Anda di halaman 1dari 13

TUGAS PENGKAJIAN KELUARGA NY.

R TAHAP 1
MATA KULIAH KEPERAWATAN KELUARGA II

DOSEN PENGAMPU :
NS. DWI WIDYASTUTI M.KEP

DISUSUN OLEH :

DEA MAI SAYATI 2011102411053


NUR ASIRAH 2011102411057
NUR RAHIMA 2011102411122

PROGRAM STUDI S1 KEPERAWATAN FAKULTAS ILMU KEPERAWATAN


UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH KALIMANTAN TIMUR
2023
FORMAT PENGKAJIAN
ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA TAHAP 1

1. Pengkajian Keperawatan
Hari, tanggal dan waktu
a. Data dasar keluarga :
1) Nama Kepala Keluarga : Tn S
2) Nama Klien yang dikaji : Ny. R
3) Agama : islam
4) Suku : Toraja-Bugis
5) Alamat : jl pelita 4 perumahan Handil Kopi Blok C No. 24
Rt.33
6) Pendidikan : SLTP
7) Pekerjaan : Ibu Rumah Tangg
8) Komposisi Keluarga :

Na JK Hub Umur Pendidikan Pekerjaan Imunisasi


NO
ma dg
KK
1. Tn. Ayah 50 Tahun SLTP Swasta Lengkap
Laki-Laki
S
2. Ny. Perempu Ibu 48 Tahun SLTP Ibu Lengkap
R an Rumah
Tangga
3. Tn. R Laki-Laki Anak 25 Tahun SMA Swasta Lengkap
4. Nn. L Perempuan Anak 17 Tahun SMK Pelajar Lengkap
5 Nn. R Perempuan Anak 20 Tahun SMK Mahasiswi Lengkap
Genogram

x x

Keterangan Genogram :

: Perempuan : Pasien

: Laki – Laki : Serumah

: Meninggal
Penjelasan :

Ny.R tinggal bersama bersama Suami beserta 3 anaknya. Suami Ny. R Masih hidup . Ayah dan Ibu
Ny.R Masih hidup tetapi memiliki riwayat penyakit Asam Urat. Ayah Dari Tn. S Meninggal Dunia
dikarena tugas negara, Ibu dari Tn S Meninggal dunia karena penyakit Hipertensi.

1. Tipe Keluarga

Keluarga Inti karena terdapat Ny. R dan Tn. S beserta ketiga anaknya yaitu keluarga yang tinggal
beserta suami istri dan anak-anaknya.

2. Suku Bangsa

- Latar Belakang budaya Toraja dan Bugis

- bahasa yang di gunakan sehari-hari Bahasa Bugis dan Indonesi

- Hubungan Keluarga dengan Lingkungan sangat aktif dan baik Ny. R sering mengikuti
yasinan setiap Sabtu dilanggar sekitar
- budaya yang ada di lingkungan rata – rata dari etnis Banjar

- Kegiatan yang di lakukan keluarga Biasanya keluarga memiliki agenda rutin sebulan sekali
gotong royong membersihkan halaman sekitar dihari libur Keluarga mempunyai kebiasaan
makan kadang bersama – sama kadang sendiri – sendiri
- Pantangan makan menurut budaya yang di anut tidak boleh makan
- Kebiasaan Keluarga di pengaruhi oleh lingkungan dan budaya keluarga Keluarga
memanfaatkan fasilitas kesehata keluarga dapat mengunjungifasilitas kesehatan puskesmas
dan dapat di jangkau dengan kendaraan bermotor atau bermobil dan terkadang terdapat
puskesmas keliling
3. Agama

- Keluarga menganut agama Islam

- Ketaatan menjalankan ibadah Keluarga Ny. R menjalankan sholat 5 waktu

4. Status Sosial ekonomi keluarga

- Penghasilan perbulan : penghasilan perbulan dari usaha travel sebesar 1.500.000 –


3.000.000 per bulan
- Pengelolaan keuangan : Ny. R sebagai ibu rumah tangga dan sekaligus mengelola
keuangan dalam keluarga
- Tabungan : Keluarga Ny. R biasanya menyisihkan dari penghasilan bulanan untuk
tabungan masa depan
- Cara mengatasi masalah keuangan : Ny. R biasanya menggambil dana dari tabungan

5. Aktifitas rekreasi keluarga

Ny. R mengisi waktu liburan dengan berkumpul bersama keluarga besar.

a. Pengkajian dan Tahapa Perkembangan Keluarga

1) Tahap perkembangan keluarga saat ini (berdasarkan anak pertama, tugas


perkembangan, peran keluarga)

- Tahap perkembangan : keluarga usia lanjut


2) Tugas Perkembangan :

(-) Mempertahankan penataan kehidupan yang memuaskan.(-) Menyesuaikan terhadap


penghasilan yang berkurang.
(-) Menyesuaikan terhadap kehilangan pasangan.

