Anda di halaman 1dari 3

1.

Pengertian dari :

Kekuatan ialah merupakan kemampuan seseorang dalam mempergunakan


otot yang dimana digunakan untuk menerima beban sewaktu bekerja.
Kekuatan otot dapat diraih dari latihan dengan beban berat dan frekuensi
sedikit.

Kelenturan ialah merupakan efektifitas dalam tubuh manusia yang dimana


digunakan untuk menyesuaikan diri dengan gerakan atau aktivitas yang
mengandalkan kelenturan tubuh.

Keseimbangan ialah merupakan olahraga yang dimana dalam olahraga


tersebut mengandalkan keseimbangan. Keseimbangan ini bisa dilatih dengan
menggunakan beberapa macam latihan seperti sikap lilin, berjalan di atas balok
kayu, dan berdiri dengan tangan.

2. Fungsi dari :

a. Kekuatan
 Untuk meningkatkan kekuatan dan massa otot, memperkuat
sendi, serta menambah stamina
 Untuk mengurangi risiko cedera dan memaksimalkan manfaat
latihan kekuatan
 Latihan kekuatan juga dapat memberikan beberapa manfaat
berikut ini:
 Memperlancar peredaran darah
 Meningkatkan metabolisme dan menjaga fungsi organ
tubuh
 Meningkatkan kepadatan dan kekuatan tulang
 Menjaga fleksibilitas dan keseimbangan tubuh
 Memperbaiki postur tubuh
 Mengurangi risiko penyakit tertentu, seperti penyakit
jantung, arthritis, diabetes, obesitas, dan sakit pinggang
 Meningkatkan kualitas tidur dan mencegah insomnia
 Meningkatkan rasa percaya diri
 Menjaga berat badan ideal Memperbaiki mood
b. Kelenturan
 Kemampuan persendian dan otot disekitar dapat melakukan
gerakan dengan maksimal tanpa mengalami ganguan
 Peningkatan fleksibilitas di seluruh tubuh memungkinkan
persendian Anda bergerak dengan lancar dan meminimalisir
terjadinya cedera.
 Selain itu, ada beberapa manfaat lainnya dari latihan kelenturan
yaitu :
 Mengurangi rasa sakit saat berolahraga Saat otot Anda
lebih kendur dan tidak terlalu tegang, Anda tidak akan
terlalu merasakan sakit dan nyeri.
 Cenderung tidak mengalami kram pada otot.
 Memperbaiki sikap tubuh Ketika Anda fokus pada
peningkatan kelenturan otot, postur Anda kemungkinan
besar akan meningkat.

c. Keseimbangan
Berikut adalah manfaat melatih keseimbangan :
 memperkuat otot-otot
 memperkuat fisik saat olahraga
 mendukung metabolisme tubuh
 mengurangi cidera
 mencegah tubuh dari gangguan internal
 meningkatkan kemampuan gerak tubuh secara keseluruhan
 menunjang kebugaran tubuh

3. Contoh dan gambar dari :


Kekuatan
Berikut ini adalah beberapa jenis/contoh latihan kekuatan yang dapat lakukan :
1. Push-up
2. Plank
3. Sit-up
Kelenturan
Berikut jenis/contoh latihan kelenturan yang dapat dilakukan adalah gerakan
memutar leher, bahu, tangan, pinggul, dan lain-lain.

Keseimbangan
Berikut jenis/contoh latihan keseimbangan yang dapat dilakukan adalah :
 melakukan latihan dengan berdiri menggunakan satu kaki
 berjalan menggunakan tumit dan jari kaki
 berlatih squat untuk melatih kekuatan otot kaki
 memutarkan kaki dan tangan searah jarum jam
 tidur malam dengan cukup (7-8 jam)
 menguji keseimbangan tubuh

Anda mungkin juga menyukai