Anda di halaman 1dari 41

BUKU PANDUAN SISWA

PRAKTEK KERJA LAPANGAN (PKL)


TAHUN PELAJARAN 2022/2023

KOMPETENSI KEAHLIAN OTOMATISASI DAN TATA KELOLA


PERKANTORAN
SMK NEGERI 2 PACITAN
Jl. Walanda Maramis No.2, Lingkungan Sidoharjo, Pacitan
website : http://www.smkn2pacitan.sch.id/
KATA PENGANTAR

Atas rahmat Tuhan Yang Maha Kuasa, patut kita syukuri karena kita masih
diberikan kesadaran, kemauan serta kemampuan untuk mengabdi dalam mendidik, melatih
dan menyiapkan kader bangsa Indonesia supaya menjadi generasi yang cerdas berfikir,
mandiri serta berkarakter, sehingga kelak mereka akan bermanfaat baik bagi diri mereka
maupun bagi masyarakat luas sebagai aset pembangunan bangsa dan negara.
Buku panduan ini disusun sebagai pedoman dalam pelaksanaan Praktik Kerja
Lapangan (PKL) dalam rangka “Link and Match” di mana sekolah menengah kejuruan
(SMK) bekerjasama dengan Industri, Dunia Usaha dan Dunia Kerja (DUDIKA) atau
instansi Pemerintah dalam meningkatkan kualitas lulusan SMK sebagai sumber daya
manusia Indonesia yang handal, berkompeten, Profesional dan siap pakai ditengah - tengah
masyarakat maupun dunia.
Untuk itu peserta didik, Guru Pembimbing PKL maupun Pembimbing DUDIKA
sebagai tempat pelaksanaan PKL, dipandang perlu mempunyai satu pedoman yang sama,
terlebih pelaksanaan PKL pada tahun ajaran 2022/2023 ini dilaksanakan pada era new
normal. Buku ini merupakan pedoman langkah-langkah umum dalam Pelaksanaan PKL
oleh Pihak DUDIKA, siswa maupun Sekolah.
Akhir kata kami berharap semoga buku ini dapat bermanfaat bagi seluruh
komponen yang terlibat dalam kegiatan kegiatan PKL SMK Negeri 2 Pacitan Terimakasih.

Pacitan, Desember 2022

Penyusun

ii
DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ............................................................................................................................. i


KATA PENGANTAR....................................................................................................... ii
DAFTAR ISI..................................................................................................................... iii
BAB I PENDAHULUAN................................................................................................. 1
A. Latar Belakang......................................................................................................... 1
B. Dasar Hukum........................................................................................................... 1
C. Tujuan PKL.............................................................................................................. 2
BAB II PELAKSANAAN PKL........................................................................................ 3
A. Petunjuk Umum PKL.............................................................................................. 3
B. Prosedur Kegiatan PKL........................................................................................... 3
C. Tata Tertib PKL....................................................................................................... 4
BAB III RUANG LINGKUP DAN MATERI PKL .......................................................
6
BAB IV LAPORAN PKL................................................................................................. 7
A. Sistematika Penyusunan Laporan PKL................................................................... 7
B. Teknik Penulisan Laporan....................................................................................... 8
BAB V PENUTUP .............................................................................................................. 9
Jurnal Kegiatan PKL ............................................................................................................. 10
Contoh cover laporan ............................................................................................................ 36
Contoh lembar pengesahan ................................................................................................... 37