(-) Mempertahankan ikatan keluarga antargenerasi

- Peran keluarga :

(-) Tn. S sebagai kepala keluarga yaitu sebagai pencari nafkah

(-) Ny. R sebagai ibu rumah tangga


(-) Tn. R sebagai anak

(-) Nn. L sebagai anak

(-) Ny. N sebagai anak

3) Riwayat Kesehatan Keluarga Inti :

(Riwayat Pernikahan,keluarga,kesehatan)

- Riwayat pernikahan : Tn s dan Ny s sudah menikah selama 32 Tahun

- Riwayat kesehatan : Ny. R memiliki riwayat penyakit hipertensi , Tn S memiliki riwayat


penyakit Magh dan Wasir

4) Riwayat keluarga sebelumnya

(-) ibu dari Tn.S memiliki riwayat penyakit H ip er ten s i, as am u r at d ll dan Ayah
dari Tn.S tidak memiliki riwayat penyakit seperti hipertensi, gula darah dan lainnya.

(-) Ibu dan Ayah dari Ny.R memiliki riwayat penyakit asam urat serta pinggang sering
sakit, Tidak memiliki kebiasaan sebelumnya

b. Pengkajian Lingkungan

1) Karakteristik Rumah

Kepemilikan rumah sendiri dengan luas bangunan rumah 10x20 Jenis Rumah Beton
Ventilasi rumah baik Jumlah kamar 3 kamar Pencahayaan baik karena sinar matahari
bisa menembus melalui jendela dan juga Penerangan dengan bohlam lampu lantai
keramik

2) Pengelolaan Sampah

Jarak tempat sampah dari rumah kurang lebih 200 meter


Cara pengelolaan sampah : keluarga t er k ad a n g t i d ak memisahkan an t ar a
sampah basah dan kering dengan plastik lalu dibuang ketempah penampungan sampah

3) Sumber Air

Kegunaan : Mandi, Mencuci

Kondisi : bersih

Rasa : tidak ada rasa

Warna : Jernih

Bau : Tidak berbau


4) Jamban Keluarga

Keluarga menggunakan jamban sendiri dan menggunakan sumber air PDAM

5) Pembuangan Air Limbah

Keluarga membuang limbah air melalui saluran pembuangan yang terhubungke


parit

6) Fasilitas Sosial dan Fasilitas Kesehatan

Fasilitas sosial : terdapat sekolah dari jenjang SD, SMP, Masjid, Pasar
Fasilitas Kesehatan : Puskesmas, Klinik hingga Rumah Sakit

7) Karakteristik Tetangga dan Komunitas

- keluarga Ny. S bertetangga dengan mayoritas suku jawa dan banjar dan bahasa yang
digunakan adalah bahasa Indonesia.masyarakat sekitar rumah menganut agama islam
- status kepemilikan rumah yaitu rumah sendiri

- jalan yang ada didaerah tempat tinggal yaitu jalanan aspal tingkat ekonomi
masyarakat sekitar ialah sedang
- sarana umum yang ada disekitar rumah yaitu langgar, masjid, sekolahan dan
puskesmas, klinik
- keamanan diarea tempat tinggal yaitu pos kamling yang dijaga secarabergantian
oleh warga sekitar

8) Mobilisasi geografis keluarga

Keluarga Ny. R pernah berpindah tempat tinggal. Letak rumah yang ditinggali
keluarga dahulu berada di bengkuring tetapi karena ingin dekat dengan keluarga
jadinya pindah ke rumah satu nya tepatnya yang sekarang di sambutan namun tidak
jauh dari perkotaan jadi jika ada keperluan di kota bisa dijangkau dengan kendaraan
bermotor

9) Perkumpulan keluarga interkasi dengan masyarakat

Keluarga mengikuti kegiatan gotong royong serta yasinan setiap 1 minggu sekali di
langgar sekitar rumah atau bisa di rumah rumah tetangga
10) Sistem pendukung keluarga

Ny. R dan Tn. S beserta ke tiga anaknya dalam keadaan sehat jasmani dan rohani
namun Ny.R mengidap penyakit Hipertensi. Keluarga juga memiliki kartu BPJS
sebagai jaminan kesehatan. Jarak puskesmas dengan rumah lumayan dekat

a) Struktur Keluarga.

1) Pola komunikasi keluarga.

Hubungan komunikasi keluarga : Hubungan komunikasi dengan keluarga, Ny.R


mengatakan sering melakukan diskusi dengan Tn. S beserta anak – anaknya untuk
pengambilan keputusan.
Hubungan antara orangtua dan anak : Hubungan antara Ny.R dan anak – anaknya sangat
baik
2) Struktur Kekuatan Keluarga.

