Anda di halaman 1dari 3

AssalamualaikumWr,wb

1.Jenis-jenis Media Audio dan Penjelasannya

 Radio
Merupakan perlengkapan elektronik yang dapat di gunakan untuk mendengarkan berita
yang bagus dan actual, dapat memgetahui beberapa kejadian dan peristiwa-peristiwa
penting dan baru, masalah-masalah kehidupan dan sebagainya.
 Perekam Pita Magnetik
Salah satu media pendidikan yang tak dapat di abaikan untuk menyampaikan informasi,
karena mudah menggunakannya.

2.Berikut ini uraian mengenai:


 Keunggulan Media Audio
-Harga murah dan variasi program lebih banyak dari pada TV.
-Sifatnya mudah untuk di pindahkan.
-Dapat di gunakan bersama-sama dengan alat perekam radio, sehingga dapat di ulang atau
di
putar dan di ulang kembali.
-Dapat merangsang partisipasi aktif pendengaran, serta dapat mengembangkan daya
imajinasi seperti menulis, menggambar dan sebagainya.
 Kekurangan Media Audio
-Memerlukan suatu pemusatan pengertian pada suatu pengalaman yang tetap dan
tertentu
Sehingga pengertiannya harus di dapat dengan cara belajar khusus.
-Media Audio yang menampilkan symbol digit dan analog dalam bentuk auditif adalah
abstrak, sehingga pada hal-hal tertentu memerlukan bantuan pengalaman virtual.
-Karena abstrak, tingkatan pengertiannya hanya bisa di control melalui tingkatan
penguasaan perbendaharaan kata-kata atau bahasa , serta susunan kalimat.
-Media ini hanya mampu melayani secara baik bagi mereka yang sudah mempunyai
kemampuan dalam berpikir abstrak.
-Penampilan melalui ungkapan perasaan atau symbol analog lainnya dalam bentuk suara
harus di sertai dengan perbendaharaan pengalaman analog tersebut pada si penerima.

3. A.Jenis-jenis Media Proyeksi dan Penjelasannya


 Media Proyeksi Diam
Media ini memiliki persamaan dengan media grafis dalam hal menyajikan rangsangan-
rangsangan visual.Media proyeksi diam dapat memproyeksikan pesan dalam bentuk
tulisan, gambar, angka, atau bahkan grafis.
Contoh:film bingkai, slide, film rangkai, proyektor transparansi, proyektor tembus pandang,
mikrofis.
 Media Proyeksi Gerak
Adalah media yang memproyeksikan pesan melalui sebuah alat yang mampu
memproyeksikan beberapa pesan dalam bentuk video, film, maupun gabungan secara
keseluruhan dari media-media(multimedia).
Contoh:LCD, Film Gelang, Televisi.

B.Karakteristik Media Proyeksi


 Pesan yang sama dapat di sebarkan secara serentak.
 Cara penyimpanan mudah(praktis).
 Dapat mengatasi keterbatasan ruang, waktu, dan indera.
 Menyajikan obyek-obyek secara diam(pada media dengan penampilan visual saja).

4.Penjelasan Tujuan Pemanfaatan Media Proyeksi


Tujuan pemanfaatan media proyeksi atau projected media, selain untuk menarik perhatian
pemirsa, juga untuk memperjelas konsep-konsep yang di tayangkan di layar atau screen.
Beragam bentuk tayangan dapat di gunakan untuk menarik perhatian pemirsa terhadap informasi
dan pengetahuan yang di komunikasikan dan juga untuk mempermudah pemirsa dalam memahami
konsep-konsep yang di tayangkan di dalamnya.

5.Faktor-faktor penting agar tampilan Power Point efektif, efesien, dan menarik
 Penggunaan Teks
Teks merupakan bentuk tayangan yang kerap di gunakan dalam program aplikasi Power
Point.Teks sangat efektif untuk di gunakan dalam menyampaikan beragam informasi dan
pengetahuan.Penggunaan unsur teks dalam aplikasi program Power Point meliputi
penggunaan font, size, text color, dan shading.
 Penggunaan Gambar
Beragam bentuk gambar dapat di sisipkan ke dalam setiap slide yang akan di
presentasikan.Gambar yang di sisipkan dapat berupa foto, diagram, grafik, clipant.
Gambar-gambar tersebut tidak hanya di gunakan untuk memperindah gambar, tetapi juga di
gunakan dalam memperjelas informasi dan pengetahuan yang terdapat dalam slide
presentasi.
 Penggunaan Video Klip
Video klip yang berdurasi pendek dapat kita sisipkan dalam slide presentasi.Penggunaan
video klip dalam aktivitas presentasi perlu memperhatikan tujuan presentasi yaitu
menyebarkan informasi dan pengetahuan, mengajarkan gagasan dan pengetahuan, serta
menghibur peserta.
 Penggunaan Efek dalam Power Point
Kita dapat menggunakan efek untuk menampilkan pesan dan informasi dalam slide
presentasi.Penggunaan efek dalam program Power Point dapat di klasifikasikan menjadi efek
gambar atau visual, efek suara dan efek video.

WassalamualaikumWr,wb

Anda mungkin juga menyukai