Anda di halaman 1dari 40

DOKUMEN PENDUKUNG

KEHALALAN
BAHAN KRITIS
By : Dr. Ir. Liesbetini Hartoto, MS
TOPIK PEMBAHASAN

01 ISTILAH TERKAIT BAHAN


02 DOKUMEN PENDUKUNG BAHAN KRITIS
03 MEMAHAMI SK NO. 11 TAHUN 2020
04 RUANG LINGKUP BARU BAHAN KRITIS
05 INFORMASI PENUTUP
ISTILAH TERKAIT BAHAN
Perusahaan yang Diaudit (PDA)
Perusahaan/klien LPPOM MUI yang produknya diajukan
untuk disertifikasi halal MUI.

Bahan Kritis
Bahan di luar daftar bahan positif halal, yang mencakup:
•Bahan baku,
•Bahan tambahan (BTP/Additives),
•Bahan penolong (Processing Aid),
•Kemasan primer, pelumas, grease, sanitizer yang kontak
langsung dengan bahan/produk
•Media validasi pencucian fasilitas yang kontak langsung
dengan bahan/produk
LPPOM MUI
RUANG LINGKUP BARU BAHAN KRITIS SESUAI SK NO. 11 TAHUN 2020
Bahan Level 1
Bahan yang digunakan oleh PDA untuk memproduksi produk
yang disertifikasi halal

Bahan Level 2
Bahan yang digunakan untuk memproduksi bahan level 1

Contoh Kasus:
PT Cerol Gemilang memproduksi minuman RTD
menggunakan bahan konsentrat jus mangga, gula pasir, dan
maltodekstrin. Maltodekstrin dibuat dari pati jagung dengan
menggunakan enzim dan dimurnikan dengan arang aktif.
Manakah yang merupakan bahan level 1 dan bahan level 2?
LPPOM MUI
BAHAN BAHAN BAHAN BAHAN BAHAN
LV. 2 LV. 2 LV. 2 LV. 2 LV. 2

BAHAN BAHAN BAHAN BAHAN


LV. 1 LV. 1 LV. 1 LV. 1

PRODUK YANG
DISERTIFIKASI

LPPOM MUI
Enzim
(penjernih) Enzim

Karbon Karbon
Mangga Vit. C Pati Tebu
aktif aktif

Konsentrat Malto- Gula


Jus Mangga dextrin Pasir

Minuman RTD yang


disertifkasi halal

LPPOM MUI
DOKUMEN PENDUKUNG
BAHAN KRITIS
DOKUMEN KEHALALAN BAHAN KRITIS
01 Sertifikat Halal (SH) yang diterbitkan oleh MUI atau
lembaga yang diakui oleh MUI

Dokumen pendukung yang diterbitkan oleh produsen


02
bahan , dapat berupa :
• Informasi spesifikasi/komposisi bahan
• Diagram alir proses produksi bahan baku
• Pernyataan sumber bahan
• Pernyataan fasilitas bebas bahan babi dan turunannya, untuk seasoning, enzim,
produk mikrobial, & asam lemak
• Surat Konsistensi penggunaan bahan kritis (level 2), jika bahan tidak bisa dijelaskan
dengan mudah oleh produsen bahan Level 1
• Kuisioner yang memuat informasi lengkap
Dokumen pendukung yang diterbitkan oleh
03 distributor/suplier, hanya berlaku untuk:

Bahan alami tanpa penambahan bahan atau dengan


penambahan bahan tambahan/ penolong yang tidak kritis.
Contoh: minyak atsiri (essential oil), minyak zaitun (olive oil),
dan gula aren.
04 Dokumen bahan yang dikeluarkan oleh PDA
contoh spesifikasi bahan internal dapat diterima sepanjang
sudah pernah diverifikasi oleh auditor bahwa cara PDA
melakukan verifikasi dan pembuatan dokumen sudah sesuai.

