Anda di halaman 1dari 18

Nama AnggotaKelompokKelompok1 :

1. Astri Oktaviana (2002101001)


2. Berlian Diva Kartikasari (2002101013)
3. Sarah Aszary (2002101014)
RENCANAPELAKSANAANPEMBEL
AJARAN(RPP)

Sekolah :SDNegeriPlaosan2
Kelas/Semester :V/2(dua)
Tema8 :LingkunganSahabatKita
Subtema1 :ManusiadanLingkungan
Pembelajaranke- 3
FokusPembelajaran :BahasaIndonesiadanPPKn
AlokasiWaktu :2x35menit

A. KOMPETENSIINTI(KI)
1. Menerimadanmenjalankanajaranagamayangdianutnya.

2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri
dalamberinteraksidengankeluarga,teman,guru,dantetangga.
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat,
membaca)dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan
Tuhan dankegiatannya,danbenda-bendayangdijumpainyadirumahdandisekolah.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis dan logis dalam
karyayang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan
yangmencerminkanperilakuanakberimandanberakhlakmulia.

B. KOMPETENSIDASARDANINDIKATORPENCAPAIANKOMPETENSI

BahasaIndonesia
KompetensiDasar IndikatorPencapaianKompetensi
3.8Menguraikanurutanperistiwaatautindaka 3.8.1Membuatteks narasi peristiwa atau
n yang terdapat pada tindakanyangterdapat
teksNonfiksi padateksnonfiksi(C6)
4.8Menyajikankembaliperistiwaatau 4.8.1Mengembangkanperistiwaatautindakandeng
tindakan anmemperhatikanlatarcerita(P4)
denganmemperhatikanlatarcerita
yangterdapatpadateksfiksi

PPKn
KompetensiDasar IndikatorPencapaianKompetensi
3.3.Menelaahkeragamansosialbudayamasya 3.3.1Merancangpertanyaantentang
rakat keberagamansosialbudayamasyarakat(C
6)
4.3.Menyelenggarakan kegiatan 4.3.1Mengembangkan informasi
yangdiperolehdariberbagaisumberterkait
yangmendukungkeragamansosialbudaya keberagamansosialbudayamasyarakat(P
Masyarakat 4)

C. TUJUANPEMBELAJARAN
1. Melaluikegiatanberdiskusi,siswamampumembacaperistiwapadateks.
2. Melaluikegiatanberdiskusi, siswamampumenceritakankembaliperistiwapadateks
3. Melaluikegiatanpengamatan,siswamampumenyusunpertanyaantentangkeragamanso
sialbudayamasyarakatIndonesia.
4. Melaluikegiatanpengamatan,siswadapatmendiskusikaninformasitentangke
beragamansosialbudayamasyarakat
D. MATERIPEMBELAJARAN
1. TeksPenjelasanmenjelaskanterjadinyasiklusair
2. teks,menjelaskan keragaman sosial budaya masyarakat Indonesia
E. METODEPEMBELAJARAN
PendekatanPembelajaran:Saintifik.
MetodePembelajaran :Simulasi,percobaan,diskusi,tanyajawab,penugasan,dan
ceramah.

F. MEDIA/ALAT,BAHAN,DANSUMBERBELAJAR
Media/Alat :1.Teksbacaan.
2.Alatmusiktradisionaldaerahmasing-masing.

Bahan :-
SumberBelajar:1.BukuGurudanBukuSiswaKelasV,Tema6:PanasdanPerpindahannya.BukuTema
tikTerpaduKurikulum2013(Revisi2017).
Jakarta:KementerianPendidikandanKebudayaan.

