Anda di halaman 1dari 35

LAPORAN PENGALAMAN BELAJAR LAPANGAN (PBL) 1

DAN 2
“ANALISIS KONDISI LINGKUNGAN RT 01, 02, DAN 13 DUSUN
PRINGGOLAYAN DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS
BANGUNTAPAN 3”

PENYUSUN:
Kelompok Kesehatan Lingkungan 5:
1. Rusmita Alisa (1700029050)
2. Mardalena (1700029083)
3. Dandi Aninda Putri (1700029118)
4. Bella Viaril Karimah (1700029204)
5. Piki Paslini (1700029226)
6. Nisa Alya Fadhila (1700029236)

PROGRAM STUDI KESEHATAN MASYARAKAT


FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT
UNIVERSITAS AHMAD DAHLAN
YOGYAKARTA

1
2020

2
PENGESAHAN LAPORAN
PENGALAMAN BELAJAR
LAPANGAN (PBL) 1 DAN 2

“ANALISIS KONDISI LINGKUNGAN RT 01, 02


DAN 13 DUSUN PRINGGOLAYAN DI
WILAYAH KERJA PUSKESMAS
BANGUNTAPAN 3”

Pengalaman Belajar Lapangan Program Studi


Kesehatan Masyarakat Fakultas Kesehatan
Masyarakat Universitas Ahmad Dahlan
Di Wilayah Kerja Puskesmas Banguntapan 3 (RT 01, 02 dan 13
Dusun Pringgolayan, Desa Banguntapan) Banguntapan, Bantul,
Daerah Istimewa Yogyakarta
28 Januari 2020 sampai 24 Februari 2020

Daerah Istimewa Yogyakarta, 28


Februari 2020

Menyetujui,

Dosen Pembimbing Lapangan, Kepala Puskesmas Kepala Dusun Pringgolayan,

iii
Banguntapan 3

() (.............................................) (.............................................)
NIY: .......................... NIP: ..........................

Mengetahui,

Dekan FKM UAD, Kaprodi Kesehatan Kepala Desa Banguntapan,


Masyarakat FKM UAD

(.............................................) (...............................................) (...............................................)


NIY: .......................... NIY: ..........................

KATA PENGANTAR

iv
DAFTAR ISI

Contents
KATA PENGANTAR..................................................................................................................................
DAFTAR ISI.................................................................................................................................................
DAFTAR GAMBAR....................................................................................................................................
DAFTAR TABEL.........................................................................................................................................
BAB I............................................................................................................................................................
PENDAHULUAN........................................................................................................................................
A. Deskripsi Umum................................................................................................................................
B. Permasalahan.....................................................................................................................................
C. Tujuan Observasi...............................................................................................................................
D. Manfaat Hasil Observasi....................................................................................................................
BAB II...........................................................................................................................................................
METODE......................................................................................................................................................
A. Desain Studi.......................................................................................................................................
B. Populasi dan Sampel..........................................................................................................................
C. Pengumpulan Data.............................................................................................................................
BAB III.........................................................................................................................................................
PELAKSANAAN KEGIATAN...................................................................................................................
BAB IV HASIL............................................................................................................................................
A. Hasil Analisis Kegiatan Community Diagnosis.................................................................................
B. Penentuan Prioritas............................................................................................................................
C. Alternatif Pemecahan Masalah..........................................................................................................
D. Pelaksanaan Kegiatan MMD.............................................................................................................
E. Hasil Kegiatan MMD.........................................................................................................................
F. Pelaksanaan Kegiatan Pemecahan Masalah (Intervensi)...................................................................

v
BAB V PEMBAHASAN DAN EVALUASI...............................................................................................
A. Pembahasan Kegiatan Intervensi.......................................................................................................
B. Evaluasi..............................................................................................................................................
BAB VI PENUTUP.....................................................................................................................................
A. Kesimpulan........................................................................................................................................
B. Saran...................................................................................................................................................
DAFTAR PUSTAKA...................................................................................................................................
LAMPIRAN..................................................................................................................................................

