Anda di halaman 1dari 9

Latar Belakang Rencana Tindak Lanjut

Rencana Tindak Lanjut (RTL) merupakan suatu rancangan keberlanjutan dari suatu program yang sudah
diikuti untuk didesiminasikan ke pihak lain sebagai upaya peningkatan mutu keprofesionalan sesuai bidang
pelatihan/diklat yang telah dilakukan.
Adapun PPG Dalam Jabatan tahun 2023 secara garis besar melatih peserta untuk dapat menyusun rencana
pelaksanaan pembelajaran (RPP) yang baik, video pembelajaran yang profesional dan praktik baik ( Best
Practise) yang ilmiah, sebagai bentuk perwujudan guru profesional. Oleh karena itu, setelah peserta
mengikuti serangkaian kegiatan pembelajaran dalam PPG Daljab Tahun 2023, maka penyusunan RTL perlu
dilakukan sebagai upaya memberikan kemanfaatan yang sama kepada pihak lain, khususnya teman sejawat
di instansi peserta.

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan


RTL-1 (Format LK 3.2)
Dalam rangka Diseminasi Desain Perangkat Pembelajaran inovatif, berikut ini adalah urutan Rencana
Kegiatan, Waktu dan Tempat kegiatan, serta Pihak yang Terkait.

Nama : Diajeng Rini Priyono, S.Pd


Kelas : Bahasa Jepang ( Kemenag)
Nim : 2200103931170001

Rencana Tempat Pihak


kegiatan Waktu kegiatan yang Keterangan
terkait
RPP/ Modul ajar Ruang guru Teman sejawat, Menyampaikan hasil
Kamis,
MA AL-HIKMAH Waka Kurikulum pembuatan RPP 1 dan
7 September 2023 RPP 2 dan
10.30 WIB – 12.00 WIB menyampaikan
tahapan cara
pembuatannya.
Bahan ajar Sabtu, Ruang Guru Teman Menyampaikan cara
9 September 2023 MA AL-HIKMAH Sejawat, pembuatan bahan ajar
12.00 WIB- 14.00 WIB Waka Kurikulum ahan ajar dengan
mmenggunakan
berbagai referensi,
baik dari buku, e-

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan


book maupun
sumber – sumber
lain yang berkaitan
dengan materi ajar
yang diperlukan
Media Ruang Guru Teman Menyampaikan hasil
Sabtu, 9 September MA AL-HIKMAH sejawat, pengembangan media
2023 Waka Kurikulum pembelajaran yang
12.00 WIB- 14.00 WIB sudah dibuat selama
PPG khususnya
pembuatan media
video dari Canva
LKPD Ahad, 10 September Ruang Guru Teman
2023 MA AL-HIKMAH sejawat, Penyampaian hasil
12.00 WIB- 14.00 WIB Waka Kurikulum pembuatan LKPD
yang sudah dibuat
selama PPG.
Penyampaian tujuan
pembuatan LKPD,
dengan
memperhatikan KI,
IPK, dan tujuan
pembelajaran yang
sesuai dengan RPP.
Instrumen Ahad, Ruang Guru Teman Penyampaian
10 September MA AL-HIKMAH sejawat, pembuatan
2023 Kepala instrument penilaian
12.00 WIB- 14.00 WIB Madrasah yang sudah dibuat
selama PPG, meliputi
instrument penilaian
sikap, pengetahuan
dan ketrampilan.

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan


RTL-2 (Format LK 3.2)
Dalam rangka Diseminasi Desain Perangkat Pembelajaran inovatif, berikut ini adalah urutan Rencana Kegiatan,
Waktu dan Tempat kegiatan, serta Pihak yang Terkait.

Nama : Diajeng Rini Priyono, S.Pd


Kelas : Bahasa Jepang ( Kemenag)
Nim : 2200103931170001

Rencana Wakt Tempat Pihak yang Keterangan


kegiatan u kegiatan terkait
Pembuatan skenario Kamis, Ruang Guru Teman Penyampaian
video RPP 1 17 September 2023 MA AL-HIKMAH sejawat, pengalaman pembuatan
10.30 WIB- 13.30 WIB Waka Kurikulum skenario video
pembelajaran, yang
meliputi teknik
pengambilan video dan
sudut sudut
pengambilan video,
pengaturan kegiatan
pembelajaran yang
disesuaiakan dengan
waktu, membrifing
siswa yang menjaid
sasaran pembelajaran,
serta ruangan kelas
yang mendukung agar
hasil rekaman video
bisa maksimal.

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan


Latihan buat video Kamis, Ruang Guru Teman
17 September 2023 MA AL-HIKMAH sejawat, Mensosialisakan cara
10.30 WIB- 13.30 WIB Waka Kurikulum pemakaian aplikasi
filmora untuk
pembuatan video.
Rekaman video Kamis, Ruang Guru Teman
17 September 2023 MA –AL-HIKMAH sejawat, Menyampaikan teknis
10.30 WIB- 13.30 WIB Waka Kurikulum perekaman video yang
dibantu oleh teman
sejawat, untuk
meminimalisir kendala
teknis yang terjadi,
misalnya noise (suara
lain yang masuk), dan
pemfokusan
pengambilan video.
Editing video Kamis, Ruang Guru Teman Menyampaian
17 September 2023 MA AL-HIKMAH sejawat, pengalaman proses
10.30 WIB- 13.30 WIB Waka Kurikulum editing video yang
dibantu teman
sejawat.
Mulai proses mixing
video hingga
pemberian label pada
setiap kegiatan di
dalam video.