G. LANGKAH-LANGKAHKEGIATANPEMBELAJARAN
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Waktu
Pendahuluan 1. Kelasdibukadengansalam,menanyakankabar,danmengecekkeh 15menit
adiransiswa.
2. Kelas dilanjutkan dengan doa dipimpin oleh salah
seorangsiswa.
3. Siswa difasilitasi untuk bertanya jawab pentingnya
mengawalisetiapkegiatandengandoa.Selainberdoa,gurudapatm
emberikanpenguatantentangsikapsyukur.
4. SiswadiajakmenyanyikanLaguIndonesiaRaya.Gurumemberik
anpenguatantentangpentingnyamenanamkansemangatkebangs
aan.
5. Siswadimintamemeriksakerapiandiridankebersihankelas.
6. Siswamemperhatikanpenjelasangurutentangtujuan,manfaat,da
naktivitaspembelajaranyangakandilakukan.
7. Siswamenyimakpenjelasangurutentangpentingnyasikap
disiplinyangakandikembangkandalampembelajaran.
8. Pembiasaanmembaca.Siswadangurumendiskusikanperkemba
ngankegiatanliterasiyangtelahdilakukan.
9. Siswadiajakmenyanyikanlagudaerahsetempatuntukmenyegark
ansuasanakembali
.
Kegiatan inti AyoMembaca 35
menit
• Siswamembacateks“RumahBetangUl
ukPalin”.
• Siswadiajakbertanyajawabmengenaiisiba
caan,misalnyasebagaiberikut.
1. Dimanaletakrumahbetangulukpalin?
2. Rumahadatsukubangsamanakahitu?
3. Berapaukuranrumahbetanguluk palin?
• Siswadibagidalamkelompok-
kelompok terdiri atas 6-7
siswasetiapkelompok.
• Bersamakelompoknya,siswaber
diskusimengenaiperistiwapadab
acaandankeunikanrumahbetang.
• Setiapkelompokjugamendiskusi
kan keunikan
rumahadatdidaerahnya.
• Selanjutnyasecarabergantian
setiapkelompokmembacakanhasildiskusinya.Jikaadaperbedaan
hasildiskusidaritiaptiapkelompok,gurudapatmemintasiswamen
diskusikanperbedaanitu.
• Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan pemahaman
kepadasiswa tentang mengurutkan dan menuliskan urutan
peristiwapada teks (Bahasa Indonesia KD 3.8 dan 4.8) serta
menelaahkeragaman social budaya dalam masyarakat
Indonesia (PPKnKD 3.3dan4.3).

AyoMembaca
• Siswa membaca teks
“KeragamanBudayaBangsadiWilayah
Indonesia”dengancermat.Teknikmem
bacadapatmenggunakanteknikmemba
casenyapataumembacakerasbergantia
n.
• Siswadiajakbertanyajawabmengenaiisiba
caan,misalnya sebagaiberikut.
1. Apa saja jenis-jenis budaya
diIndonesia?
Jawaban: Jenis-jenis budaya
diIndonesiadiantaranyaadalahke
senian, cara
hidup,rumahadat,pakaianadat,up
acara adat,danbahasa.
2. Bahasadaerahapayangkamuketah
ui?Dapatkah

kamumengucapkanbeberapakata
dalambahasadaerahitu?
Jawaban:sesuaipengetahuantiap-
tiapsiswa.
3. AparagamkeseniandaerahdiIndon
esia?Jawaban:Ragam
keseniandaerahdiIndonesiadiantaranyaadalah:tari,alatmusik,lag
u,lukisan,danpatung.
4. BagaimanasikapmuatasperbedaanbudayadiIndonesia?
Jawaban:Siswadiarahkankepadasikapsalingmenghargaiatasada
nya perbedaan budaya dan melestarikan aneka
budayadiIndonesia.
• Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan pemahaman
kepadasiswatentangisibacaanteksnonfiksi(BahasaIndonesiaKD
3.8 dan 4.8) dankeragaman sosial budaya masyarakat
Indonesia(PPKnKD3.3dan
4.3).
AyoBermainPeran
• Dengankelompoknya,siswame
ndiskusikan

sikaptoleransiyangdapatdilak
ukandalamkeragamanbudaya

masyarakatIndonesia.
• Setiapkelompokmembuatnask
ah dramapendek
tentangsikaptoleransi.
• Selanjutnya,setiapkelompokme
meragakannaskahdramayang
telahdibuat.
• Kegiataninibertujuanuntukme
mberikanpemahaman
kepada siswa tentang sikaptoleransi terhadap keragaman
sosialbudayamasyarakat(PPKnKD3.3dan4.3).
Tugas
• Siswamembentukkelompokterdiriatas4-5siswa.
• Setiap kelompok mengerjakan tugas sesuai yang tertulis
dalamBukuSiswa.Berikutbeberapainformasisebagaiacuan.
1.ContohkosakatabahasaIndonesiayangsesuaiartinyadenganbahasaJ
awa.
• Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan pemahaman
kepadasiswatentang keragaman sosial budaya masyarakat di
Indonesia(PPKnKD3.3dan4.3).
AyoMembaca
Penutup 1. Siswabersamagurumelakukan refleksi 15menit
ataspembelajaranyangtelahberlangsung:
• Apasaja yang telahdipelajaridarikegiatanhariini?
• Apa yang akan dilakukan untuk menghargai perbedaan
disekitar?
2. Siswa bersama guru menyimpulkan hasil pembelajaran
padahariini.
3. Siswa menyimak penjelasan guru tentang aktivitas
pembelajaranpadapertemuanselanjutnya.Termasukmenyampa
ikan kegiatan bersama orang tua yaitu: memintaorang tua
untuk menceritakan pengalamannya
menghargaiperbedaandilingkungansekitarrumahlalumencerit
akanhasilnyakepadaguru.
4. Siswamenyimakceritamotivasitentangpentingnyasikap
disiplin.
5. Siswamelakukanoperasi semutuntukmenjagakebersihankelas.
6. Kelasditutupdengandoabersamadipimpinsalahseorang
siswa.