vi
DAFTAR GAMBAR

vii
DAFTAR TABEL

viii
BAB I

PENDAHULUAN

A. Deskripsi Umum

Puskesmas Banguntapan III mempunyai wilayah kerja di sebagian

Kecamatan Banguntapan yang membawahi satu desa, yaitu Desa

Banguntapan dengan luas wilayah 819,333 Ha dan mencakup 11 dusun

dengan membawahi 2 puskesmas pembantu (Pustu) yakni Pustu Ketandan dan

Pustu Karangbendo. Hal ini dikarenakan padatnya jumlah penduduk dan

keterbatasan ruangan yang terdapat pada gedung puskesmas induk sehingga

menyebabkan beberapa kegiatan pelayanan masih belum dapat dilakukan

secara optimal.

Batas wilayah kerja Puskemas Banguntapan III sebelah utara

berbatasan dengan Kecamatan Caturtunggal Sleman, sebelah Selatan Dusun

Karangsari Wetan Kotagede, sebelah Timur Desa Baturetno (wilayah

Puseksmas Banguntapan I), dan sebelah barat berbatasan dengan Desa

Gedongkuning Kodya Yogyakarta. Berdasarkan gambaran geografis

Puskesmas Banguntapan III, gedung puskesmas induk dan pustu

1
Karangbendo mempunyai letak pada lokasi yang kurang strategis, yaitu

tersembunyi di belakang rumah penduduk dengan akses jalan yang kurang

memadai, sedangkan untuk lokasi Pustu Ketandan sangat strategis yang

terletak pada jalur utama dan dekat dengan perempatan Ringroad jalan

Wonosari.

Kabupaten Bantul ini masih dibagi lagi berdasarkan statusnya, yaitu

desa pedesaan (rural area) dan desa perkotaan (urban area). Salah satu wilayah

yang dilakukan kegiatan survey berada di Wilayah Desa Banguntapan dimana

dibagi menjadi 11 dusun. Jumlah dari pendataan BPS tahun 2014 sebanyak

54.376 jiwa dengan jumlah laki-laki 27.283 jiwa atau 49,84 % dan perempuan

27.453 jiwa atau 50,16 % serta jumlah kepala keluarga 9.142 KK dengan KK

laki-laki sebanyak 7.853 KK dan KK perempuan 1.289 KK, sedangkan

jumlah penduduk miskin sebanyak 8.460 jiwa atau 15,46 %. Adapun wilayah

yang dilakukan survey yaitu di Dusun Pringgolayan RT 01, 02 dan 13 yang

masuk dalam wilayah Bantul perkotaan. Kegiatan survey yang dilakukan yaitu

tentang kualitas air bersih (sumur gali), rumah sehat, 5 pilar STBM (Sanitasi

Total Berbasis Masyarakat). Pengambilan data dilakukan dengan cara

wawancara dan observasi di setiap rumah yang ada di RT 01, 02, dan 13.

