Anda di halaman 1dari 131

Dr. Nurlina, S.Si., M.

Pd

PEDOMAN
ASESMEN PRAKTIKUM
FISIKA DASAR I

LPP
UNISMUH MAKASSAR
2019
PEDOMAN ASESMEN PRAKTIKUM FISIKA DASAR I

Penulis :
NURLINA

ISBN: 978-602-8187-96-1

Editor :
Muh. Fakhruddin S

Penyunting :
Mutmainnah

Desain sampul dan tata letak


Berkah Utami

Penerbit :
LPP UNISMUH MAKASSAR
ANGGOTA IKAPI
No. 021/Anggota Luar Biasa/SSI/2019

Distributor :
CV. Cahaya Timur
Jl.Hertasning Barat I No. 20
Makassar 90222
Tlp.0411863197 Fax 0411863197 Hp.081355625779

Cetakan pertama, 2019


Hak cipta dilindungi undang-undang
Dilarang memperbanyak karya tulis ini dalam bentuk dan dengan cara
apapun tanpa ijin dari penerbit

perpustakaan Nasional:Katalog Dalam terbitan (KDT)

ii
KATA PENGANTAR

Buku ini disusun berdasarkan hasil penelitian dengan judul


Pengembangan Perangkat Asesmen Praktikum Fisika Berbasis
Karakter, dengan materi yang bersumber dari berbagai literatur.
Praktikum Fisika Dasar merupakan salah satu praktikum yang
terintegrasi dengan mata kuliah Fisika Dasar I melalui kegiatan yang
harus dilakukan oleh setiap mahasiswa program studi pendidikan
fisika di laboratorium. Pada buku ini, membahas tentang pedoman
asesemen yang berkaitan dengan praktikum Fisika Dasar I, yaitu: (1)
asesmen Gerak dan Gerak Lurus Beraturan; (2) asesmen Gaya Gesek
; (3) asesmen Gerak Harmonik Sederhana; (4) asesmen Pembiasan;
(5) asesmen Hukum Hooke; (6) asesmen massa jenis; (7) asesmen
Hukum Ohm; (8) asesmen Azas Balck.
Buku ini disusun dalam konsep yang masih sangat sederhana
dan tidak tertutup kemungkinan terdapat kekurangan. Sebagai
penyusun, kami mengharapkan kepada pembaca untuk memberi
masukan demi kesempurnaan buku ini.
Atas segala dukungan dan perhatian serta sumbangan
pemikiran yang diberikan, kami haturkan terima kasih, semoga
pahala yang berlimpah dikaruniakan dari Yang Maha Kuasa, Amin
Wassalam,

Makassar, 18 Maret 2019

Penyusun

iii
DAFTAR ISI

Kata Pengantar ............................................................................ iii


Daftar Isi ....................................................................................... iv
BAB I INSTRUMEN ASESMEN GERAK DAN GLB ..... 1
BAB II INSTRUMEN ASESMEN GAYA GESEK ............ 25
BAB III INSTRUMEN ASESMEN GHS ............................. 49
BAB IV INSTRUMEN ASESMEN PEMBIASAN............... 65
BAB V INSTRUMEN ASESMEN HUKUM HOOKE........ 75
BAB VI INSTRUMEN ASESMEN MASSA JENIS ............ 87
BAB VII INSTRUMEN ASESMEN HUKUM HOOKE........ 99
BAB VIII INSTRUMEN ASESMEN AZAS BLACK ............. 109
DAFTAR PUSTAKA .................................................................. 123

iv
BAB I
INSTRUMEN ASESMEN
TOPIK GERAK DAN GLB

Petunjuk :
a. Soal dan jawaban responsi dikirim lewat E-mail praktikan
(online)
b. Waktu yang digunakan untuk respon 24 jam
c. Jika jawaban tidak terkirim dalam waktu 24 jam maka
responsi dianggap gugur
d. Berilah skor pada kolom yang disediakan untuk masing-
masing praktikan sesuai dengan kriteria jawaban yang
dikemukakan

1. Indikator : Mahasiswa dapat menuliskan pengertian gerak.


Butir soal: Tuliskan pengertian gerak?
Jawaban Skor
Gerak adalah perubahan kedudukan suatu benda
terhadap titik awalnya hingga ke titik yang lainnya
secara terus menerus.
Rubrik
 Menuliskan pengertian gerak dengan benar dan 3
lengkap. Gerak adalah perubahan kedudukan
suatu benda terhadap titik awalnya hingga ke
titik yang lainnya secara terus menerus.
 Menuliskan pengertian gerak adalah perubahan 2
kedudukan suatu benda terhadap titik awalnya,
akan tetapi tidak menuliskan hingga ke titik
yang lainnya secara terus menerus.

1
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK GERAK DAN GLB

 Menuliskan pengertian gerak tetapi jawaban 1


salah 0
 Tidak menjawab
2. Indikator : Mahasiswa dapat menuliskan pengertian gerak lurus
beraturan (GLB).
Butir soal: Tuliskan pengertian gerak lurus beraturan (GLB)?

Jawaban Skor
Gerak lurus beraturan (GLB) adalah gerak suatu
benda pada lintasan yang lurus dengan kecepatan
tetap.
Rubrik
 Menuliskan pengertian gerak lurus beraturan 3
(GLB) dengan benar dan lengkap. Gerak lurus
beraturan (GLB) adalah gerak suatu benda pada
lintasan yang lurus dengan kecepatan tetap.
 Menuliskan pengertian gerak lurus beraruran 2
(GLB) adalah gerak suatu benda pada lintasan
yang lurus, akan tetapi tidak menuliskan dengan
kecepatan tetap. 1
 Menuliskan pengertian gerak lurus beraturan
(GLB) tetapi jawaban salah. 0
 Tidak menjawab

3. Indikator : Mahasiswa dapat merumuskan masalah pada


percobaan gerak.
Butir soal: Tuliskan rumusan masalah pada percobaan gerak!

Jawaban Skor

Bagaimana hubungan antara jarak dan waktu?

2
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK GERAK DAN GLB

Rubrik
 Menuliskan rumusan masalah pada percobaan 3
gerak dengan benar dan lengkap. Bagaimana
hubungan antara jarak dan waktu?
 Menuliskan rumusan masalah pada percobaan 2
gerak yaitu bagaimana hubungan antara jarak,
tetapi tidak menuliskan dan waktu.
 Menuliskan rumusan masalah pada percobaan 1
gerak tetapi jawaban salah.
 Tidak menjawab. 0

4. Indikator : Mahasiswa dapat merumuskan masalah pada


percobaan gerak lurus beraturan (GLB).
Butir soal: Tuliskan 1 (satu) rumusan masalah pada percobaan
gerak lurus beraturan (GLB).
Jawaban Skor
Bagaimana pengaruh waktu tempuh terhadap benda
yang bergerak lurus beraturan?

Rubrik

 Menuliskan rumusan masalah pada percobaan 3


gerak lurus beraturan (GLB) yaitu bagaimana
pengaruh waktu tempuh terhadap benda yang
bergerak lurus? 2
 Menuliskan rumusan masalah pada percobaan
gerak lurus beraturan (GLB) yaitu bagaimana
pengaruh waktu tempuh terhadap benda, akan
tetapi tidak menuliskan yang bergerak lurus. 1
 Menuliskan rumusan masalah pada percobaan
gerak lurus beraturan tetapi jawaban salah. 0
 Tidak menjawab.

3
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK GERAK DAN GLB

5. Indikator: Mahasiswa dapat menuliskanrumusan hipotesis


percobaan gerak.
Butir soal: Bagaimana rumusan hipotesis pada percobaan gerak?
Jawaban Skor
Semakin besar jarak suatu benda, maka semakin
besar pula waktu yang dibutuhkan untuk menempuh
lintasannya.

Rubrik
 Menjelaskan hipotesis percobaan gerak dengan 3
benar dan lengkap. Semakin besar jarak suatu
benda, maka semakin besar pula waktu yang
dibutuhkan untuk menempuh lintasannya.
 Menjelaskan hipotesis percobaan gerak dengan 2
benar yaitu semakin besar jarak suatu benda,
maka semakin besar pula waktu yang
dibutuhkan, akan tetapi tidak menjelaskan untuk
menempuh lintasannya. 1
 Menjelaskan hipotesis percobaan gerak tetapi
jawaban salah. 0
 Tidak menjawab.

6. Indikator: Mahasiswa dapat menuliskanrumusan hipotesis


percobaan gerak lurus beraturan (GLB).
Butir soal: Bagaimana rumusan hipotesis pada percobaan gerak
lurus beraturan (GLB)?
Jawaban Skor

Semakin jauh jarak yang ditempuh suatu benda


maka semakin lama waktu yang diperlukan.

4
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK GERAK DAN GLB

Rubrik
 Menjelaskan hipotesis percobaan gerak lurus 3
beraturan (GLB) dengan benar dan lengkap.
Semakin jauh jarak yang ditempuh suatu benda
maka semakin lama waktu yang diperlukan.
 Menjelaskan hipotesis percobaan gerak lurus 2
beraturan (GLB) dengan benar yaitu Semakin
jauh jarak yang ditempuh suatu benda maka
semakin lama, akan tetapi tidak
menjelaskanwaktu yang diperlukan. 1
 Menjelaskan hipotesis percobaan gerak lurus
beraturan (GLB) tetapi jawaban salah. 0
 Tidak menjawab.