H. PENILAIAN
1. TeknikPenilaian
a. PenilaianSikap
Mencatathal-halmenonjol(positifataunegatif)yangditunjukkansiswadalamsikap
disiplin.
b. PenilaianPengetahuan
Teknik BentukInstumen
Muatan Indikator Penilaian
BahasaIn InstrumenPenilaian:Rubrik Testertulis Soalpilihanganda
donesia KDBahasaIndonesia 3.8 dan4.8 Soalisian
Soaluraian
PPKn KDPPKn3.3dan4.3
Tujuan Kegiatan
Penilaian:KDPendidikanPanc
asiladan
Kewarganegaraan3.3dan4.3

A.UnjukKerja
Membuat Kesimpulan dari
BacaanBentuk Penilaian :
TertulisInstrumenPenilaian:DaftarPe
riksaKDBI3.3dan4.3
Teknik BentukInstumen
Muatan Indikator Penilaian
BahasaIn InstrumenPenilaian:Rubrik Diskusi Rubrikpenilaian
donesia KDBahasa Indonesia3.8 dan4.8 danunjukha padaBGhalaman
sil 13-14.
PPKn KDPPKn3.3dan4.3 Diskusi Rubrik
Tujuan Kegiatan danunjukha penilaianpadaBG
Penilaian:KDPendidikanPanc sil halaman13-14.
asiladan
Kewarganegaraan3.3dan4.3

c. Remedial
Siswa yang belum terampil dalam menemukan gagasan pokok dan gagasan pendukung
dapatdiberikan contoh-contoh tambahan teks sebagai latihan tambahan. Siswa dapat dibantu
olehsiswalainyangtelahsangatterampildalammenemukangagasanpokokdangagasanpendukung.

d. Pengayaan
Apabilamemilikiwaktu,siswadapatmemainkanansambelbunyimerekakepadakelas lain.

2. BentukInstrumenPenilaian
a. JurnalPenilaianSikap
No. Tanggal NamaSiswa CatatanPerilaku ButirSikap TindakLanjut
1.
2.
3.
4.
5.

RefleksiGuru:

Plaosan, 2022
Mengetahui Guru KelasV
KepalaSDNPlaosan2
(.............................................)
NIP......................................

E. SumberBelajar

Buku Guru Tematikkelas V Tema 8 Subtema 1

BukuSiswaTematikkelas V Tema 8 Subtema 1

https://www.ukulele.co.nz/cerita-non-fiksi/amp/

BAHAN AJAR

Rangkuman Materi Pembelajaran Kelas 5 Tema 8 Subtema 1 Pembelajaran 3


Muatan Pelajaran Bahasa Indonesia &PPKN

A. Bahasa Indonesia

1. Pengertian Cerita Non Fiksi

Adapun pengertian cerita nonfiksi menurut ahli adalah sebagai berikut.

 Menurut Mety (2018), cerita nonfiksi adalah karangan yang di buat dalam bentuk cerita
nyata atau cerita kehidupan sehari-hari yang dituliskan menjadi sebuah cerita.
 Menurut Nurgiantoro (2010), cerita nonfiksi adalah karya tulis yang ditulis berdasarkan
kajian keilmuan dan atau pengalaman.
 Sumarjo dan Saini (1997)Teks nonfiksi merupakan jenis sastra nonimajinatif yang
disusun tidak berdasarkan cerita rekaan

Sumber Materi : https://www.ukulele.co.nz/cerita-non-fiksi/

2. Contoh jenis cerita nonfiksi yang ada di Sekolah Dasar


1. Berita

Keempat, berita merupakan kumpulan informasi faktual mengenai sebuah kejadian atau
peristiwa. Beritanya bersifat faktual atau berbasis pada fakta.

Berita menjadi komponen penting untuk mendiseminasi informasi secara luas kepada
masyarakat. Untuk itu, berita tidak boleh mengambil sumber-sumber nonfaktual agar
tidak terjadi misinformasi di kalangan masyarakat mengenai suatu peristiwa.