Open formula base flavor/fragrance dapat dilakukan


05
hanya untuk flavor/fragrance house
BAHAN YANG HARUS DILENGKAPI
SERTIFIKAT HALAL

01 Daging dan produk turunan bahan hewani


Contoh: sosis, beef powder, chicken extract, gelatin dari
tulang/kulit dan enzim

02 Flavor, fragrance, dan premiks vitamin

03 Bahan yang sulit ditelusuri kehalalannya


Contoh: Whey Protein Concentrate, Laktosa
MEMAHAMI SK NO. 11 TAHUN
2020 (DOKUMEN PENDUKUNG
KEHALALAN BAHAN KRITIS)
TIPS MEMAHAMI SK NO. 11 TAHUN 2020

01
Memastikan peruntukan bahan, apakah untuk
produk penggunaan dalam (dimakan/
dikonsumsi ) atau produk penggunaan luar
(dipulas)

02 Perhatikan penerbit dokumen yang


dipersyaratkan

03 Jika bahan level 1 terbuat dari lebih dari 1


bahan kritis level 2, maka kecukupan
dokumen dipersyaratkan untuk semua
LPPOM MUI
bahan kritis level 2 tsb.
CARA MEMBACA SK NO. 11 TAHUN 2020

Contoh: Asam Lemak (level 2)


PERSYARATAN DOKUMEN PENDUKUNG
KEHALALAN BAHAN KRITIS
SESUAI SK NO. 11 TAHUN 2020

LPPOM MUI
CONTOH BAHAN
1.Kultur Mikroba
2.Bahan Mikrobial
3.Asam Lemak
4.Enzim
5.Etanol
6.Karbon Aktif

