Anda di halaman 1dari 2

BAB 1

PENIMBANGAN DAN PENCAMPURAN

1.1 Tujuan
 Mahasiswa dapat membuat larutan dengan konsentrasi tertentu, mengencerkan larutan
dan menentukan larutan yang telah di buat
 Untuk melatih menimbang yang dilakukan untuk mendapatkan bahan yang dibutuhkan
dengan ukuran atau berat yang tepat
 Untuk menentukan massa benda
 Untuk mengetahui cara menentukan faktor pengenceran terhadap suatu percobaan

1.2 Dasar Teori


Menentukan massa suatu benda atau zat diperlukan ketelitian agar hasil yang didapat lebih
akurat. Neraca adalah sebuah alat yang berfungsi untuk mengukur suatu zat,benda, bahan, atau
unsur dalam skala tertentu. Neraca di gunakan untuk mengukur masa benda, bukan berat.
Massa adalah banyaknya zat yang terkandung didalam suatu benda. Satuan SI-nya adalah
kilogram (kg), sedangkan berat adalah besarnya gaya yang dialami benda akibat gaya tarik bumi
pada benda tersebut. Untuk mengukur massa benda dapat digunakan neraca atau timbangan.
Penimbangan dapat di lakukan dengan timbangan neraca analitik atau timbangan biasa
tergantung tingkat ketelitian yang diinginkan dan jumlah zat yang di timbang (widodo dan
lusiana,2010)
Neraca analitik merupkan suatu alat yang sering digunakan dalam laboratorium yang
berfungsi menimbang baha yang akan digunakan. Neraca analitik yang digunakan dalam
laboratorium merupakan instrumen yang akurat yang mempunyai kemampuan mendeteksi
bobot pada 100 gram sampai kurang lebih 0,0001 gram (Day R.A. dan Underwood A.L.,2002)
Larutan didefinisikan sebagai campuran homogen antara dua atau lebih zat yang terdispersi
baik sebagai molekul, atom maupun ion yang komposisinya dapat berpariasi. Larutan encer
adalah larutan yang mengandung sebagian solute, relative terhadap jumlah pelarut. Larutan
pekat adalah larutan yang mengandung sebagian besar solute. Sedangkan larutan solvent
(pelarut) adalah medium dalam mana solute terlarut (baroroh,2004).
Pembuatn larutan adalah suatu cara mempelajari cara pembuatan larutan dari bahan cair
atau padat dengan konsentrai tertentu. Adapun Stuan yang digunakan untuk menentukan
kepekatan larutan adalah molarita, normaritas, persen volume persen berat per volume
(baroroh, 2004). Proses pengenceran adalah mencampur laruan pekat (konsentrasi
tinggi)bdengan cara menambahkan pelarut agar dapat diperoleh volume akhir yang lebih besar.
BAB 5

DAFTAR PUSTAKA

 Bororoh, Umi L. U. Diktat Kimia Dasar 1. Banjar Baru. Universita Lambung Mangkurat. 2004
 Day, R A, Dan Underwood, A L., (2002), Analiis Kimia Kuantitatif Edisi Keenam, Erlangga,
Jakarta
 Widodo Setiyo Didik an Lusiana Ariadi Retno. Kimia Analisis Kuantitati., Yogyakarta Graha
Ilmu, 2010

Anda mungkin juga menyukai