Anda di halaman 1dari 7

TUGAS TUTORIAL 1

TUGAS AKHIR PROGAM

Nama Mahasiswa : ELLA RIDHO PRIMA DEWI


NIM : 858823266
Pokjar : Boyolangu Tulungagung
1. Menurut Anda, tepatkah strategi pembelajaran yang dipilih dan dilaksanakan oleh
Bu Yani hari ini untuk mengembangkan kemampuan anak dalam motorik kasar
(perkembangan fisik) dan motorik halusnya (perkembangan seni)? Jelaskan
jawaban Anda.
Jawaban : Kalau menurut strategi pembelajar yang dilakukan Bu Yani kurang tepat
dalam motoric kasar (perkembangan fisik) dan motoric halusnya
(perkembangan seni), seperti dalam kegiatan motoric kasar dalam
rintangan yang lebar 0,5 meter untuk anak itu sempit dan ada anak yang
kelihatan capek tidak diingatkan untuk berhenti kemudian ada anak salah
langsung disalahkan dan tunjukkan jari akhirnya anak menjadi down dan
akhirnya tidak mau melanjutkan. Kalau dalam kegiatan motoric halus
(perkembangan seni) dalam kegiatan inti ada kegiatan kolase bunga
mawar dengan potongan kertas tapi ketika mengisi kolase dengan
potongan kertas, dibagian tangkai disuruh mewarna dengan crayon dalam
1 kegiatan yang benar, kegiatan kalau mewarna hanya mewarna saja
jangan dicampur mewarna dengan kolase.
2. Jelaskan 2 kekurangan atau 2 kelebihan strategi kegiatan yang digunakan oleh Bu
Yani di kelasnya, jika dikaitkan dengan kemampuan utama yang akan dicapai
anak-anak pada hari tersebut.
Jawaban : Kekurangan dalam pembelajaran strategi kegiatan Bu Yani menurut
saya adalah :
a. Dalam RKH disebutkan menyanyi “Lihat Kebunku” dalam kegiatan
pembukaan tidak dilakukan, dalam indicator sudah disebutkan
b. Dalam RKH di kegiatan inti membuat kolase sudah disebutkan,
dalam indicator Bu Yani sudah memberi tugas membuat kolase tapi
anak disuruh mewarnai tangkainya
Kelebihan dalam pembelajaran strategi kegiatan Bu Yani menurut saya :
a. Dalam kegiatan menyebut macam-macam warna bunga mawar Bu
Yani membawa macam-macam bunga mawar dengan poster
b. Kegiatan Bu Yani sudah sesuai tema tanaman bunga mawar
3. Jika dilihat dari tema yang dipilih oleh Bu Yani, apakah kegiatan yang dilakukan oleh
Bu Yani sudah sesuai dengan tema? Jelaskan jawaban Anda.
Jawaban : Kalau menurut saya kegiatan Bu Yani sudah sesuai tema, tema tanaman
bunga mawar. Kalau saya amati dari kegiatan pembukaan, kegiatan inti.
Semua ada bersangkutan dengan bunga mawar dalam pembukaan seperti
estafet dengan bunga, menyebutkan warna bunga mawar dalam kegiatan
ini anak disuruh kolasse bunga mawar, bersyair mawar dan
menghubungkan jumlah bunga mawar dengan angka, tapi dikegiatan
penutup Bu Yani hanya menerangkan hal umum tidak difokuskan pada
tema tenaman bunga mawar saya amati dari RPPH dan kegiatan
4. Jika Anda menjadi Bu Yani bagaimana Anda menyusun kegiatan yang sesuai dengan
tema dan kemampuan yang akan dicapai anak ?
Jawaban :
Jika saya menjadi Bu Yani kegiatan yang sesuai dengan tema dan kemampuan anak
adalah :
Kegiatan Pembukaan
• Berbaris, lari estafet, masuk kelas
• Berdo’a dan bernyanyi
• Mengabsen anak
• Bernyanyi “Lihat Kebunku”
• Bercakap-cakap tentang tanaman bunga
Kegiatan Inti
• Menulis atau meniru tulisan “Bunga Mawar”
• Menghubungkan angka sesuai jumlah gambar Bunga Mawar
• Membuat kolase Bunga Mawar
Kegiatan Penutup
• Mengajak anak cara merawat tanaman
• Merangkum kegiatan hari ini
• Menanya perasaannya hari ini tentang cara merawat tanaman hias
• Berdo’a dan bernyanyi tentang bunga
• Pulang

