Anda di halaman 1dari 5

III.

Informasi Jabatan
1. NAMA JABATAN : Pengadministrasi Umum
2. KODE JABATAN :
3. UNIT KERJA : Taman Kanak-kanak dalam Kabupaten
Aceh Utara
a. JPT Utama :-
b. JPT Madya : Sekretaris Daerah
c. JPT Pratama : Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaa
d. Administrator : Kepala Seksi Kurikulum dan Penilaian
e. Pengawas : Kepala Sekolah
f. Pelaksana :-
g. Jabatan Fungsional :-
4. IKTISAR JABATAN :
Melakukan kegiatan pengelolaan yang meliputi penyiapan bahan,
mengumpulkan, mengolah, pendokumentasian dan menyajikan data dan
informasi pendidikan sesuai dengan petunjuk dan ketentuan untuk mendukung
kelancaran tugas pokok pada Taman Kanak-Kanak
5. KUALIFIKASI JABATAN :
a. Pendidikan Formal : Minimal SMA/D.III/ S.I Informatika/S1 Komputer
b. Pendidikan dan Pelatihan : - Sistem Manajemen dan Informasi;
- Diklat Pendataan
- Diklat Manajemen sekolah; dan
- Diklat lain yang relevan.
c. Pengalaman Kerja : Minimal Golongan II/a dan Memahami bidang
pekerjaannya terutama Sistem Informatika dan
Pendataan
6. TUGAS POKOK :
Waktu
Hasil Jum Waktu Kebutuhan
N Uraian Tugas Penyelesaian
Kerja lah Efektif Pegawai
o (Jam/Minggu)
1 Mempelajari tugas dan
petunjuk kerja yang
diberikan atasan
sesuai dengan 0,100
Dokumen 240 30 72.000
ketentuan untuk
menghindari
kesalahan dalam
pelaksanaan kegiatan;
2 Menyiapkan
bahan/konsep
instrumen
pelaksanaan
pengumpulan data
dan informasi
Dokumen 1 10 72. 000 0,0000
pendidikan sesuai
dengan
sasaran/responden
dalam rangka
kelancaran
pelaksanaan tugas;
3 Mengumpulkan, Data 1 20 72. 000 0,000
menginput, serta
mengolah data dan
informasi pendidikan
dan kebudayaan dari
unit kerja terkait dan
atau sumber lain
sesuai ketentuan dan
kebutuhan dalam
rangka kelancaran
pelaksanaan tugas;
4 Memverifikasi dan
mengkonfirmasi data
dan informasi
pendidikan dan Data 1 60 72.000 0,001
kebudayaan sesuai
ketentuan untuk
keakuratan data;
5 Menyajikan data,
informasi pendidikan
dan kebudayaan
sesuai dengan
ketentuan dan arahan
laporan 1 60 72.000 0,001
atasan agar
terpublikasinya data
dan informasi
pendidikan dan
kebudayaan;
6 Menyimpan data dan
informasi pendidikan
dan kebudayaan
210
sesuai dengan Laporan 20 72.000 0,583
0
ketentuan agar mudah
digunakan/ditemukan
;
7 Melayani permintaan
data dan informasi
pendidikan sesuai
ketentuan untuk
data 4 300 72.000 0,017
pemenuhan
kebutuhan data dan
informasi pendidikan
dan kebudayaan;
Jumlah 0,71
Jumlah Pegawai 1 Orang

7. HASIL KERJA :
a. Tersajinya data dan informasi pendidikan
b. Terevaluasi dan tersusunnya laporan secara berkala, dan
c. Terlaksananya tugas kedinasan
8. BAHAN KERJA :

No Bahan Kerja Penggunaan Dalam Tugas


Sumber Informasi dalam proses
1 Petunjuk dan peraturan;
pelaksanaan tugas
2 Petunjuk dan pengarahan atasan. Petunjuk dalam penyelesaian tugas

9. PERANGKKAT KERJA :

No Bahan Kerja Penggunaan Dalam Tugas

1 Alat Perlengkapan Kantor; Untuk menunjang pelaksanaan tugas


2 Komputer dan Internet; dan Untuk menunjang pelaksanaan tugas

3 Alat Tulis Kantor. Untuk menunjang pelaksanaan tugas

10. TANGGUNG JAWAB :


No Uraian
a Keberhasilan dalam pelaksanaan tugas;
b Ketepatan dan kelancaran pelaksanaan tugas
Penggunaan alat peraga, alat tulis kantor dan alat perlengkapan kantor secara
c
efektif dan efisien.
d Terjaminnya kerahasiaan hasil kerja dan dokumen; dan
e Kebenaran isi dan ketepatan waktu laporan

11. WEWENANG :
No Uraian
a Meminta dan menerima data
b Melatih/membimbing siswa;dan

c Menilai siswa.