7. Indikator: Mahasiswa dapat menuliskan alat dan bahanpada


percobaan gerak.
Butir Soal: Tuliskan minimal 3 (tiga) alat dan bahan yang
diperlukan pada percobaan gerak!
Jawaban Skor

1. Mistar (1 m) 1 buah
2. Stopwatch 1 buah
3. Penanda Posisi (kertas) 3 buah

Rubrik
 Menuliskan 3 alat dan bahan beserta 5
keterangannya dengan benar.
1. Mistar ( 1 m ) 1 buah
2. Stopwatch 1 buah
3. Penanda Posisi (kertas) 3 buah
 Menuliskan 3 alat dan bahan tanpa 4

5
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK GERAK DAN GLB

keterangannya.
1. Mistar ( 1 m )
2. Stopwatch
3. Penanda Posisi (kertas) 3
 Menuliskan 2 alat dan bahan beserta
keterangannya dengan benar.
1. Mistar ( 1 m ) 1 buah
2. Stopwatch 1 buah 2
 Menuliskan 1 alat dan bahan beserta
keterangannya dengan benar.
1. Mistar ( 1 m ) 1 buah 1
 Menuliskan alat dan bahan tetapi jawaban 0
salah.
 Tidak menjawab.

8. Indikator: Mahasiswa dapat menuliskan alat dan bahan pada


percobaan gerak lurus beraturan (GLB).
Butir Soal: Tuliskan minimal 3 (tiga) alat dan bahan yang
diperlukan pada percobaan gerak lurus beraturan
(GLB)!

Jawaban Skor
1. Stopwatch 1 buah
2. Pipa Gelas 1 buah
3. Balok Bertingkat 1 buah
Rubrik
 Menuliskan 3 alat dan bahan beserta 5
keterangannya dengan benar.
1. Stopwatch 1 buah
2. Pipa Gelas 1 buah
3. Balok Bertingkat 1 buah
 Menuliskan 3 alat dan bahan tanpa 4

6
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK GERAK DAN GLB

keterangannya.
1. Stopwatch
2. Pipa Gelas
3. Balok Bertingkat 3
 Menuliskan 2 alat dan bahan beserta
keterangannya dengan benar.
1. Stopwatch 1 buah
2. Pipa Gelas 1 buah 2
 Menuliskan 1 alat dan bahan beserta
keterangannya dengan benar.
1. Stopwatch 1 buah 1
 Menuliskan alat dan bahan tetapi jawaban 0
salah.
 Tidak menjawab.
9. Indikator: Mahasiswa dapat menjelaskan prosedur kerja
percobaan gerak
Butir Soal: Jelaskan prosedur kerja pada percobaan gerak.
Jawaban Skor
1. Mengukur panjang lintasan (di luar ruangan). Membuat
garis lurus pada lintasan yang telah diukur (10 m).
2. Meminta salah seorang teman berjalan dari tepi lintasan
(A) ke tengah lintasan (B). Kemudian terus ketepi yang
lain (C) dan kembali ke tengan lintasan (B), seperti pada
gambar di bawah ini:
A 5m B 5m C

3. Mencatat waktu yang dibutuhkan teman untuk berjalan


dari A ke B, B ke C, dan C ke B.
4. Mengulangi kegiatan 2 dan 3 dengan meminta teman
yang lain sebanyak 2 orang.

7
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK GERAK DAN GLB

Rubrik
 Menuliskan 4 prosedur kerja dengan benar dan 5
sistematis.
1. Mengukur panjang lintasan (di luar ruangan).
Membuat garis lurus pada lintasan yang telah diukur
(10 m).
2. Meminta salah seorang teman berjalan dari tepi
lintasan (A) ke tengah lintasan (B). Kemudian terus
ketepi yang lain (C) dan kembali ke tengan lintasan
(B), seperti pada gambar di bawah ini:
A 5m B 5m C

3. Mencatat waktu yang dibutuhkan teman untuk


berjalan dari A ke B, B ke C, dan C ke B.
4. Mengulangi kegiatan 2 dan 3 dengan meminta teman
yang lain sebanyak 2 orang.
 Menuliskan 3 prosedur kerja dengan benar dan 4
sistematis.
1. Mengukur panjang lintasan (di luar ruangan).
Membuat garis lurus pada lintasan yang telah diukur
(10 m).
2. Meminta salah seorang teman berjalan dari tepi
lintasan (A) ke tengah lintasan (B). Kemudian terus
ketepi yang lain (C) dan kembali ke tengan lintasan
(B), seperti pada gambar di bawah ini:
A 5m B 5m C

3. Mencatat waktu yang dibutuhkan teman untuk


berjalan dari A ke B, B ke C, dan C ke B.
 Menuliskan 2 prosedur kerja dengan benar dan
sistematis. 3
1. Mengukur panjang lintasan (di luar ruangan).

8
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK GERAK DAN GLB

Membuat garis lurus pada lintasan yang telah diukur


(10 m).
2. Meminta salah seorang teman berjalan dari tepi
lintasan (A) ke tengah lintasan (B). Kemudian terus
ketepi yang lain (C) dan kembali ke tengan lintasan
(B), seperti pada gambar di bawah ini:
A 5m B 5m C

 Menuliskan 1 prosedur kerja dengan benar dan


sistematis. 2
1. Mengukur panjang lintasan (di luar ruangan).
Membuat garis lurus pada lintasan yang telah diukur
 Menuliskan prosedur kerja tetapi jawaban salah.
 Tidak menjawab 1
0

10. Indikator: Mahasiswa dapat menjelaskan prosedur kerja


percobaan gerak lurus beraturan (GLB).
Butir Soal: Jelaskan prosedur kerja pada percobaan gerak lurus
beraturan (GLB)!
Jawaban Skor
1. Memiringkan pipa gelas yang berisi air
sedemikian rupa sehingga gelembung udara
yang bergerak mudah diamati (diukur).
Mengusahakan agar kemiringan pipa selalu
tetap selama percobaan.
2. Mencatat waktu yang digunakan.
3. Mengulangi langkah (2) dengan jarak
gelombang menempuh 5 cm.
Rubrik
 Menuliskan 3 prosedur kerja dengan benar 4
dan sistematis.

9
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK GERAK DAN GLB

1. Memiringkan pipa gelas yang berisi air


sedemikian rupa sehingga gelembung
udara yang bergerak mudah diamati
(diukur). Mengusahakan agar kemiringan
pipa selalu tetap selama percobaan.
2. Mencatat waktu yang digunakan.
3. Mengulangi langkah (2) dengan jarak
gelombang menempuh 5 cm. 3
 Menuliskan 2 prosedur kerja dengan benar
dan sistematis.
1. Memiringkan pipa gelas yang berisi air
sedemikian rupa sehingga gelembung
udara yang bergerak mudah diamati
(diukur). Mengusahakan agar
kemiringan pipa selalu tetap selama 2
percobaan.
2. Mencatat waktu yang digunakan.
 Menuliskan 1 prosedur kerja dengan benar
dan sistematis.
1. Memiringkan pipa gelas yang berisi air
sedemikian rupa sehingga gelembung 1
udara yang bergerak mudah diamati 0
(diukur). Mengusahakan agar
kemiringan pipa selalu tetap selama
percobaan.
 Menuliskan prosedur kerja tetapi jawaban
salah.
 Tidak menjawab

10
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK GERAK DAN GLB

11. Indikator: Mahasiswa dapat mengidentifikasi variabel-variabel


pada percobaan gerak.
Butir soal: Tuliskan3 (tiga) jenis variabel pada percobaan gerak!
Jawaban Skor
Variabel Manipulasi : (s)
Variabel Respon : Waktu Tempuh (t)
Variabel Kontrol : Kecepatan (v)

Rubrik
 Menuliskan ketiga variabel dengan benar yaitu 4
Variabel Manipulasi : Jarak tempuh (s)
Variabel Respon : Waktu Tempuh (t)
Variabel Kontrol : Kecepatan (v)
 Menuliskan dua dari tiga variabel dengan benar 3
yaitu
Variabel Manipulasi : Jarak tempuh (s)
Variabel Respon : Waktu Tempuh (t) 2
 Menuliskan satu dari tiga variabel dengan benar
yaitu 1
Variabel Manipulasi : Jarak tempuh (s) 0
 Menuliskan variabel tetapi jawaban salah
 Tidak menjawab

12. Indikator: Mahasiswa dapat mengidentifikasi variabel-variabel


pada percobaan gerak lurus beraturan (GLB).
Butir soal: Tuliskan 3 (tiga)jenis variabel pada percobaan gerak
lurus beraturan (GLB) !
Jawaban Skor
Variabel Manipulasi: Jarak (x)
Variabel Respon: Waktu (t)
Variabel Kontrol : Kelajuan (v)

11
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK GERAK DAN GLB

Rubrik
 Menuliskan ketiga variabel dengan benar yaitu 4
Variabel Manipulasi: Jarak (x)
Variabel Respon: Waktu (t)
Variabel Kontrol : Kelajuan (v)
 Menuliskan dua dari tiga variabel dengan benar 3
yaitu
Variabel Manipulasi: Jarak (x)
Variabel Respon: Waktu (t) 2
 Menuliskan satu dari tiga variabel dengan benar
yaitu 1
Variabel Manipulasi: Jarak (x)
 Menuliskan ketiga variabel tetapi tidak benar
yaitu
Variabel Manipulasi: Waktu (t) 2
Variabel Respon: Kelajuan (v)
Variabel Kontrol : Jarak (x)
 Menuliskan dua dari tiga variabel tetapi tidak 1
benar yaitu 0
Variabel Manipulasi: Waktu (t)
Variabel Respon: Kelajuan (v)
 Menuliskan variabel tetapi jawaban salah
 Tidak menjawab

