Anda di halaman 1dari 2

No Pengertian Jenis Isu

Gratifikasi Gubernur Sumut Edy Rahmayadi Dilaporkan ke


Adalah Pemberian uang, barang, rabat KPK Dugaan Gratifikasi
(discount), komisi, pinjaman tanpa bunga,
tiket perjalanan, fasilitas penginapan,
perjalanan wisata, pengobatan Cuma-
Cuma, dan fasilitas lainnya.
Hate Speech Guru Besar Psikologi Politik Universitas
Adalah tindakan komunikasi yang Indonesia Prof. Dr. Hamdi Muluk, M.Si.
dilakukan oleh suatu individu atau mengingatkan para pihak yang terlibat
kelompok dalam bentuk provokasi, dalam kontestasi politik pada Pemilu 2024
hasutan, ataupun hinaan kepada agar tidak memanfaatkan narasi politik
individu atau kelompok yang lain dalam identitas, terutama yang berlatar agama
hal berbagai aspek seperti ras, warna untuk meraih kemenangan.
kulit, etnik, gender, cacat, orientasi
seksual, warga negara, agama, dan
lain-lain
Radikalisme Pembakaran Alquran di Swedia
Adalah paham atau aliran yang
radikal dalam politik; paham atau
aliran yang menginginkan perubahan
atau pembaharuan sosial dan politik
dengan cara kekerasan atau drastis;
sikap ekstrem dalam aliran politik.
Terorisme Adalah kekerasan yang Peristiwa Bom Bali
dilakukan terorganisasi,
mengartikan kekerasan sebagai
kesadaran, metode berpikir
sekaligus alat pencapaian tujuan.
Narkoba Adalah zat atau obat baik Isu Pilot yang menggunakan narkoba
yang bersifat alamiah, sintetis,
maupun semi sintetis yang
menimbulkan efek penurunan
kesadaran, halusinasi, serta daya
rangsang
Kriminal Adalah segala sesuatu yang Perdagangan Orang dan penyelundupan
melanggar hukum atau sebuah manusia
tindak kejahatan
KRITERIA

N ISU U S G
O PRIORITA
S
1 Gubernur Sumut Edy Rahmayadi dilaporkan ke KPK Dugaan Gratifikasi 3 5 5 13
(https://www.cnnindonesia.com/nasional/20220114115146-12-746597/
gubernur-sumut-edy-rahmayadi-dilaporkan-ke-kpk-dugaan-gratifikasi )

2 Saifuddin Ibrahim, Tersangka Kasus Ujaran Kebencian yang Aktif Buat Konten 4 5 5 14
dari Amerika Serikat
(https://nasional.kompas.com/read/2023/01/11/14053471/saifuddin-
ibrahim-tersangka-ujaran-kebencian-yang-aktif-buat-konten-dari )
3 Tindakan Radikalisme Berkedok Kebebasan Berekspresi dengan Membakar Al 5 5 5 15
Quran di Swedia
( https://nasional.okezone.com/read/2023/01/24/337/2751679/5-fakta-
pembakaran-alquran-di-swedia-dunia-mengecam )

4 Kasus Terorisme di Indonesia ( Bom Bali I ) dan Penyelesaiannya 3 4 3 10


(https://nasional.kompas.com/read/2022/04/28/01150071/kasus-kasus-
terorisme-di-indonesia-dan-penyelesaiannya )

5 Mengelola Isu Narkoba dikalangan Pilot Penerbangan Komersil 3 5 4 12


(https://dephub.go.id/post/read/mengelola-isu-narkoba-10296 )

6 Mengatasi Kejahatan Lintas Negara 4 4 4 12


(https://www.kemlu.go.id/portal/id/read/89/halaman_list_lainnya/
kejahatan-lintas-negara )

Anda mungkin juga menyukai