Anda di halaman 1dari 14

BUKU LOGBOOK PRAKTIK PROFESI

STASE ASUHAN KEBIDANAN TUMBUH KEMBANG

IDENTITAS MAHASISWA

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN PROFESI BIDAN PROGRAM PROFESI

Nama Mahasiswa : Masita Achmad


NIM : 202110088
Tempat/ Tanggal Lahir : Tanatoa, 06 Juni 1971
No. HP : 085341741056
Email : masitaachmad18@gmail.com
Alamat : Cempae

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN PROFESI PROGRAM PROFESI


INSTITUT TEKHNOLOGI & SAINS (ITKES)
MUHAMMADIYAH SIDRAP
2022/2023
SAMBUTAN
REKTOR ITKES MUHAMMADIYAH SIDRAP

Dengan senantiasa memanjatkan puji dan syukur kepada Allah SWT,


karena atas rahmat dan karuniaNya jualah maka Logbook Praktik Stase
Tumbuh Kembang Program studi Pendidikan Profesi Bidan Program Profesi
ITKES Muhammadiyah Sidenreng Rappang tahun 2022/2023 dapat
diselesaikan.
Kami haturkan terima kasih dan penghargaan yang tinggi atas
kerjasama dalam melaksanakan tugas – tugas ini dengan baik
Harapan kami dengan Kepada semua pihak yang telah berjasa dalam
penyusunan loogbook ini, sekali lagi diucapkan terima kasih. Dan marilah
kita berkomitmen untuk memajukan Pendidikan Tinggi ITKES Muhammadiyah
Sidrap dengan menjadi bagian penting dalam Peningkatan Sumber Daya
Manusia yang islami dan berkemajuan.

Pangkajene, 11 Zulhijjah 1443 H


20 Juli 2022 M
Rektor,
ttd

DR.Muhammad Tahir, SKM.,M. Kes


NBM. 1069207
KATA PENGANTAR

Syukur Alhamdulillah kami panjatkan ke hadirat Allah SWT, karena


atas izin-Nya jualah maka Logbook Praktik Stase Tumbuh Kembang .
Program studi Pendidikan Profesi Bidan Program Profesi ITKES
Muhammadiyah Sidenreng Rappang tahun 2022 - 2023 dapat diselesaikan.
Kami sadar bahwa apa yang terkandung dalam pedoman ini belum

tersaji dengan optimal, sehingga perlu kritik dan saran demi tersempurnanya

pedoman ini.

Jazakumullahu khairan katsiran.

Fastabiqulkhaerat.

Sidrap, 20 Agustus 2022


Ketua Prodi Pendidikan Profesi Bidan
ITKes Muhammadiyah Sidrap

ttd

Wilda Rezki Pratiwi, S.ST., M. Kes


NIDN : 0906129102
STASE XIII

ASUHAN KEBIDANAN TUMBUH


KEMBANG
STASE XIII
ASUHAN KEBIDANAN TUMBUH KEMBANG

A. TUJUAN
1. Tujuan Umum
Memberikan pengalaman belajar klinik pada mahasiswa dalam
lingkup asuhan tumbuh kembang pada bayi, balita dan APRAS.
2. Tujuan Khusus
a. Mahasiswa mampu Menjelaskan konsep Pemantauan
Pertumbuhaan dan Perkembangaan Anak

b. Mahasiswa mampu Melakukan Stimulasi Tumbuh Kembang Balita


dan anak Pra Sekolah

c. Mahasiswa mampu Melakukan Deteksi Dini Penyimpangan


Tumbuh Kembang Anak

d. Mahasiswa mampu Melakukan Intervensi dan rujukan dini


penyimpangan Tumbuh Kembang, melakukan Pencatatan,
Pelaporan, Monitoring dan Evaluasi kegiatan SDIDTK

B. TEMPAT DAN WAKTU PELAKSANAAN


Waktu Praktik : 23 Januari s/d 4 Februari 2023
Tempat : UPT Puskesmas Segeri
Bagian : Posyandu Sipakainge wilayah Kerja Pusk.Segeri
C. KOMPETENSI YANG INGIN DICAPAI

1. Pemeriksaan Tumbuh kembang bayi dan balita menggunakan


buku Kesehatan Ibu dan Anak (KIA

2. Deteksi dini penyimpangan tumbuh kembang anak

3. Intervensi dan rujukan dini penyimpangan tumbuh kembang


anaK

4. Pencatatan dan pelaporan monitoring intervensi

5. Identifikasi rujukan tumbuh kembang bayi, balita dan anak pra


sekolah
A. TARGET

1. Laporan Stase 1
2. Laporan Data Fokus 1

B. PENILAIAN

No Target Stase Tanggal Catatan Preseptor Institusi


Pelaksanaan
1. Laporan Stase 24 Januari 2023 Telah dilakukan pengambilan kasus
stase tumbang di posyandu
Sipakainge, Tanjonge, segeri

2 Laporan 27 Januari 2023 Telah dilakukan pengkajian pada


Data Anak atas nama.”F “ di Posyandu
Fokus Sipadecenggie dengan balita sehat
umur 9 bulan imunisasi campak

