Anda di halaman 1dari 5

KISI-KISI PENILAIAN SUMATIF AKHIR JENJANG SEKOLAH DASAR

TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Mata Pelajaran : IPS


Kelas : VI
Jumlah Soal : 50
Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Alokasi Waktu : 90 Menit
Kompetensi Level Nomor
No Lingkup Materi Indikator Soal
Dasar Kognitif Soal
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
Disajikan ilustrasi, peserta didik dapat menentukan letak
1. 3.1 C1 1
geografis wilayah Indonesia
Letak Geografis Indonesia
Peserta didik dapat menentukan pengaruh letak geografis
2. 3.1 C2 2
Indonesia di bidang ekonomi
Disajikan gambar budaya suatu negara ASEAN, peserta didik
3. 3.1 C2 3
Kehidupan Sosial Budaya dapat menentukan asal negaranya
Masyarakat ASEAN Peserta didik dapat menentukan usaha pemerintah dalam
4. 3.1 C3 4
meningkatkan komoditas ekspor
Disajikan ilustrasi, peserta didik dapat nentukan dampak positif
5. 3.2 C2 5
dari perkembangan teknologi.
Pengaruh Perkembangan Disajiakn gambar, peserta didik dapat, menentukan dampak
6. 3.2 C2 6
Teknologi Dalam pengguanan alat komunikasi modern
Kehidupan Disajikan ilustrasi perkembangan teknologi komunikasi, Peserta
7. 3.2 didik dapat menentukan dampak positif dari perkembangan C2 7
teknologi tersebut
Disajikan beberapa pernyataan berkaitan dengan modernisasi,
8. 3.2 peserta didik dapat menentukan faktor pendorong tejadinya C2 8
Perubahan Sosial Budaya modernisasi
Dalam Rangka Modernisasi Disajikan diskripsi, peserta didik dapat menentukan salah satu
9. 3.2 C3 9
Bangsa Indonesia ciri masyarakat modern
Disajikan ilustrasi, peserta didik dapat menentukan dampak
10. 3.2 C3 10
negatif modernisasi di bidang sosial
Tokoh Dan Penemu Disajikan tabel nama tokoh-tokoh penemu, peserta didik dapat
11. 3.2 C2 11
menentukan tokoh penemu komputer
Keberagaman Social Disajiakan ilustrasi, peserta didik dapat menentukan suatu suku
12. 3.2 Budaya Di Propinsi yang ada di provinsi tertentu C2 12
Setempat
Mendeskripsikan Disajikan deskripsi tentang teknoklogi produksi, peserta didik
13. 3.2 C2 13
Perkembangan Teknologi dapat menentukan dampak positif dari teknologi tersebut.
Produksi, Komunikasi, Dan Disajikan gambar, peserta didik mampu menyebutkan manfaat
14. 3.2 C2 14
Transportasi dari salah satu penemuan teknologi modern
Peran Indonesia Dalam Peserta didik dapat menentukan Peran Indonesia dalam
15. 3.3 C2 15
Kerja Sama Dibidang organisasi ASEAN
Ekonomi, Politik Social Peserta didik dapat menentukan contoh kerjasama ASEAN di
16. 3.3 C2 16
Budaya Teknologi Dan bidang pendidikan
Pendidikan Dalam Lingkup Disajikan berbagai bentuk kerjasama ASEAN, peserta didik
17. 3.3 C3 17
ASEAN dapat menentukan contoh kerjasama dibidang sosial
Disajikan ilustrasi, Peserta didik dapat menentukan bentuk
18. 3.3 C3 18
Kerjasama Dengan Negara kerjasama d bidang ekonomi
Tetangga Disajikan gambar, peserta didik dapat menentukan jenis bidang
19. 3.3 C2 19
kerjasama di ASEAN
Makna Proklamasi Disajikan pernyataan, peserta didik dapat menentukan upaya
Kemerdekaan Dan Upaya mempertahankan kemerdekaan Indonesia melalui jalur
20. 3.4 C2 20
Mempertahankan diplomasi.
Kemerdekaan
21. 3.4 Disajikan deskripsi, Perserta didik dapat menentukan makna C2 21
proklamasi kemerdekaan