12
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK GERAK DAN GLB

13. Indikator: Mahasiswa dapat menjelaskan defenisi operasional


kecepatan, kelajuan, waktu, jarak, perpindahan,
serta posisi pada percobaan gerak dan gerak lurus
beraturan (GLB).
Butir soal: Tuliskan defenisi operasional dari variabel
kecepatan, kelajuan, waktu, jarak, perpindahan, serta
posisi pada percobaan gerak dan gerak lurus
beraturan (GLB)!
Jawaban Skor
1. Kecepatan adalah besarnya perpindahan yang
dilakukan oleh praktikan untuk menempuh
lintasan A-B, B-C, dan C-B dalam tiap satuan
waktu yang dinyatakan dalam satuan ms-1 dan
diukur dengan menggunakan alat meteran.
2. Kelajuan adalah besarnya jarak yang
dilakukan oleh praktikan untuk menempuh
lintasan A-B, B-C, dan C-B dalam tiap satuan
waktu yang dinyatakan dalam satuan ms-1dan
diukur dengan menggunakan alat meteran.
3. Waktu adalah lama yang dibutuhkan oleh
praktikan untuk menempuh lintasan A-B
sejauh 5 m, B-C sejauh 5 m, dan C-B sejauh 5
m yang diukur dengan menggunakan
stopwatch dalam satuan sekon (s).
4. Jarak adalah panjangnya seluruh lintasan atau
keseluruah lintasan yang dilalui oleh
praktikan mulai dari titik A hingga ke titik B
yang akhir yaitu 15m yang diukur dengan
menggunakan mistar logam dalam satuan
meter (m).
5. Perpindahan adalah perubahan kedudukan
praktikan dari titik awal(A) hingga ke titik
akhir(B) yang totalnya 5 m dan diukur dengan

13
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK GERAK DAN GLB

menggunakan stopwatch dalam satuan meter


(m).
6. Posisi adalah kedudukan praktikan dari titik
awal(A) hingga ke titik akhir(B) yang totalnya
5 m dan diukur dengan menggunakan meteran
dalam satuan meter (m).

Rubrik
 Menuliskan 6 definisi operasional dengan 7
benar
1. Kecepatan adalah besarnya perpindahan
yang dilakukan oleh praktikan untuk
menempuh lintasan A-B, B-C, dan C-B
dalam tiap satuan waktu yang dinyatakan
dalam satuan ms-1.
2. Kelajuan adalah besarnya jarak yang
dilakukan oleh praktikan untuk menempuh
lintasan A-B, B-C, dan C-B dalam tiap
satuan waktu yang dinyatakan dalam
satuan ms-1.
3. Waktu adalah lama yang dibutuhkan oleh
praktikan untuk menempuh lintasan A-B
sejauh 5 m, B-C sejauh 5 m, dan C-B
sejauh 5 m yang diukur dengan
menggunakan stopwatch dalam satuan
sekon (s).
4. Jarak adalah panjangnya seluruh lintasan
atau keseluruah lintasan yang dilalui oleh
praktikan mulai dari titik A hingga ke titik
B yang akhir yaitu 15m yang diukur
dengan menggunakan mistar logam dalam
satuan meter (m).
5. Perpindahan adalah perubahan kedudukan

14
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK GERAK DAN GLB

praktikan dari titik awal(A) hingga ke titik


akhir(B) yang totalnya 5 m dan diukur 6
dengan menggunakan stopwatch dalam
satuan meter (m).
6. Posisi adalah kedudukan praktikan dari
titik awal(A) hingga ke titik akhir(B) yang
totalnya 5 m dan diukur dengan
menggunakan meteran dalam satuan meter
(m).
 Menuliskan 5 definisi operasional dengan
benar
1. Kecepatan adalah besarnya perpindahan
yang dilakukan oleh praktikan untuk
menempuh lintasan A-B, B-C, dan C-B
dalam tiap satuan waktu yang dinyatakan
dalam satuan ms-1.
2. Kelajuan adalah besarnya jarak yang
dilakukan oleh praktikan untuk menempuh
lintasan A-B, B-C, dan C-B dalam tiap
satuan waktu yang dinyatakan dalam
satuan ms-1.
3. Waktu adalah lama yang dibutuhkan oleh
praktikan untuk menempuh lintasan A-B
sejauh 5 m, B-C sejauh 5 m, dan C-B
sejauh 5 m yang diukur dengan 5
menggunakan stopwatch dalam satuan
sekon (s).
4. Jarak adalah panjangnya seluruh lintasan
atau keseluruah lintasan yang dilalui oleh
praktikan mulai dari titik A hingga ke titik
B yang akhir yaitu 15m yang diukur
dengan menggunakan mistar logam dalam
satuan meter (m).

15
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK GERAK DAN GLB

5. Perpindahan adalah perubahan kedudukan


praktikan dari titik awal(A) hingga ke titik
akhir(B) yang totalnya 5 m dan diukur
dengan menggunakan stopwatch dalam
satuan meter (m).
 Menuliskan 4 definisi operasional dengan
benar
1. Kecepatan adalah besarnya perpindahan
yang dilakukan oleh praktikan untuk
menempuh lintasan A-B, B-C, dan C-B
dalam tiap satuan waktu yang dinyatakan 4
dalam satuan ms-1.
2. Kelajuan adalah besarnya jarak yang
dilakukan oleh praktikan untuk menempuh
lintasan A-B, B-C, dan C-B dalam tiap
satuan waktu yang dinyatakan dalam
satuan ms-1.
3. Waktu adalah lama yang dibutuhkan oleh
praktikan untuk menempuh lintasan A-B
sejauh 5 m, B-C sejauh 5 m, dan C-B
sejauh 5 m yang diukur dengan
menggunakan stopwatch dalam satuan
sekon (s).
4. Jarak adalah panjangnya seluruh lintasan 3
atau keseluruah lintasan yang dilalui oleh
praktikan mulai dari titik A hingga ke titik
B yang akhir yaitu 15m yang diukur
dengan menggunakan mistar logam dalam
satuan meter (m).
 Menuliskan 3 definisi operasional dengan
benar
1. Kecepatan adalah besarnya perpindahan
yang dilakukan oleh praktikan untuk 2

16
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK GERAK DAN GLB

menempuh lintasan A-B, B-C, dan C-B


dalam tiap satuan waktu yang dinyatakan
dalam satuan ms-1.
2. Kelajuan adalah besarnya jarak yang
dilakukan oleh praktikan untuk menempuh
lintasan A-B, B-C, dan C-B dalam tiap 1
satuan waktu yang dinyatakan dalam 0
satuan ms-1.
3. Waktu adalah lama yang dibutuhkan oleh
praktikan untuk menempuh lintasan A-B
sejauh 5 m, B-C sejauh 5 m, dan C-B
sejauh 5 m yang diukur dengan
menggunakan stopwatch dalam satuan
sekon (s).
 Menuliskan 2 definisi operasional dengan
benar
1. Kecepatan adalah besarnya perpindahan
yang dilakukan oleh praktikan untuk
menempuh lintasan A-B, B-C, dan C-B
dalam tiap satuan waktu yang dinyatakan
dalam satuan ms-1.
2. Kelajuan adalah besarnya jarak yang
dilakukan oleh praktikan untuk menempuh
lintasan A-B, B-C, dan C-B dalam tiap
satuan waktu yang dinyatakan dalam
satuan ms-1.
 Menuliskan 1 definisi operasional dengan
benar
1. Kecepatan adalah besarnya perpindahan
yang dilakukan oleh praktikan untuk
menempuh lintasan A-B, B-C, dan C-B
dalam tiap satuan waktu yang dinyatakan
dalam satuan ms-1.

17
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK GERAK DAN GLB

 Menuliskan definisi operasional tetapi


jawaban salah
 Tidak menjawab
14. Indikator: Mahasiswa dapat menuliskan NST stopwatch,
Mistar, dan Pipa Gelembung
Butir soal: TuliskanNST dari stopwatch, mistar dan pipa
gelembung?
Jawaban Skor
2
NST Stopwatch =  0,1 s
20
5
NST Mistar =  0,2 cm = 0,002 m
10
1
NST Pipa Gelembung =  0,1 cm = 0,001 cm
10
Rubrik
 Menuliskan ketiga NST alat dengan benar 4
2
NST Stopwatch =  0,1 s
20
5
NST Mistar =  0,2 cm = 0,002 m
10
1
NST Pipa Gelembung =  0,1 cm = 0,001 cm 3
10
 Menuliskan dua dari tiga NST alat dengan benar
2
NST Stopwatch =  0,1 s
20
5
NST Mistar =  0,2 cm = 0,002 m
10
 Menuliskan satu dari tiga NST alat dengan benar 2

18
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK GERAK DAN GLB

2
NST Stopwatch =  0,1 s
20
 Menuliskan NST alat tetapi jawaban salah 1
 Tidak menjawab 0

15. Indikator: Mahasiswa dapat menuliskan variabel yang


dianalisispada percobaan gerak.
Butir soal: Tuliskan variabel-variabel yang dianalisis pada
percobaan gerak?
Jawaban Skor
 x
v =
t

v = kecepatan
x = jarak
t = waktu
Rubrik
 Menuliskan variabel yang dianalisis dengan 3
benar beserta keterangannya
 x
v =
t

v = kecepatan
x = jarak
t = waktu
2
 Menuliskan variabel yang dianalisis dengan
benar tanpa keterangannya
 x
v =
t 1
 Menuliskan variabel yang dianalisis tetapi 0
jawaban salah
 Tidak menjawab

19
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK GERAK DAN GLB

16. Indikator: Mahasiswa dapat menuliskan variabel yang


dianalisispada percobaan gerak lurus beraturan
(GLB).
Butir soal: Tuliskan variabel-variabel yang dianalisis pada
percobaan gerak lurus beraturan (GLB)?
Jawaban Skor
s
v=
t
v = kelajuan
s = jarak tempuh
t = waktu tempuh
Rubrik Skor
 Menuliskan variabel yang dianalisis dengan 3
benar beserta keterangannya
s
v=
t
v = kelajuan
s = jarak tempuh
t = waktu tempuh
 Menuliskan variabel yang dianalisis dengan 2
benar tanpa keterangannya
s
v=
t
1
 Menuliskan variabel yang dianalisis tetapi 0
jawaban salah
 Tidak menjawab