Sumber Materi : https://www.detik.com/edu/detikpedia/d-6104996/memahami-teks-


nonfiksi-pengertian-jenis-dan-contohnya.

3. Ciri-ciri Cerita NonFiksi

Dilansir dari Buku Filosofi, Teori, dan Konsep Bahasa dan Sastra Indonesia
(2021) oleh Ali Mustardi, salah satu ciri teks nonfiksi adalah bersifat aktual. Mengapa?
Karena teks nonfiksi umumnya membahas peristiwa atau fakta yang sedang hangat
diperbincangkan publik. Selain itu, teks nonfiksi juga bersifat realitas. Sebab, karangan
ini mengangkat peristiwa yang terjadi dalam kehidupan manusia. Ciri-ciri teks nonfiksi
lainnya, yakni didasarkan pada data atau kajian ilmuwan, supaya terjamin keakuratan dan
kebenaran informasinya.

Ciri lain yang membedakan teks nonfiksi dengan karangan lainnya adalah bentuk
tulisannya. Teks nonfiksi umumnya berbentuk tulisan ilmiah, laporan, dan artikel. Jika
melihat isinya, teks nonfiksi haruslah bersifat obyektif serta harus mampu menarik
pembaca untuk berpikir atau berpendapat. Kesimpulannya, ciri-ciri teks nonfiksi adalah:
1. Bersifat aktual dan realitas
2. Isinya didasarnya data dan kajian ilmuwan
3. Bentuk teksnya berupa tulisan ilmiah, laporan, atau artikel
4. Isinya harus bersifat obyektif dan menarik pembaca untuk berpikir atau
berpendapat.
Sumber materi : https://www.kompas.com/skola/read/2023/04/13/080000069/teks-
nonfiksi--pengertian-dan-ciri-cirinya?page=all

4. Struktur Cerita Non Fiksi

Stuktur cerita non fiksi adalah sebagai berikut.


 Orientasi:bagianpermulaan yang berfungsisebagaipengenalandaritema,
latarbelakangceritasertatokoh-tokohdalamcerita.
 Urutan peristiwa: Rangkaian peristiwa yang dipaparkan secara sistematis dari awal
hingga akhir cerita. Di akhir cerita dapat pula berisi reorientasi yaitu berupa
kesimpulan cerita.

Sumber Materi : https://www.ukulele.co.nz/cerita-non-fiksi/

5. Unsur Cerita Non Fiksi

Unsur-unsur dalam cerita non fiksi yaitu sebagai berikut.

 Tema: gagasanpokokpikiran
 Alur: Rangkaianperistiwadalamcerita
 Waktu dan Tempat
 Sudutpandang: posisi yang dipilihpengarang
 Amanat: pesan yang dapatdiambildaricerita non fiksi
 Tokoh: sosok yang berperandalamcerita
 Gaya bahasa: disebut juga majas, bahasa yang
digunakanpengarangdalammengemukakangagasannya

Unsur-unsur tersebut berlaku pada bentukcerita non fiksikreatif, seperti novel dan cerpen.

Sumber Materi : https://www.ukulele.co.nz/cerita-non-fiksi/

6. Langkah Menulis Cerita NonFiksi

Sebelum mengetahui dan memahami contoh cerita nonfiksi, terdapat beberapa


langkah untuk mempermudah cara menulis cerita non fiksi. Langkah menulis cerita nonfiksi
adalah sebagai berikut.

 Menentukantema
 Menetapkantujuancerita
 Melakukanpengumpulan data referensiataupengamatan
 Menyusun kerangkacerita
 Menulisparagraf
 Membaca dan mengoreksiteks

Sumber Materi : https://www.ukulele.co.nz/cerita-non-fiksi/


7. Contoh Cerita Non Fiksi (Cerpen)

Rumah BetangUluk Palin

Rumah Betang Uluk Palin Rumah betang (rumah panjang) uluk palin terletak di Kapuas Hulu,
Kalimantan Barat. Rumah betang ini berukuran panjang 268 meter, tinggi 5-6 meter, dan memiliki 53
bilikrumah.

