Anda di halaman 1dari 1

ANALISIS KOMPETENSI

Mata Kuliah : Pelabuhan


Kode Mata Kuliah : TSP-0572
Beban Studi : 2 SKS
Semester : VII
Tujuan Mata Kuliah : Mata kuliah ini bertujuan untuk membentuk skill mahasiswa
dibidang mendesain pelabuhan beserta bangunan pendukung
secara komprehensif
Atribut Soft Skill : 1. Disiplin, Jujur, dan Bertanggungjawab
2. Kemampuan berpikir kritis
3. Kemampuan penyelesaian masalah
CPMK : Mahasiswa menguasai konsep pengukuran lapangan dan mampu
mengimplementasikan pengetahuan untuk menyelesaikan
permasalahan dalam ruang lingkup pengukuran (KU1,KK1,KK4)
Sub-CPMK 1 : Mampu menjelaskan definisi dan fasilitas pelabuhan
Sub-CPMK 2 : Mampu mengidentifikasi dan menganalisa aspek-aspek
permasalahan pelabuhan
Sub-CPMK 3 : Mampu menguasai dan menjelaskan data serta konsep
perencanaan pelabuhan
Sub-CPMK 4 : Mampu menganalisa metode - metode dalam perencanaan
pelabuhan.
Sub-CPMK 5 : Mahasiswa menguasai dan mampu mengimplementasikan
teknik-teknik evaluasi terhadap metode-metode pengukuran
lapangan

Anda mungkin juga menyukai