LAPORAN STASE
PENDOKUMENTASIAN SOAP

Nama pasien : An.F


Umur : 9 Bulan
Alamat : Tanjonge

SUBJEKTIF :

1. Ibu mengatakan anaknya umur 9 bulan 5 hari


2. Ibu mengatakan ingin mengimunisasikan anaknya
3. Ibu mengatakan berat badan anaknya naik
4. Ibu mengatakan anaknya sudah bisa tengkurap dan berbalik sendiri

OBJEKTIF :

1. BB : 8100 gram
2. PB : 71 cm
3. Lika : 44 cm
4. Gigi : sudah tumbuh 1 buah bagian bawah
5. Pemeriksaan Test perkembangan umur 9 bulan dengan hasil perkembangan sesuai

ANALISA :

Diagnosa Kebidanan : An.F umur 9 bulan hasil test perkembangan sesuai dengan perkembangan
Masalah : belum imunisasi campak
Kebutuhan : KIE tentang stimulus perkembangan sesuai tahapan SDDTK selanjutnya
Tidak ada kebutuhan tindakan segera

PENATALAKSANAAN :

1. Menjelaskan pada ibu tentang manfaat dari penilaian perkembangan dengan menggunakan metode
DDITK sangat diperlukan karena apabila ada keterlambatan perkembangan dapat segera
dikonsultasikan dan segera dapat dilakukan pengobatan.
2. Menjelaskan pada ibu tentang hasil pemeriksaan DDITK bahwa hasil pemeriksaan adalah normal dan
tubuh kembang anak sesuai dengan usia.
3. Menyarankan pada ibu untuk tetap memberikan stimulus / rangsangan untuk mempertahankan
pertumbuhan dan perkembangan anak. Misal pada usia 9 bulan stimulasi yang perlu dilanjutkan yaitu
memegang benda dengan kedua tangan, mengenalkan berbagai suara, mengajak bermainan “Ciluk-
Ba”.
4. Menganjurkan ibu untuk rutin menimbangkan berat badan bayi di Posyandu setiap bulan untuk
memantau pertumbuhan dan perkembangan anak.
5. Memberikan KIE pada ibu tentang gizi anak dan tentang pemberian makanan tambahan pada anak
sesuai umur. Misal pada usia 9 bulan diberikan makanan tambahan nasi tim, bolu kecil.

Mengetahui,

Mahasiswa Preseptor Institusi

(Masita Achmad) (Nurjanna, S.ST, M.Keb.)


NIM : 202110088 NIDN.1135519
LAPORAN DATA FOKUS

ANALISIS DATA

Nama : An.J Umur : 12 Bulan


Wahana Praktik : Puskesmas Segeri

No Tanggal Data Relevan Keluhan


1 27 /1/2023 DS:

DO:

DIAGNOSA KEBIDANAN

No Tanggal Diagnosa
RENCANA ASUHAN

Tangga No. Tujuan/Kriteria Rencana Tindakan Tujuan


l Dx Hasil
Tujuan:

Kriteria hasil:

EVALUASI

Tanggal No. Dx2 Evaluasi / Rencana Tindak Lanjut

Mengetahui,
Mahasiswa Preseptor Institusi

(………………………….) (..............................)
FORMULIR DETEKSI DINI TUMBUH KEMBANG ANAK
Puskesmas ……………………Kec………...Kab/kota…………….Prov………..........
I. IDENTITAS ANAK
1.Nama : ............................................Laki-laki/ Perempuan;
2.Nama Ayah :............................................; Nama lbu:.............................................................
3.Alamat .....................................................
4.Tanggal Pemeriksaan : ......../................./ 20.....
5.Tanggal Lahir : ......../................ /20.....
6.Umur Anak : ............bulan…….. hari

II. ANAMNESIS :
1.Keluhan Utama.....................................................................................................................
2.Apakah anak punya masalah tumbuh kembang :........................................................................

Ill. PEMERIKSAAN RUTIN SESUAI JADWAL


1.BB:_______ Kg; PB/TB: _____Cm.
2.BB/U : a. Sangat Kurus (SK) b. Kurus (K) c. Normal (N) d. Resiko Berat Badan Lebih (RBBL)
3.BB/TB: a.Gizi Buruk (Gb) b. Gizi Kurang (Gk) c. Gizi Baik (Gb) d. Beresiko Gizi Lebih (Bgl) e. Gizi Lebih (Gl)
f. Obesitas (O)
4.PB/U atau TB/U: a. Sangat Pendek (SP) b. Pendek (P) c. Normal (N) d. Tinggi (Ti)
5. LKA:........Cm. LKA/U :a. Normal; b. Mikrosefal; c. Makrosefal;
6.Perkembangan anak:
1). Sesuai, Jumlah jawaban Ya: Jumlah jawaban Tidak:
2). Meragukan: Jumlah jawaban Ya: Jumlah jawaban Tidak
a. Gerak .Kasar, c. Bicara bahasa
b. Gerak.Halus, d. Sosialisasi .Kemandirian,
3). Penyimpangan: Jumlah jawaban Ya: Jumlah jawaban Tidak
a. Gerak .Kasar, c. Bicara bahasa
b. Gerak.Halus, d. Sosialisasi .Kemandirian,