Finalisasi video Kamis, Ruang Guru Teman Finalisasi video


17 September 2023 MA AL-HIKMAH sejawat, dilakukan setelah
10.30 WIB- 13.30 WIB Waka Kurikulum melakukan review hasil
editing video.

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan


RTL-3 (Format LK 3.2)
Dalam rangka Diseminasi Desain Perangkat Pembelajaran inovatif, berikut ini adalah urutan Rencana Kegiatan,
Waktu dan Tempat kegiatan, serta Pihak yang Terkait.

Nama : Diajeng Rini Priyono, S.Pd


Kelas : Bahasa Jepang ( Kemenag)
Nim : 2200103931170001

Rencana Waktu Tempat Pihak yang Keterangan


kegiatan kegiatan terkait
Koordinasi persiapan Sabtu, Ruang Guru Teman
Best Practice 19 September 2023 MA AL-HIMAH sejawat, Menyampaikan proses
12.00 WIB- 14.00 WIB Waka Kurikulum persiapan
penyusunan Best
Practice dengan
menggunakan metode
STAR (Situasi,
Tantangan,
Aksi, Refleksi Hasil
Dan Dampak).
Pelaksanaan Best Sabtu, Ruang Guru Teman Menyampaiakan
Practice 19 September 2023 MA AL-HIKMAH sejawat, pengalaman
12.00 WIB – 14.00 WIB Waka Kurikulum pelaksanaan Best
Practice dari
pengalaman PPL 1
dan/ atau PPL 2 yang
sudah diterapkan.
Analisis data Sabtu, 19 Ruang Guru Teman

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan


September 2023 MA AL-HIKMAH sejawat, Menyampaikan teknis
12.00 WIB- 14.00 WIB Waka kurikulum analisis data hasil
pembelajaran, baik itu
penilaian
keterampilan maupun
penilaian
pengetahuan,
dilakukan untuk
mengetahui tingkat
ketercapaian
pembelajaran yang
telah dilakukan

Pembuatan Best Sabtu, 19 Ruang Guru Teman Menyampaikan teknis


practice September 2023 MA AL-HIKMAH sejawat, penyusunan laporan
12.00 WIB-14.00 WIB Waka Kurikulum best practice dengan
metode STAR dengan
memberikan
kelengkapan data-
datayang mendukung.

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan


Nama : Diajeng Rini Priyono, S.Pd
Kelas : Bahasa Jepang ( Kemenag)
Nim : 2200103931170001

Refleksi penyusunan Rencana Tindak Lanjut


Untuk mengetahui akan pemahaman dalam penyusunan RTL dari suatu kegiatan yang telah dilakukan
ibu/bapak, dengan menjawab pertanyaan sebagai berikut:

1. Pengalaman apa yang diperoleh ibu/bapak dalam mengembangkan RTL?


Pengalaman yang dapat diperoleh adalah dapat melatih kemampuan untuk menjadwal setiap kegiatan
yang sudah dilakukan untuk disosialisasikan secara bertahap kepada teman sejawat.

2. Menurut analisis ibu/bapak, apakah penyusunan RTL dari suatu kegiatan perlu?
Penyusunan RTL diperlukan agar seluruh rangkaian kegiatan dapat didiseminasikan dengan baik, serta
seluruh kegiatan yang berhubungan dengan pengembangan perangkat mengajar dan mengembangan
desain pembelajaran inovatif yang telah kita laksanakan dapat diketahui dan bermanfaat untuk teman
sejawat terutama yang berada di satu instansi.

3. Apa hambatan yang dialami dalam kegiatan menyusun RTL?


Hambatan yang dialami saat penyusunan RTL adalah pemilihan waktu yang tepat agar diseminasi dapat
diikuti oleh seluruh teman sejawat, dan pendampingan guru senior dengan guru muda untuk
memudahkan memahamkan tentang hal yang terkait IT.

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan


4. Apa yang ibu/bapak lakukan untuk mewujudkan keterlaksanaan RTL yang ibu/bapak susun?
 Melakukan koordinasi dengan berbagai pihak, baik Kepala Madrasah, Waka Kurikulum, maupun
teman sejawat.
 Melakukan materi/ bahan yang dibutuhkan dalam kegiatan diseminasi, seperti : perangkat
pembelajaran yang akan digunakan yang meliputi RPP, bahan ajar, media, LKPD, dan instrument
penilaian, serta video praktik pengajaran.
 Menyiapkan aplikasi yang diperlukan untuk disosialisasikan, yaitu Canva dan Filmora.
 Pendampingan guru senior dengan guru muda agar dapat membantu dalam hal yang terkait
dengan IT.

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan

Anda mungkin juga menyukai