5. Untuk memperbaiki kegiatan pengembangan yang dilakukan oleh Bu Yani, buatlah


rencana Penelitian Tindakan Kelas (PTK) untuk 1 siklus kegiatan yang meliputi
identifikasi masalah, analisis masalah, perumusan masalah, tujuan perbaikan, dan
rencana kegiatan (SKM). Kemudian, buatlah SKH dan skenario perbaikan untuk 1
hari (hari pertama saja)
Jawaban :
Rencana Penelitian Tindakan Kelas (PTK)
a. Identifikasi msalah
- Anak ketika kegiatan pembukaan estafet berantakan
- Ketika ada anak salah dalam kegiatan estafet guru langsung menyalahkan
dan menunjuk dengan jari
- Di dalam RKH ada kegiatan menyanyi tapi pada kenyataan tidak dilakukan
- Dalam kegiatan inti ada kegiatan membuat kolase tapi disitu bagian tangkai
disuruh mewarna dengan crayon
- Gambar dalam kolase terlalu besar
- Tema hari ini adalah tema tanaman bunga mawar
- Ketika mengucap syair kalau satu – satu dalam kegiatan inti ini memicu
keramaian
- Tugas nemempel angka sesuai jumlahnya jangan ditambahi mewarna
b. Analisis maslah
- Ketika menyuruh anak berlari estafet itu rintangannya harus diperhatikan
- Kegiatan harus sesuai RKH
- Kalau tugas disuruh buat kolase jangan dikombinasi dengan warna
- Kalau memberi tugas itu juga lihat ukuran kertas
- Kalau memberi tugas satu-satu jangan dikombinasi dalam 1 kegiatan
c. Perumusan masalah
- Perumusan masalah diawali dengan kalimat tanya dan diakhiri tanda tanya
seperti :
• Mengapa dalam kegiatan estafet bunga terlihat berantakan dan Bu Yani
kecewa?
• Kenapa dalam kegiatan kolase, kolasenya dikombinasi mewarna?
d. Tujuan perbaikan
- Supaya anak bisa melakukan estafet sesuai tingkat pencapaian
- Dalam kegiatan kolase supaya koordinasi mata dan tangan bisa terkoordinasi
- Di dalam RKH ada menyanyi, dalam kegiatannya harus dilakukan supaya
singkron antara RKH dan Kegiatan