Sebelum melakukan pengambilan data dilakukan koordinasi terlebih dahulu

antara dukuh dengan RT, sehingga didapatkan data berupa daftar KK (Kepala

2
Keluarga) yang dapat digunakan sebagai acuan dalam pengambilan data.

B. Permasalahan

Berdasarkan hasil survei di lokasi RT 01, 02 dan 13 Dusun Pringgolayan,


Banguntapan, Kecamatan Banguntapan, Kabupaten Bantul, Yogyakarta. Didapatkan
beberapa permasalahan yaitu Sanitasi Air Bersih (SAB), Rumah Sehat (RS) dan 5
Pilar STBM (Sanitasi Total Berbasis Masyarakat). Namun yang menjadi prioritas
masalah yaitu terkait dengan 5 Pilar STBM (Sanitasi Total Berbasis Masyarakat)
yang terdiri dari 5 pilar antara lain 1). Stop Buang Air Besar Sembarangan (SBABS)
2). Cuci Tangan Pakai Sabun (CTPS) 3). Pengelolaan Air Minum Dan Makanan Di
Rumah Tangga (PAMM-RT) 4). Pengamanan Sampah Rumah Tangga (PS-RT) 5).
Pengamanan Limbah Cair Rumah Tangga (PLC-RT). Dari ke 5 indikator tersebut
yang menjadi focus utama prioritas masalah yaitu pada pilar ke 2 terkait dengan Cuci
Tangan Pakai Sabun (CTPS) dan pada pilar ke 4 terkait dengan Pengamanan Sampah
Rumah Tangga (PS-RT). Penentuan prioritas masalah tersebut merupakan hasil
dari motede USG (Urgency, Seriousness dan Growth) yang mana rangking
teratas adalah 5 pilar STBM (Sanitasi Total Berbasis Masyarakat) dan hasil dari
musyawarah masyarakat dusun yang melibatkan perangkat Dusun Pringgolayan,
masyarakat sepakat untuk mengambil prioritas permasalahan di RT 01, 02 dan 13
Dusun Pringgolayan adalah 5 pilar STBM (Sanitasi Total Berbasis Masyarakat) yang
berfokus pada pilar ke 2 dan ke 4. Dengan prioritas masalah yang ada, penulis
membuat pertanyaan penelitian sebagai berikut:

1. Bagaimana Gambaran Keadaan perilaku masyarakat dalam


menerapkan 5 pilar STBM (Sanitasi Total Berbasis Masyarakat) di
Dusun Pringgolayan RT 01, 02, dan 13?

3
2. Bagaimana Upaya meningkatkan kesadaran masyarakat dalam
menerapkan 5 pilar STBM (Sanitasi Total Berbasis Masyarakat) di
Dusun Pringgolayan RT 01, 02, dan 13?

C. Tujuan Observasi

Tujuan Umum dari pelaksanaan PBL ini untuk melihat gambaran

permasalahan kesehatan yang ada di Dusun Pringgolayan, Khususnya di RT

01, 02, dan 13 yang merupakan wilayah pengamatan kelompok 5. Tujuan

khususnya yaitu untuk pengumpulan dan pembaharuan data kesehatan

masyarakat terkait Program Rumah Sehat, Sarana Air Bersih (SAB), 5 Pilar

Sanitasi Total Berbasis Masyarakat (STBM).

D. Manfaat Hasil Observasi

1. Bagi Wilayah PBL (Dukuh, RW/RT dan Puskesmas)

a. Memberikan gambaran informasi tentang derajat kesehatan

masyarakat Dusun Pringgolayan untuk pihak pedukuhan Dusun

Pringgolayan dan Puskesmas Banguntapan III.

b. Dari data tersebut, dapat membantu dan mempermudah pengambilan

kebijakan guna pengembangan kesehatan di Dusun Pringgolayan maupun

4
Desa Banguntapan.

2. Bagi Masyarakat

Dapat menambah pengetahuan dan kesadaran masyarakat akan

pentingnya menjaga pola hidup yang sehat.

3. Bagi FKM UAD

Memperoleh data dan informasi kesehatan masyarakat berdasarkan

wawancara dan observasi yang telah dilakukan, sehingga dapat

memberikan solusi untuk memecahkan permasalahan kesehatan yang ada

di masyarakat terutama untuk kegiatan preventif dan promotif.

4. Bagi Mahasiswa

a. Dapat meningkatkan dan melatih kemampuan serta keterampilan

dalam melakukan penelitian dan penulisan laporan hasil penelitian.

b. Menambah wawasan dan pengalaman dalam mengajak masyarakat

untuk melakukan perilaku hidup sehat.

5
BAB II

METODE

A. Desain Studi
Desain studi yang digunakan adalah desktiptif, yaitu untuk mengetahui

gambaran umum terkait permasalahan kesehatan yang ada di Dusun

Pringgolayan khususnya di RT 01, 02 dan 13. Hasil pengumpulan data yang

telah didapatkan kemudian diolah menggunakan Excel dan SPSS, sehingga

dapat ditentukan prioritas masalah kesehatannya. Penentuan prioritas masalah

menggunakan metode MCUA atau USG, yang nantinya menjadi

pertimbangan untuk pelaksanaan intervensi. Metode intervensi berupa

penyuluhan dengan pemberian pre dan post test yang bertujuan untuk

mengetahui apakah terdapat peningkatan pengetahuan permasalahan

kesehatan yang ada pada saat sebelum dan sesudah dilakukannya penyuluhan.

B. Populasi dan Sampel

1. Populasi

Populasi adalah wilayah generalisasi yang terdiri atas obyek atau

subyek yang mempunyai kualitas dan karateristik tertentu yang ditetapkan

oleh peneliti untuk dipelajari dan kemudian di tarik kesimpulannya.

(Sugiono,2009). Populasi dalam PBL 1 adalah seluruh kepala keluarga

6
atau KK yang berada di dusun Pringgolayan Kecamatan Banguntapan

Yogyakarta dengan jumlah kepala keluarga mulai dari RT 01 sebanyak 50,

RT 02 sebanyak 70, dan RT 13 sebanyak 40.

2. Sampel

Sampel adalah bagian populasi yang akan diteliti atau sebagian

jumlah dari karakteristik yang dimiliki oleh populasi (Hidayat,2007).

Sampel pada PBL 1 adalah kepala keluarga atau KK yang berada pada di

RT 01, RT 02, dan RT 13.

C. Pengumpulan Data

1. Pengumpulan Data Sekunder

Pengumpulan data dapat dilakukan dalam berbagai setting dan

berbagai sumber serta berbagai cara. Bila dilihat dari sumber datanya,

maka pengumpulan data dapat menggunakan sumber primer dan sekunder

(Sugiyono,2012). Metode pengumpulan data yang digunakan dalam

kegiatan PBL 1 ini terdiri dari data primer dan sekunder.

2. Pengumpulan Data Primer

Data primer yaitu data yang dibuat oleh peneliti dengan maksud

khusus menyelesaikan permasalahan yang sedang ditangani. Data yang

7
dikumpulkan sendiri oleh peneliti langsung dari sumber peneliti pertama

atau tempat penelitian dilakukan (Sugiyono,2009). Data perimer dalam

penelitian ini diperoleh dari...

a) Data Kuantitatif

Panduan kuesioner yang digunakan dalam pengambilan data

didapatkan dari data puskesmas banguntapan III. Informasi yang ada

di kuesioner tersebut berisikan tentang Sanitasi Air Bersih (sumur

gali), Rumah Sehat, 5 Pilar Sanitasi Total Berbasis Masyarakat

(STBM). Data tersebut di ambil dengan cara wawancara, jenis

wawancara yang di lakukan yaitu wawancara terpimpin karena dalam

pengumpulan data menggunakan kuesioner sebagai dasar dalam

melakukan wawancara. Wawancara dilakukan menggunakan

kuesioner yang berisi pertanyaan-pertanyaan untuk menggali dan

mengumpulkan data mengenai masalah kesehatan di Dusun

Pringgolayan, Kecamatan Banguntapan, Kabupaten Bantul.

b) Observasi Lapangan

Observasi dapat diartikan sebagai penyelidikan yang dilakukan

secara sistematik dan sengaja diadakan dengan menggunakan alat

indera terutama mata terhadap kejadian yang berlangsung dan dapat

8
dianalisa pada waktu kejadiaan itu terjadi. Metode ini dilakukan

langsung dengan cara pengamatan secara langsung terhadap fenomena

yang diteliti (Hasan,2004). Observasi dilakukan dengan menggunakan

cheklist yang berisi pernyataan-pernyataan untuk menggali dan

menggumpulkan data dengan cara mengamati sarana dan prasarana

disetiap rumah yang berkenaan dengan masalah kesehatan mengenai

Sanitasi Total Berbasis Masyarakat (STBM) di Dusun Pringgolayan,

Kescamatan Banguntapan, Kebupaten Bantul.

