Anda di halaman 1dari 7

Dosen Pengampu:

Khalidatun Nuzula,M.Pd.

Sistematika
penulisan kutipan
Kelompok 3:
1.Eva Sabrina ( 06031382126061)
2. Rahmi Ramadani (06031382126068)
3. M.Fajri Ramadhan (06031382126073)
Pengertian Kutipan

Kutipan merupakan sebuah pinjaman atas


kalimat atau pendapat seseorang dari
seorang pengarang atau seseorang yang
sangat terkenal (populer), baik didalam buku,
surat kabar, majalah, atau pun media
elektronika.
Jenis-jenis Kutipan
1. Kutipan langsung
Kutipan langsung adalah pinjaman pendapat
dengan mengambil secara lengkap kata demi kata,
kalimat demi kalimat dari sumber teks asli.
2. Kutipan tidak langsung
Kutipan tidak langsung adalah pinjaman pendapat
yang mengambil inti sarinya saja
Contoh
Kutipan Kutipan tidak
langsung langsung
Argumentasi merupakan suatu Seperti dikemukan oleh Gorys
bentuk retorika yang berusaha Keraf (1983:3) kalau
untuk dapat mempengaruhi argumentasi itu pada dasarnya
sikap serta juga pendapat tulisan yang memiliki tujuan
orang lain, agar mereka itu untuk mempengaruhi keyakinan
percaya dan akhirnya bertindak para pembaca supaya yakin
sesuai dengan apa yang akan pendapat penulis bahkan
diinginkan oleh penulis atau juga mau melakukan apa yang
pembicara (Keraf, 1983: 3). dikatakan oleh penulis.
Kutipan langsung Kutipan langsung
pendek panjang
kutipan langsung pendek Kutipan langsung panjang
biasanya panjangnya kurang memiliki syarat penulisannya
dari 4 baris dan teks yang harus sesuai dengan APA Style
dikutip dimasukkan ke dalam (American Psychology
bagian penulisannya sebagai Association) yaitu panjang
kelanjutan tubuh tulisan kalimat yang dikutip lebih dari
dengan menggunakan tanda 40 kata. Penulisan kutipan juga
kutip pada awal dan akhir sesuai dengan MLA Style
kutipan untuk memisahkan (Modern Language Association)
kalimat kutipan dengan yaitu panjang kalimat yang
kalimat penulis dikutip lebih dari 4 baris.
TeknikMengutip dalam Kutipan
1. Teknik mengutip berdasarkan bentuknya:
a. Kutipan langsung
b. Kutipan tak langsung

2. Teknik mengutip berdasarkan penulisan


sumbernya:
a. Catatan dalam tubuh karangan (body
note)

Terimakasih

Anda mungkin juga menyukai