Anda di halaman 1dari 6

TUGAS BIOLOGI

LAPORAN PROJEK PEMBUATAN TAPE

DISUSUN OLEH :

NAMA : ALBETTANIUS DIAS PRAYOGA

KELAS : X ( SEPULUH )
BAB 1

PENDAHULUAN

A.LATAR BELAKANG

Tujuan pembuatan tape iniadalahpenerapanprojek PKWU dalamkurikulummerdeka

B.TUJUAN PRAKTIKUM

1) Menjelaskan Langkah Langkah proses pembuatan tape ketan

2) Menjelaskanhasilfermentasi

3) Menjelaskankesimpulan yang didapatdari proses pembuatan tape ketan

C.MANFAAT PRAKTIKUM

1) Mengetahuicaramembuat tape

2) Membukapeluangusahabisnisdaripembuatan tape
BAB II

METODE PRAKTIKUM

A.Alat dan bahan

Bahan :ketan 1,5 kg

Gula pasir 1 sendokmakan

Ragi 2 butir

Alat :

saringannasi dan saringanteh

Centong nasi

Nampan

Sendokmakan

Daun pisang

Tusukgigi

Kompor

Pancipengukus

wadah

B. Langkah kerja

1. Bersihkanketandengan air

2. Rendamberasketandalamwadahselama minimal 3 jam

3. Didihkan air di pancipengukus, setelah air mendidihmasukanberasketan yang

sebelumnyasudahdirendamkedalampancipengukus

4. Kukusberasketanselama 10 – 15 menitatausampaiberasketanberubahwarna

Menjadiputihbening

5. Setelah berasketandikukussampaiwarnanyaberubahmenjadiputihbening ,

Setelah itupindahkanberasketankesaringan dan kemudianbersihkanberasketandengan air

Mengalir.

6. Setelah itukukus Kembali ketanselamakuranglebih 30 menitatausampaiberasketantidak

Berteksturlengket
7. Selanjutnyasetelahketanmelewati proses pengukusan yangkeduakalinya , pindahkanketanke

Nampan

8. dinginkanketanhinggabenarbenardingin

9. setelahitulanjutketahapperagian. Haluskan 2 keping ragi kemudiantaburkan

Menggunakansaringansedikit demi sediikitkeatasketan.

10. ratakan ragi menggunakancentong nasi. Pastikanseluruhbagianketansudahteragi.

11. kemudiantaburkan gula keketan dan ratakan Kembali

12. setelahitusiapkandaun pisang yang sudahdibersihkan dan dipotong – potong

Sesuaiukuranpembungkusketan.

13. bungkusketan yang sudahterragimenggunakandaun pisang. Jumlahketansetiap

Bungkusnyabisadisesuaikandenganseleramasing – masing

14. simpanketankedalamwadahtertutup dan kedapudaraselama 3 hari

15. setelahdisimpan tape ketansudahsiapdinikmati.


BAB III

HASIL DAN PEMBAHASAN

A.PEMBAHASAN

Fermentasiadalah proses produksienergidalamseldalamkeadaananaerob( tanpaoksigen ).


Tape adalahproduk yang dihasilkandari proses fermentasidimanaterjadisuatuperobakanbahan –
bahanyang tidaksederhana. Bahan bakudaripembuatan tape adalahberasketan / umbikayu

Tape ketandibuatdengan proses fermentasi yang dibantu oleh ragi /


bakterisaccromycescerivisiae yang dpatmengubahkarbohidratmenjadi alcohol dan karbondioksida.
Dalam pembuatantapeketan, berasperludimasak dan dikukusterlebihdahulusebelumdibubuhi ragi.
Campurantersebutditutupdengandaun dan inkubasikan pada 25 – 30* selama 2 – 3
harisekaligusmenghasilkan alcohol dan teksturnyalebihlembut.

Dalam fermentasi tape ketanterlibatbeberapamikroorganisme yang


disebutdenganmikrobaperombakanpatimenjadi gula yang menjadikan tape ketan
padaawalfermentasirasanyamanis dan berubahmenjadi alcohol
karenapengaruhadanyabakteriactobacteraceti ( mengubah alcohol menjadiasamasetat )

Reaksi – reaksidalamfermentasisingkongataupunberasketanmenjadi tape adalahglukosa ( C6


H12 O6 ) yang merupakan gula paling sederhana. Melalui fermentasi in akan dihasilkan etanol
(C6H12O6). Reaksi fermentasi ini dilakukan oleh ragi dan digunakan pada produksi makanan. Ada
beberapa faktor yang menyebabkan pembuatan tape ketan atau singkong tidak berlangsung
sempurna adalah peralatan yang kurang higienis, ragi yang sudah lama, pencucian bahan yang kurang
bersih, dan penutupan ketang / singkong yang kurang rapat.

Fermentasi ini mempunyai manfaat baik terhadap tubuh seperti baik untuk sel otot, sistem
pencernaan, dan tape juga mampu mengeluarkan aflotoksi dari tubuh yang merupakan zat racun yang
dihasilkan olej kapang, tape juga bias mencegah anemia.

Selain memiliki manfaat yang berlimpah, tape juga memiliki beberapa efek samping yang
kurang baik bagi tubuh. Diantaranya adalah infeksi pada darah jika mengkonsumsi tape secara
berlebihan, selain itu beberapa bakteri pada proses pembuatan tape bias menyebabkan masalah
kesehatan pada tubuh manusia.
BAB IV

Anda mungkin juga menyukai