iii
BAB I
PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG
SMK merupakan jenjang pendidikan yang mengutamakan pengembangan kemampuan
peserta didik untuk dapat bekerja pada bidang tertentu, kemampuan beradaptasi dengan
lingkungan kerja, melihat peluang kerja dan dapat mengembangkan diri di Era Globalisasi.
SMK menyelenggarakan Pendidikan dan Pelatihan di berbagai Program Keahlian yang
disesuaikan dengan lapangan kerja. Program Keahlian tersebut dikelompokkan menjadi
bidang keahlian sesuai dengan kelompok bidang industri / bidang usaha / asosiasi profesi.
Jenis bidang dan program keahlian ditetapkan oleh direktur Jenderal Pendidikan Dasar dan
Menengah.
Pendidikan di SMK dapat menerapkan berbagai pola penyelenggaraan pendidikan yang
dapat dilaksanakan secara terpadu, seperti: Pola Pendidikan Sistim Ganda (PSG) yaitu
Praktik Kerja Lapangan (PKL), dan pendidikan jarak jauh.
PKL adalah pola penyelenggaraan pendidikan yang dikelola bersama-sama antara SMK
dengan Dunia Usaha/Dunia Industri/Asosiasi Profesi, Pemerintah sebagai Institusi Pasangan
(IP), yang kemudian dikenal dengan istilah DUDIKA, mulai dari tahap Perencanaan,
Pelaksanaan, hingga tahap Evaluasi dan Sertifikasi yang merupakan satu kesatuan program.
Durasi pelaksanaan PKL ini minimal 6 bulan efektif sesuai dengan permintaan DUDIKA.
Pola Praktik Kerja Industri diterapkan dalam proses penyelenggaraan SMK dalam rangka
lebih mendekatkan mutu lulusan dengan kemampuan yang diminati oleh dunia DUDIKA.

Harapan utama dan kegiatan PKL ini di samping meningkatkan keahlian profesional
peserta didik agar sesuai dengan tuntutan kebutuhan tenaga kerja agar peserta didik memiliki
etos kerja yang meliputi: kemampuan bekerja, motivasi kerja, inisiatif, kreatif, hasil
pekerjaan yang berkualitas, disiplin waktu, dan kerajinan dalam bekerja.

B. DASAR HUKUM
Adapun landasan hukum pelaksanaan PKL tahun ajaran 2022/2023 adalah:
1. UU No. 20 / 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional
2. Permendikbud Nomor 50 Tahun 2021 tentang Praktik Kerja Lapangan bagi peserta
didik.
3. Surat keputusan Kepala SMK Negeri 2 Pacitan

1
C. TUJUAN PKL
Penyelenggaraan PKL bertujuan untuk:
1. Menghasilkan tenaga kerja yang memiliki keahlian profesional, yaitu tenaga kerja
yang memiliki tingkat pengetahuan, keterampilan dan etos kerja yang sesuai
dengan tuntutan lapangan kerja.
2. Memperkokoh hubungan keterkaitan dan kesepadanan (Link and Match) antara
SMK dan DUDIKA.
3. Meningkatkan efisiensi proses pendidikan dan pelatihan tenaga kerja yang
berkualitas profesional.
4. Memberi pengakuan dan pengahargaan terhadap pengalaman kerja sebagai bagian
dari proses pendidikan.

2
BAB II
PELAKSANAAN PKL

A. Petunjuk Umum PKL


1. PKL dilaksanakan peserta didik kelas XI semester genap.
2. Lama PKL minimal 6 (enam) bulan atau sesuai kebutuhan DUDIKA
3. Syarat peserta PKL:
a. Kompetensi dasar pada semester 1, 2, dan 3 sudah tuntas
b. Sudah menyelesaikan administrasi sekolah sebelum melaksanakan PKL
4. Memenuhi pemberkasan PKL antara lain:
a. Surat pernyataan orang tua
b. Mengisi biodata/curriculum vitae peserta didik
c. Surat perjanjian mematuhi tata tertib sekolah dan DUDIKA
5. Peserta didik menerima panduan PKL dan jurnal kegiatan PKL
6. DUDIKA menerima buku panduan penilaian PKL
7. Peserta didik mendapat pembelajaran dan pekerjaan yang sesuai dengan kompetensi
keahliannya dan sesuai porsi SMK yaitu 30% teori dan 70% praktek kerja.
8. Peserta didik mendapatkan sertifikat PKL dari DUDIKA yang ditanda tangani oleh
pihak DUDIKA.
9. Kegiatan belajar mengajar mata pelajaran adaptif dan normatif serta teori produktif,
selama PKL tetap dilaksanakan dengan metode pembelajaran jarak jauh
asynchronous.