20
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK GERAK DAN GLB

17. Indikator: Mahasiswa dapat menjabarkan rambat ralat


persamaan kecepatan.
Butir soal: Jabarkanlah rambat ralat persamaan berikut:
x
v
t

Jawaban Skor
x
v
t
v  xt 1
v v
v  x  t
x t
xt 1 xt 1
v  x  t
x t
v  t 1 x  xt  2

x xt
v   2
x t
t
x xt 2
v t t
 
v x x
t t
x t
v   v
x t
Rubrik
 Menuliskan rambat ralat dengan benar 9
x
v
t

21
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK GERAK DAN GLB

v  xt 1
v v
v  x  t
x t
xt 1 xt 1
v  x  t
x t
v  t 1 x  xt  2

x xt
v   2
x t
t
x xt 2
v t t
 
v x x
t t
x t 8
v   v
x t
 Menuliskan 7 langkah rambat ralat secara
sistematis
x
v
t
v  xt 1
v v
v  x  t
x t
xt 1 xt 1
v  x  t
x t
v  t 1 x  xt  2
7
x xt
v   2
x t
t

22
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK GERAK DAN GLB

x xt 2
v t t
 
v x x
t t
 Menuliskan 6 langkah rambat ralat secara
sistematis
x
v
t
v  xt 1 6
v v
v  x  t
x t
xt 1 xt 1
v  x  t
x t
v  t 1 x  xt  2

x xt
v   2 5
x t
t
 Menuliskan 5 langkah rambat ralat secara
sistematis
x
v
t
v  xt 1
v v 4
v  x  t
x t
xt 1 xt 1
v  x  t
x t
v  t 1 x  xt  2
3

23
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK GERAK DAN GLB

 Menuliskan 4 langkah rambat ralat secara


sistematis
x
v 2
t
v  xt 1
1
v v
v  x  t 0
x t
xt 1 xt 1
v  x  t
x t

 Menuliskan 3 langkah rambat ralat secara


sistematis
x
v
t
v  xt 1
v v
v  x  t
x t

 Menuliskan 2 langkah rambat ralat secara


sistematis
x
v
t
v  xt 1
 Menuliskan 1 langkah rambat ralat secara
x
sistemat v 
t
 Menuliskan rambat ralat tetapi jawaban salah
 Tidak menjawab

24
BAB II
INSTRUMEN ASESMEN
TOPIK GAYA GESEK

Petunjuk :
a. Soal dan jawaban responsi dikirim lewat E-mail
praktikan (online)
b. Waktu yang digunakan untuk respon adalah 24 jam
c. Jika jawaban tidak terkirim dalam waktu 24 jammaka
responsi dianggap gugur
d. Berilah skor pada kolom yang disediakan untuk masing-
masing praktikan sesuai dengan kriteria jawaban yang
dikemukakan

1. Indikator: Mahasiswa dapat menuliskan pengertian gaya gesek


serta syarat terjadinya gaya gesek.
Butir soal: Tuliskan pengertian gaya gesek dan syarat terjadinya
gaya gesek!
Jawaban Skor
Gaya gesek adalah gaya yang timbul karena adanya
dua permukaan benda yang saling bersentuhan
karena dipengaruhi oleh gaya.
Syarat terjadinya gaya gesek adalah benda harus
bersentuhan dengan benda lain dan sebuah gaya luar
harus dikerjakan pada benda tersebut yang tujuannya
untuk menggerakannya.

Rubrik
 Menuliskan pengertian gaya gesek dan dan 3
syarat terjadinya gaya gesek dengan benar.

25
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK GAYA GESEK

Gaya gesek adalah gaya yang timbul karena


adanya dua permukaan benda yang saling
bersentuhan karena dipengaruhi oleh gaya.
Syarat terjadinya gaya gesek adalah benda
harus bersentuhan dengan benda lain dan
sebuah gaya luar harus dikerjakan pada
benda tersebut yang tujuannya untuk 2
menggerakannya.
 Menuliskan pengertian gaya gesek dengan
benar tetapi tidak menuliskan syarat
terjadinya gaya gesek. Atau menuliskan 1
syarat terjadinya gaya gesek tetapi tidak
menuliskan pengertian gaya gesek. 0
 Menuliskan pengertian gaya gesek dan syarat
terjadinya, tetapi jawaban salah.
 Tidak menjawab.

2. Indikator: Mahasiswa dapat menuliskan rumusan masalah


percobaan gaya gesek.
Butir soal: Tuliskan rumusan masalah dari kegiatan yang akan
dipraktekan!
Jawaban Skor
Bagaimana pengaruh gaya tarik, gaya normal, dan
jenis permukaan terhadap gaya gesek statis dan
kinetis pada permukaan datar?
Rubrik
 Menuliskan rumusan masalah dengan benar yaitu 3
bagaimana pengaruh gaya tarik, gaya normal, dan
jenis permukaan terhadap gaya gesek statis dan
kinetis pada permukaan datar?
 Menuliskan rumusan masalah yaitu bagaimana 2

26
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK GAYA GESEK

pengaruh gaya tarik, gaya normal, dan jenis


permukaan terhadap gaya gesek statis, tetapi
tidak menuliskan terhadap gaya gesek kinetis
pada permukaan datar?”. 1
 Menuliskan rumusan masalah tetapi jawaban 0
salah.
 Tidak menjawab.

3. Indikator: Mahasiswa dapat mengidentifikasi variabel-variabel


pada percobaan gaya gesek.
Butir soal: Identifikasilah variabel yang terdapat pada
percobaan gaya gesek?
Jawaban Skor
Kegiatan l
Variabel manipulasi: (gaya tarik)
Variabel respon: (keadaan balok)
Variabel kontrol: (gaya normal dan jenis permukaan)
Kegiatan 2
Variabel manipulasi: (gaya normal)
Variabel respon: (gaya gesek)
Variabel kontrol: (jenis permukaan balok)
Kegiatan 3
Variabel manipulasi: (jenis permukaan balok)
Variabel respon: (gaya gesek)
Variabel kontrol: (gaya normal)
Rubrik
 Menuliskan 9 variabel pada percobaan gaya 10
gesek dengan benar.
Kegiatan l
Variabel manipulasi: (gaya tarik)
Variabel respon: (keadaan balok)
Variabel kontrol: (gaya normal dan jenis

27
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK GAYA GESEK

permukaan)
Kegiatan 2
Variabel manipulasi: (gaya normal)
Variabel respon: (gaya gesek)
Variabel kontrol: (jenis permukaan balok)
Kegiatan 3
Variabel manipulasi: (jenis permukaan balok)
Variabel respon: (gaya gesek)
Variabel kontrol: (gaya normal) 9
 Menuliskan 8 variabel pada percobaan gaya
gesek dengan benar.
Kegiatan l
Variabel manipulasi: (gaya tarik)
Variabel respon: (keadaan balok)
Variabel kontrol: (gaya normal dan jenis
permukaan)
Kegiatan 2
Variabel manipulasi: (gaya normal)
Variabel respon: (gaya gesek)
Variabel kontrol: (jenis permukaan balok)
Kegiatan 3
Variabel manipulasi: (jenis permukaan balok) 8
Variabel respon: (gaya gesek)
 Menuliskan 7 variabel pada percobaan gaya
gesek dengan benar.
Kegiatan l
Variabel manipulasi: (gaya tarik)
Variabel respon: (keadaan balok)
Variabel kontrol: (gaya normal dan jenis
permukaan)
Kegiatan 2
Variabel manipulasi: (gaya normal)

28
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK GAYA GESEK

Variabel respon: (gaya gesek)


Variabel kontrol: (jenis permukaan balok) 7
Kegiatan 3
Variabel manipulasi: (jenis permukaan balok)
 Menuliskan 6 variabel pada percobaan gaya
gesek dengan benar.
Kegiatan l
Variabel manipulasi: (gaya tarik)
Variabel respon: (keadaan balok)
Variabel kontrol: (gaya normal dan jenis
permukaan)
Kegiatan 2 6
Variabel manipulasi: (gaya normal)
Variabel respon: (gaya gesek)
Variabel kontrol: (jenis permukaan balok)
 Menuliskan 5 variabel pada ketiga kegiatan
dengan benar.
Kegiatan l
Variabel manipulasi: (gaya tarik)
Variabel respon: (keadaan balok)
Variabel kontrol: (gaya normal dan jenis 5
permukaan)
Kegiatan 2
Variabel manipulasi: (gaya normal)
Variabel respon: (gaya gesek)
 Menuliskan 4 variabel pada ketiga kegiatan
dengan benar.
Kegiatan l
Variabel manipulasi: (gaya tarik) 4
Variabel respon: (keadaan balok)
Variabel kontrol: (gaya normal dan jenis
permukaan)

29
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK GAYA GESEK

Kegiatan 2
Variabel manipulasi: (gaya normal)
 Menuliskan 3 variabel pada ketiga kegiatan 3
dengan benar.
Kegiatan l
Variabel manipulasi: (gaya tarik)
Variabel respon: (keadaan balok)
Variabel kontrol: (gaya normal dan jenis 2
permukaan)
 Menuliskan 2 variabel pada ketiga kegiatan
dengan benar.
Kegiatan l 1
Variabel manipulasi: (gaya tarik)
Variabel respon: (keadaan balok) 0
 Menuliskan 1 variabel pada ketiga kegiatan
dengan benar.
Kegiatan l
Variabel manipulasi: (gaya tarik)
 Menuliskan variabel pada percobaan gaya gesek
tetapi jawaban salah
 Tidak menjawab

4. Indikator: Mahasiswa dapat menjelaskan perbedaan gaya gesek


statis dan gaya gesek kinetis.
Butir Soal: Jelaskan perbedaan antara gaya gesekan statis dan
gaya gesekan kinetis.
Jawaban Skor
Pada gaya gesekan statis terjadi gaya gesekan antara
dua permukaan yang saling diam satu terhadap yang
lain sedangkan gaya gesek kinetis terjadi gaya gesek
yang bekerja antara dua permukaan yang saling

30
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK GAYA GESEK

bergerak relatif.

