Anda di halaman 1dari 2

KONSELING GIZI

No Dokumen : 101/SOP/UKM/HCBB/I/2022
No. Revisi :
SOP Tanggal Terbit : 3 Januari 2022

Halaman :

PUSKESMAS Elida, S.Kep


NIP. 19680925 198903 2 003
BATU BASA

1. Pengertian Konseling Gizi adalah Kegiatan yang dilakukan didalam gedung oleh
Nutrisionis kesehatan meliputi pemberian konsultasi,penyuluhan gizi dan
dietetic pada puskesmas
2. Tujuan Sebagai acuan langkah-langkah peningkatan pengetahuan dan kemanpuan
pasien dalam memelihara dan meningkatkan satatus gizi serta pengaturan
diet yang sesuai dengan penyakitnya untuk mencapai derajat kesehatan yang
optimal.
3. Kebijakan Berdasarkan Surat Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Batu Basa
NOMOR : /B/SK-IV/HC-BB/1/2022
Tentang Konseling Gizi
4. Referensi Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indinesia Nomor 23 Tahun 2014
Tentang Upaya Perbaikan Gizi
5. Prosedur Alat Dan Bahan :
1. Timbangan dewasa
2. bayi microtoise
3. pengukur panjang badan

Langkah-langkah :
1. Nutrisionis menyiapkan Alat timbangan dewasa,timbangan
bayi,microtois,alat ukur panjang badan
2. Nutrisionis memanggil pasian/orang tua pasien yang akan
dikonseling.
3. Nutrisionis memperkenalkan diri
4. Nutrisionis menyimpulkan data terkait masalah gizi
5. Nutrisionis menganalisa permasalahan gizi pasien
6. Nutrisionis memberikan alternatif Pemecahan masalah gizi
7. Nutrisionis dan klain menentukan rencana yang akan diambil
8. Nutrisionis memberikan kesempatan pada klain untuk bertanya
9. Nutrisionis memberi kesempatan pada klain untuk mengulang
rencana gizi yang akan dilakukan
10. Nutrisionis mendokumentasikan hasil konseling.
6. Diagram Alir
Menyiapkan alat Nutrisionis memanggil
timbangan pasien yang akan
dewasa,bayi,micritois,ala dikonseling
t ukur panjang badan

Nutrisionis memperkenalkan
Nutrisionis menyimpulkan data diri
terkait masalah gizi

Nutrisionis memberikan
Nutrisionis menganalisa
alternatif pemecahan
permasalahan gizi pasien
masalah gizi

Nutrisionis memberikan
Nutrisionis memberikan alternatif pemecahan
kesempatan pada klain masalah gizi
untuk bertanya

Nutrisionis memberikan Nutrisionis


kesempatan pada klain mendokumentasikan
untuk mengulang rencana hasil konseling
gizi yang akan dilakukan

7. Hal-hal yang
perlu
diperhatikan
8. Unit Terkait Seluruh Ruang Pelayanan
9. Dokumen
Terkait
10. Rekaman
Historis Tanggal mulai
No Yang diubah Isi Perubahan
Perubahan diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai