Anda di halaman 1dari 3

LK 1.

1 Identifikasi Masalah
Nama Guru : Bernadeta Rini Indriyani
Asal Institusi : SMP K Mater Dei Probolinggo
Petunjuk: Silakan identifikasi masalah-masalah pembelajaran yang
mungkin terkait dengan penanganan siswa bermasalah dan berkebutuhan
khusus, membangun relasi dengan siswa, melakukan disiplin positif,
pemberian feedback, metode pembelajaran, masalah motivasi, materi HOTS
(High Order Thinking Skills), literasi numerasi, miskonsepsi, pemanfaatan
teknologi dalam pembelajaran, asesmen, interaksi dengan orang tua siswa,
menggunakan model-model pembelajaran inovatif, dan masalah terkait
lainnya yang menjadi tugas keseharian guru berdasarkan pengalaman Anda
saat menjadi guru.

No Jenis Masalah yang Analisis identifikasi


permasalahan diidentifikasi masalah

Asesmen, Literasi - Bentuk soal yang - Saat ANBK berlangsung


1 dan Numerasi monoton hanya PG masih banyak peserta ANBK
dan Uraian singkat yang mengalami kesulitan
dengan kata lain mutu dalam memahami literatur
soal rendah dan menjawab pertanyaan
yang butuh penalaran yang
tinggi (HOTS)
- Solusi :
a. Melaksanakan tes
diagnostic awal
pembelajaran
b. Mengikuti pelatihan
pembuatan soal
c. Membuat LK yang
menarik berbasis literasi,
numerasi, HOTS
d. Membiasakan siswa
untuk berliterasi dalam
proses pembelajaran
Kesulitan belajar - Kurangnya - Dasar calistung sangat
2 siswa (khusus siswa pendampingan khusus kurang karena berasal dari
dari Tamberau) dalam belajar daerah pedalaman yang
masih butuh pendampingan
khusus
- Solusi : Perlunya program
tambahan pendampingan
belajar khusus di luar jam
pembelajaran (di asrama /
setelah pulang sekolah)
Menggunakan - Metode pembelajaran - Kurangnya update model
3 model pembelajaran yang digunakan guru pembelajaran yang menarik
yang inovatif masih berpusat pada yang melibatkan siswa secara
guru aktif
- Solusi :
a. Guru harus membuat
perangkat pembelajaran
yang berpusat pada siswa
b. Study literasi metode-
metode pembelajaran
seperti PBL
Pemanfaatan - Pembembelajaran - Masih ada rasa malas untuk
4 teknologi dalam kurang menarik mencoba/aplikasi aplikasi-
pembelajaran aplikasi yang mendukung
pembelajaran secara
- Guru hanya mengandalkan
PPT yang kadang hanya hasil
download dari google.
- Solusi :
a. membuat PPT sendiri
sesuai aktifitas
pembelajaran dengan
menambahkan animasi
atau video
b. menyediakan ice
breaking berbasis IT
Interaksi - Kesulitan komunikasi - Kurangnya perhatian dari
5 dengan orang dengan beberapa orang tua karena kesibukan
tua siswa orang tua bekerja
- Kurangnya kontrol dari orang
tua untuk siswa yang tinggal
tidak bersama orang tua
- Solusi :
kerja sama dengan BK
untuk merencanakan
home visit
Disiplin positif - Pemahaman siswa - Masih ditemukan siswa yang
6 tentang tata tertib terlambat, seragam tidak
sekolah yang kurang sesuai aturan, membuang
sampah tidak terpilah,
keterlambatan pengumpulan
tugas
- Solusi :
a. pembuatan benner atau
video yang selalu
ditayangkan
b. memperbanyak slogan /
ajakan di lingkungan
sekolah
c. mengubah kata
“tidak/jangan” dengan
bahasa yang lebih positif
misalnya “sebaiknya…”
d. memberikan reward
kepada siswa
e. membiasakan cek
seragam sebelum masuk
kelas

Catatan: Identifikasi masalah pembelajaran yang tercantum di atas bersifat


umum dan dapat berbeda-beda dalam setiap konteks kelas. Disarankan
untuk mengadakan diskusi lanjutan dengan rekan guru dan
mempertimbangkan pengalaman pribadi serta kebutuhan spesifik di
lingkungan pembelajaran Anda.

Anda mungkin juga menyukai