Pengambilan keputusan : Dalam pengambilan keputusan di ambil oleh kepala


keluarga Tn. S dan Ny.S selalu melakukan diskusi kepada kepada anak – anaknya

3) Struktur

- Formal : Tn. S memiliki peran untuk pengambilan keputusan dan Ny. R h a n y a


mengikuti

- Informal : Ny.R dibantu oleh anaknya untuk berbedah rumah ataupun masak

4) Nilai dan Norma Budaya

Keluarga percaya bahwa hidup sudah ada yang mengatur, demikian pula dengan
sehat dan sakit keluarga juga percaya bahwa tiap sakit ada obatnya, bila ada keluarga
yang sakit dibawa ke rumah sakit atau petugas kesehatan yang terdekat.
b) Fungsi Keluarga.

1) Fungsi Afektif.

Hubungan antara Ny.R, Tn. S dan anak – anaknya baik, saling menghormati
satu sama lain, memperhatikan, saling menyanyangi dan mendukung bila ada
yang sakit langsung dibawa ke faskes dan Ny.R selalu menanamkan perilaku
ke anak – anaknya untuk selalu bertanggung jawab atas dirinya.

2) Fungsi Sosialisasi.

Ny.R mengatakan semua interaksi dalam keluarganya terjalin dengan baik dan
disiplin, seperti setiap hari keluarga selalu menyempatkan untuk berkumpul.

3) Fungsi Perawatan Keluarga

Ny.R mengatakan bahwa kesehatan itu penting dan keluarga selalu berusaha
mempertahankan kesehatannya secara optimal dan mengingatkan satu sama
lain untuk menjaga kesehatan. Lalu jika ada salah satu yang mengalami
sakit maka keluarga sigap mengantarnya kefaskes terdekat .
4) Fungsi Reproduksi.
Ny.S memiliki 3 orang anak, terdiri dari 1 orang putra dan 2 orang putri

5) Fungsi ekonomi
Keluarga dapat memenuhi kebutuhan makan yang cukup, pakaian dan biaya
lainnya.

c) Stres dan Koping Keluarga.


1) Stresor jangka pendek dan jangka panjang.Jangka pendek : Tidak ada
Jangka panjang : Ny.R mengatakan.
2) Strategi Koping yang di gunakan.

Ny.R mengatakan melakukan ibadah, mengalihkan dengan cara bersih –


bersih, berkebun dan masak masak dengan tetangga

3) Strategi adaptasi yang disfungsional

Tidak ada strategi adaptasi disfungsional, karena Ny.R selalu melakukan


diskusi dengan suaminya Tn. S beserta anaknya jika ada masalah.
d) Pemeriksaan Fisik

No Pemeriksaan Ny.R Tn. S


Fisik
1 Kepala Kulit kepala Kulit kepala
bersih, warna bersih, warna
rambut hitam rambut hitam,
dan ada tidak ada
beberapa nyeri tekan
rambut putih,
tidak ada
nyeri tekan
dan pesebaran
rambut
merata.
2. Leher Tidak ada Tidak ada
pembesaran pembesaran
kelenjar tiroid kelenjar tiroid
dan tidak ada dan tidak ada
nyeri tekan. nyeri tekan.
3. Mata Mata Mata simetris,
simetris, konjungtiva
penglihatan tidak anemis,
sedikit rabun, sclera tidak
konjungtiva ikterik dan
tidak anemis, tidak ada
sclera tidak pembengkaka
ikterik dan n palpebral.
tidak ada
pembengkaka
n palpebral.
4. Telinga Telinga Telinga
simetris dan simetris dan
tidak ada tidak ada
pengeluaran pengeluaran
cairan. cairan.
5. Hidung Mukosa Mukosa
hidung hidung
lembab dan lembab dan
lubang hidung lubang hidung
simetris. simetris.
6. Mulut Bibir Bibir simetris,
simetris, mukosa bibir
mukosa bibir lembab, lidah
lembab, lidah bersih, tidak
bersih, tidak ada gusi
ada gusi berdarah dan
berdarah dan gigi bersih.
gigi bersih.
7. Dada Dada simetris, Dada simetris,
tidak ada tidak ada nyeri
nyeri tekan tekan
8. Abdomen Abdomen Abdomen
simetris, tidak simetris, tidak
ada nyeri, ada nyeri,
tidak ada luka, tidak ada luka,
suara perut suara perut
thympani dan thympani dan
bising usus bising usus
7x/mnt 10x/mnt
9. TTV dan TD : 130/90 TD : 120/70
ekstremitas mmHg RR : mmHg RR :
20x/mnt S : 21x/mnt S :
36,4°C ,N : 82 36,7°C N : 88
x/mnt Tidak x/mnt Tidak
ada lesi, kulit ada lesi, kulit
lembab dan lembab dan
tidak ada tidak ada
edema edema
e) Harapan Keluarga Terhadap Asuhan Keperawatan Keluarga.

Harapan yang diinginkan keluarga berharap pada petugas kesehatan agar


meningkatkan mutu pelayanan

Anda mungkin juga menyukai