Disajikan deskripsi, Peserta didik dapat menentukan sikap
22. 3.4 C2 22
mempertahankan kemerdekaan Indonesia
Peserta didik dapat menyebutkan salah satu tokoh dalam
23. 3.4 C2 23
perumusan teks proklamasi kemerdekaan
Proklamasi Kemerdekaan Disajikan deskripsi, Peserta didik dapat mengidentifikasi
24. 3.4 C2 24
Republik Indonesia penyebab jepang menyerah kepada sekutu
Peserta didik dapat menentukan tempat musyawarah dalam
25. 3.4 C1 25
mempersiapkan proklamasi kemerdekaan Republik Indonesia
Karakteristik geografis dan Disajikan deskripai, peserta didik dapat menentukan negara
26 3.1 C3 26
kehidupan sosial budaya ASEAN yang memiliki wilayah terkecil
3.1 negara ASEAN Peserta didik dampat menentukan batas-batas administratif Asia
27 C2 27
Tenggara
3.1 Peserta didik mampu mengidentifikasi akibat adanya kesamaan
28 C3 28
letak geografis antar negara ASEAN
3.1 Peserta didik dapat menganalisis faktor pendorong salah satu
29 C3 29
negara ASEAN menjadi yang paling maju
3.1 Peserta didik dapat mengidentifikasi mayoritas agama dari satu
30 C2 30
negara ASEAN
3.1 Melalui sebuah gambar, peserta didik dapat menyimpulkan asal
31 C2 31
negaranya
3.1 Peserta didik mampu menentukan negara ASEAN yang tidak
32 C2 32
mempunyai hari kemerdekaan
Perubahan sosial budaya Disajikan deskripsi, peserta didik dapat menentukan sikap-sikap
33 3.2 C3 33
dalam rangka modernisasi yang mendorong penemuan baru
3.2 Peserta didik dapat mengidentifikasi contoh pekerjaan yang
34 C2 34
mengalami kerugian paling besar terhadap globalisasi
3.2 Disajikan deskripsi, peserta didik mampu menunjukkan beberapa
35 C3 35
sikap modernisasi yang bisa merugikan kesehatan
3.2 Peserta didik mampu menganalisis contoh bentuk modernisasi di
36 C3 36
bidang pariwisata
37 3.2 Peserta didik mampu mengidentifikasi sikap bijaksana dalam C2 37
mengoperasikan media komunikasi
3.2 Peserta didik mampu menganalisis contoh modernisasi dalam
38 C3 38
bidang teknologi
3.2 Disajikan deskripsi singkat, peserta didik mampu menyebutkan
39 C2 39
dampak positif adanya perusahaan asing di Indonesia
3.2 Peserta didik mampu menjelaskan alasan dampak negatif
40 C3 40
modernisasi terhadap kurangnya rasa kekeluargaan
Peran Indonesia dalam Peserta didik dapat menentukan tujuan kerjasama ASEAN dalam
41 3.3 C3 41
kerjasama ASEAN bidang ekonomi
3.3 Peserta didik mampu menjelaskan manfaat kerjasama ASEAN
42 C3 42
bidang ekonomi bagi anggotanya
3.3 Peserta didik mampu menjelaskan manfaat kerjasama ASEAN
43 C3 43
dalam bidang olahraga
3.3 Peserta didik mampu menyebutkan kapan Indonesia pernah
44 C2 44
menjadi tuan rumah SEA GAMES
3.3 Peserta didik mampu mengidentifikasi tujuan dibuatnya
45 C3 45
perjanjian ZOPFAN
3.3 Peserta didik mempu menunjukkan manfaat kerjasama ASEAN
46 C2 46
bidan budaya
Proklamasi kemerdekaan RI Peserta didik mampu menjelaskan tujuan Jepang memberikan
47 3.4 C3 47
janji kemerdekaan ke Indonesia
3.4 Peserta didik mampu menunjukkan peran Ahmad Subarjo dalam
48 C3 48
rangkaian proses kemerdekaan Indonesia
3.4 Disajikan deskripsi singkat, peserta didik mampu menjelaskan
49 C3 49
tujuan pejuang dalam upaya mengisi kemerdekaan
3.4 Peserta diidk mampu menjelaskan alasan peristiwa
50 C3 50
Rengasdengklok

Pembuat Kisi-kisi :
1. Dessy R. :
2. Erwin Piryanto :

Anda mungkin juga menyukai