Anda di halaman 1dari 10

i

PELAKSANAAN KELUARGA HARAPAN DALAM MENINGKATKAN


KUALITAS HIDUP RUMAH TANGGA MISKIN DI DESA SOKI
KECAMATAN BELO KABUPATEN BIMA

SKRIPSI

Diajukan guna melengkapi tugas akhir guna memenuhi salah satu syarat untuk
menyelesaikan Program Studi Ilmu Administrasi Negara dan mencapai
gelar Sarjana Sisoal

Disusun oleh:

JUMRATUN AULIA
NIM. 1901057

PROGRAM STUDI ILMU ADMINISTRASI NEGARA


UNIVERSITAS MBOJO BIMA
TAHUN 2023
ii

PELAKSANAAN KELUARGA HARAPAN DALAM MENINGKATKAN


KUALITAS HIDUP RUMAH TANGGA MISKIN DI DESA SOKI
KECAMATAN BELO KABUPATEN BIMA

SKRIPSI

Diajukan guna untuk melengkapi tugas akhir dan memenuhi salah satu
syarat untuk menyelesaikan program studi Ilmu Administrasi Negara dan
mencapai gelar sarjana sosial

Disusun oleh:

JUMRATUN AULIA
NIM. 1901057

PROGRAM STUDI ILMU ADMINISTRASI NEGARA


UNIVERSITAS MBOJO BIMA
TAHUN 2023

ii
iii

HALAMAN PERSETUJUAN

Judul Penelitian : Pelaksanaan Keluarga Harapan Dalam Meningkatkan


Kualitas Hidup Rumah Tangga Miskin Di Desa Soki
Kecamatan Belo Kabupaten Bima

NAMA MAHASISWA : Jumratun Aulia

NOMOR INDUK : 1901057

Telah Diperiksa Oleh Pembimbing dan Telah Siap Diujikan

Pembimbing I Pembimbing II

H. Kamaluddin, S.Sos., M.Ap Abdul Kadir. S.Sos., M.Ap


NIDN. 0801057001 NIDN. 814078301

Mengetahui
Ketua STSIP Mbojo Bima,

Dr. Rifai, S.Sos., M.Si


NIDN. 081126101

iii
iv

HALAMAN PENGESAHAN

SKRIPSI

Disusun Oleh;

JUMRATUN AULIA

NIM. 1901057

Telah dipertahankan di depan Dewan Penguji pada ……………… dan dinyatakan

memenuhi syarat sebagai kelengkapan memperoleh gelar strata satu pada Program

Studi Ilmu Administrasi Negara Universitas Mbojo Bima

SUSUNAN DEWAN PENGUJI

Ketua : ………………………….. .........................

Sekretaris : ………………………….. .........................

Anggota : …………………………. .........................

: …………………………. .........................

: …………………………… .........................

: …………………………….. .........................

iv
v

HALAMAN PERSEMBAHAN

Bismillahirrahmanirrahim…………………………………….

Dengan Rahmat Allah yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang, Skripsi ini ku
persembahkan kepada orang-orang yang sangat aku cintai yaitu:

1. Kedua orang tuaku tercinta, Bapak (Mustakim) dan Ibu (St.Hawa (Alm))
terima kasih tak terhingga atas segala doa, kasih sayang, dan motivasi yang
luar biasa, sehingga skripsi ini dapat terselesaikan.
2. Teman seperjuanganku terima kasih atas kebersamaan dan kenangan indah
selama ini. Kebersamaan yang pernah kita lalui tidak akan pernah terlupakan .
3. Bapak-Ibu Dosen yang selalu Membantu, Membimbing dan Memotivasiku
selama ini.
4. Almamater kebanggaanku

v
vi

HALAMAN MOTTO

Kesuksesan hanya dapat diraih dengan segala upaya dan usaha yang disertai

dengan doa, karena sesungguhnya nasip seseorang manusia tidak akan

berubah dengan sendirinya tanpa berusaha.

MAN JADDA WAJADA

“Siapa yang bersungguh-sungguh pasti berhasil”

MAN SHABARA ZHAFIRA

“Siapa yang bersabar pasti beruntung”

vi
vii

HALAMAN PERNYATAAN

Yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama :Jumratun Aulia

Nim :1901057

Program Studi :Ilmu Administrasi Negara

Menyatakan dengan sebenar-benarnya bahwa skripsi ini merupakan hasil karya

sendiri, kecuali jika kutipan substansi disebutkan sumber pustakanya dan tidak pernah

diajukan oleh seseorang, saya bertanggung jawab atas keabsahan dan kebenaran

isinya sesuai dengan norma ilmiah yang harus dijunjung tinggi.

Demikian pernyataan ini saya buat dengan sebenarnya, dan apabila dikemudian

hari pernyataan ini tidak benar maka saya bersedia diberi sanksi dengan ketentuan

yang berlaku.