Rubrik
 Menjelaskan perbedaan antara gaya gesekan 3
statis dengan gaya gesekan kinetis yaitu pada
gaya gesekan statis terjadi gaya gesekan antara
dua permukaan yang saling diam satu terhadap
yang lain sedangkan gaya gesek kinetis terjadi
gaya gesek yang bekerja antara dua permukaan
yang saling bergerak relatif.
 Menjelaskan tentang gaya gesekan statis yaitu 2
pada gaya gesekan statis terjadi gaya gesekan
antara dua permukaan yang saling diam satu
terhadap yang lain, tetapi tidak menjelaskan
tentang gaya gesekan kinetis, atau sebaliknya. 1
 Menjelaskan perbedaan antara gaya gesekan
statis dengan gaya gesekan kinetis, tetapi 0
jawaban tidak benar.
 Tidak menjawab.

5. Indikator: Mahasiswa dapat menuliskan tujuan percobaan gaya


gesek.
Butir Soal: Tuliskan tujuan percobaan gaya gesek.
Jawaban Skor

31
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK GAYA GESEK

1. Mengkaji pengaruh gaya tarik, gaya normal dan


jenis permukaan terhadap gaya gesek statis dan
kinetis pada permukaan datar
2. Menentukan besar koefisien gesekan statis dan
kinetis pada permukaan datar

Rubrik
 Menuliskan kedua tujuan percobaan dari kegiatan 3
yang akan dipraktekan dengan benar.
1. Mengkaji pengaruh gaya tarik, gaya normal
dan jenis permukaan terhadap gaya gesek
statis dan kinetis pada permukaan datar
2. Menentukan besar koefisien gesekan statis
dan kinetis pada permukaan datar
 Menuliskan kedua tujuan percobaan dari kegiatan 2
yang akan dipraktekan.
1. Mengkaji pengaruh gaya tarik, gaya normal
dan jenis permukaan terhadap gaya gesek
statis dan kinetis pada permukaan datar
 Menuliskan tujuan percobaan dari kegiatan yang 1
akan dipraktekan tetapi tidak benar.
 Tidak menjawab 0

6. Indikator: Mahasiswa dapat menuliskan hipotesis percobaan


gaya gesek.
Butir soal : Tuliskan 2 (dua) hipotesis pada percobaan gaya
gesek.
Jawaban Skor

32
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK GAYA GESEK

1. Semakin besar gaya normal maka semakin besar


pula gaya geseknya.
2. Semakin besar jenis permukaan maka semakin
besar pula gaya gesekannya.
Rubrik
 Menjelaskan hipotesis pada percobaan gaya 3
gesek dengan benar.
1. Semakin besar gaya normal maka semakin
besar pula gaya geseknya.
2. Semakin besar jenis permukaan maka
semakin besar pula gaya gesekannya.
 Menjelaskan hanya satu hipotesis pada percobaan 2
gaya gesek dengan benar.
1. Semakin besar gaya normal maka semakin
besar pula gaya geseknya.
 Menjelaskan hipotesis pada percobaan gaya 1
gesek tetapi tidak benar.
 Tidak menjawab. 0

7. Indikator: Mahasiswa dapat menuliskan alat dan bahan pada


percobaan gaya gesek.
Butir soal: Tuliskan minimal 5 (lima) alat dan bahan yang
dibutuhkan pada percobaan gaya gesek.

Jawaban Skor
1. Balok kayu + pengait + benang 1 buah
2. Neraca pegas, 1 buah
3. Katrol meja, 1 buah
4. Landasan, 3 buah dengan permukaan yang
bervariasi
5. Beban, 3 buah

33
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK GAYA GESEK

Rubrik
 Menuliskan 5 alat dan bahan yang dibutuhkan 7
pada percobaan gaya gesek dengan benar beserta
keterangannya.
1. Balok kayu + pengait + benang 1 buah
2. Neraca pegas, 1 buah
3. Katrol meja, 1 buah
4. Landasan, 3 buah dengan permukaan yang
bervariasi
5. Beban, 3 buah 6
 Menuliskan 5 alat dan bahan yang dibutuhkan
pada percobaan gaya gesek dengan benar tanpa
keterangannya.
1. Balok kayu + pengait + benang
2. Neraca pegas
3. Katrol meja
4. Landasan
5. Beban, 3 buah 5
 Menuliskan 4 alat dan bahan yang dibutuhkan
pada percobaan gaya gesek dengan benar beserta
keterangannya.
1. Balok kayu + pengait + benang 1 buah
2. Neraca pegas, 1 buah
3. Katrol meja, 1 buah
4. Landasan, 3 buah dengan permukaan yang 4
bervariasi
 Menuliskan 3 alat dan bahan yang dibutuhkan
pada percobaan gaya gesek dengan benar beserta
keterangannya.
1. Balok kayu + pengait + benang 1 buah
2. Neraca pegas, 1 buah 3
3. Katrol meja, 1 buah

34
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK GAYA GESEK

 Menuliskan 2 alat dan bahan yang dibutuhkan


pada percobaan gaya gesek dengan benar beserta
keterangannya.
1. Balok kayu + pengait + benang 1 buah 2
2. Neraca pegas, 1 buah
 Menuliskan 1 alat dan bahan yang dibutuhkan
pada percobaan gaya gesek dengan benar beserta
keterangannya. 1
1. Balok kayu + pengait + benang 1 buah 0
 Menjawab alat dan bahan tetapi jawaban tidak
benar.
 Tidak menjawab.

8. Indikator: Mahasiswa dapat menjelaskan defenisi operasional


variabel-variabel pada percobaan gaya gesek.
Butir soal: Jelaskan defenisi operasional variabel yang terdapat
pada percobaan gaya gesek?
Jawaban Skor
Kegiatan l
1. Variabel manipulasi (gaya tarik)
Gaya tarik adalah gaya yang diberikan pada
balok untuk bergerak yang diukur menggunakan
dinamometer dalam satuan newton
2. Variabel respon (keadaan balok)
Keadaan balok adalah keadaan atau respon benda
atau balok yang diberi gaya tarik
3. Variabel kontrol (gaya normal dan jenis
permukaan)
Gaya normal adalah gaya berat balok yang
diukur dengan dinamometer dan dinyatakan
dalam satuan newton.
Jenis permukaan balok adalah bagian balok yang

35
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK GAYA GESEK

bersentuhan dengan permukaan meja.


Kegiatan 2
1. Variabel manipulasi (gaya normal)
Gaya normal adalah gaya berat balok yang
diukur dengan dinamometer dan dinyatakan
dalam satuan newton.
2. Variabel respon (gaya gesek)
Gaya gesek adalah gaya yang timbul ketika
permukaan balok bersentuhan dengan permukaan
meja yang diukur dengan dinamometer dan
dinyatakan dalam satuan newton.
3. Variabel kontrol (jenis permukaan balok)
Jenis permukaan balok adalah keadaan balok
yang kasar, sedang, halus pada percobaan gaya
gesek.
Kegiatan 3
1. Variabel manipulasi (jenis permukaan balok)
Jenis permukaan balok adalah keadaan balok
yang kasar, sedang, halus pada percobaan gaya
gesek.
2. Variabel respon (gaya gesek)
Gaya gesek adalah gaya yang timbul karena
permukaan balok yang kasar, sedang, dan halus
bersentuhan dengan permukaan meja yang diukur
dengan dinamometer dinyatakan dalam satuan
newton.
3. Variabel kontrol (gaya normal)
Gaya normal adalah gaya berat balok yang
diukur dengan dinamometer dan dinyatakan
dalam satuan newton.
Rubrik
 Menuliskan 10 defenisi operasional variabel yang 11

36
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK GAYA GESEK

terdapat pada percobaan gaya gesek dengan


benar.
Kegiatan l
1. Variabel manipulasi (gaya tarik)
Gaya tarik adalah gaya yang diberikan pada
balok untuk bergerak yang diukur
menggunakan dinamometer dalam satuan
newton
2. Variabel respon (keadaan balok)
Keadaan balok adalah keadaan atau respon
benda atau balok yang diberi gaya tarik
3. Variabel kontrol (gaya normal)
Gaya normal adalah gaya berat balok yang
diukur dengan dinamometer dan dinyatakan
dalam satuan newton.
4. Variabel kontrol (jenis permukaan)
Jenis permukaan balok adalah bagian balok 10
yang bersentuhan dengan permukaan meja.
Kegiatan 2
1. Variabel manipulasi (gaya normal)
Gaya normal adalah gaya berat balok yang
diukur dengan dinamometer dan dinyatakan
dalam satuan newton.
2. Variabel respon (gaya gesek)
Gaya gesek adalah gaya yang timbul ketika
permukaan balok bersentuhan dengan
permukaan meja yang diukur dengan
dinamometer dan dinyatakan dalam satuan
newton.
3. Variabel kontrol (jenis permukaan balok)
Jenis permukaan balok adalah keadaan balok
yang kasar, sedang, halus pada percobaan

37
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK GAYA GESEK

gaya gesek.
Kegiatan 3
1. Variabel manipulasi (jenis permukaan balok)
Jenis permukaan balok adalah keadaan balok
yang kasar, sedang, halus pada percobaan
gaya gesek.
2. Variabel respon (gaya gesek)
Gaya gesek adalah gaya yang timbul karena
permukaan balok yang kasar, sedang, dan
halus bersentuhan dengan permukaan meja
yang diukur dengan dinamometer dinyatakan 10
dalam satuan newton.