5. Daya Dengar
a. Normal, b. Curiga ada gangguan,
6. Daya Lihat
a. Normal, b. Curiga ada gangguan,

IV. PEMERIKSAAN ATAS I NDIKASl/JIKA ADA KELUHAN


1. Perilaku dan Emosional:
a. Normal, b. Curiga ada gangguan,
2. Autisme; a. Risiko tinggi autisme b. Risiko autisme c. normal
3. GPPH: a. Kemungkinan GPPH; b. normal

V. KESIMPULAN
_____________________________________________________________________________________________________
_____________________________________________________________________________________________________
_______________________________________________

VI. TINDAKAN INTERVENSI


1. Konseling stimulasi bagi ibu/ pengasuh : a. Diberikan b. Tidak diberikan

2. Intervensi stimulasi perkembangan:


a. Gerak Kasar b. Gerak Halus c. Bicara dan Bahasa d. Sosialisasi dan Kemandirian
e. Tanggal evaluasi intervensi : ____________________

3. Tindakan pengobatan lain:

4. Dirujuk dengan surat rujukan ke _________________________________________________

Pemeriksa:
Cara Pengisian:
a. Baris teratas diisi nama Puskesmas, Kecamatan, Kabupaten/Kota dan
Provinsi.
b. Angka I. ldentitas Anak:
• Nomor 1 - 3:jelas.
• Nomor 4 dan 5: diisi tanggal ........../bulan............./tahun..........
• Nomor 6: diisi umur dalam bulan, dihitung dari nomor 5 dikurangi
nomor 4.
c. Angka II. Anamnesis:
• Nomor 1: diisi keluhan utama orang tua/keluarga membawa anak ke
Puskesmas.
• Nomor 2: diisi jawaban orang tua/keluarga atas pertanyaan "Apakah anak
punya masalah tumbuh kembang?" Jika jawaban Ya, ditulis singkat
masalahnya.
d. Angka Ill. Pemeriksaan rutin sesuai jadwal/jika ada keluhan.
• Nomor 1: diisi berat dalam kilogram, panjang/tinggi badan dalam
sentimeter. BB/TB: lingkari salah satu huruf a, b, c atau d, sesuai hasil
pemeriksaan
• Nomor 2: PB/U atau TB/U: lingkari salah satu huruf a, b, c atau d, sesuai
hasil pemeriksaan
• Nomor 3: diisi lingkar kepala anak dalam sentimeter. LKA/U: lingkari
salah satu huruf a, b, atau c, sesuai hasil pemeriksaan
• Nomor 3: Perkembangan anak, lingkari salah satu jawaban sesuai
pemeriksaan 1), 2) atau 3) sesuai hasil KPSP dan dituliskan hasil jawaban
Ya dan jawaban Tidak yang ditemukan.
Bila jawaban yang dilingkari 2) atau 3), maka lingkari salah satu
jawaban a, b, c, d sesuai hasil pemeriksaan.
7. Nomor 4: Daya lihat: lingkari salah satu huruf a atau b, sesuai hasil
TDL.
8. Nomor 5: Daya dengar: lingkari salah satu huruf a atau b, sesuai hasil
TDD
9. Nomor 6: Perilaku emosional: lingkari salah satu huruf a atau b, sesuai
hasil KMPE..
e. Angka I V Pemeriksaan atas indikasi/jika ada keluhan.
• Nomor 1: Autisme: lingkari salah satu huruf a, b atau c, sesuai hasil M-
CHAT.
• Nomor 2: GPPH: lingkari salah satu huruf a atau b, sesuai hasil
Kuesioner GPPH.
f. Angka V Kesimpulan, tulis secara singkat hasil pemeriksaan dan kesimpulan
akhir.
g. Angka VI: Tindakan Intervensi
• Nomor 1, lingkari huruf a, bila tenaga kesehatan melakukan konseling
stimulasi atau lingkari huruf b, bila tenaga kesehatan tidak melakukan
konseling.
• Nomor 2, lingkari huruf a, b, c, d; sesuai dengan intervensi stimulasi yang
diberlkan pada anak. Tulis tanggal evaluasi berikutnya pada huruf e.
h. Nomor 3, tulis jenis/macam tindakan pengobatan yang diberikan kepada anak.
i. Nomor 4, tulis tujuan rujukan, lingkari salah satu, huruf a bila ada surat rujukan,
atau huruf b bila tidak ada surat rujukan.
j. Pemeriksa: Ditulis nama Petugas Pemeriksan
Kuisioner Pra Skrining Perkembangan (KPSP) ( Liat Buku Pedoman Pelatihan
Hal 121 )

Instrumen TDD ( Tes Daya Dengar ) ( Liat Buku Pedoman Pelatihan Hal 149 )

Anda mungkin juga menyukai