Anda di halaman 1dari 2

Apa itu Pasangan

usia subur ?
Pasangan Usia Subur (PUS) adalah
pasangan suami istri yang istrinya PENTINGNYA KB
berumur antara 15 sampai dengan PADA PASANGAN
49 tahun atau pasangan suami USIA SUBUR
istri yang istri berumur kurang dari
Dampak Dari
15 tahun dan sudah haid atau istri Program KB
berumur lebih dari 50 tahun, tetapi Untuk Pasangan
masih haid. Usia Muda
Pasangan Usia Subur (PUS) adalah
Apa Alasan KB pasangan suami istri yang istrinya
Sangat Penting berumur antara 15 sampai dengan
Bagi Pasangan 49 tahun atau pasangan suami
Usia Subur ? istri yang istri berumur kurang dari
Program KB menentukan kualitas
15 tahun dan sudah haid atau istri
keluarga, karena program ini berumur lebih dari 50 tahun, tetapi
dapat menyelamatkan kehidupan masih haid.
perempuan serta meningkatkan DI SUSUN OLEH
status kesehatan ibu terutama JUMEGA
dalam mencegah kehamilan tak 2020.01.15401.020
diinginkan, menjarangkan jarak
kelahiran mengurangi risiko
kematian bayi.
5. TUBEKTOMI
3. SUNTIK
MENGENAL ALAT suntik obat KB yang disuntikan 1 bulan
yaitu pengikatan dan pemotongan
saluran telur agar sel telur tidak dapat
KONTRASEPSI sekali/ 3 bulan sekali dibuahi oleh sperma dan yang terakhir
BAGI PASANGAN Vasektomi (MOP) yaitu pengikatan dan

SUBUR pemotongan saluran benih agar sperma


tidak keluar dari buah zakar.
Program KB melalui penggunaan
berbagai alat kontrasepsi bagi PUS
(Pasangan Usia Subur) saat ini telah 4. SUSUK KB
menjadi kebutuhan. Untuk menjadi susuk KB atau Implan yaitu alat
peserta KB (Keluarga Berencana), ada Kontrasepsi yang berbentuk batang
7 pilihan metode kontrasepsi (model terbuat dari silastik yang berisi hormon
cafeteria) dari BKKBN. golongan progesteron yang dimasukkan
dibawah kulit lengan kiri atas bagian
1. KONDOM dalam. PENTINGNYA MELAKUKAN
kondom merupakan sarung
PENYULUHAN KB ?
Diadakannya penyuluhan tersebut
karet tipis
tujuannya adalah untuk meningkatkan
pengetahuan, sikap dan perilaku
keluarga dan masyarakat guna

5. UID mewujudkan keluarga yang berkualitas.


alat kontrasepsi yang dimasukkan PERAN PROGRAM
2. PIL dalam rongga rahim, terbuat dari KELUARGA BERENCANA
plastik fleksibel. IUD bertembaga dapat BAGI PASANGAN USIA
Pil yaitu obat kontrasepsi yang dipakai selama 10 tahun. SUBUR
diminum setiap hari selama 21
atau 28 hari Program Keluarga Berencana (KB)
merupakan salah satu upaya
pemerintah untuk mengendalikan laju
pertumbuhan penduduk serta
membentuk keluarga yang berkualitas

Anda mungkin juga menyukai