Anda di halaman 1dari 5

MODUL AJAR SISTEM EKSKRESI MANUSIA

A. INFORMASI UMUM
1. Identitas Sekolah
Nama Penyusun : Tia Rahmadani.
Institusi : SMP N 6 SIAK HULU Kabupaten Kampar Riau
Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam
Topik/Bab : Topik B/ 2 : Struktur dan Fungsi Tubuh Makhluk Hidup
Materi Pokok : Sistem Ekskresi Manusia
Sub Materi : Mekanisme Sistem Ekskresi
Fase / Kelas : D / VIII (Delapan) Semester : I (Ganjil)
Tahun Pelajaran : 2023/2024 Alokasi Waktu : 2 x 35 Menit (2 JP)
Jumlah Peserta Didik : 30 Orang Pertemuan ke- : 3
2. Kompetensi Awal
a. Mengetahui Mekanisme System Ekskresi Pada Hati
b. Mengetahui Mekanisme System Ekskresi Pada Paru-Paru
3. Profil Pelajar Pancasila
a. Beriman
b. Bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa
c. Bergotong royong
d. Bernalar kritis
e. Kreatif
f. Mandiri
g. Berkebinekaan Global
4. Sarana Prasarana
a. Buku Panduan Ipa Kurikulum Merdeka
b. Buku Panduan Ipa Kurikulum 2013
c. Spidol
d. Papan tulis
e. Gambar Mekanisme ekskresi hati dan paru-paru
f. LKPD
g. Lembar wosksearch
h. Modul ajar
i. Laptop (video mekanisme system ekskresi)
5. Target Peserta didik : 30 0rang
6. Metode Pembelajaran: Ceramah, Game, dan Penugasan
7. Model Pembelajaran: Game based Learning (GBL)
B. KEGIATAN INTI
1. Tujuan Pembelajaran
a. Peserta Didik Mampu Menjelaskan Mekanisme System Ekskresi Pada Hati
b. Peserta Didik Mampu Menjelaskan Mekanisme System Ekskresi Pada Paru-Paru
a. Pemahaman Bermakna
b. Menjelaskan Mekanisme System Ekskresi Pada Hati
c. Menjelaskan Mekanisme System Ekskresi Pada Paru-Paru
2. Pertanyaan Pemantik
a. “Ada yang masih ingat tidak, apa organ terbesar didalam tubuh kita setelah organ kulit?”
b. “Bagaimana kerja organ hati dan paru-paru dalam mengeluarkan zat sisa metabolisme dari
dalam tubuh kita ?”
3. Kegiatan Pembelajaran
Pendahuluan (10 Menit)
 Orientasi
 Guru membuka pembelajaran dengan mengucapkan salam.
 Guru mengkondisikan kelas dan memberi instruksi agar siswa mengeluarkan buku panduan
dan alat tulis nya
 Guru mengajak siswa Berdo’a bersama menurut agama dan keyakinan masing masing yang
dipimpin oleh ketua kelas
 Guru mengecek absensi kehadiran siswa
 Apersepsi
 Guru mereview pembelajaran yang telah lalu
 Guru Mengajukan pertanyaan Pemantik :
o “Ada yang masih ingat tidak, organ terbesar didalam tubuh kita setelah organ
kulit?”
o “Bagaimana kerja organ hati dan paru-paru dalam mengeluarkan zat sisa
metabolisme dari dalam tubuh kita ?”
 Motivasi
 Memberikan gambaran tentang manfaat materi yang akan dipelajari.
 Menyampaikan tujuan pembelajaran
 Guru melakukan ice breaking
Kegiatan Inti (50 Menit)
 Guru menyampaikan materi pengantar
 Guru menampilkan Video mekanisme system ekskresi pada Hati dan Paru-paru
 Guru memberikan kesempatan kepada peserta didik untuk bertanya jika ada yang ingin
ditanyakan.
 Guru mengajak siswa untuk bermain game puzzle
 Guru menjelaskan aturan mainnya
 Guru menampilkan Wordsearch dengan beberapa kata kunci yang harus dicari oleh peserta
didik secara individu
 Guru membacakan clue, dan peserta didik yang terpilih berdasarkan hasil putaran spinner
dan harus mencari kata kunci dari clue yang disebutkan
 Jika salah, siswa diberi sanksi sesuai kesepakatan
 Jika menjawab benar, siswa diberi reward
 Guru membagikan LKPD, yang harus dijawab peserta didik dan dikumpulkan
Kegiatan Penutup (10 menit)
 Guru menyimpulkan hasil pembelajaran
 Guru mengajak siswa melakukan refleksi tentang apakah pembelajaran menyenangkan
atau tidak?
 Siswa mengungkapkan kesan pembelajarannya melalui kertas yang dibagikan guru
 Guru memberi tahu untuk pertemuan selanjutnya membahas tentang gangguan/penyakit
pada Sistem Eksresi pada Manusia
 Guru memberi salam penutup
4. Asesmen/ Penilaian
a. Teknik Penilaian: Tes Tertulis
b. Bentuk Instrument : LKPD “Teka-Teki Silang”
c. Contoh Instrument :
 Rubrik Penilaian Pengetahuan: Pengerjaan LKPD

No Soal
No Nama Siswa 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 Keterangan

10 10 10 10 10 10 10 10 10 10

 Rubrik Penilaian Sikap : Saat proses pembelajaran berlangsung

Nama SIKAP
Siswa
Disiplin Tanggung Jujur Kerja sama Peduli Santun
Jawab
sb b c k sb b c k sb b c k sb b c k sb b c K sb b c K

5. Pengayaan Dan Remedial


a. Pengayaan diberikan untuk penguatan pendalaman materi siswa yang nilai nya melebihi
batas tuntas mata pelajaran IPA
b. Remedial diberikan untuk perbaikan nilai siswa yang dibawah batas tuntas mata pelajaran
IPA

6. Refleksi Peserta Didik dan Guru


a. Refleksi Peserta didik :
 Apakah pelajaran hari ini menyenangkan?
 Apa kesulitan materi hari ini?
 Apa kesan dan pesan untuk Guru mata pelajaran?
b. Refleksi Guru:
 Bagaimana kesesuaian management waktu?
 Bagaimana penyampaian materi?
 Bagaimana management kelas?
 Apakah semua Konsep dimodul ajar terlaksana semuanya?
Mengetahui, Tanah Merah, 06 November 2023
Guru Pamong Mahasiswa Praktikan

Yetmi Julia, S.Si Tia Rahmadani

Anda mungkin juga menyukai