LPPOM MUI
KULTUR MIKROBA
Untuk Produk
Jenis Bahan Contoh Bahan Untuk Produk Konsumsi Penggunaan
Luar
1. Pernyataan yang berisi informasi kultur mikroba (GMO/Non GMO, bila Sama
GMO diperlukan informasi sumber gen) dari produsen Bahan Level 1
Bahan Level 1: (kultur mikroba)
Kultur Kultur Mikroba 2. Informasi apakah media dan cryoprotectant (jika menggunakan)
Mikroba berasal dari bahan hewani. Jika tidak ada penggunaan bahan hewani,
sebagai Bahan Level 2: diperlukan Animal free statement dari produsen Bahan Level 1.
bahan mikroba, 3. Informasi apakah fasilitas produksi yang kontak langsung dengan
Level 1 cryoprotectant, bahan/produk tidak digunakan untuk memproduksi produk
media tumbuh mengandung babi/turunannya. Jika tidak ada bahan turunan babi,
maka diperlukan Pork free facility statement dari produsen Bahan
Level 1
1. Pernyataan yang berisi informasi kultur mikroba (GMO/Non GMO, bila Sama
Kultur Bahan Level 1:
GMO diperlukan informasi sumber gen) dari produsen Bahan Level 1
Mikroba Bahan mikrobial
(Bahan mikrobial)
sebagai
2. Informasi apakah ada penggunaan bahan hewani dalam pembuatan
bahan Bahan Level 2:
kultur mikroba. Jika tidak ada penggunaan bahan hewani, diperlukan
Level 2 Kultur Mikroba
Animal free statement untuk media dari produsen Bahan Level 1.
BAHAN MIKROBIAL (BAHAN LEVEL 1)
Jenis
Contoh bahan Untuk Produk Penggunaan Dalam Untuk Produk Penggunaan Luar
Bahan
1. Informasi bahan-bahan yang
1. Informasi bahan-bahan yang digunakan dalam bentuk diagram alir dari
digunakan dalam bentuk diagram
produsen Bahan Level 1 yang menjelaskan tahap-tahap fermentasi yang
alir dari produsen Bahan Level 1
sekurang-kurangnya menjelaskan:
yang menjelaskan tahap-tahap
Bahan Level 1: a. Tahap detail fermentasi mulai dari Stock Culture, refreshment, inoculum
fermentasi yang sekurang-
a. Asam development, main fermentation, dan downstream process
kurangnya menjelaskan:
Askorbat b. Bahan baku, bahan tambahan, dan bahan penolong (termasuk untuk
a. Tahap detail fermentasi mulai
b. MSG penyiapan media)
Bahan dari Stock Culture, refreshment,
c. Hyaluronic 2. Informasi Stock Culture: Mengacu pada dokumen untuk Kultur Mikroba
mikrobial inoculum development, main
acid sebagai bahan Level 2.
(termasuk fermentation, dan downstream
3. Media:
garam process
Bahan Level 2: a. Informasi apakah ada penggunaan bahan hewani pada media saat
bahan b. Bahan baku, bahan tambahan,
Kultur mikroba, refreshment. Jika tidak ada penggunaan bahan hewani, diperlukan
mikrobial) dan bahan penolong (termasuk
media pernyataan sumber media dan animal free statement dari produsen
sebagai di dalamnya media)
fermentasi, bahan Level 1
Bahan
bahan b. Informasi apakah ada penggunaan bahan hewani pada media termasuk
Level 1 2. Informasi apakah ada penggunaan
pemurnian, antifoam bila digunakan) saat Inoculum Development: Jika tidak ada
bahan hewani dalam proses
bahan penggunaan bahan hewani, diperlukan pernyataan sumber media dan
produksi. Jika tidak ada
tambahan, animal free statemen dari produsen bahan Level 1
penggunaan bahan hewani,
bahan penolong c. Informasi apakah ada penggunaan bahan hewani pada media (termasuk
diperlukan animal free statement
antifoam bila digunakan) saat production/main fermentation: Jika tidak
untuk media dari produsen
ada penggunaan bahan hewani, diperlukan pernyataan sumber media
Bahan Level 1.
dan animal free statement
BAHAN MIKROBIAL (BAHAN LEVEL 1) - Lanjutan
Jenis
Contoh bahan Untuk Produk Penggunaan Dalam Untuk Produk Penggunaan Luar
Bahan
d. Jika terdapat hydrolyzed protein (Contoh: peptone, trypton,
bacto soyton), maka diperlukan pernyataan sumber dan 3. Informasi apakah fasilitas produksi
Lanjutan yang kontak langsung dengan
hydrolyzing agent dari produsen Bahan Level 2.
Bahan Level 1: bahan/produk tidak digunakan untuk
a. Asam memproduksi produk mengandung
4. Proses Hilir (Downsteam process) :
Askorbat babi/turunannya. Jika tidak ada bahan
Lanjutan a. Processing aid (e.g . agen pemecah sel mikroba untuk produk
b. MSG turunan babi, maka diperlukan Pork
Bahan intraseluler, immobilizing agent, etc.). Pernyataan sumber
c. Hyulronic free facility statement dari
mikrobial bahan dan animal free statement dari produsen bahan Level
acid produsen bahan Level 1
(termasuk 1
garam b. Refining agent (Karbon aktif, Ion exchang resin). Pernyataan
Bahan Level 2:
bahan sumber untuk Karbon aktif dan gelatin free statement untuk
Kultur mikroba,
mikrobial) ion exchange resin
media
sebagai c. Additive material (e.g flavor, stabilizer, etc.). Sertifikat halal -
fermentasi,
Bahan atau- Pernyataan sumber bahan dan animal free statement
bahan
Level 1 dari produsen bahan Level 1
pemurnian,
5. Proses lain:
bahan
a. Diagram alir atau statement lain yang membuktikan terdapat
tambahan,
pemisahan antara kultur mikroba dan media
bahan penolong
b. Penjelasan jumlah air di setiap tahap dan metodenya
(pengucuran atau perendaman/batch).
LANJUTAN BAHAN MIKROBIAL (BAHAN LEVEL 1)
Jenis Untuk Produk Penggunaan
Contoh bahan Untuk Produk Penggunaan Dalam
Bahan Luar

Catatan :

