Anda di halaman 1dari 12

PRAKTIK KEPERAWATAN DASAR PROFESI

RESUME UJIAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA “TN. S” DENGAN


DIABETTES MELITUS DI BANGSAL SERUNI
RST DR SOEDJONO MAGELANG

DISUSUN OLEH:
SITI NURHAYATI
NPM : 183203028

PROGRAM PROFESI NERS ANGKATAN XIII


UNIVERSITAS JENDERAL ACHMAD YANI YOGYAKARTA
FAKULTAS KESEHATAN
2018
LEMBAR PENGESAHAN

RESUME UJIAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA “TN. S” DENGAN


DIABETTES MELITUS DI BANGSAL SERUNI
RST DR SOEDJONO MAGELANG

Telah disetujui pada dan oleh:


Hari :
Tanggal :

Pembimbing Akademik Pembimbing Klinik Mahasiswa

(…………………….....) (…………………….....) (…………………….......)


LAPORAN ASKEP KETRAMPILAN DASAR PROFESI
PROGRAM STUDI NERS FAKULTAS KESEHATAN
UNIVERSITAS JEND ACHMAD YANI YOGYAKARTA
ASUHAN KEPERAWATAN
KLIEN DENGAN DIABETES MELITUS
DI RUANG SERUNI

Nama Mahasiswa : Siti Nurhayati


Tempat Praktik : RST dr. Soedjono Magelang
Tanggal Praktik : 8-13 Oktober
Tanggal Pengkajian : 12 Oktober 2018
Jam Pengkajian : 13:30
Sumber data : Data Rekam Medis dan Pengkajian Langsung

A. PENGKAJIAN
1. DATA UMUM KLIEN
No. RM :-
Nama Klien : Tn. S
Umur : 57 tahun
Jenis Kelamin : Laki-laki
Alamat : Pesidi, Grabag
Pendidikan :-
Pekerjaan : tidak bekerja
Agama : Islam
Tanggal masuk : 11 Oktober 2018
Ruang : Seruni
Diagnosa Medis : DM, Ulkus Cruris Dekstra
2. RIWAYAT KESEHATAN
a. Alasan masuk RS :
Terdapat ulkus di bagian cruris dekstra luka sudah menghitam
dan berbau
b. Keluhan utama saat ini :
Nyeri di kaki kanan di bagian ulkus, rasa nyeri cekot-cekot,
nyeri pada saat malam hari, perut terasa sebah, dan tidak napsu
makan. Keluarga pasien dan pasien kurang paham tentang bagaimana
mecegah ulkus baru terjadi
c. Riwayat kesehatan masa lalu :
Keluarga psien mengatakan pasien sudah menderita DM sejak
10 tahun terakhir
d. Riwayat kesehatan keluarga :
Keluarga pasien mengatakan Ibu pasien memiliki riwayat
diabetes melitus.
3. POLA NUTRISI
a. Napsu makan
Sebelum masuk RS : makan 2-3 kali dalam sehari menggunakan
sayur, dalam porsi sedang
Setelah masuk RS : makan 1-2 kali dalam sehari dalam porsi
sedikit, napsu makan berkurang
Diit : Diit nasi, gula dan mkanan yang manis manis,
mengganti nasi dengan kentang atau ubi
b. Alergi makanan : Tidak mempunyai alergi makanan
4. POLA ELIMINASI
a. Fecal
Sebelum masuk RS : Satu kali dalam sehari, padat, kuning
kecoklatan
Sesudah masuk RS : Satu kali dalam sehari, cair
b. Urin
Sebelum masuk RS : 5-6 kali dalam sehari
Sesudah masuk RS : 4-5 kali dalam sehari

5. DATA OBYEKTIF
a. Pemeriksaan Fisik
Keadaan umum
Compos Mentis, klien tampak lemah, terpasang infus Nacl 20 tpm
Tanda-Tanda Vital
TD : 120/80 mmHg
S : 36,4oC
RR : 20 x/menit
Nadi : 80 x/menit
Terapi obat
Tanggal Nama Obat Dosis Rute Indikasi

11/10/2018 Infus NaCl 20 tpm IV diberikan untuk mengganti


kekurangan cairan dalam
tubuh
Novorapid 2 x 250 mg IV
antibiotik yang digunakan
untuk mengobati berbagai
penyakit infeksi bakteri
B. ANALISA DATA
No DATA MASALAH ETIOLOGI

1. DS : Defisiensi Kurang
- Keluarga pasien mengatakan pengetahuan sumber
pasien sudah 10 tahun
pengetahuan
menderita DM
- Keluarga pasien mengatakan
tidak mengetahui bagaimana
mencegah agar luka baru tidak
terjadi
- Pasien mengatakan tidak
mengetahui bagaimana caranya
mencegah agar tidak terjadi
infeksi pada luka
DO :
- Terpasang infus Nacl 20 tpm
- S: 36,4oC
- N: 80x/menit
- RR: 20x/menit
- Ulkus dibagian kaki kanan
- Ulkus sudah menghitam
- Ulkus berbau menyengat

C. DIAGNOSA KEPERAWATAN
1. Defisiensi pengetahuan berhubungan dengan Kurang sumber pengetahuan
D. INTERVENSI
Dx
NOC NIC Rasional
Keperawatan