12. KORELASI JABATAN :


No Jabatan Unit Kerja Dalam Hal
Petunjuk ,
TK Dalam Kab.
a Kepala Taman Kanak-Kanak Pengarahan dan
Aceh Utara
konsultatif

13. KONDISI LINGKUNGAN KERJA:


No Aspek Faktor

a Ruangan/Tempat Kerja Di dalam dan luar ruangan


b Suhu Sesuai standar
c Udara Sesuai standar
d Keadaan Ruangan Sesuai standar
e Letak Sesuai standar
f Tempat Kerja Sesuai standar
g Penerangan Sesuai standar
h Suara Sesuai standar

14. RESIKO BAHAYA :


No Fisik / Mental Penyebab
- -

15. SYARAT JABATAN :


a. Keterampilan kerja : Menguasai pengoperasian perangkat komputer
tingkat dasar
b. Bakat Kerja : G (Inteligensia)
Kemampuan belajar secara umum.
V (Bakat verbal)
Kemampuan untuk memahami arti kata-kata dan
penggunaannya secara tepat dan efektif.
N (Numerik)
Kemampuan untuk melakukan operasi arithmatik
secara tepat dan akurat.
Q (Ketelitian)
Kemampuan menyerap perincian yang berkaitan
dalam bahan verbal atau dalam tabel.
c. Temperamen Kerja : D Kemampuan menyesuaikan diri menerima tanggung
jawab untuk kegiatan memimpin, mengendalikan
atau merencanakan.
I Kemampuan menyesuaikan diri untuk pekerjaan-
pekerjaan mempengaruhi orang lain dalam
pendapat, sikap atau pertimbangan mengenai
gagasan.
J Kemampuan menyesuaikan diri pada kegiatan
perbuatan kesimpulan penilaian atau pembuatan
peraturan berdasarkan kriteria rangsangan
indera atau atas dasar pertimbangan pribadi.
M Kemampuan menyesuaikan diri dengan kegiatan
pengambilan peraturan, pembuatan pertimbangan,
atau pembuatan peraturan berdasarkan kriteria
yang diukur atau yang dapat diuji.
P Kemampuan menyesuaikan diri dalam berhubungan
dengan orang lain lebih dari hanya penerimaan dan
pembuatan instruksi.
T Kemampuan menyesuaikan diri dengan situasi yang
menghendaki pencapaian dengan tepat menurut
perangkat batas, toleransi atau standar-standar
tertentu.
S Kemampuan menyesuaikan diri untuk bekerja
dengan ketegangan jiwa jika berhadapan dengan
keadaan darurat, kritis, tidak biasa atau bahaya,
atau bekerja dengan kecepatan kerja dan
perhatian terus menerus merupakan keseluruhan
atau sebagian aspek pekerjaan.
V Kemampuan menyesuaikan diri untuk
melaksanakan berbagai tugas, sering berganti dari
tugas yang satu ke tugas yang lainnya yang
“berbeda” sifatnya, tanpa kehilangan efisiensi
atau ketenangan diri.
d. Minat Kerja : 1.b Pilihan melakukan kegiatan yang berhubungan
dengan komunikasi data.
3.a Pilihan melakukan kegiatan-kegiatan rutin, konkrit
& teratur.
e. Upaya Fisik : Dominan duduk pada waktu berkerja, dan berbicara
pada waktu melakukan komunikasi dengan orang
lain
f. Kondisi Fisik : Sehat Jasmani dan Rohani
a. Jenis Kelamin : Laki-laki/Perempuan
b. Umur : Usia paling tinggi 56 (lima puluh enam) tahun
c. Tinggi badan : Normal
d. Berat badan : Normal
e. Postur badan : Normal
f. Penampilan : Normal
g. Fungsi Pekerjaan :
a. Hubungan dengan data : Ada
b. Hubungan dengan orang : Ada
c. Hubungan dengan Benda : Ada

16. PRESTASI KERJA YANG DIHARAPKAN :


Dapat mengembangkan kewirausahaan sekolah dengan standar Supervisi,
Akreditasi dan SKP paling sedikit bernilai baik dalam 2 (dua) tahun terakhir

17. KELAS JABATAN :

Anda mungkin juga menyukai