Penjelasan point 1-3 : - Animal free statement : adalah untuk


Lanjutan
produk yang tidak ada pemisahan dengan media dan tidak
Lanjutan Bahan Level 1:
dapat terbuktikan jumlah air selama proses produksinya.
Bahan a. Asam Askorbat
Sedangkan untuk yang ada pemisahan dengan media dan
mikrobial b. MSG
ada pencucian selama proses dengan jumlah air lebih dari
(termasuk c. Hyulronic acid
270 liter maka: Semua pernyataan animal free 1-3 dapat
garam
digantikan dengan pork free Statement.
bahan Bahan Level 2: Kultur
mikrobial) mikroba, media
6.:Lain-lain :
sebagai fermentasi, bahan
Pork free facility statement
Bahan pemurnian, bahan
Level 1 tambahan, bahan
Atau:
penolong
Memintakan produsen bahan level 1 untuk mengisi
Kuisioner yang disiapkan LPPOM MUI untuk bahan
mikrobial (HQ002/2019)
BAHAN MIKROBIAL (BAHAN LEVEL 2)
Jenis Bahan Contoh bahan Untuk Produk Penggunaan Dalam Untuk Produk Penggunaan Luar

1. Informasi bahan-bahan yang digunakan dalam bentuk 1. Informasi apakah ada penggunaan
diagram alir dari produsen Bahan Level 2 (MSG) bahan hewani dalam proses
Bahan Level 1: menyebutkan semua bahan yang digunakan dalam produksi (temasuk processing aid
1. Seasoning produksi bahan mikrobial (Media, bahan penolong, yang digunakan).
dengan bahan tambahan)
Bahan penambahan 2. Pernyataan berupa informasi jumlah air yang 2. Jika tidak ada penggunaan bahan
mikrobial MSG digunakan selama proses produksi dari produsen hewani, diperlukan Animal free
(termasuk Bahan Level 2 statement untuk media dari
garam bahan 2. Base kosmetik 3. Informasi sumber bahan-bahan yang digunakan dalam produsen Bahan Level 2 (MSG)
mikrobial) dengan bentuk animal free statement untuk yang tidak ada
sebagai penambahan pemisahan/pork free statement untuk yang ada
Bahan asam hyaluronat pemisahan dan pencucian dengan jumlah air
Level 2 minimal 270 L (dari produsen Bahan Level 2)
Bahan Level 2: 4. Consistency letter yang diterbitkan oleh Produsen
MSG, bahan lain Bahan Level 1 (Seasoning) yang menginformasikan
selain MSG bahwa akan konsisten menggunakan bahan mikrobial
(MSG) dari produsen yang telah disampaikan
(menyebutkan nama produsennya)
CONTOH DOKUMEN PENDUKUNG BAHAN MIKROBIAL LEVEL 2

Mengacu ke dokumen
pendukung asam lemak
sebagai bahan Level 2
Bahan Kritis Level 1:
Mengacu ke dokumen Emulsogen HCO-Types
pendukung bahan
mikrobial sebagai bahan Bahan Level Kritis 2:
Level 2 1. Gliserin
2. Asam Laktat
KOH dan Ethylene Oxide
terdaftar dalam daftar
halal positif list sehingga
tidak memerlukan
dokumen pendukung
ASAM LEMAK
Jenis Untuk produk
Contoh bahan Untuk produk konsumsi
Bahan penggunaan luar
1.Pernyataan yang menyebutkan informasi sumber asam lemak Sama
atau animal free statement untuk asam lemak dari produsen
bahan level 1 (asam laurat)
Asam 2.Informasi apakah fasilitas produksi yang kontak langsung dengan
Lemak bahan/produk tidak digunakan untuk memproduksi produk
Bahan Level 1:
sebagai mengandung babi/turunannya. Jika tidak ada bahan turunan babi,
Asam Laurat
bahan maka diperlukan Pork free facility statement
Level 1
Atau:
Memintakan produsen bahan level 1 untuk mengisi Kuisioner yang
disiapkan LPPOM MUI untuk bahan umum (HQ001/2019)
Sama
Bahan Level 1: Pernyataan yang menyebutkan informasi sumber asam lemak dari
Sorbitan produsen bahan Level 1 atau animal free statement untuk asam
Asam lemak
Monolaurat lemak dari produsen bahan Level 1 (sorbitan monolaurat)
sebagai
bahan
Bahan Level 2: Atau:
Level 2
Asam laurat, Memintakan produsen bahan level 1 untuk mengisi Kuisioner yang
Sorbitol disiapkan LPPOM MUI untuk bahan umum (HQ001/2019)
CONTOH DOKUMEN PENDUKUNG ASAM LEMAK LEVEL 2
Calcium Stearate manufactured by ABC Co. Ltd
Bahan Level 1

