Anda di halaman 1dari 3

Evaluasi

Mr. M/29 tahun dengan GEA

23/11/2021

S  Pasien mengatakan BAB hari ini udah berkurang 3-4 x/hari,


(subjektif) konsitensi masih caircair
 pasien mengatakan tubuh pasien masih terasa lemas
 pasien mengatakan mual, tapi muntah sudah tidak ada

O  Nadi pasien teraba kuat dan teratur


(objektif)  Mukosa bibbir pasien masih kering
 Pasien tampak lemas
 Makan pasien hari ini habis ½ porsi
 Memantau intake dan output, minum 1000, urine 1300
 Hasil FL: Warna: coklat, konsistensi: lembek, lendir: positif, darah:
negatif, amoeba: negatif, telur cacing: negatif
 TTV , TD:107/81 mmHg, N: 66x/mnt, S:36,7⸰C, P:18 x/mnt
 Memberikan terapi obat Invomit 8 mg, Pantoprazole 40 mg IV, new
diatabs 2 tab oral Starxon 1 gr IV jam 13.00
 Infusan RL 1500 ml/24 jam

A 1.Diare berhubungan dengan Inflamasi gastroentestinal


(assesment)
2. Resiko ketidakseimbangan elektrolit berhubungan dengan
ketidakseimbangan cairan, diare
3. Resiko Hipovolemia berhubungan dengan kehilangan cairan secara aktif

P Diagnosa 1:
(Planning)
Observasi:

1. Identifikasi penyebab diare (Beneficience, nonmaleficence)


2. Monitor warna, volume, frekwensi, dan konsistensi feses (Beneficience,
nonmaleficence)
3. Monitor tanda & gejala hipovolemia (Beneficience, nonmaleficence,
Empaty)
4. Monitor jumlah pengeluaran diare (Beneficience, nonmaleficence,
responsivness)
Terupetik:
5. Berikan asupan cairan oral (Beneficience, nonmaleficence)
6. Kolaborasi pemberian obat anti diare (Beneficience, nonmaleficence,
Reability)
7. Memberikan terapi Ringer laktat (IPSG 3, Reability)
Edukasi:
8. Anjurkan makanan dalam porsi kecil dan sering secara bertahap
(Beneficience, responsivness)
9. Anjurkan menghindari makanan pembentuk gas, pedas dan mengandung
laktosa (Beneficience, responsivness)
Kolaborasi:
10. Kolborasi pemberian obat pengeras feses (IPSG 3, Reability)

Diagnosa 2
Observasi
1. Identifikasi penyebab ketidakseimbangan elektrolit (Benefecience)
2. Monitor mual, muntah dan diare (Benefecience, responsivness, Empaty)
3. Monitor kehilangan cairan (Benefecience)
4. Catat intake dan output (Beneficience, nonmaleficence)
Teraupetik:
5.Atur internal waktu pemantauan sesuai dengan kondisi pasien
(Beneficience, nonmaleficence)
6. Dokumentasi hasil pemantauan (Beneficience)
Edukasi:
7. Jelaskan tujuan dan prosedur pemantauan (Benefecience, responsivness)
8. Informasikan hasil pemantauan, jika perlu (Benefecience, responsivness)

Diagnosa 3
Observasi:
1. Periksa tanda dan gejala hipovolemia (Beneficience, nonmaleficence)
2. Monitor intake dan output cairan (Beneficience)
3. Monitor asupan cairan oral (Beneficience)
Teraupetik:
4. Hitung kebutuhan cairan (Beneficience, (Beneficience))
5. Berikan asupan cairan oral(Beneficience)
Edukasi:
6. Anjurkan untuk memperbanyak asupan cairan oral (Beneficience,
(Beneficience))
Kolaboras:
7. Kolaborasi pemberian cairan IV isotonis (IPSG, Assurance)
8. Berikan obat sesuai prinsip 8 benar (Assurance)
9. Obat-obatan selanjutnya:
 obat Invomit 8 mg IV jam 20.00 wib
 Pantoprazole 40 mg IV jam 20. wib
 new diatabs 2 tab oral jam 20.00 Wib
 Infusan RL 1500 ml/24 jam

Anda mungkin juga menyukai