Anda di halaman 1dari 9

LAPORAN HASIL PENELITIAN

SEJARAH MUSEUM JENANG KUDUS

Guna Memenuhi Tugas Kelompok Semester I Kelas XE – 10


Mata Pelajaran Sejarah
Pengajar : Anisa Tri Subekti, S.Pd

Disusun oleh:

1) Galuh Nuriya Azdiana ( 13 )


2) Khoirunnisa Naila Mufida ( 19 )
3) Nayla Afeeza Primadina ( 25 )
4) Neishya Yesenia P.N ( 26 )
5) Safiya Aliya Naira ( 31 )
6) Tegar Sabila Yudistira ( 32 )

SMA NEGERI 1 KUDUS


Tahun Pelajaran 2023/2024
Alamat:Jalan Pramuka 41Telp.0291-431368 Kudus Jawa Tengah (59319 )Website:
www.sma1kudus.sch.id/E-mail :sma1kds@yahoo.co.id
LEMBAR PENGESAHAN

Laporan hasil kegiatan kelompok tentang Penelitian Sejarah Museum Jenang Kudus
ini telah dipriksa dan disetujui pada tanggal.......bulan...... tahun.......

Oleh :

Guru Mata Pelajaran

Anisa Tri Subekti, S.Pd.


KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Allah, Tuhan yang maha kuasa, dengan rahmat-Nya

akhirnya laporan ini dapat kami susun. Dalam penyusunan laporam ini kami mencoba

untuk mencari tahu sejarah mengenai salah-satu museum yang ada di kota Kudus.

Kami menyadari bahwa dalam penyusunan laporan penelitian ini,

keberhasilan bukan semata-matadiraih oleh kami, melainkan di raih oleh berkat

dorongan serta bantuan dari berbagai pihak. Oleh karena itu pada kesempatan kali ini,

kami bermaksud menyampaikan ucapan terimakasih kepada pihak-pihak yang telah

membantu dalam penyusunan laporan penelitian ini. Dengan penuh kerendahan hati,

kami dari kelompok tiga mengucapkan terimakasih kepada Guru Mata Pelajaran

Sejarah dan teman-teman seperjuangan. Kami menyadari bahwa laporan ini masih

jauh dari sempurna, oleh karena itu kritik dan saran dari semua pihak yang bersifa

tmembangun selalu kami harapkan demi kesempurnaan laporan ini.

Akhir kata, kami sampaikan terima kasih kepada semua pihak yang telah

berperanserta dalam penyusunan makalah ini dari awal sampai akhir. Semoga Allah

SWT senantiasa melancarkan segala usaha kita. Amin

Kudus, 25 Oktober 2023


DAFTAR ISI

Halaman Judul................................................................................................

Kata Pengantar...............................................................................................

Daftar Isi.........................................................................................................

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang...................................................................................
B. Rumusan Masalah..............................................................................
C. Tujuan Penelitian................................................................................
D. Manfaat Penelitian.............................................................................

BAB II METODE PENELITIAN

A. Tipe dan Dasar Penelitian...................................................................


B. SubjekPenelitian.................................................................................
C. Teknik dan ProsedurPenelitian Data..................................................
D. Teknik dan Analisis Data....................................................................
E. InstrumenPenelitian............................................................................

BAB III PEMBAHASAN

A. Hasil Penelitian di Museum Jenang Kudus........................................


B. KutipanWawancara............................................................................

BAB IV PENUTUP

A. Kesimpulan........................................................................................
B. Saran...................................................................................................

LAMPIRAN-LAMPIRAN
BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Museum Jenang Kudus merupakan museum jenang pertama dan satu-satunya
yang berdiri di Indonesia. Museum ini terletak di lantai 2 di Jalan Sunan Muria
No. 33 Glantengan, Kecamatan Kota Kudus, Kabupaten Kudus, Jawa Tengah.
Keberadaan museum ini mampu menjadi daya tarik bagi para wisatawan.
Pengunjung juga disuguhkan dengan hidangan kuliner oleh-oleh khas Kudus yang
menggoda mata dan memanjakan lidah pada lantai 1.

B. Rumusan Masalah
1. Apalatar belakang dibangunnya Museum Jenang Kudus dan isi
museumnya menceritakan tentang apa saja?
2. Dampak dibangunnya Museum Jenang Kudus bagi bidang perekonomian
dan kepariwisataan Kab. Kudus?

C. Tujuan Penelitian
Kami melakukan penelitian dengan bertujuan untuk :
1. Untuk mengetahui sejarah mengenai Museum Jenang Kudus dan isi yang ada
dalam museum tersebut.
2. Menambah wawasan dan juga untuk menjawab rasa penasaran kami tentang
dampak berdirinya Museum Jenang Kudus bagi bidang perekonomian dan
kepariwisataan kab. Kudus

D. Manfaat Penelitian
Manfaat dari penelitia dari kelompok kami yaitu :
1. Untuk memberikan pemahaman mengenai sejara hberdirinya Museum Jenang
Kudus dan memberikan penjelasan mengenai isi yang dipamerkan di dalam
museum tersebut.
2. Memberikan pemahaman tentang dampak berdirinya Museum Jenang Kudus
bagi bidang perekonomian dan kepariwisataan kab. Kudus.
BAB II

METODOLOGI PENELITIAN

A. Tipe dan Dasar Penelitian


Penelitian kualitatif adalah penelitian yang data-datanya dinyatakan dalam bentuk
tanggapan dan perasaan. Oleh karena itu kelompok kami memiliki inisiatif untuk
meneliti objek – objek yang tersimpan di Museum Jenang dan sejarah dari
dibangunnya Museum Jenang.
Tempat dan waktupenelitian :
- Tempat : Museum Jenang
- Waktu penelitian : Rabu, 25 Oktober 2023

B. SubjekPenelitian
Adapun yang menjadi subjek atau informan dalam penelitian kelompok kami
yaitu Pak Adi selaku tour guide Museum Jenang.