Menurut data pada tahun 2007, rumah betang uluk palin dihuni lebih dari 500 jiwa yang terdir i
atas sekitar 130 kepala keluarga. Tidak diketahuipersis pada tahunberaparumahbetanginipertama kali
dibangun. Namun, diperkirakan rumah ini pertama kali didirikan oleh komunitas TamambalohApalin
pada tahun 1800-an. Kemudian, rumah betang ini pernah diperbaiki pada 1940-an karena kebakaran.
Rumah betangini juga telah tiga kali berpindah lokasi karena menyesuaikan dengan perubahan alur
Sungai Uluk dan Sungai Nyabau akibat erosi.

Dalam tradisi Dayak, rumah betang — dan hutan — adalah pusat sekaligus bagian terpenting semesta
kehidupan. Seperti jika kita mengucapkan kata “kampung”, “pulang”, “rumah”; rumah betanglah yang
diingat oleh masyarakat Dayak. Bagi mereka, rumah betang juga merupakan pemersatu. Di sanalah
mereka berkerabat dan bertradisi. Di rumahbetanglahtradisi Dayak terpelihara. Rumah
betangadalahkekayaanbudaya Indonesia. Namun, pada Sabtu 13 September 2014
malamrumahbetangulukpalinterbakar. Tidak ada yang tersisadarirumahbetang yang terpanjang dan tertua
di seantero Kalimantan itu. Masyarakat bersedihkarenakehilangantempattinggal. Lebih dari itu,
masyarakat Kalimantan bersedih karena rumah betang uluk palin merupakan cagar budaya yang sangat
penting.

Sumber Materi : file:///C:/Users/LENOVO/Downloads/Buku%20Tematik%20Siswa%20Kelas


%205%20TEMA%208%20[Lingkungan%20Sahabat%20Kita]%20(1).pdf
Materi PPKN

KeragamanBudayaBangsa di Wilayah Indonesia

Kekayaanbudaya Indonesia karenaberbagaisukubangsa yang ada. Kekayaanituberagambentuknya.


Beberapa di antaranyaberbentukbahasadaerah, rumahtradisional, pakaianadat, dan
keseniandaerahberupataritarian, alatmusik, lagu-lagu, dan upacaraadat.
Semuabudayatersebutmenjadicirikhastiap-tiapdaerah.

Berikutcontohbudayadaerah di Indonesia.

1. Bahasa Daerah

Setiapsukubangsadalamberkomunikasimenggunakanbahasadaerahsetempat. Dengandemikian,
keragamansukumenghasilkanbahasa yang beragam. Perhatikancontohkeragaman kata
akibatkeragamanbahasadaerahberikut.

Bahasa Indonesia Bahasa Jawa Bahasa Sunda Bahasa Batak Bahasa Papua
Saya Aku, kula Abdi Ahu Sa
Rumah Omah Imah Bagas Ruma

Keragamanbahasadaerahtidakmenimbulkanmasalahantarsukubangsa.Keragamanbahasadaerahtidakmenim
bulkanmasalahantarsukubangsa. Hal inikarenadalamkomunikasi antarsukubangsadigunakanbahasa
Indonesia yang telahmampumempersatukanperbedaanbahasadaerah.

2. Rumah Adat

Hampirsetiapsukubangsamempunyaibentukrumahsebagaitempattinggalnya yang berbeda-beda.


Bangunanrumahsetiapsukubangsadisesuaikandengankondisialam. Nama rumahadatsetiapdaerahpun
berbeda. Berikutnamabeberaparumahadatdariberbagaidaerah di Indonesia. Rumah adatmerupakan salah
satukeragamanbudaya di Indonesia. Adakahkeragaman lain dalambudaya Indonesia? Ayo, bacalahteks
berikut.19Subtema

n Rumah Adat Daerah


o
1. Rumah Aceh Rumah, Krong Badhe Aceh
2. Rumah Balai Batak Toba, Rumah Balon Sumatera Utara
3. Rumah Gadang Sumatera Barat
4. Rumah Panggung Jambi
5. Rumah Limas Sumatera Selatan
6. Rumah Kesepuhan Jawa Barat
7, Rumah Adat Badui Banten

Daftar Pustaka

Buku Guru Tematik kelas V Tema 8 Subtema 1

file:///C:/Users/LENOVO/Downloads/Buku%20Tematik%20Guru%20Kelas%205%20TEMA
%208%20[Lingkungan%20Sahabat%20Kita].pdf

Buku Siswa Tematik kelas V Tema 8 Subtema 1

file:///C:/Users/LENOVO/Downloads/Buku%20Tematik%20Siswa%20Kelas%205%20TEMA
%208%20[Lingkungan%20Sahabat%20Kita]%20(1).pdf

https://www.ukulele.co.nz/cerita-non-fiksi/
Soal

Anda mungkin juga menyukai