Bahan
Level 2

Asam Stearat (Asam Lemak) sebagai Bahan Level 2

Diperlukan Pernyataan yang menyebutkan informasi sumber asam stearat dari


produsen Bahan level 1 (produsen calcium stearat : ABC Co., Ltd) atau animal
free statement untuk asam lemak dari ABC Co., Ltd LPPOM MUI
ENZIM (BAHAN LEVEL 1)
Jenis Bahan Contoh bahan Untuk produk konsumsi Untuk produk penggunaan luar
1. Pernyataan yang menyebutkan informasi sumber enzim 1. Pernyataan yang menyebutkan informasi
dari produsen enzim sumber enzim dari produsen enzim
1.1. Jika dari hewani, maka harus dilengkapi dengan sertifikat 1.1 Jika dari hewani, maka harus dilengkapi
Halal dengan sertifikat Halal
1.2.Jika dari mikrobial, maka mengikuti kecukupan dokumen 1.2 Jika dari mikrobial, maka mengikuti kecukupan
pendukung bahan mikrobial sebagai bahan Level 1 dokumen pendukung bahan mikrobial
untuk bahan konsumsi sebagai bahan Level 1 untuk penggunaan
1.3 Jika dari tanaman, maka dilengkapi: luar
a.Informasi bahan-bahan yang digunakan dalam bentuk 1.3.Jika dari tanaman, maka dilengkapi:
diagram alir dari produsen Enzim a. Informasi bahan-bahan yang digunakan
Enzim b.Jika prosesnya menggunakan etanol, maka mengacu dalam bentuk diagram alir dari produsen
sebagai Bahan Level 1: pada dokumen pendukung etanol sebagai bahan level 2. Bahan Level 1
Enzim c.Informasi apakah ada penggunaan bahan hewani dalam b. Informasi apakah ada penggunaan bahan
bahan
proses produksi (dapat bersumber dari untuk filler/bahan hewani dalam proses produksi. Jika tidak ada
Level 1 penggunaan bahan hewani, diperlukan
penstabil). Jika tidak ada penggunaan bahan hewani,
diperlukan Animal free statement dari produsen Enzim. animal free statement dari produsen Bahan
d.Consistency letter yang diterbitkan oleh Produsen Enzim Level 1.
yang menginformasikan bahwa akan konsisten c. Jika prosesnya menggunakan etanol, maka

menggunakan filler/bahan penstabil dari produsen yang mengacu pada dokumen pendukung etanol
telah disampaikan (menyebutkan nama produsennya) sebagai bahan level 2.
Atau:
Atau: Memintakan produsen bahan level 1 untuk
Memintakan produsen enzim untuk mengisi Kuisioner yang mengisi Kuisioner yang disiapkan LPPOM MUI
disiapkan LPPOM MUI untuk enzim (HQ008/2019) untuk bahan enzim (HQ008/2019)
ENZIM (BAHAN LEVEL 2)
Jenis Bahan Contoh bahan Untuk produk konsumsi Untuk produk penggunaan luar