C. Teknik dan ProsedurPenelitian Data


1. Observasi
Observasi adalah pengumpulan data melalu pengamatan langsung atau
peninjauan secara cermat dan langsung di lapangan atau lokasi penelitian.
2. Wawancara
Wawancara merupakan pengumpulan data dengan menggunakan daftar
pertanyaan yang telah dirumuskan.

D. Teknik Pengumpulan Data


Dari data yang diambil dar iInfromaan, data tersebut terkumpul dalam bentuk
data kualitatif yaitu penelitian yang data-datanya dinyatakan dalam bentuk
tanggapan dan perasaan serta menyangkut pendapat dan opini-opini dari Informan
yang lebih bersifat subjektif.

E. InstrumenPenelitian
Dalam penelitian yang kami lakukan terletak di Museum Jenang, Kudus.
Instrument penelitian yang digunakan adalah melalui observasi langsung dan
melalui wawancara.
BAB III
PEMBAHASAN DAN HASIL PENELITIAN

A. Hasil Penelitian di Museum Jenang Kudus


Museum Jenang adalah sebuah museum yang beris ipatung yang menjelaskan
cara pembuatan jenang. Tak hany aitu, museum ini juga berisi banyak barang lain
selain yang berkaitandenga nproduks ijenang. Misalnya, ada al – Qur’an dengan
berbagai ukuran, kaligrafi karya seniman Kota Kudus, Omah Kapal, dan mainan
tradisional, sepert idakon, gasing, egrang, dan masih banyak lagi. Museum ini
dibangun pada tahun 2017 dengan bantuan berbagai pihak. Museum ini dibangun
dengan tujuan untuk memperkenalkan salah – satu cir ikhas Kota Kudus, yaitu
jenang.
Di museum ini terdapat dua lantai, lantai pertama untuk took jajanan dan lantai
kedua untuk museum utamanya. Di museum, terdapat berbagai ruangan dengan
pengklasifikasian isi dari barang yang dipamerkan. Terdapat ruangan dengan isi
patung – patung yang mempraktekkan seseorang yang tengah memasa kjenang.
Ada juga lorong yang memperlihatkan mainan tradisional Indonesia. Masuk lebih
dalam, terdapat ruangan yang berisi hasil lukisan kaligrafi karya seniman Kota
Kudus. Ada ruangan yang berisi Omah Kapal, dan di dekat ruangan itu ada
ruangan yang berisi koleksi al – Qur’an dengan berbagai ukuran ( dari yang
terkecil sampai yang terbesar ). Semakin kedalam, terdapat ruangan yang berisi
foto Ulama dan foto Presiden dari yang pertama sampai yang saat ini tengah
menjabat. Terakhir, terdapat balkon yang mengarah langsung keparkiran Museum
Jenang.

B. KutipanWawancara

“Latar belakang dibangunnya museum ini adalah untuk memperkenalkan dan


melestarikan budaya yang ada di kota Kudus, sehingga kita semakin mencintai
budaya dan sejarah yang ada di daerah kita untuk dijadikan pembelajaran serta
bekal kita sebagai generasi muda. Museum ini juga dibawah kepemimpinan
generasi ketiga saat ini yaitu Bapak H. Muhammad Hilmy, Ibu Hj. Nujumullaily
dan owner lain dari Mubarok yang bekerjasama untuk membangun museum
ini”.
BAB IV

PENUTUP

A. Kesimpulan
Museum Jenang Kudus merupakan salah-satu museum yang berada di
kota Kudus dan didirikan pada Tahun 2017 dibawah kepemimpinan pendiri
Jenang Mubarok generasi 3. Museum ini berisi tentang gambaran beserta
penjelasan mengenai cara pembuatan jenang pada zaman dahulu melalu ipatung.
Museum ini terbagimenjadi 2 lantai. Pada lantai pertama berisi produk-produk
khas kota Kudus yang dapat dijadikan sebagai oleh-oleh, pada lantai kedua berisi
mengenai sejarah jenang di kota Kudus, lalu ada berbagai koleksi Al – Qur’an
dengan bermacam-macam ukuran, kaligrafi karya seniman Kota Kudus, Omah
Kapal, dan maina ntradisional.
Museum ini berlokasi di Jalan Sunan Muria 33, Kota Kudus, Kudus. Latar
belakang dibangunnya museum ini adalah untuk memperkenalkan dan
melestarikan budaya yang ada di kota Kudus. Dengan adanya museum ini
memberikan dampak yang positif bagi berbagai pihak, seperti terciptanya
lapangan pekerjaan yang baru, dapat memberikan suatu ilmu yang bermanfaat
bagi kalangan pelajar, dan dapat membantu usaha UMKM yang ada di kota
Kudus.

B. Saran
Sebaga igenerasi muda, kita seharusnya membantu para UMKM yang ada
di kota Kudus dengan cara membeli dan mempromosikan produknya lewat sosial
media.
LAMPIRAN-LAMPIRAN

Naira dengan mas Adi selaku


informan kita saat akan
melakukan wawancara

Suasana pada lantai pertama

Anggota kelompok kami

Nisa yang sedang berpura-pura


membatik

Anda mungkin juga menyukai