Anda di halaman 1dari 1

Nama : Saepul

NPM : 8820119076
Matkul : Menulis Esai Tanggapan
Tugas : Menanggapi isi video https://youtu.be/WQshjQqeAcg
Dosen : Dr. Hj. Siti Maryam, M.Pd

Malaysia iri ! Bahasa indonesia dan bahasa melayu tidak sama.

Saat ini bahasa Indonesia telah berkembang jauh meninggalkan bahasa Melayu dan menjadi
bahasa sehari-hari bahkan popularitas bahasa Indonesia telah mampu menggeser bahasa
Melayu di Malaysia banyak orang tua yang khawatir karena anak-anak mereka lebih paham
dan mau menggunakan bahasa Indonesia ketimbang menggunakan bahasa Melayu bahkan
generasi muda Malaysia saat ini sangat menggandrungi bahasa Indonesia sebagai bahasa
keseharian mereka

Mengapa hal ini bisa,konten-konten yang menggunakan bahasa Indonesia di zaman yang serba
digital mudah kita mencari informasi yang terbaru dan hits terutama konten konten yang
membanjiri Malaysia didominasi konten seperti Vlog Tik Tok tutorial berita dan kuliner
berasal dari Indonesia bahasa Indonesia pun lebih kaya dibanding bahasa Melayu lemahnya
internalisasi bahasa Melayu di Malaysia yang membuat bahasa Indonesia yang mengalami
pertumbuhan pesat.

pertumbuhan pesat penggunaan bahasa Indonesia ini sudah terjadi sejak 10 tahun terakhir
bahkan sejumlah pihak ada yang memberikan pendapatnya bahwa pada suatu saat bahasa
Indonesia akan menggantikan posisi bahasa Melayu di Malaysia baik sebagai bahasa populer
atau mungkin bahasa resmi masyarakat Malaysia mengeluhkan adanya indikasi anak muda di
Malaysia yang sudah mulai terbiasa menggunakan bahasa Indonesia hal ini membuat
kekhawatiran masyarakat Malaysia bahasa Melayu akan tergeser oleh pengaruh bahasa
Indonesia.

Bahasa Melayu di Malaysia sudah didominasi oleh bahasa Melayu Johor serta ada mendapat
beberapa kata serapan dari bahasa Inggris sedangkan bahasa Indonesia yang sudah berbaur
dengan bahasa berbagai macam bahasa dari seluruh kawasan Indonesia bahasa Indonesia juga
banyak menggunakan kata serapan dari bahasa Belanda yang tidak lazim digunakan di
Malaysia sedangkan bahasa Melayu di Malaysia era kekinian sudah banyak bercampur bahasa
Inggris yang jarang digunakan di Indonesia Hal inilah yang menyebabkan terjadinya
perbedaan yang semakin terasa antara kedua bahasa.

Anda mungkin juga menyukai