1. Pernyataan yang menyebutkan informasi sumber enzim Pernyataan yang menyebutkan informasi sumber
dari produsen enzim enzim dari produsen enzim. Jika bersumber dari
1.1 Jika dari hewani, maka harus dilengkapi dengan hewan maka diperlukan sertifikat halal atau jika
Bahan Level 1 :
sertifikat Halal bukan bersumber dari hewan maka diperlukan
1. Jus buah yang
1.2 Jika dari mikrobial, maka mengikuti kecukupan animal free statement dari produsen enzim
dijernihkan
dokumen pendukung bahan mikrobial sebagai bahan
dengan enzim
Level 2 untuk bahan produk konsumsi
2. Hidroquinone
1.3 Jika dari tumbuhan, maka diperlukan informasi apakah
yang dihidrolisis
ada penggunaan bahan hewani dalam proses produksi.
dengan enzim
Enzim sebagai Jika tidak ada penggunaan bahan hewani, diperlukan
untuk
bahan Level 2 animal free statement dari produsen enzim
menghasilkan
1. Consistency letter yang diterbitkan oleh Produsen
arbutin
bahan Level 1 yang menginformasikan bahwa akan
konsisten menggunakan enzim dari produsen yang telah
Bahan Level 2:
disampaikan (menyebutkan nama produsennya)
1. Buah, Enzim
2. Hidroquinone,
Atau:
enzim
Memintakan produsen bahan level 1 untuk mengisi Kuisioner
yang disiapkan LPPOM MUI untuk bahan umum
(HQ001/2019)
CONTOH DOKUMEN PENDUKUNG KEHALALAN UNTUK ENZIM SEBAGAI BAHAN LEVEL 2

Bahan Level 1

Sumber ? Bila enzim


mikrobial sebagai bahan
Level 2
Mengacu ke dokumen
pendukung Bahan mikrobial
sebagai bahan Level 2

LPPOM MUI
ETANOL
Untuk produk
Jenis Bahan Contoh bahan Untuk produk konsumsi
penggunaan luar

1. Informasi sumber etanol. Jika bukan berasal dari distilasi


minuman beralkohol maka diperlukan pernyataan bahwa etanol
bukan berasal dari minuman beralkohol/khamr dari produsen
Etanol sebagai Bahan Level 1: etanol Sama
bahan level 1 Etanol 2. Informasi apakah ada penggunaan bahan/media yang berasal dari
babi dalam proses produksi etanol. Jika tidak ada penggunaan
bahan yang berasal dari babi, diperlukan Pork Free statement
untuk media dan bahan lain dari produsen etanol
Bahan Level 1: Miso
Paste dengan (Etanol sebagai bahan Level 1 & Level 2 sama )
Sama
Etanol sebagai penambahan etanol
bahan level 2 Atau:
Bahan Level 2: Memintakan produsen bahan level 1 untuk mengisi Kuisioner yang
Kedelai, etanol disiapkan LPPOM MUI untuk etanol (HQ003/2019)

Hasil reaksi Sama


Bahan Level 1: Ethyl
bahan kritis Mengacu ke dokumen bahan masing-masing bahan kritis sebagai
Laurat
dengan etanol bahan Level 2, namun sumber etanol tidak ditanyakan lagi karena
Bahan Level 2: Etanol*,
Contoh: Ethyl Asam Laurat sudah istihalah
Laurat
Etanol untuk produk konsumsi dan penggunaan luar

1. Informasi sumber etanol. Jika bukan berasal dari distilasi


minuman beralkohol maka diperlukan pernyataan bahwa
etanol bukan berasal dari minuman beralkohol/khamr
2. Informasi apakah ada penggunaan bahan/media yang
beasal dari babi dalam proses produksi etanol. Jika tidak
ada penggunaan bahan yang berasal dari babi, diperlukan
Pork Free statement untuk media dan bahan lain.

Atau:
Memintakan produsen bahan level 1 untuk mengisi Kuisioner
yang disiapkan LPPOM MUI untuk etanol (HQ003/2019)