9
BAB III

PELAKSANAAN KEGIATAN

Matriks Jadwal Kegiatan PBL 1 & 2 Bulan Februari-Maret Tahun 2020

Tanggal Kegiatan
N Program Wa
Tempat 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 2 2 2 2 2 2 2 2 2 2
o Kegiatan ktu 1 2 3 4 5 6 7 8 9 1 2 3
0 1 2 3 4 5 6 7 8 9 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Wawanc
ara dan
observas 1-7
i di RT. Febr
Pengambila
1 1, 2 dan uari
n Data
13 202
Dusun 0
Pringgol
ayan                                                              
2 Pengolahan Di 7-12                                                                
Data, dan Kampus Febr
Pembimbin uari

10
202
gan 3 UAD
0
Di Lab 15
Pembuat
Entomol Febr
PPT
3 ogi uari
Kegiatan
Kampus 202
MMD
3 UAD 0                                                                
Balai
Dusun 17
Pringgol Febr
Pelaksanaan
4 ayan uari
MMD
(Rumah 202
Pak 0
Dukuh)                                                                
Diskusi Lab 19
Kegiatan Biomedi Febr
5 Intervensi k uari
dengan Kampus 202
Kelompok 3 UAD 0                                                                
6 Intervensi Balai Bu 20                                                                
Kasidi Febr
RT 02 uari
Pringgol 202

11
ayan 0
21
Di Febr
Pembuatan
7 Kampus uari
Laporan
3 UAD 202
0                                                                
Sosialisasi 22
Seminar Di Febr
8 Hasil dan Ruang uari
Penarikan 221 202
di Dusun 0                                                                
Seminar 27
Hasil dan Febr
9 Penarikan   uari
di Dusun 202
(Oleh DPL) 0                                                                
Penarikan
(Oleh
1
Struktural    
0
dan Tim
PBL)                                                                

1 Revisi                                                                    

12
1 Laporan
Pengumpul
1
an Laporan  
2
PBL                                                                  

13
Pelaksanaan IPE (Interprofesional Education) yang dilakukan dengan farmasi

dimulai dari MMD (Musyawarah Masayarakat Dusun) yang mencakup wilayah RT

01, 02 dan 13 di Dusun Pringgolayan, Kescamatan Banguntapan, Kebupaten Bantul.

Serta pada saat pelaksanaan Intervensi yang dilaksanakan pada hari Kamis tanggal 20

Februari 2020 yang bertempat di Balai Bu Kasidi RT 02 di Dusun Pringgolayan,

Kecamatan Banguntapan, Kebupaten Bantul. Pada saat intervensi dari pihak Farmasi

membuat leafleat yang kemudian dibagikan kepada masyarakat yang hadir pada saat

Intervensi serta Farmasi juga memberikan sabun cuci tangan sebagai doorprize yang

akan dihadiahkan kepada masyarakat yang mampu menjawab pertanyaan yang telah

diberikan.

14
BAB IV

HASIL

A. Hasil Analisis Kegiatan Community Diagnosis

Grafik 1. Distribusi Frekuensi Tingkat Risiko SAB (Sanitasi Air Bersih)


Sumur Gali Pada RT 01, 02 Dan 13 Di Dusun Pringgolayan,
Banguntapan, Kecamatan Banguntapan, Kabupaten Bantul

DISTRIBUSI FREKUENSI TINGKAT RISIKO SAB BERDASARKAN RT 1,2,13


DI DUSUN PRINGGOLAYAN

45
39
40
35 31
30
25
20 19
20 17
15
9
10
4 5 4
5
0
AMAN RENDAH SEDANG

RT 1 RT 2 RT 13

15
Interpretasi : Berdasarkan grafik 1 distribusi frekuensi tingkat risiko SAB

(Sanitasi Air Bersih) sumur gali pada RT 01, 02 dan 13 di Dusun

Pringgolayan, Banguntapan, Kecamatan Banguntapan, Kabuapaten Bantul

didapatkan bahwa tingkat risiko SAB kategori rendah berada pada RT 02,

yaitu sebanyak 39 KK (Kepala Keluarga).

16
Grafik 2. Distribusi Frekuensi 5 Pilar STBM Pada RT 01, 02 Dan 13 Di
Dusun Pringgolayan, Banguntapan, Kecamatan Banguntapan,
Kabupaten Bantul

DISTRIBUSI FREKUENSI 5 PILAR STBM DI RT 1,2,13 DUSUN


PRINGGOLAYAN
450
398
400 370
350
300
250 229 237 228 227
200 172
152 147 145
150
99 109
100 83 80
66
50
0
RT 1 RT 2 RT 13

PILAR 1 PILAR 2 PILAR 3 PILAR 4 PILAR 5

Interpretasi : berdasarkan grafik 2 Distribusi Frekuensi 5 Pilar STBM Pada

RT 01, 02 dan 13 Di Dusun Pringgolayan, Banguntapan, Kecamatan

Banguntapan, Kabupaten Bantul. Diketahui bahwa pilar tertinggi yaitu berada

pada pilar ke 3 di RT 02 sebanyak 398 orang.

17
Grafik 3. Distribusi Frekuensi Kategori Rumah Sehat Di RT 01, 02 dan 13
Di Dusun Pringgolayan, Banguntapan, Kecamatan
Banguntapan, Kabupaten Bantul

DISTRIBUSI FREKUENSI KATEGORI RUMAH SEHAT DI RT


1,2,13 DUSUN PRINGGOLAYAN
45
39
40
35
29 29
30
25
25
20
15
15 11
10
5
0
RT 1 RT 2 RT 13

SEHAT TIDAK SEHAT

Interpretasi: berdasarkan frekuensi kategori rumah sehat di RT 01, 02 dan 13

di Dusun Pringgolayan, Banguntapan, Kecamatan Banguntapan, Kabupaten

Bantul. Bahwa didapatkan kategori rumah tidak sehat tertinggi berada di RT

02 dengan jumlah 29 KK (Kepala Keluarga) dengan total 68 KK.

18
B. Penentuan Prioritas

Metode atau teknik penentuan prioritas masalah yang digunakan yaitu

metode Urgency, Seriousness, Growth (USG) dimana hasil yang diperoleh

yaitu sebagai berikut.

Table prioritas masalah

Metode USG

Skor Masalah Skor Total

N A B C A B C
Kriteria Bobot
o
SA R SA R
5 Pilar STBM 5 Pilar STBM
B S B S

1 Urgensi 4 7 3 5 28 12 20

2 Seriousness 3 8 6 6 24 18 18

3 Grouth 2 7 6 6 14 12 12

66 42 50

PRIORITAS
MASALAH

Berdasarkan hasil pengamatan dan pengambilan data yang telah di peroleh,

terdapat 3 prioritas maslah kesehatan yaitu 1). Sanitasi Air Bersih (SAB) 2). 5 Pilar

STBM (Sanitasi Total Berbasis Masyarakat) dan 3). Rumah Sehat. Penentuan

prioritas masalah diatas merupakan hasil dari metode USG yang mana tingkat

19
keseriusan yang paling tinggi mendapatkan ranking atau nilai tertinggi.

C. Aternatif Pemecahan Masalah

Alternatif pemecahan masalah yang digunakan dalam diagnosis komunitas

yaitu analisis SWOT dengan pemecahan masalah berupa :

1. Pemeriksaan Sanitasi Rumah Sehat, sanitasi total bebasis masyarakat, dan

Sanitasi Air Bersih.

