Anda di halaman 1dari 2

Peran teknologi pendidikan dalam penyelesaian problem pendidikan

- Ria Ariska (2521020)

- Rofiatun Khasanah (2521061)

Tanya Jawab :

1. Fina (2521088)

biaya pendidikan, dana bos, apakah dana bos termasuk teknologi?

= iya termasuk teknologi, karena teknologi adalah sesuatu yang mempermudah pendidikan. dana bos
merupakan sesuatu yang memudahkan biaya pendidikan agar semua kalangan masyarakat bisa
merasakan pendidikan.

dana bos termasuk teknologi konsep, karena untuk mengeluarkan dana melalui beberapa kajian terlebih
dahulu.

2. Kresna (2521023)

pemerataan pendidikan masih kurang, langkah apa yng harus di lakukan pemerintah agar bisa
terlaksana ?

= dengan mencanangkan gerakan wajib belajar 12 tahun, melalui media siaran tv dan radio

= tambahan

(sukma 2521070) : pemerintah sdh menyediakan lembaga Indonesia belajar, yang ditugaskan menjadi
volunteer untuk mengajar di desa2 terpelosok

=koreksi

(nabila 2521074) : pendidikan 12 tahun

3. Bayu (2521097)

dari isu kontemporer tersebut, jika anda sebagai menteri pendidikan bagaimana akan mengatasi
permasalahan tersebut?

= dengan merubah konsep pendidikan dari awal, meliputi ekonomi, infrastruktur hingga kurikulum
4. Oka (047)

kualitas pendidikan, tidak sesuai bidang, apa yang menyebabkan hal tersebut? dan apa solusinya?

= karena tenaga yang dibutuhkan dan yang memang ada di bidang nya itu tyda sesuai jumlahnya, seperti
di SMA A membutuhkan guru Ipa, tetapi para lulusan saintek tidak semuanya akan menjadi guru, ada
yang menjadi dokter, perawat. dan solusinya dengan mengikuti pelatihan para guru untuk memperbaiki
kualitas yang memang dibutuhkan.

=tambahan

(rifki 2521034) : sekarang sudah tersistem dari awal, seni dan pendidikan berbeda dan minim untuk
terjadi kekurangan tenaga pendidik sesuai bidangnya

(sukma 2521070) : sebenarnya, hal itu tergantung lembaga yang membutuhkan, dari lulusan seni bisa
mengajar jika lembaga itu membutuhkan dan menerima.

(salman 2521065) : sependapat dengan sukma, dan tidak setuju dengan statement rifki. karena untuk
menjadi tenaga pendidik tidak harus dari lulusan pendidikan, seni bisa. yang terpenting adalah bisa
mengajar dengan baik, dan ada kemauan untuk belajar.

Anda mungkin juga menyukai