B. Prosedur Kegiatan PKL


1. Pertemuan / pemberitahuan kepada orang tua/wali siswa untuk pelaksanaan PKL pada
masa pandemi tahun ajaran 2022/2023
2. Penentuan jadwal pelaksanaan PKL oleh sekolah
3. Pencarian partner industri (DUDIKA)/ tempat PKL. Peserta didik diperbolehkan
untuk menentukan tempat PKL sendiri dengan persetujuan sekolah.
4. Penempatan peserta PKL ke DUDIKA dan Pembimbingan
5. Monitoring peserta PKL
6. Penjemputan peserta PKL
7. Pembuatan laporan PKL oleh peserta PKL
8. Ujian laporan PKL oleh peserta PKL

3
C. Tata Tertib PKL
1. Hak Praktikan
a. Mengikuti program PKL
b. Mendapat perlakuan yang sesuai dengan bidang/kompetensi keahlian.
c. Memperoleh bagian praktek kerja minimal 70% dari bidang/kompetensi keahlian.
c. Memperoleh kesempatan melaksanakan ibadah sesuai dengan agama yang
dianut.
d. Memperoleh penilaian dan penghargaan atas hasil kerjanya.
2. Kewajiban Siswa
a. Mematuhi peraturan yang berlaku atau ditetapkan oleh tempat PKL.
b. Memperhatikan dan melaksanakan aturan keselamatan kerja yang diperlukan
dalam melaksanakan suatu pekerjaan
c. Berada di tempat PKL 15 menit sebelum jam kerja dimulai.
d. Berlaku sopan dan santun serta bekerja jujur, bertanggung jawab berinisiatif dan
kreatif terhadap tugas-tugas yang diberikan dalam praktik kerja.
e. Mengenakan pakaian sesuai dengan ketentuan. (memakai seragam sekolah)
f. Memberitahu pimpinan/pembimbing DUDIKA dan pembimbing dari sekolah
apabila berhalangan hadir.
g. Membicarakan dengan segera kepada guru pembimbing dan pembimbing
DUDIKA apabila menemui kesulitan dalam melaksanakan praktik kerja
h. Melaporkan dengan segera kepada pembimbing DUDIKA atau yang berwenang
apabila terjadi kerusakan pada alat/piranti kerja
i. Ikut memelihara sarana, prasarana, kebersihan, ketertiban dan keamanan di
tempat praktik kerja.
3. Sanksi Peserta
Peserta yang tidak mengikuti atau meninggalkan kegiatan PKL tanpa ada surat
keterangan akan dikenakan sanksi sebagai berikut:
a. Surat teguran
b. Surat peringatan keras
c. Sanksi yang disesuaikan dengan isi surat peryataan yang sudah ditandatangani.
4. Hak dan Kewajiban DUDIKA
a. Memberi tugas kepada peserta PKL untuk kepentingan perusahaan sesuai
kompetensi dan kemampuan yang dimiliki.