3. Variabel kontrol (gaya normal)


Gaya normal adalah gaya berat balok yang
diukur dengan dinamometer dan dinyatakan
dalam satuan newton.
 Menuliskan 9 defenisi operasional variabel yang
terdapat pada percobaan gaya gesek dengan
benar.
Kegiatan l
1. Variabel manipulasi (gaya tarik)
Gaya tarik adalah gaya yang diberikan pada
balok untuk bergerak yang diukur
menggunakan dinamometer dalam satuan
newton
2. Variabel respon (keadaan balok)
Keadaan balok adalah keadaan atau respon
benda atau balok yang diberi gaya tarik
3. Variabel kontrol (gaya normal dan jenis
permukaan)
Gaya normal adalah gaya berat balok yang

38
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK GAYA GESEK

diukur dengan dinamometer dan dinyatakan


dalam satuan newton.
4. Variabel kontrol (jenis permukaan)
Jenis permukaan balok adalah bagian balok
yang bersentuhan dengan permukaan meja.
Kegiatan 2
1. Variabel manipulasi (gaya normal)
Gaya normal adalah gaya berat balok yang
diukur dengan dinamometer dan dinyatakan
dalam satuan newton.
2. Variabel respon (gaya gesek)
Gaya gesek adalah gaya yang timbul ketika
permukaan balok bersentuhan dengan
permukaan meja yang diukur dengan
dinamometer dan dinyatakan dalam satuan
newton.
3. Variabel kontrol (jenis permukaan balok)
Jenis permukaan balok adalah keadaan balok 9
yang kasar, sedang, halus pada percobaan
gaya gesek.
Kegiatan 3
1. Variabel manipulasi (jenis permukaan balok)
Jenis permukaan balok adalah keadaan balok
yang kasar, sedang, halus pada percobaan
gaya gesek.
2. Variabel respon (gaya gesek)
Gaya gesek adalah gaya yang timbul karena
permukaan balok yang kasar, sedang, dan
halus bersentuhan dengan permukaan meja
yang diukur dengan dinamometer dinyatakan
dalam satuan newton.
 Menuliskan 8 defenisi operasional variabel yang

39
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK GAYA GESEK

terdapat pada percobaan gaya gesek dengan


benar.
Kegiatan l
1. Variabel manipulasi (gaya tarik)
Gaya tarik adalah gaya yang diberikan pada
balok untuk bergerak yang diukur
menggunakan dinamometer dalam satuan
newton
2. Variabel respon (keadaan balok)
Keadaan balok adalah keadaan atau respon
benda atau balok yang diberi gaya tarik
3. Variabel kontrol (gaya normal dan jenis
permukaan)
Gaya normal adalah gaya berat balok yang
diukur dengan dinamometer dan dinyatakan
dalam satuan newton.
4. Variabel kontrol (jenis permukaan)
Jenis permukaan balok adalah bagian balok
yang bersentuhan dengan permukaan meja.
Kegiatan 2 8
1. Variabel manipulasi (gaya normal)
Gaya normal adalah gaya berat balok yang
diukur dengan dinamometer dan dinyatakan
dalam satuan newton.
2. Variabel respon (gaya gesek)
Gaya gesek adalah gaya yang timbul ketika
permukaan balok bersentuhan dengan
permukaan meja yang diukur dengan
dinamometer dan dinyatakan dalam satuan
newton.
3. Variabel kontrol (jenis permukaan balok)
Jenis permukaan balok adalah keadaan balok

40
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK GAYA GESEK

yang kasar, sedang, halus pada percobaan


gaya gesek.
Kegiatan 3
1. Variabel manipulasi (jenis permukaan balok)
Jenis permukaan balok adalah keadaan balok
yang kasar, sedang, halus pada percobaan
gaya gesek.
 Menuliskan 7 defenisi operasional variabel yang
terdapat pada percobaan gaya gesek dengan
benar.
Kegiatan l
1. Variabel manipulasi (gaya tarik)
Gaya tarik adalah gaya yang diberikan pada
balok untuk bergerak yang diukur
menggunakan dinamometer dalam satuan
newton
2. Variabel respon (keadaan balok)
Keadaan balok adalah keadaan atau respon
benda atau balok yang diberi gaya tarik 7
3. Variabel kontrol (gaya normal dan jenis
permukaan)
Gaya normal adalah gaya berat balok yang
diukur dengan dinamometer dan dinyatakan
dalam satuan newton.
4. Variabel kontrol (jenis permukaan)
Jenis permukaan balok adalah bagian balok
yang bersentuhan dengan permukaan meja.
Kegiatan 2
1. Variabel manipulasi (gaya normal)
Gaya normal adalah gaya berat balok yang
diukur dengan dinamometer dan dinyatakan
dalam satuan newton.

41
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK GAYA GESEK

2. Variabel respon (gaya gesek)


Gaya gesek adalah gaya yang timbul ketika
permukaan balok bersentuhan dengan
permukaan meja yang diukur dengan
dinamometer dan dinyatakan dalam satuan
newton.
3. Variabel kontrol (jenis permukaan balok)
Jenis permukaan balok adalah keadaan balok
yang kasar, sedang, halus pada percobaan
gaya gesek.
 Menuliskan 6 defenisi operasional variabel yang
terdapat pada percobaan gaya gesek dengan
benar.
Kegiatan l
1. Variabel manipulasi (gaya tarik) 6
Gaya tarik adalah gaya yang diberikan pada
balok untuk bergerak yang diukur
menggunakan dinamometer dalam satuan
newton
2. Variabel respon (keadaan balok)
Keadaan balok adalah keadaan atau respon
benda atau balok yang diberi gaya tarik
3. Variabel kontrol (gaya normal dan jenis
permukaan)
Gaya normal adalah gaya berat balok yang
diukur dengan dinamometer dan dinyatakan
dalam satuan newton.
4. Variabel kontrol (jenis permukaan)
Jenis permukaan balok adalah bagian balok
yang bersentuhan dengan permukaan meja.
Kegiatan 2
1. Variabel manipulasi (gaya normal)

42
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK GAYA GESEK

Gaya normal adalah gaya berat balok yang


diukur dengan dinamometer dan dinyatakan
dalam satuan newton.
2. Variabel respon (gaya gesek)
Gaya gesek adalah gaya yang timbul ketika 5
permukaan balok bersentuhan dengan
permukaan meja yang diukur dengan
dinamometer dan dinyatakan dalam satuan
newton.
 Menuliskan 5 defenisi operasional variabel yang
terdapat pada percobaan gaya gesek dengan
benar.

Kegiatan l
1. Variabel manipulasi (gaya tarik)
Gaya tarik adalah gaya yang diberikan pada
balok untuk bergerak yang diukur
menggunakan dinamometer dalam satuan
newton
2. Variabel respon (keadaan balok)
Keadaan balok adalah keadaan atau respon
benda atau balok yang diberi gaya tarik 4
3. Variabel kontrol (gaya normal dan jenis
permukaan)
Gaya normal adalah gaya berat balok yang
diukur dengan dinamometer dan dinyatakan
dalam satuan newton.
4. Variabel kontrol (jenis permukaan)
Jenis permukaan balok adalah bagian balok
yang bersentuhan dengan permukaan meja.
Kegiatan 2
1. Variabel manipulasi (gaya normal)

43
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK GAYA GESEK

Gaya normal adalah gaya berat balok yang


diukur dengan dinamometer dan dinyatakan
dalam satuan newton.
 Menuliskan 4 defenisi operasional variabel yang 3
terdapat pada percobaan gaya gesek dengan
benar.
Kegiatan l
1. Variabel manipulasi (gaya tarik)
Gaya tarik adalah gaya yang diberikan pada
balok untuk bergerak yang diukur
menggunakan dinamometer dalam satuan
newton

2. Variabel respon (keadaan balok)


Keadaan balok adalah keadaan atau respon 2
benda atau balok yang diberi gaya tarik
3. Variabel kontrol (gaya normal dan jenis
permukaan)
Gaya normal adalah gaya berat balok yang
diukur dengan dinamometer dan dinyatakan
dalam satuan newton. 1
4. Variabel kontrol (jenis permukaan)
Jenis permukaan balok adalah bagian balok 0
yang bersentuhan dengan permukaan meja.
 Menuliskan 3 defenisi operasional variabel yang
terdapat pada percobaan gaya gesek dengan
benar.
Kegiatan l
1. Variabel manipulasi (gaya tarik)
Gaya tarik adalah gaya yang diberikan pada
balok untuk bergerak yang diukur
menggunakan dinamometer dalam satuan

44
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK GAYA GESEK

newton
2. Variabel respon (keadaan balok)
Keadaan balok adalah keadaan atau respon
benda atau balok yang diberi gaya tarik
3. Variabel kontrol (gaya normal dan jenis
permukaan)
Gaya normal adalah gaya berat balok yang
diukur dengan dinamometer dan dinyatakan
dalam satuan newton.
 Menuliskan 2 defenisi operasional variabel yang
terdapat pada percobaan gaya gesek dengan
benar.

Kegiatan l
1. Variabel manipulasi (gaya tarik)
Gaya tarik adalah gaya yang diberikan pada
balok untuk bergerak yang diukur
menggunakan dinamometer dalam satuan
newton
2. Variabel respon (keadaan balok)
Keadaan balok adalah keadaan atau respon
benda atau balok yang diberi gaya tarik
 Menuliskan 1 defenisi operasional variabel yang
terdapat pada percobaan gaya gesek dengan
benar.
Kegiatan l
1. Variabel manipulasi (gaya tarik)
Gaya tarik adalah gaya yang diberikan pada
balok untuk bergerak yang diukur
menggunakan dinamometer dalam satuan
newton
 Menuliskan definisi operasional variabel tetapi

45
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK GAYA GESEK

jawaban tidak benar.


 Tidak menjawab.

