Anda di halaman 1dari 2

RENCANA AUDIT INTERNAL UPT PUSKESMAS PELANGAN

TAHUN 2023

I. LATAR BELAKANG

Audit internal merupakan salah satu mekanisme untuk menilai kinerja


puskesmas yang dilakukan oleh tim audit internal yang dibentuk oleh Kepala
Puskesmas berdasarkan standar/kriteria/ target yang ditetapkan.

Agar pelaksanaan audit internal dapat dilaksanakan secara efektif dan efisien,
maka disusun rencana program audit.

II. TUJUAN AUDIT

Untuk mendapatkan data dan informasi yang falid sebagai bahan penilaian
terhdap kesesuaian sumber daya, proses pelayanan, dan kinerja pelayanan UKM dan
UKP serta administrasi manajemen sebagai dasar untuk melakukan perbaikan mutu

III. LINGKUP AUDIT


a. Pelayanan UKM, yakni :
Gizi, immunisasi, kesling, TB, Posbindu, Prolanis, UKK, UKGMD,
Perkesmas, UKS, P-Care UKM.
b. Pelayanan UKP, yakni :
Loket, KIA/KBA/R.Bersalin, Poli Gigi, Laboratorium, Apotik dan
Gudang Obat, klinik sanitasi, Klinik Gizi, BP Umum dan Anak, IGD, P-
Care UKP
c. Administrasi manajemen, yakni
Profil PKP, SP2TP, RUK, RPK, Lokmin Bulanan, lokmin linsek, Disiplin
Pegawai, Jadwal Posyandu, Admin TU, SKP.

IV. OBJEK AUDIT


a. Pelayanan UKP : tingkat pengetahuan petugas tentang SOP cuci
tangan

V. METODE AUDIT
Metode audit adalah : Obeservasi, wawancara dan melihat dokumen

VI. KRITERIA AUDIT


 Standar Sumber daya (SDM, sarana, dan prasarana)
 SOP
 Standar kinerja
 Standar akreditasi
 Jadwal kegiatan
 Laporan program/kegiatan

VII. INSTRUMENT AUDIT


a. Kuesioner untuk wawancara
b. Panduan observasi
b. Check list
c. Instrumen akreditasi sesuai pelayanan yang akan diaudit

Mengetahui, An. Auditor


Ketua Tim Audit

Rizky Hutomoaji Pujo Prasetyo, A.Md.Kep dr. Veranita Citra Dewi


Nip. 19931111 201903 1 004 Nip.

Anda mungkin juga menyukai