4
b. Memberi penilaian terhadap kualitas peserta PKL.
c. Memberi penghargaan terhadap kinerja dan hasil kerja peserta PKL.
d. Menyediakan fasilitas dan logistik sesuai kinerja dan hasil kerja peserta PKL.
e. Memberi teguran dan melaporkan kepada pembimbing sekolah apabila peserta
PKL melakukan pelanggaran disiplin aturan yang ada di DUDIKA.
5. Tugas dan Kewajiban Pembimbing Sekolah
a. Mengkoordinasi dan kerjasama dengan Pembimbing DUDIKA dalam pencapaian
Standar Kompetensi di Setiap Program Keahlian
b. Memberikan dukungan moral kepada peserta PKL selama kegiatan PKL.
c. Mendapatkan Informasi tentang perkembangan peserta PKL dan kesulitan yang
dihadapi siswa sebagai masukan untuk sekolah.
d. Mencari solusi penyelesaian masalah apabila terdapat temuan masalah.
e. Monitoring dengan harapan terjadi komunikasi yang baik antara DUDIKA,
Sekolah, dan peserta PKL.
f. Melakukan pembimbingan pengisian jurnal dan penulisan laporan kegiatan peserta
PKL hingga penilaian selesai.

5
BAB III
RUANG LINGKUP DAN MATERI PKL
KOMPETENSI KEAHLIAN OTOMATISASI DAN TATA KELOLA
PERKANTORAN

Ruang lingkup dan materi yang dapat dipraktekan pada DUDIKA oleh peserta PKL antara
lain :
1. Mengetik surat dan dokumen-dokumen administratif lainnya
2. Menginput data administratif
3. Mengetik laporan
4. Melakukan perekapan data kantor
5. Melakukan panggilan telepon keluar
6. Menerima panggilan telepon masuk
7. Menerima tamu
8. Mengagendakan surat masuk dan keluar
9. Melakukan kegiatan penanganan arsip
10. Mengoperasikan mesin kantor
11. Menangani rapat
12. Melakukan pencegahan pada kecelakaan kerja

6
BAB IV
LAPORAN PKL

Laporan kegiatan PKL diwajibkan bagi seluruh peserta didik yang telah
melaksanakan kegiatan Praktik Kerja Lapangan (PKL). Laporan kegiatan PKL dibuat
rangkap 3 (tiga), setelah disyahkan dan didistribusikan kepada sekolah (asli), pihak
DUDIKA apabila diminta (duplikat) dan siswa sebagai pegangan (duplikat).

A. SISTEMATIKA PENULISAN LAPORAN PKL


Laporan PKL terbagi menjadi 3 bagian, yaitu bagian awal, bagian inti dan bagian akhir.
Secara umum bagian dari laporan PKL tersebut adalah sebagai berikut:
1. BAGIAN AWAL
Halaman Judul/ Sampul Lembar
Lembar Pengesahan
Biodata Peserta PKL
Kata Pengantar
Daftar Isi
Daftar Tabel
Daftar Gambar
Daftar Lampiran

2. BAGIAN INTI
BAB I PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
B. Tujuan PKL
C. Manfaat PKL
BAB II PROFIL DUDIKA
A. Sejarah ……(diisi Nama DUDIKA)
B. Struktur Organisasi (pada DUDIKA)
C. Kedudukan dan Letak (Nama DUDIKA
D. Prosedur pelayanan / produksi (Nama DUDIKA)
BAB III PELAKSANAAN PKL
A. Waktu dan Tempat Pelaksanaan PKL
B. Faktor Pendukung dan Penghambat Pelaksanaan PKL
C. Ruang Lingkup Pekerjaan Teknis yang berisi tentang tugas dan
pekerjaan yang dilakukan selama melaksanakan PKL

7
BAB IV PENUTUP
A. Kesimpulan
B. Saran
3. BAGIAN AKHIR
DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN
• Daftar Nilai
• Daftar Hadir
• Agenda Kegiatan pada jurnal
• Foto Kegiatan pada saat melaksanakan pekerjaan di tempat DUDIKA
• Sumber Dokumen seperti contoh pekerjaan yang diselesaikan

B. TEKNIK PENULISAN LAPORAN

Laporan Praktik Kerja Industri (PKL) disusun menurut tata tulis ilmiah dengan
menggunakan Bahasa Indonesia dengan ejaan dan cara penulisan yang baik dan benar
serta diketik dengan komputer. Ketentuan dalam teknik penulisan dapat dikonsultasikan
secara langsung kepada pembimbing sekolah.

