan insekta tertentu pada 1
kehidupan manusia beserta pengendaliannya dengan menggunakan
insektisida sintetis peserta didik mampu menganalisis dampak yang
ditimbulkan terhadap kesehatan manusia
2 Disajikan gambar tentang penanganan gangguan insekta peserta didik 2
mampu menganalisis dan mencari solusi terhadap penanganan tersebut

D. Soal
1. Rumah Andi tinggal dekat selokan yang kotor sehingga banyak nyamuk
dirumahnya. Keluarga Andi teganggu dengan adanya nyamuk tersebu. Mereka
menggunakan obat nyamuk semprot pada sore hari dan obat nyamuk bakar pada
malam hari. Analisis dampak yang ditimbulkan dari penggunaan insektisida
tersebut terhadap gangguan kesehatan manusia!
2. Perhatikan gambar pengendalian nyamuk di bawah ini!

Berdasarkan gambar di atas, analisis dampak yang terjadi dan cari solusi terhadap
penanganan nyamuk tersebut!
E. Pedoman penskoran
No. Kata kunci Skor
Soal
1 1. Bahan-bahan kimia yang terkandung dalam insektisida 2
2. Bahaya kandungan bahan kimia terhadap gangguan kesehatan 2
3. Bahaya yang ditimbulkan pada penggunaan obat nyamuk 2
semprot
4. Pencemaran yang ditimbulkan 2
5. Bahaya yang ditimbulkan pada penggunaan obat nyamuk 2
bakar
2 1. Bahan-bahan kimia yang terkandung dalam insektisida sintetis 2
2. Bahaya kandungan bahan kimia terhadap gangguan kesehatan 2
3. Polusi yang ditimbulkan 2
4. Menjaga kebersihan lingkungan 2
5. Membuat pengendalian nyamuk yang ramah lingkungan 2
Total skor 20

Konversi:
Nilai=
& &
100

Anda mungkin juga menyukai