Defisiensi Setelah dilakukan tindakan 1x24 jam diharapkan Pengajaran : Proses Penyakit 1. Untuk mengetahui
Pengetahuan dengan kriteria hasil :√ 1. Kaji tingkat pengetahuan seberapa jauh pasien
berhubungan pasien/keluarga terkait dan keluarga
(Pengetahuan : Manajemen Diabetes)
dengan Kurang dengan proses penyakit DM mengetahui tentang
Tujuan
sumber No Indikator Awal 2. Review pengetahuan penyakit DM
1 2 3 4 5
pengetahuan keluarga/pasien mengenai 2. Untuk mengetahui
Mengetahui tanda 2 √
1 kondisinya pengethauan yang
gejala wal penyakit
3. Jelaskan tanda gejala yang dimiliki pasien dan
Mengetahui Peran 2 √
umum dari penyakit DM dan keluarga mengetahui
diet dalam
2 gejala awal terjadi ulkus tentang penyakit DM
mengontrol kadar
4. Berikan informasi pada 3. Agar pasien
glukosa darah
pasien mnegenai kondisinya mengetahui tanda dan
3 Mengetahui 2 √
5. Diskusikan perubahan gaya gejala dari penyakit
rencana makan
hidup yang mungkin perlu DM dan gejala awal
yang dianjurkan
dilakukan untuk mencegah terjadi ulkus
4 Mengetahui 2 √
komplikasi seperti diit 4. Agar pasien
Rencana untuk
meningkatkan diabetes dan perawatan kaki mengetahui informasi
kepatuhan diet DM pada pasien mnegenai
5 Mengetahui 2 √ 6. Jelaskan komplikasi kronik kondisinya
Dampak penyakit yang mungkin ada seperti 5. Agar pasien bisa
akut pada kadar terjadinya ulkus pada pasien melakukan perubahan
glukosa darah DM gaya hidup yang
7. Edukasi pasien mengenai mungkin perlu
1 : Tidak ada pengetahuan tindakan untuk mengontrol/ dilakukan untuk
2 : Pengetahuan terbatas memnimalkan gejala mencegah komplikasi
3 : Pengetahuan sedang 8. Edukasi pasien mengenai seperti diit diabetes dan
4 : Pengetahuan Banyak tanda dan gejala yang harus perawatan kaki DM
5 : Pengetahuan sangat banyak dilaporkan kepada petugas 6. Agar mengetahui
kesehatan, seperti tanda komplikasi kronik yang
munculkan luka baru mungkin ada seperti
Pengajaran : Perawatan Luka terjadinya ulkus pada

Jelaskan kepada keluarga pasien


pasien DM

untuk : 7. Agar pasien


mengetahui tindakan
1. Monitor karakteristik luka ,
untuk mengontrol/
warna, ukuran, dan bau
2. Singkirkan benda-benda memnimalkan gejala
yang tertanam pada luka 8. Agar mengetahui
3. Bersihkan dengan normal mengenai tanda dan
saline dengan tepat
gejala yang harus
4. Berikan obat yang sesuai
dilaporkan kepada
dengan kondisi luka dengan
petugas kesehatan,
tepat
seperti tanda
5. Berikan balutan yang
sesuai dengan jenis luka munculkan luka baru
6. Perkuat balutan luka sesuai
kebutuhan
7. Pertahankan teknik balutan
steril ketika melakukan
perawatan luka dengan
tepat
8. Periksa luka setiap kali
perubahan balutan
9. Bandingkan dan catat
setiap perubahan luka
10. Dorong cairan yang sesuai
11. Anjurkan pasien dan
keluarga untuk mengenal
tanda dan gejala infeksi
E. IMPLEMENTASI

Hari/tgl/
Dx Implementasi Evaluasi Paraf
jam
Jumat, 1 - Mengkaji tingkat pengetahuan S : ibu pasien mengatakan sudah paham Siti Nurhayati
12/10/2018 pasien/keluarga terkait dengan proses dengan gejala dan cara mencegah
penyakit DM komplikasi
- Mereview pengetahuan O : Pasien terlihat mengerti dengan
keluarga/pasien mengenai kondisinya penjelasan yang diberikan
- Menjelaskan tanda gejala yang umum A : Masalah belum teratasi
dari penyakit DM dan gejala awal Saat
Indikator Awal Tujuan
terjadi ulkus ini
- Memberikan informasi pada pasien pasien bisa 2 2 4
mnegenai kondisinya melakukan
- mendiskusikan perubahan gaya hidup perubahan gaya
yang mungkin perlu dilakukan untuk hidup yang
mencegah komplikasi seperti diit mungkin perlu
diabetes dan perawatan kaki DM dilakukan untuk
- Menjelaskan komplikasi kronik yang mencegah
mungkin ada seperti terjadinya ulkus komplikasi seperti
pada pasien DM diit diabetes dan
- Mengedukasi pasien mengenai perawatan kaki
tindakan untuk mengontrol/ DM
memnimalkan gejala P : Lanjutkan intervensi
- Mengedukasi pasien mengenai tanda - Memberikan penkes tentang strategi
dan gejala yang harus dilaporkan perubahan gaya hidup khusunya diit
kepada petugas kesehatan, seperti sehari-hari.
tanda munculkan luka baru

Yogyakarta,......................

Pembimbing Akademik Pembimbing klinik Mahasiswa

(................................) (..................................) (.......................................)

Anda mungkin juga menyukai