8
BAB V
PENUTUP

Demikian Buku Panduan Pelaksanaan PKL untuk peserta PKL SMK Negeri 2 Pacitan
tahun pelajaran 2022/2023 ini disusun untuk dijadikan acuan dalam melaksanakan kegiatan
Praktik Kerja Lapangan. Apresiasi yang setinggi-tingginya kami ucapkan bagi seluruh
DUDIKA yang terlibat dan bekerjasama dengan SMK Negeri 2 Pacitan dalam pelaksanaan
PKL ini. Diharapkan kepada seluruh stakeholder sekolah bisa melaksanakan seluruh
kegiatan yang sudah diprogramkan dengan baik dan tuntas.
Kritik dan saran yang membangun selalu diharapkan untuk melakukan perbaikan
kedepannya. karena perbaikan adalah hal yang mutlak diperlukan dalam melanjutkan
program ini selanjutnya. Atas dukungan dan atensi dari semua pihak, kami ucapkan
terimakasih.

Pacitan, 20 Desember 2022


Kepala SMK Negeri 2 Pacitan

BAMBANG HADISUCIPTO, S.Pd, MM.Pd


Pembina Tk. I
NIP. 19640510 198903 1 017

9
JURNAL KEGIATAN PRAKTEK KERJA LAPANGAN
KOMPETENSI KEAHLIAN OTOMATISASI DAN TATA KELOLA
PERKANTORAN SMK NEGERI 2 PACITAN

Nama Peserta PKL : ...............................................


Nama DUDIKA : ...............................................
AlamatDUDIKA : ...............................................
Nama Pembimbing DUDIKA: ...............................................
Nama Pembimbing Sekolah : ...............................................
Waktu PKL : ...............................................