DOKUMEN MENCUKUPI

LPPOM MUI
KARBON AKTIF
Untuk produk
Jenis Bahan Contoh bahan Untuk produk konsumsi
penggunaan luar
Pernyataan berupa informasi sumber bahan atau Sama
pernyataan bebas bahan hewani dari produsen karbon
Karbon Aktif
Bahan Level 1: aktif jika sumbernya bukan dari hewani
sebagai bahan
Karbon aktif
Level 1
Jika bersumber dari tulang hewan, maka karbon aktif harus
bersertifikat halal
Pernyataan berupa informasi sumber bahan atau Sama
Bahan Level 1: pernyataan bebas bahan hewani dari produsen bahan
Karbon aktif
Gula pasir level 1 (gula pasir) jika sumbernya bukan dari hewani
Karbon aktif
sebagai bahan
Bahan Level 2: Jika bersumber dari tulang hewan, maka karbon aktif harus
Level 2
Tebu, karbon aktif bersertifikat halal
RUANG LINGKUP BARU
BAHAN KRITIS

LPPOM MUI
Kemasan yang kontak langsung dengan
01 bahan/produk

Pelumas atau grease untuk fasiltas produksi,


02 yang kontak langsung dengan bahan/produk

Sanitizer yang kontak langsung dengan


bahan/produk atau yang digunakan untuk
pencucian fasilitas, yang kontak dengan
bahan/produk
03

Media validasi hasil pencucian fasilitas, yang


kontak langsung dengan bahan/produk
04 LPPOM MUI
Mengapa Ada Ruang Lingkup Baru untuk Bahan Kritis?

▪ Bahan dan produk perlu dijamin tidak terkontaminasi oleh


bahan haram dan najis, baik dari yang mungkin masuk secara
langsung dan yang secara tidak langsung dari fasilitas
produksi/peralatan

▪ Keempat jenis bahan memungkinkan dibuat menggunakan


bahan yang berasal dari bahan haram/najis

LPPOM MUI
KEMASAN
Kelompok Bahan Jenis Bahan Contoh bahan Informasi dan Dokumen (1) Yang Dibutuhkan
Bahan Level 1:
Informasi apakah ada penggunaan bahan turunan babi
Kemasan plastik Biskuit
pada pembuatan kemasan plastik. Jika tidak ada bahan
Kemasan Plastik turunan babi yang digunakan maka diperlukan Pork Free
Bahan Level 2: Resin Polipropylen,
Statement dari produsen bahan Level 1 (kemasan plastik)
pewarna, bahan perekat
Bahan Level 1:
Kertas pembungkus nasi Informasi apakah ada penggunaan bahan turunan hewani
Kemasan yang kontak pada pembuatan kemasan kertas. Jika tidak ada bahan
langsung dengan Kemasan kertas Bahan Level 2: Selulosa, bahan turunan hewani yang digunakan maka diperlukan Animal
produk penolong proses (misalkan Free Statement dari produsen bahan Level 1 (kertas
pemutihan), bahan pengisi, bahan pembungkus)
perekat, pewarna
Bahan Level 1:
Informasi apakah ada penggunaan bahan turunan hewani
Kaleng Susu
pada pembuatan kemasan logam. Jika tidak ada bahan
Kemasan Logam turunan hewani yang digunakan maka diperlukan Animal
Bahan Level 2: Pelat logam,
Free Statement dari produsen bahan Level 1 (kaleng)
pelumas