Bima, Juli 2023

Jumratun Aulia
1901057

vii
viii

KATA PENGANTAR

Puji syukur dan panjatkan kehadirat Allah SWT, karena rahmat dan hidayah-Nya

peneliti dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul “Pelaksanaan Keluarga

Harapan Dalam Meningkatkan Kualitas Hidup Rumah Tangga Miskin Di Desa

Soki Kecamatan Belo Kabupaten Bima”

Sebagai suatu karya ilmiah, peneliti menyadari sepenuhnya bahwa proposal

skripsi ini masih jauh dari kata sempurna, hal ini karena keterbatasan kemampuan

peneliti. Tanpa adanya bantuan dari berbagai pihak, peneliti yakin bahwa karya

ilmiah ini tidak akan terselesaikan sebagaimana mestinya. Karena itu peneliti merasa

wajib menyampaikan ucapan terimakasih yang tiada terhingga kepada :

1. Bapak Drs. H. Mukhtar Yasin, M.Ap Selaku Ketua yayasanPembina

Pendidikan Mbojo.

2. Bapak Dr. Rifai.,S.Sos.,M.Si Selaku Rektor Universitas Mbojo Bima.

3. Bapak H.Kamaluddin,S.Sos.,M.AP, selaku Dosen Pembimbing I dan

Bapak AbdulKadir,S.Sos.,M.AP, selaku Dosen pembimbing II yang tidak

kenal lelah dan meluangkan banyak waktu untuk membimbing penulis.

4. Bapak/Ibu Dosen Universitas Mbojo Bima yang telah memberikan dan

menuangkan ilmu pengetahuan, dan seluruh staf yang telah memberikan

pelayanan selama penulis mengikuti perkuliahan.

5. Teristimewakan kepada kedua orang tua dan saudariku tercinta, yang

untaian cinta dan kasih sayangnya tiada dan tidak akan pernah berakhir,

viii
ix

yang selalu memberikan dorongan yang tiada hentinya sehingga proposal

skripsi ini dapat diselesaikan.

6. Dan pihak-pihak lain yang tidak dapat penulis sebutkan namanya satu

persatu pada kata pengantar ini. Semoga budi baik semua pihak turut

terlibat dalam penyelesaian proposal skripsi ini penulis serahkan

sepenuhnya kepada Allah SWT, semoga Allah SWT berkenan membalas

amal kebaikan kita semua Aamiin..

Bima, Juli 2023


Penulis

Penulis

ix
x

DAFTAR ISI

HALAMAN PERSETUJUAN.....................................................................................i
DAFTAR ISI................................................................................................................x
DAFTAR TABEL..................................................................................................xiiiii
DAFTAR GAMBAR..................................................................................................iv
BAB I PENDAHULUAN...............................................Error! Bookmark not defined.
1.1 Latar Belakang............................................Error! Bookmark not defined.
1.2 Identifikasi Masalah.....................................................................................9
1.3 Rumusan Masalah........................................................................................9
1.4 Tujuan Penelitian........................................................................................10
1.5 Fokus Penelitian.........................................................................................10
1.6 Manfaat Penelitian......................................................................................11
BAB II TINJAUAN PUSTAKA...............................................................................17
2.1 Kebijakan Publik........................................................................................17
2.1.1 Ciri-Ciri Kebijakan Publik................................................................14
2.1.2 Proses Kebijakan Publik.....................................................................1
2.2 Efektivitas...................................................................................................22
2.3 Kemiskinan.....................................................................................................
2.3.1 Program Pengentasan Kemiskinan...................................................19
2.4 Program Keluarga Harapan........................................................................20
2.4.1 Pengertian Program Keluarga Harapan............................................20
2.4.2 Tujuan Program Keluarga Harapan..................................................22
2.4.3 Hak dan Kewajiban Program Keluarga Harapan..............................22
2.4.4 Besaran Bantuan Program Keluarga Harapan..................................25
2.4.5 Pengukuran Efektivitas Program Keluarga Harapan........................26
2.4.6 Indikator Efektivitas Program Keluarga Harapan.............................27
2.5 Kualitas Hidup (Quality of Life).................................................................28
2.5.1 Pengertian Kualitas Hidup ..............................................................28
2.4.2 Aspek-Aspek Kualitas Hidup...........................................................29
2.4.3 Faktor Yang Mempengaruhi Kualitas Hidup ...................................30
2.6 Penelitian Terdahulu...................................................................................31
2.7 Kerangka Pemikiran...................................................................................32
BAB III METODE PENELITIAN...........................................................................34
3.1 Jenis Penelitian...........................................................................................34
3.2 Waktu dan Tempat Penelitian....................................................................34
3.3 Jenis dan Sumber Data...............................................................................35
3.4 Subjek Penelitan.........................................................................................36
3.5 Teknik Pengumpulan Data ........................................................................36
3.6. Analisis Data ............................................................................................37

Anda mungkin juga menyukai