Anda di halaman 1dari 4

Survey Antrian dan Tundaan

Survey Antrian
• Simpang Bersinyal
1. Beri tanda pada kaki simpang yang di
survei setiap 5 meter, tanda ini
digunakan untuk mengukur panjang
antrian kendaraan.
2. Ukur panjang antrian kendaraan
pada detik-detik akhir waktu “merah”
pada kaki simpang tersebut.
3. Lakukan pengukuran selama 15
menit pada jam tersibuk.
5m
• Simpang Tak Bersinyal
1. Ukur panjang antrian setiap kali 5m
terjadi antrian kendaraan pada kaki
simpang yang disurvei.
5m
2. Lakukan pengukuran selama 15
menit pada jam tersibuk.
ANTRIAN PANJANG ANTRIAN
5m
KE- Pukul (M)

1 7.12 20 5m
2 7.30 10

3 7.35 15

4 7.37 11
Survei Tundaan
• Survei tundaan dilakukan di masing-masing kaki simpang (pendekat),
survei ini terdiri dari 2 orang surveyor.
• Surveyor 1 bertugas mencatat jumlah kendaraan yang berhenti dan jumlah
kendaraan yang tidak berhenti saat melewati simpang selama 5 menit.
(kendaraan tidak diklasifikasikan)
• Surveyor 2 bertugas mencatat jumlah kendaraan yang berhenti selama 5
menit per 15 detik pada tabel berikut.

Surveyor 1 Surveyor 2
Kendaraan Kendaraan Tdk Detik
Terhenti Terhenti 0-15 15-30 30-45 45-60 jum
Menit
....... ........
0-1 0 2 3 0 ...
1-2 3 5 0 2 ...
2-3 ... .. .... ... ...
3-4 ... ... ... .... ...
4-5 ... ... ... ... ...
jumlah X
Analisa tundaan
1. Jum Pertundaan = X x 15 detik (kend.detik)
2. Pertundaan rata-rata kend berhenti = Jum
pertundaan/kend terhenti (detik)
3. Persentase kend terhenti= (kend.
Terhenti/(kend tdk terhenti+kend. terhenti)) x
100% (%)
4. Rata-rata pertundaan semua knd = jum.
Prtundaan/kend tdk trhenti (detik/kend)

Anda mungkin juga menyukai