Kemasan yang kontak Bahan level 1: gula pasir Jika kemasan dari plastik, diperlukan pork free statement
Kemasan Bahan dari produsen bahan Level 1 (gula pasir).
langsung dengan Bahan level 2: Kemasan primer Jika dari kertas atau logam, diperlukan animal free
Level 1
bahan Level 1 gula pasir statement dari produsen bahan Level 1 (gula pasir)
PELUMAS, GREASE, DAN SANITIZER
Kelompok Bahan Jenis Bahan Contoh bahan Informasi dan Dokumen (1) Yang Dibutuhkan
Bahan Level 1: Pelumas/Grease H1
food grade
Pelumas conveyor Informasi apakah ada penggunaan bahan turunan
Pelumas atau grease
food grade yang hewani pada pembuatan pelumas. Jika tidak ada
peralatan produksi Bahan Level 2: USP-type white mineral
kemungkinan bahan turunan hewani yang digunakan maka
yang kontak langsung oils/
kontak diperlukan Animal Free Statement dari produsen
dengan bahan/produk polyalphaolefins/Dimethylpolysiloxane,
bahan/produk bahan Level 1 (Pelumas/Grease)
antioxidants, corrosion inhibitors, anti-
wear, extreme pressure additives
Sanitizer yang kontak 1. Informasi komposisi sanitizer, jika hanya bahan
langsung dengan kimia maka diperbolehkan. atau
Sanitizer untuk Bahan Level 1: Sabun cuci mesin
bahan/produk 2. Informasi apakah ada penggunaan bahan
pencucian
termasuk sanitizer turunan hewani pada pembuatan sanitizer. Jika
sayur/ikan, sanitizer Bahan Level 2: Sodium Laureth
untuk pencucian tidak ada bahan turunan hewani yang
untuk pencucian Sulfate, Cocamidopropyl Betaine,
fasilitas yang kontak digunakan maka diperlukan Animal Free
peralatan Primary Alcohol Ethoxylate
langsung dengan Statement dari produsen bahan Level 1 (Sabun
bahan/produk cuci mesin)
Informasi apakah ada penggunaan bahan turunan
Pelumas, Grease, Bahan level 1: gula pasir
Pelumas, Grease, hewani pada pembuatan pelumas, grease,
Sanitizer yang
Sanitizer yang kontak sanitizer. Jika tidak ada bahan turunan hewani
kontak dengan Bahan level 2: Pelumas/grease/
dengan bahan level 1 yang digunakan maka diperlukan animal Free
bahan level 1 sanitizer Statement dari produsen bahan Level 1 (gula pasir)
MEDIA VALIDASI HASIL PENCUCIAN FASILITAS YANG KONTAK LANGSUNG DENGAN BAHAN
ATAU PRODUK
Kelompok Bahan Jenis Bahan Contoh bahan Informasi dan Dokumen (1) Yang Dibutuhkan
Bahan Level 1:
Buffer Pepton Watter 1. Pernyataan mengenai informasi sumber
pepton dari Produsen Bahan Level 1
Solution untuk Swab
Bahan Level 2: 2. Pernyataan mengenai informasi sumber
basah
Air, pepton, Potassium bahan penghidrolis pepton dari Produsen
dihydrogen phosphate, Bahan Level 1
Disodium phosphate
Media Swab
1. Pernyataan mengenai informasi sumber
Test/contact
Bahan Level 1: pepton dari Produsen Bahan Level 1
plate/media filled Tryptic Soy Agar (TSA) 2. Pernyataan mengenai informasi sumber
yang untuk validasi bahan penghidrolis pepton dari Produsen
Agar untuk Contact Plate
hasil pencucian Bahan Level 2: Bahan Level 1
fasilitas yang Pepton, digest casein, agar, 3. Pernyatan mengenai informasi sumber
sodium chloride penghidrolisis casein dari Produsen Bahan
kontak langsung
Level 1
dengan bahan atau
1. Pernyataan mengenai informasi sumber
produk Bahan Level 1: pepton dari Produsen Bahan Level 1
Standard Tryptic Soy Broth 2. Pernyataan mengenai informasi sumber
bahan penghidrolis pepton dari Produsen
Media untuk Media Filled
Bahan Level 2: Bahan Level 1
Pepton, digest casein, sodium 3. Pernyatan mengenai informasi sumber
chloride penghidrolisis casein dari Produsen Bahan
Level 1
Persyaratan
▪ Bahan kritis harus dilengkapi dokumen pendukung yang sesuai

▪ Dimasukkan ke dalam Daftar Bahan pada sistem Cerol

▪ Dimasukkan ke dalam Matriks bahan


INFORMASI PENUTUP

LPPOM MUI
Persyaratan Berlaku untuk Registrasi
01
yang masuk mulai 1 Januari 2021

02
Dokumen berikut tersedia di menu
“Download Document” pada sistem Cerol
• Surat Keputusan (SK No. 11 Tahun 2020)
• Surat Edaran Pemberlakuan SK
• Template Kuisioner yang dapat digunakan PDA
untuk menggali informasi produsen bahan
• Template Surat Pernyataan terkait bahan
THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai