Anda di halaman 1dari 4

RPPH MEDIA PEMBELAJARAN

“Alam Semesta Dengan Metode Bernyanyi ”


Disusun Untuk Memenuhi Tugas Mata Kuliah Media Pembelajaran
Dosen Pengampu:

Ibu Dr. Rina Syafrida, S.Pd., M.Pd

Oleh:
Athena Sahadatunnisa 2110631130003
Taniasari Nengsih 2110631130026
Lutfiah Wardah Jamilah 2110631130037

4A – KELOMPOK 6

FAKULTAS AGAMA ISLAM

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN ISLAM ANAK USIA DINI

UNIVERSITAS SINGAPERBANGSA KARAWANG

RENCANA PELAKSANAAAN PEMBELAJARAN HARIAN


Tema : Alam Semesta

Sub Tema : Benda-benda alam dan langiit

Kelas : B (umur 5-6 tahun)

Tujuan Pembelajaran:

1. Anak mengenal ciptaan Tuhan berupa benda-benda alam.


2. Anak mengucap syukur atas tanaman yang diciptakan tuhan.
3. Timbul rasa ingin tahu anak terhadap benda-benda alam disekitarnya.
4. Timbul rasa ingin tahu, kreatif, percaya diri, dan mandiri dalam diri anak.
5. Anak menghargai dan menghormati guru dan teman saat berinteraksi.
6. Anak mengucapkan doa pendek sebelum dan sesudah belajar.
7. Melakukan kegiatan yang menunjukkan anak mampu terampil melalui musik dengan
bernyanyi bersama
8. Mengenal benda-benda alam yang ada di lingkungan sekitar
9. Mensyukuri atas semua benda yang ada di alam semesta merupakan ciptaan Allah
10. Anak merasa senang ketika belajar sambil bernyanyi.

Tahapan Nama Kegiatan Kegiatan Keterangan


Pembelajaran
Pembukaan Kegiatan awal Penyambutan kegiatan pagi Indoor & Outdoor
Kegiatan Salam, doa, menyanyikan lagu Media :
berkumpul Guru sebagai
inti Pijakan - Tanya jawab tentang sumber
sebelum macam-macam benda alam
bermain ciptaan tuhan. Proses Pendekatan
- Guru mengajak anak untuk Saintifik :
keluar kelas. -Mengamati
- Guru memberitahu berbagai -Menanya
macam benda alam yang -Mengumpulkan
ada di sekitar lingkungan Informasi
sekolah. -Menalar
-Mengkomunikasikan
Pijakan saat - Anak di ajak untuk Lingkup
bermain mengamati lingkungan Perkembangan :
sekitar sekolah. -NAM dengan
- Anak diminta mencari mengembangkan
benda-benda alam dan sikap religus
menyebutkan namanya bersyukur atas benda-
yang ada di sekitar benda alam yang
lingkungan sekolah. Tuhan ciptakan
- Setalah anak mencari benda -KOGNITIF
yang ada disekitar sekolah terstimulasi dengan
anak diminta untuk cara mengenal
menghitung jumlah benda macam-macam
yang mereka sudah benda-benda alam,
kumpulkan. menghitung jumlah
- Anak diajak bernyanyi benda dan
tentang lagu alam semesta mengeksplorasi
yang sudah dibuat oleh guru macam-macam benda
setelah itu menonton video alam.
pembelajaran tentang alam -SOSEM dengan
semesta. mengembangkan rasa
- Anak diminta untuk ingin tahu serta sifat
menghubungkan gambar mandiri anak
tentang benda alam -FISMOT terstimulasi
disekitar sekolah dengan dengan bertepuk
nama benda alam tersebut tangan dan seluruh
Penutup Pijakan setelah - Anak membereskan alat tubuhnya bergerak
bermain bermain ketika bernyanyi,
- Anak menceritakan BAHASA terstimulasi
pengalamannya saat dengan mengenal
bermain huruf yang ada di
- Anak menceritakan alam dengan cara
perasaannya saat bermain bernyanyi serta
Kegiatan akhir - Diskusi tentang kegiatan belajar
yang sudah dilakukan mengucapkannya.
- Menyampaikan kegiatan
yang akan dilakukan besok Metode yang
- Kegiatan akhir yang ditutup digunakan :
dengan lagu, berdoa, dan -Metode Bernyanyi
salam -Metode eksplorasi

Anda mungkin juga menyukai