No Hari/tanggal Mulai pukul Uraian Kegiatan Paraf


pelaksanaan s.d. Selesai Pembimbing
pukul DUDIKA

10
No Hari/tanggal Mulai pukul Uraian Kegiatan Paraf
pelaksanaan s.d. Selesai Pembimbing
pukul DUDIKA

11
No Hari/tanggal Mulai pukul Uraian Kegiatan Paraf
pelaksanaan s.d. Selesai Pembimbing
pukul DUDIKA

12
No Hari/tanggal Mulai pukul Uraian Kegiatan Paraf
pelaksanaan s.d. Selesai Pembimbing
pukul DUDIKA

13
No Hari/tanggal Mulai pukul Uraian Kegiatan Paraf
pelaksanaan s.d. Selesai Pembimbing
pukul DUDIKA

14
No Hari/tanggal Mulai pukul Uraian Kegiatan Paraf
pelaksanaan s.d. Selesai Pembimbing
pukul DUDIKA

15
No Hari/tanggal Mulai pukul Uraian Kegiatan Paraf
pelaksanaan s.d. Selesai Pembimbing
pukul DUDIKA

16
No Hari/tanggal Mulai pukul Uraian Kegiatan Paraf
pelaksanaan s.d. Selesai Pembimbing
pukul DUDIKA

17
No Hari/tanggal Mulai pukul Uraian Kegiatan Paraf
pelaksanaan s.d. Selesai Pembimbing
pukul DUDIKA

18
No Hari/tanggal Mulai pukul Uraian Kegiatan Paraf
pelaksanaan s.d. Selesai Pembimbing
pukul DUDIKA

19
No Hari/tanggal Mulai pukul Uraian Kegiatan Paraf
pelaksanaan s.d. Selesai Pembimbing
pukul DUDIKA

20
No Hari/tanggal Mulai pukul Uraian Kegiatan Paraf
pelaksanaan s.d. Selesai Pembimbing
pukul DUDIKA

21
No Hari/tanggal Mulai pukul Uraian Kegiatan Paraf
pelaksanaan s.d. Selesai Pembimbing
pukul DUDIKA

22
No Hari/tanggal Mulai pukul Uraian Kegiatan Paraf
pelaksanaan s.d. Selesai Pembimbing
pukul DUDIKA

23
No Hari/tanggal Mulai pukul Uraian Kegiatan Paraf
pelaksanaan s.d. Selesai Pembimbing
pukul DUDIKA

24
No Hari/tanggal Mulai pukul Uraian Kegiatan Paraf
pelaksanaan s.d. Selesai Pembimbing
pukul DUDIKA

25
No Hari/tanggal Mulai pukul Uraian Kegiatan Paraf
pelaksanaan s.d. Selesai Pembimbing
pukul DUDIKA

26
No Hari/tanggal Mulai pukul Uraian Kegiatan Paraf
pelaksanaan s.d. Selesai Pembimbing
pukul DUDIKA

27
No Hari/tanggal Mulai pukul Uraian Kegiatan Paraf
pelaksanaan s.d. Selesai Pembimbing
pukul DUDIKA

28
No Hari/tanggal Mulai pukul Uraian Kegiatan Paraf
pelaksanaan s.d. Selesai Pembimbing
pukul DUDIKA

29
No Hari/tanggal Mulai pukul Uraian Kegiatan Paraf
pelaksanaan s.d. Selesai Pembimbing
pukul DUDIKA

30
No Hari/tanggal Mulai pukul Uraian Kegiatan Paraf
pelaksanaan s.d. Selesai Pembimbing
pukul DUDIKA

31
No Hari/tanggal Mulai pukul Uraian Kegiatan Paraf
pelaksanaan s.d. Selesai Pembimbing
pukul DUDIKA

32
No Hari/tanggal Mulai pukul Uraian Kegiatan Paraf
pelaksanaan s.d. Selesai Pembimbing
pukul DUDIKA

33
No Hari/tanggal Mulai pukul Uraian Kegiatan Paraf
pelaksanaan s.d. Selesai Pembimbing
pukul DUDIKA

34
No Hari/tanggal Mulai pukul Uraian Kegiatan Paraf
pelaksanaan s.d. Selesai Pembimbing
pukul DUDIKA

35
No Hari/tanggal Mulai pukul Uraian Kegiatan Paraf
pelaksanaan s.d. Selesai Pembimbing
pukul DUDIKA

Contoh 1 Cover laporan

LAPORAN PELAKSANAAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN


PADA PT / NAMA DUDIKA …………………

Disusun Oleh:
Nama : ……………………………….
Kelas : .................................................
NIS/ NISN : …………………………….....

PROGRAM KEAHLIAN . . . . . . .
KOMPETENSI KEAHLIAN . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .

36
SMK NEGERI 2 PACITAN
TAHUN 2022

37
Contoh 2 Lembar Pengesahan

LEMBAR PENGESAHAN

Laporan Praktik Kerja Lapangan telah dilaksanakan oleh:

Nama : …………………………
Kelas : …………………………
NIS/NISN : ………………/………..
Kompetensi Keahlian : ........................................
Nama DUDIKA : ..........................................

Ditulis sebagai syarat kelulusan pendidikan jenjang Sekolah Menengah


Kejuruan di SMK Negeri 2 Pacitan

Pacitan, 2022

Mengesahkan,

Pembimbing DUDIKA, Pembimbing Sekolah,

………………………. ………………………
NIP.

Pimpinan DUDIKA Ketua Kompetensi Keahlian


………………….(disesuaikan) ……………. (disesuaikan)

. . . . . . . . . . . . . . . . .. . . . . . . ………………………
NIP.

Mengetahui,
Kepala SMK Negeri 2 Pacitan

BAMBANG HADISUCIPTO, S.Pd, MM.Pd


Pembina Tk. I
NIP. 19640510 198903 1 017

38

Anda mungkin juga menyukai