Anda di halaman 1dari 5

ASUHAN KEBIDANAN IBUNIFASPADA

NY.D UMUR23 TAHUN DENGAN NIFAS HARI KE 1


DIPMB LILIS ROLIAH

KUNJUNGAN1
TempatPraktek/Ruang : PMB LILIS ROLIAH
PengkajianTanggal :11-03-2023
Oleh : LILIS ROLIAH

A.PengkajianData

DataSubyektif
1.Identitas
IdentitasIstri IdentitasSuami

Nama : Ny D TN C
Umur : 23 TH 27 TH
Goldarah : O B
Pendidikan : SMP SMP
Pekerjaan : IBU RUMAH TANGGA WIRASWASTA
Agama : ISLAM ISLAM
SukuBangsa : JAWA JAWA
Alamat : Desa Bentar Rt 01 Rw 05 Desa Bentar Rt 01 Rw 05

NoTelpon : - -

2.KeluhanUtama
Ny.D mengatakan perutnya mules,sakit pada luka jahitan jalan lahir

3. RiwayatKesehatan
a. Riwayat Kesehatan Dahulu
1) Jantung : tidak ada
2) Asma : tidak ada
3) Tuberclosis : tidak ada
4) Ginjal : tidak ada
5) Diabetes Militus : tidak ada
6) Malaria : tidak ada
7) HIV / AIDS : tidak ada
b. Riwayat Kesehatan Sekarang
1) Jantung : tidak ada
2) Hipertensi : tidak ada
3) Tuberclosis : tidak ada
4) Ginjal : tidak ada
5) Diabetes Militus : tidak ada
6) Malaria : tidak ada
7) HIV / AIDS : tidak ada
c. Riwayat Kesehatan Keluarga
1) Jantung : tidak ada
2) Asma : tidak ada
3) Hipertensi : tidak ada
4) Tuberclosis : tidak ada
5) Ginjal : tidak ada
6) Diabetes Militus : tidak ada
7) Malaria : tidak ada
8) HIV / AIDS : tidak ada
9) Kembar : tidak ada
4. Riwayatperkawinan
Nikah 1 kali,umur 22 tahun,dengansuamiumur26 tahun,lama
pernikahan 1 Tahun, jumlahanak 0, tidak pernahabortus
5. RiwayatObstetri:

a. RiwayatMenstruasi
Menarche : Usia 12 th Konsistensi : encer

Siklus : 28 hari Teratur : tertur

Lama : 6 hari Jumlah : 80 cc

Warna : merah Keluhan : tidak ada keluhan


selama haid

6. Riwayatkehamilan,persalinan,dannifasyanglalu
Th 2023 persalianan ini.
Riwayat persalinan sekarang

a. Tempatmelahirkan : PMB
b. Ditolong oleh :Bd. LILIS ROLIAH
c. JenisPersalinan :spontan pervagianam
d. Lama persalinan :2 Jam 35 Menit
e. Catatanwaktu:
Kala I : 2 jam
Kala II :30 menit
KalaIII :5 menit
Ketubanpecah : amniotomi

g. Komplikasi/kelainan dalam persalinan


Lamapersalinan : 2 am 35 menit
h. Plasenta : Spontan, lengkap

Kelainanplasenta : tidak ada


Kelainantalipusat : tidak ada
i. Perineum :utuh
j. Perdarahan
Kala I : 10 cc
Kala II : 10 cc
KalaIII : 30 cc
KalaIV : 40 cc
k. Tindakanlain :tidak ada pemasangan infus / transfuse
l. Bayi
1) Lahir :Jam 03.30 WIB
2) BB : 3000 gram
3) PB : 49 Cm
4) NilaiAPGAR : 9/10
5) Komplikasi : tidak ada
6) Airketubah :banyaknya 400 cc.warna jernih

7. Polakebiasaansehari –hari
a. Pola Nutrisi : Makan 3x sehari
b. Pola Eliminasi : belum BAB ,BAK 4x sehari
c. Pola Aktifitas Pekerjaan : Pekerjaan Rumah Tangga yang ringan
d. Pola Istirahat : Tidur siang 2 jam/ hari dan tidur malam 8
jam/hari
e. Personal Hygiene : ibu mandi 2x sehari, menggossk gigi 2x
sehari setiap habis makan
f. Pola Seksual : ibu melakuakn hubungan sexsual 3x
seminggu sebelum hamil dan 1x seminggu selama hamil

8. PsikososialSpiritual
a. Tanggapan dan dukungan keluarga terhadap kehamilannya:sangat
Mendukung dengan kehamilan ini ,apalahi kehamilan ini sangat di
harapkan.
b. Pengambilan keputusan dalam keluarga : Suami
c. Ketaatan beribadah : Sholat 5 waktu
d. Lingkungan yang berpengaruh : Menjalankan budaya 4 bulanan

DataObyektif

1.PemeriksaanUmum
a.Keadaanumum : baik
b.Kesadaran : compos mentis
c.Tandavital :BB: 70.7kg,TB: 159 cm,Lila 27 cm
2.Pemeriksaanfisik:
a.Kepala : rambut besih
b.Muka : tidak ada odema
c.Mata : tidak ada cekung
d.Hidung :tidak ada polip
e.Telinga :tidak ada serumen
f. Mulut :tidak stomattis
g.Leher :tidak ada stroma
h.Dada :bentuk dada simetris
i.K e t i a k :tidaka da benjolan
j.Abdomen :tidak ada bekas luka operasi
k.Genetalia :tidak ada varices,ada pengeluaran lochea
l.Ekstremitasatas :tidak ada odema
m.Ekstremitas bawah :tidak ada odema, tidak ada viarices
n.Anus :tidak ada haemoroid

B. AnalisisData
Ny. D umue 23 th ,P1A0 nifas hari ke-1 normal
DS ; ibu mengatakan perutnya mules, nyeri pada luka jahitan, ASI belum keluar
banyak
DO ; Tanda tanda vital dalam batas normal,kontraksi uterus baik,TFU 1 jari
bawah pusat, lockhea berwarna rubra
Masalah : ibu merasa sakit pada luka jahtan jalan lahir, ASI belum keluarbanyak

C. Penatalaksanaan

Membina hubungan baik dengan klien


Memberitahukan hasil pemeriksaan bahwa mules yang dirasakan merupakan
hal yang normal karena adanya kontraksi uterus
Memberitahukan ibu untuk menyusui bayinya sesering mungkin
Menganjurkan ibu untuk makan makanan gizi seimbang .

Anda mungkin juga menyukai