9. Indikator: Mahasiswa dapat menuliskan keuntungan gaya


gesek dalam kehidupan sehari-hari.
Butir soal: Tuliskan minimal 3 keuntungan gaya gesek
dalam kehidupan sehari-hari.
Jawaban Skor
1. Jalan raya dibuat permukaannya kasar agar
terjadi gaya gesek antara ban mobil dan
permukaan jalan raya sehingga mobil dapat
bergerak atau tidak mudah tergelincir.
2. Sepatu olahraga telapaknya dibuat kasar agar
pemain olahraga tidak mudah terpeleset.
3. Kita dapat berjalan karena adanya gaya gesek
antara kaki kita dan permukaan lantai.
Rubrik
 Menuliskan 3 keuntungan gaya gesek dalam 4
kehidupan sehari-hari dengan benar.
1. Jalan raya dibuat permukaannya kasar agar
terjadi gaya gesek antara ban mobil dan
permukaan jalan raya sehingga mobil dapat
bergerak atau tidak mudah tergelincir.
2. Sepatu olahraga telapaknya dibuat kasar
agar pemain olahraga tidak mudah
terpeleset.
3. Kita dapat berjalan karena adanya gaya
gesek antara kaki kita dan permukaan lantai. 3
 Menuliskan2 keuntungan gaya gesek dalam
kehidupan sehari-hari dengan benar.
1. Jalan raya dibuat permukaannya kasar agar
terjadi gaya gesek antara ban mobil dan
permukaan jalan raya sehingga mobil dapat

46
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK GAYA GESEK

bergerak atau tidak mudah tergelincir.


2. Sepatu olahraga telapaknya dibuat kasar
agar pemain olahraga tidak mudah 2
terpeleset.
 Menuliskan1 keuntungan gaya gesek dalam
kehidupan sehari-hari dengan benar.
1. Jalan raya dibuat permukaannya kasar agar
terjadi gaya gesek antara ban mobil dan
permukaan jalan raya sehingga mobil dapat 1
bergerak atau tidak mudah tergelincir.
 Menuliskan keuntungan gaya gesek dalam 0
kehidupan sehari-hari tetapi tidak benar.
 Tidak menjawab
10. Indikator: Mahasiswa dapat menuliskan kerugian gaya
gesek dalam kehidupan sehari-hari.
Butir soal: Tuliskan minimal 3 kerugian gaya gesek dalam
kehidupan sehari-hari!
Jawaban Skor
1. Gaya gesek pada mobil dapat menimbulkan
panas sehingga mobil perlu diberi minyak
pelumas.
2. Gaya gesekan antara ban mobil dan jalan
menyebabkan ban mobil cepat aus.
3. Gaya gesekan antara udara dan mobil, pesawat
terbang, atau kereta api mengakibatkan
kendaraan-kendaraan itu tidak dapat melaju
dengan kecepatan penuh.
Rubrik
 Menuliskan 3 kerugian gaya gesek dalam 4
kehidupan sehari-hari dengan benar
1. Gaya gesek pada mobil dapat menimbulkan
panas sehingga mobil perlu diberi minyak

47
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK GAYA GESEK

pelumas.
2. Gaya gesekan antara ban mobil dan jalan
menyebabkan ban mobil cepat aus.
3. Gaya gesekan antara udara dan mobil,
pesawat terbang, atau kereta api
mengakibatkan kendaraan-kendaraan itu
tidak dapat melaju dengan kecepatan penuh. 3
 Menuliskan 2 kerugian gaya gesek dalam
kehidupan sehari-hari dengan benar
1. Gaya gesek pada mobil dapat menimbulkan
panas sehingga mobil perlu diberi minyak
pelumas.
2. Gaya gesekan antara ban mobil dan jalan 2
menyebabkan ban mobil cepat aus.
 Menuliskan 1 kerugian gaya gesek dalam
kehidupan sehari-hari dengan benar
1. Gaya gesek pada mobil dapat menimbulkan 1
panas sehingga mobil perlu diberi minyak
pelumas. 0
 Menuliskan kerugian gaya gesek dalam
kehidupan sehari-hari tetapi tidak benar.
 Tidak menjawab

48
BAB III
INSTRUMEN ASESMEN
TOPIK GERAK HARMONIK
SEDERHANA

Petunjuk :
a. Soal dan jawaban responsi dikirim lewat E-mail
praktikan (online)
b. Waktu yang digunakan untuk respon adalah 24 jam
c. Jika jawaban tidak terkirim dalam waktu 24 jammaka
responsi dianggap gugur
d. Berilah skor pada kolom yang disediakan untuk masing-
masing praktikan sesuai dengan kriteria jawaban yang
dikemukakan

1. Indikator: Mahasiswa dapat menjelaskan pengertian getaran dan


gerak harmonik sederhana dan contohnya dalam
kehidupan sehari-hari.
Butir soal: Jelaskan apa yang dimaksud dengan gerak harmonik
sederhana dan berikan contohnya dalam kehidupan
sehari-hari.
Jawaban Skor
Getaran merupakan gerak bolak balik
Gerak harmonik sederhana adalah gerak bolak-balik
suatu benda yang melewati titik keseimbangan.
Contohnya: bandul jam yang bergerak kekiri dan
kekanan. Ayunan pada Taman Bermain

49
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK GERAK HARMONIK SEDERHANA

Rubrik
 Menjelaskan pengertian getaran dan gerak 4
harmonik sederhana dan contohnya dalam
kehidupan sehari-hari dengan benar.
Getaran merupakan gerak bolak balik
Gerak harmonik sederhana adalah gerak bolak-
balik suatu benda yang melewati titik
keseimbangan.
Contohnya: bandul jam yang bergerak kekiri dan
kekanan. Ayunan pada Taman Bermain 3
 Menjelaskan pengertian getaran dan gerak
harmonik sederhana tetapi tidak menjelaskan
contohnya dalam kehidupan sehari-hari dengan
benar.
Getaran merupakan gerak bolak balik
Gerak harmonik sederhana adalah gerak bolak- 2
balik suatu benda yang melewati titik
keseimbangan.
 Menjelaskan pengertian getaran dan gerak 1
harmonik sederhana dan contohnya dalam
kehidupan sehari-hari tetapi tidak benar
 Tidak menjawab

2. Indikator: Mahasiswa dapat mengemukakan rumusan


masalahpada percobaan gerak harmonik sederhana.
Butir soal: Apa yang menjadi rumusan masalah pada percobaan
gerak harmonik sederhana?
Jawaban Skor
1. Bagaimana pengaruh massa (m), panjang tali (l)
dan simpangan (A) terhadap periode ayunan
suatu bandul sederhana?
2. Berapa besar percepatan gravitasi bumi
setempat?

50
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK GERAK HARMONIK SEDERHANA

Rubrik
 Mengemukakan rumusan masalah dan 3
pertanyaan penelitian pada percobaan gerak
harmonik sederhana.
1. Bagaimana pengaruh massa (m), panjang tali
(l) dan simpangan (A) terhadap periode
ayunan suatu bandul sederhana?
2. Berapa besar percepatan gravitasi bumi 2
setempat?
 Mengemukakan rumusan masalah tetapi tidak
mengemukakan pertanyaan penelitian pada
percobaan gerak harmonik sederhana.
1. Bagaimana pengaruh massa (m), panjang tali
(l) dan simpangan (A) terhadap periode 1
ayunan suatu bandul sederhana?
 Mengemukakan rumusan masalah dan
pertanyaan penelitian pada percobaan gerak 0
harmonik sederhana tetapi jawaban salah.
 Tidak menjawab

3. Indikator: Mahasiswa dapat menuliskan tujuan percobaan pada


gerak harmonis sederhana.
Butir soal: Tuliskan tujuan percobaan pada gerak harmonis
sederhana.
Jawaban Skor
1. Untuk menganalisis pengaruh massa (m),
panjang tali (l), dan simpangan (A) terhadap
periode ayunan bandul sederhana
2. Untuk menentukan besar percepatan gravitasi
bumi setempat

Rubrik
 Menuliskan2 tujuan percobaan pada gerak 3

51
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK GERAK HARMONIK SEDERHANA

harmonis sederhana dengan benar.


1. Untuk menganalisis pengaruh massa (m),
panjang tali (l), dan simpangan (A) terhadap
periode ayunan bandul sederhana
2. Untuk menentukan besar percepatan
gravitasi bumi setempat
 Menuliskan 1 tujuan percobaan pada gerak 2
harmonis sederhana dengan benar.
1. Untuk menganalisis pengaruh massa (m),
panjang tali (l), dan simpangan (A) terhadap
periode ayunan bandul sederhana
 Menuliskan tujuan percobaan pada gerak 1
harmonis sederhana tetapi tidak benar.
 Tidak menjawab 0

4. Indikator: Mahasiswa dapat menuliskan alat dan bahan yang


diperlukan pada percobaan gerak harmonik
sederhana.
Butir soal: Tuliskan minimal 4 (empat) alat dan bahan yang
diperlukan pada percobaan gerak harmonik
sederhana!
Jawaban Skor
1. Stop Watch, 1 buah
2. Beban 50 gram, 3 buah
3. Seutas Benang 150 cm
4. Mistar 100 cm, 1 buah

Rubrik
 Menuliskan4 alat dan bahan yang diperlukan 5
pada percobaan gerak harmonik sederhana
dengan benar beserta keterangannya.
1. Stop Watch, 1 buah

52
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK GERAK HARMONIK SEDERHANA

2. Beban 50 gram, 3 buah


3. Seutas Benang 150 cm
4. Mistar 100 cm, 1 buah
 Menuliskan3 alat dan bahan yang diperlukan 4
pada percobaan gerak harmonik sederhana
dengan benar beserta keterangannya.
1. Stop Watch, 1 buah
2. Beban 50 gram, 3 buah
3. Seutas Benang 150 cm
 Menuliskan2 alat dan bahan yang diperlukan 3
pada percobaan gerak harmonik sederhana
dengan benar beserta keterangannya.
1. Stop Watch, 1 buah
2. Beban 50 gram, 3 buah
 Menuliskan2 alat dan bahan yang diperlukan 2
pada percobaan gerak harmonik sederhana
dengan benar beserta keterangannya.
1. Stop Watch, 1 buah
 Menuliskan 1 alat dan bahan yang diperlukan 1
pada percobaan gerak harmonik sederhana tetapi
tidak benar. 0
 Tidak menjawab

5. Indikator: Mahasiswa dapat mengidentifikasi variabel-variabel


dalam percobaan gerak harmonik sederhana.
Butir soal: Identifikasi dua variabel dalam percobaan gerak
harmonik sederhana.
Jawaban Skor
1. Periode adalah waktu yang dibutuhkan untuk
melakukan satu kali gerak bolak-balik A-O-B-
O-A.
2. Frekuensi adalah banyaknya gerak bolak-balik
yang dapat dilakukan dalam waktu satu sekon.

