Anda di halaman 1dari 2

PENDAFTARAN

No. :440/ / SOP/


Dokumen PKM-CGD/2018
No. Revisi :0
SOP
Tanggal : Januari 2018
Terbit
Halaman :1/3
UPTD PUSKESMAS TOTO BUDIANTO, SKM
CIGANDAMEKAR NIP.196005201982031014
1. Pengertian Pendaftaran adalah proses registrasi atau tata cara dalam menerima pasien,
baik pasien baru atau lama yang dilaksanakan dengan efektif dan efisien
mulai dari pasien datang sampai pasien di tempat yang dituju.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah pendaftaran pasien.

3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Cigandamekar Nomor 440/


/SK/PKM-CGD/2018 tanggal Januari 2018 tentang Tata Cara Pendaftaran
Dan Koordinasi , Komunikasi Antar Pendaftaran dan unit lain di UPTD
Puskesmas Cigandamekar.
4. Referensi Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 269 Tahun 2008
tentang Rekam Medik.

5. Prosedur / 1. Petugas pendaftaran memanggil nomor antrian pasien.


langkah-langkah 2. Petugas pendaftaran menanyakan apakah pasien sudah
berkunjung ke Puskesmas, apabila belum berarti pasien
tersebut adalah pasien baru, apabila sudah berarti pasien
lama.
3. Petugas menanyakan kartu berobat dan jaminan kesehatan
yang dimiliki pasien meliputi :
a. Identitas pasien (KTP/KK/SIM)
b. Kartu JKN
c. Kartu berobat
d. Uang retribusi Rp.5000,-untuk pasien umum
4. Petugas pendaftaran mengentri pasien baru dalam komputer
kunjungan register pasien dan dimasukan ke dalam sikda,
dibuatkan kartu berobat dan status rekam medis.
5. Petugas pendaftaran mengentri pasien lama dalam
komputer kunjungan register pasien dan dimasukan ke
dalam sikda, dicarikan status rekam medis sesuai dengan
nomer yang tertera pada kartu berobat.
6. Petugas pendaftaran menanyakan unit yang dituju oleh
pasien.
7. Petugas rekam medis mengantarkan status rekam medis
dan kertas resep sesuai dengan poli yang dituju.
8. Petugas pendaftaran mempersilahkan pasien menunggu di
2/3

ruang tunggu unit yang dituju.

6. Bagan Alur BAGAN ALUR PENDAFTARAN

Pasien mengambil Petugas memanggil


nomor antrian nomor antrian

Tidak
Pasien Baru Pasien pernah
berkunjung ?

Registrasi Pasien Baru : Ya


-Kartu Berobat
-Rekam Medis Pasien Lama

Status Rekam Medis


Sesuai Nomor Rekam
Medis

Petugas Menanyakan Unit


Yang Dituju

Petugas Menyerahkan
Rekam Medis Ke Unit
Yang Dituju

Pasien Menunggu di
ruangTunggu Unit Yang Dituju

7. Unit Terkait 1. Ruang Pendaftaran


2. Ruang BP umum
3. Ruang Paru/Kusta
4. Ruang KIA/KB
5. Ruang Konseling
6. Ruang Laboratorium
7. Ruang Tindakan
8. PONED
8. Dokumen Terkait Rekam medis

9. Rekaman
YANG DI ISI TANGGAL MULAI
Historis NO
Perubahan UBAH PERUBAHAN DIBERLAKUKAN

Anda mungkin juga menyukai