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MINGGUAN


TAMAN KANAK KANAK TUNAS BANGSA
KELOMPOK : A
TAHUN AJARAN 2021/2022

HARI KEGIATAN INDIKATOR PENILAIAN


SENIN 1. Lari Estafet o Anak mampu berlari Observasi
2. Tanya jawab tentang bunga o Anak mampu menjawab Checklist
melati pertanyaan sederhana Hasil Karya
3. Bersyair bunga melati o Mengucap syair
4. Menempel bunga melati sesuai o Mengetahui jumlah
angka o Cara membuat kolase
5. Membuat kolase o Mampu bekerja mandiri
6. Mampu menyelesaikan tugas
SELASA 1. Lari Estafet o Anak mampu berlari Observasi
2. Tanya jawab tentang bunga o Anak mampu menjawab Checklist
mawar pertanyaan sederhana Hasil Karya
3. Bersyair bunga mawar o Mengucap syair
4. Menempel bunga mawar sesuai o Mengetahui jumlah
angka o Cara membuat kolase
5. Membuat kolase o Mampu bekerja mandiri
6. Mampu menyelesaikan tugas
RABU 1. Lari Estafet o Anak mampu berlari Observasi
2. Tanya jawab tentang bunga o Anak mampu menjawab Checklist
matahari pertanyaan sederhana Hasil Karya
3. Bersyair bunga matahari o Mengucap syair
4. Menempel bunga matahari o Mengetahui jumlah
sesuai angka o Cara membuat kolase
5. Membuat kolase o Mampu bekerja mandiri
6. Mampu menyelesaikan tugas
KAMIS 1. Lari Estafet o Anak mampu berlari Observasi
2. Tanya jawab tentang bunga o Anak mampu menjawab Checklist
sepatu pertanyaan sederhana Hasil Karya
3. Bersyair bunga sepatu o Mengucap syair
4. Menempel bunga sepatu sesuai o Mengetahui jumlah
angka o Cara membuat kolase
5. Membuat kolase o Mampu bekerja mandiri
6. Mampu menyelesaikan tugas
JUMAT 1. Lari Estafet o Anak mampu berlari Observasi
2. Tanya jawab tentang bunga tulip o Anak mampu menjawab Checklist
3. Bersyair bunga tulip pertanyaan sederhana Hasil Karya
4. Menempel bunga tulip sesuai o Mengucap syair
angka o Mengetahui jumlah
5. Membuat kolase o Cara membuat kolase
6. Mampu menyelesaikan tugas o Mampu bekerja mandiri

Skenario Perbaikan
Tujuan Perbaikan : Menciptakan kegiatan yang dapat membuat menguasai
kemampuan fisik motoric halus sesuai tema dengan kegiatan
kolase
Siklus ke 1
Hari / Tanggal : Senin, 25 April 2022
1. Kegiatan Pengembang
- Dalam kegiatan membuat kolase seharusnya hanya disuruh kolase saja,
jangan dikombinasi dengan lain
- Dalam kegiatan menempelkan angka sesuai jumlah bunganya, seharusnya
hanya kegiatan menempelkan angka sesuai jumlah jangan ditambahi
mewarnai gamar

2. Pengelolaan Kelas
Ketika dalam kegiatan pembukaan anak disuruh baris seharusnya langsung
kegiatan estafet tidak bolak-balik keluar masuk kelas dalam kegiatan pembukaan
anak melingkar dan Bu Yni berada di tengah jangan duduk diantara anak.

Hari/ Indikator Kegiatan Alat dan Penilaian


Tanggal Sumber
KBM/Perk
Anak
Selasa Berdoa sebelum dan Pembukaan Bunga tiruan
sesudah kegiatan 1. Berdoa Poster Taman
(MP1) 2. Mengucap dan Bunga
Mengucap salam salam Mawar
(MP7) 3. Menyanyi ‘Lihat
Menyanyi 15 lagu Kebunku ‘
anak-anak (seni 23) 4. Lari estafet
Berlari (fisik 20) mengoper
Menjawab pertanyaan bunga
tentang informasi 5. Bercakap-
secara sederhana cakap
(bahasa 8) 6. tentang Bunga
mawar

Inti
Meniru Tulisan 1. Meniru tulisan
(Bahasa) ″bunga mawar″
Memasangkan 2. Menghitung dan
lambang bilangan memasangkan
dengan banda sampai angka sesuai
5 (anak tidak menulis)
jumlah gambar
(kognitif 10)
3. Kolase bunga
Membuat kolase
(seni) mawar
Menjawab pertanyaan Penutup
tentang informasi
secara sederhana 1. Bertanya
(bahasa 8) tentang
Menyanyi 15 lagu kegiatan hari ini
anak-anak (seni 23) 2. Kegiatan apa
Berdoa sebelum dan yang disukai
sesudah kegiatan 3. Menyanyi lagu
(MP1 macam-macam
bunga
4. Pemberian
reward
5. Berdo’a
mengucap
salam

Anda mungkin juga menyukai