2. Penyuluhan Safety Riding.

3. Penyuluhan tentang prioritas masalah 5 pilar STBM.

1. Biaya relatif murah

2. Mudah dilakukan
STRENGTH
3. Waktu yang dibutuhkan relatif

singkat

1. Masyarakat sulit dikumpulkan


WEAKNES
2. Fasilitas masih kurang

OPPORTUNIT 1. Relatif mudah dipahami

Y 2. Mudah diterima oleh masyarakat

THREAT 1. Belum ada aksi nyata langsung

20
dari masyarakat

D. Pelaksanaan Kegiatan MMD

Pelaksanaan kegiatan Musyawarah Masyarakat Desa (MMD)

dilakukaN pada hari Senin tanggal 17 Februari 2020 jam 19.30-sampai

selesai. Di kediaman bapak dukuh dusun Pringgolayan Banguntapan,Bantul

Yogyakarta.Kegiatan Musyawarah Masyarakat Desa (MMD) ini dihadiri oleh

perangkat dusun pringgolayan ketua RT, kader, dan staf puskesmas. Dalam

kegiatan Musyawarah Masyarakat Desa (MMD) dilakukan penyampaian hasil

survey pengambilan data di lokasi RT 01, RT 02 RT 13 yang didapatkan

beberapa prioritas masalah . Dari prioritas masalah tersebut kemudian di

didiskuskan dengan perangkat dusun untuk mendapatkan alternative

pemecahan masalah tersebut.

E. Hasil Kegiatan MMD

Berdasarkan hasil Musyawarah Masyarakat Desa (MMD) yang dilakukan di

kediaman bapak dukuh dusun Pringgolayan. Bahwa yang menjadi prioritas masalah

yaitu Sanitasi Total Berbasis Masyarakat (STBM) yang terkait didalamnya

mengenai cuci tangan pakai sabun (CTPS). Permasalahan yang banyak ditemukan

21
pada saat survey pengambilan data yaitu STBM mengenai cuci tangan pakai sabun.

Banyak dari warga yang belum menerapkan cuci tangan pakai sabun yang baik dan

benar. Jadi, FKM dan Farmasi sepakan untuk mengadakan intervensi atau

penyuluhan mengenai Sanitasi Total Berbasis Masyarakat mengenai cuci tangan

pakai sabun yang baik dan benar.

F. Pelaksanaan Kegiatan Pemecahan Masalah (Intervensi)

Pada saat pelaksanaan intervensi yang dilaksanakan di Balai Karsidi

RT 02 pada tanggal 20 februari 2020 yang dilakukan bersamaan dengan

kelompok 5, 6 dan 10 meliputi RT 01, 02, 03, 09, 11,dan 13 di Dusun

Pringgolayan Kecamatan Banguntapan Kabupaten Bantul. Pelaksanaan

intervensi juga melibatkan Farmasi yang turut andil dalam pembuatan

Leafleat dan membawa sabun antiseptic untuk diberikan pada masyarakat

yang ikut hadir dalam intervensi sebagai doorprize.

22
BAB V

PEMBAHASAN DAN EVALUASI

A. Pembahasan Kegiatan Intervensi


B. Evaluasi
Pada saat pengambilan data di wilayah kerja puskemas Banguntapan III dusun Pringgolayan, kami

mendapatkan tiga RT yang akan kami survey dalam mengambil data yaitu RT 01, RT 02, Dan RT 13. Kami

mulai mengambil data pada tanggal 01 februari 2020 sampai dengan tanggal 07 februari 2020. Kami

mengalami beberapa kendala mulai dari tidak adanya kader yang menemani kami dalam pengambilan data

disetiap rumah-rumah itu sulit bagi kami karena banyak dari warga menolak untuk diambil datanya dan di

wawancarai, kemudian ada di salah satu gang yang berada di RT 02 banyak dari warganya memeliharai

hewan yang tidak di kandangi sehingga tidak memungkinkan untuk kami untuk melakukan pengambilan

data dan mewawancarai warga yang ada di gang tersebut. Adapun prioritas masalah yang kami angkat

23
BAB VI PENUTUP
A. Kesimpulan
B. Saran

24
DAFTAR PUSTAKA

25
LAMPIRAN

26
27

Anda mungkin juga menyukai