53
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK GERAK HARMONIK SEDERHANA

Rubrik
 Mengidentifikasi 2 variabel dalam percobaan 3
gerak harmonik sederhana dengan benar.
1. Periode adalah waktu yang dibutuhkan
untuk melakukan satu kali gerak bolak-balik
A-O-B-O-A.
2. Frekuensi adalah banyaknya gerak bolak-
balik yang dapat dilakukan dalam waktu satu 2
sekon
 Mengidentifikasi 1 variabel dalam percobaan
gerak harmonik sederhana dengan benar.
3. Periode adalah waktu yang dibutuhkan 1
untuk melakukan satu kali gerak bolak-balik
A-O-B-O-A. 0
 Mengidentifikasi 2 variabel dalam percobaan
gerak harmonik sederhana tetapi jawaban salah.
 Tidak menjawab

6. Indikator: Mahasiswa dapat menuliskan variabel manipulasi,


respon, dan kontrol pada percobaan gerak harmonik
sederhana.
Butir soal: Tuliskan variabel manipulasi, respon, dan kontrol
pada percobaan gerak harmonik sederhana!
Jawaban Skor
Kegiatan I
Variabel manipulasi: amplitudo
Variabel respon: periode
Variabel kontrol: panjang tali, massa bandul
Kegiatan II
Variabel manipulasi: massa bandul
Variabel respon: periode

54
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK GERAK HARMONIK SEDERHANA

Variabel kontrol: amplitudo, panjang tali


Kegiatan III
Variabel manipulasi: panjang tali
Variabel respon: periode
Variabel kontrol: simpangan, massa

Rubrik
 Menuliskan 9 variabel pada percobaan gerak 10
harmonik sederhana dengan benar.
Kegiatan I
Variabel manipulasi: amplitudo
Variabel respon: periode
Variabel kontrol: panjang tali, massa bandul
Kegiatan II
Variabel manipulasi: massa bandul
Variabel respon: periode
Variabel kontrol: amplitudo, panjang tali
Kegiatan III
Variabel manipulasi: panjang tali
Variabel respon: periode
Variabel kontrol: simpangan, massa
 Menuliskan 8 variabel pada percobaan gerak 9
harmonik sederhana dengan benar.
Kegiatan I
Variabel manipulasi: amplitudo
Variabel respon: periode
Variabel kontrol: panjang tali, massa bandul
Kegiatan II
Variabel manipulasi: massa bandul
Variabel respon: periode
Variabel kontrol: amplitudo, panjang tali
Kegiatan III
Variabel manipulasi: panjang tali
Variabel respon: periode

55
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK GERAK HARMONIK SEDERHANA

 Menuliskan 7 variabel pada percobaan gerak 8


harmonik sederhana dengan benar.
Kegiatan I
Variabel manipulasi: amplitudo
Variabel respon: periode
Variabel kontrol: panjang tali, massa bandul
Kegiatan II
Variabel manipulasi: massa bandul
Variabel respon: periode
Variabel kontrol: amplitudo, panjang tali
Kegiatan III
Variabel manipulasi: panjang tali
 Menuliskan 6 variabel pada percobaan gerak 7
harmonik sederhana dengan benar.
Kegiatan I
Variabel manipulasi: amplitudo
Variabel respon: periode
Variabel kontrol: panjang tali, massa bandul
Kegiatan II
Variabel manipulasi: massa bandul
Variabel respon: periode
Variabel kontrol: amplitudo, panjang tali
 Menuliskan 5 variabel pada percobaan gerak 6
harmonik sederhana dengan benar.
Kegiatan I
Variabel manipulasi: amplitudo
Variabel respon: periode
Variabel kontrol: panjang tali, massa bandul
Kegiatan II
Variabel manipulasi: massa bandul
Variabel respon: periode
 Menuliskan 4 variabel pada percobaan gerak 5
harmonik sederhana dengan benar.

56
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK GERAK HARMONIK SEDERHANA

Kegiatan I
Variabel manipulasi: amplitudo
Variabel respon: periode
Variabel kontrol: panjang tali, massa bandul
Kegiatan II
Variabel manipulasi: massa bandul 4
 Menuliskan 3 variabel pada percobaan gerak
harmonik sederhana dengan benar.
Kegiatan I
Variabel manipulasi: amplitudo
Variabel respon: periode
Variabel kontrol: panjang tali, massa bandul 3
 Menuliskan 2 variabel pada percobaan gerak
harmonik sederhana dengan benar.
Kegiatan I
Variabel manipulasi: amplitudo
Variabel respon: periode 2
 Menuliskan 1 variabel pada percobaan gerak
harmonik sederhana dengan benar.
Variabel manipulasi: amplitudo 1
 Menuliskan variabel pada percobaan gerak
harmonik sederhana tetapi jawaban salah. 0
 Tidak menjawab

7. Indikator: Mahasiswa dapat menjelaskan kegunaan bandul


matematis.
Butir soal: Tuliskan 1 (satu) jenis kegunaan bandul matematis!
Jawaban Skor
Bandul matematis digunakan untuk menentukan
percepatan gravitasi (g) secara presisi dengan
mengukur periode ayunan dan panjang tali
pendulum l.

57
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK GERAK HARMONIK SEDERHANA

Rubrik
 Menjelaskan kegunaan bandul matematis dengan 3
benar
Bandul matematis digunakan untuk menentukan
percepatan gravitasi (g) secara presisi dengan
mengukur periode ayunan dan panjang tali 2
pendulum l.
 Menjelaskan kegunaan bandul matematis yaitu
bandul matematis digunakan untuk menentukan
percepatan gravitasi (g) secara presisi tetapi tidak
menjelaskan dengan mengukur periode ayunan 1
dan panjang tali pendulum l.
 Menjelaskan kegunaan bandul matematis tetapi 0
jawaban salah.
 Tidak menjawab.

8. Indikator: Mahasiswa dapat menjelaskan faktor penyebab benda


melakukan gerak harmonik sederhana.
Butir soal: Jelaskan 2 (dua) faktor penyebab benda melakukan
gerak harmonik sederhana.
Jawaban Skor
1. Adanya resultan gaya pada benda yang besarnya
sebanding dengan besar simpangan benda
terhadap kedudukan seimbangnya.
2. Arah gayanya berlawanan dengan arah getar
benda.
Rubrik
 Menjelaskan 2 faktor penyebab benda melakukan 3
gerak harmonik sederhana
1. Adanya resultan gaya pada benda yang
besarnya sebanding dengan besar simpangan

58
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK GERAK HARMONIK SEDERHANA

benda terhadap kedudukan seimbangnya.


2. Arah gayanya berlawanan dengan arah getar
benda. 2
 Menjelaskan 1 faktor penyebab benda melakukan
gerak harmonik sederhana dengan benar.
1. Adanya resultan gaya pada benda yang
besarnya sebanding dengan besar simpangan
benda terhadap kedudukan seimbangnya. 1
 Menjelaskan faktor penyebab benda melakukan
gerak harmonik sederhana tetapi jawaban salah. 0
 Tidak menjawab

9. Indikator: Mahasiswa dapat menentukan persamaan matematis


dalam mencari nilai percepatan gravitasi.
Butir soal: Tuliskan persamaan matematis dalam mencari nilai
percepatan gravitasi.
Langkah-langkah penyelesaian Skor
l
1. T  2
g

 2 
2
l
2.   
 T  g
l
3. g  4 2 2
T
Rubrik
 Menuliskan 3 persamaan matematis dalam 4
mencari nilai percepatan gravitasi dengan
benar.
l
1. T  2
g

59
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK GERAK HARMONIK SEDERHANA

 2 
2
l
2.   
 T  g 3
l
3. g  4 2 2
T
 Menuliskan 2 persamaan matematis dalam
mencari nilai percepatan gravitasi dengan
benar.
l
1. T  2 2
g

 2 
2
l
2.   
 T  g
 Menuliskan 1 persamaan matematis dalam 1
mencari nilai percepatan gravitasi dengan
benar. 0
l
1. T  2
g
 Menuliskan persamaan matematis dalam
mencari nilai percepatan gravitasi tetapi
jawaban salah.
 Tidak menjawab

60
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK GERAK HARMONIK SEDERHANA

10. Indikator: Mahasiswa dapat menjabarkan rambat ralat


persamaan gerak harmonik sederhana.
Butir soal: Jabrakanlah rambat ralat persamaan berikut:
l
g  4 2
T2
Langkah-langkah penyelesaian Skor
l
1. g  4 2 2
, 4  2 = konstan
T
2
2. g  lT
g g
3. g  l  T
l T
4.  T 2 l  2T 3lT

g T 2 l 2lT 3 T
5.  
g lT 2 lT  2
l 2T
6. g   g
l T
Rubrik
 Menjabarkan 6 langkah rambat ralat 7
persamaan gerak harmonik sederhana secara
sistematis.

, 4  2 = konstan
l
1. g  4 2
T2
2
2. g  lT
g g
3. g  l  T
l T
4.  T 2 l  2T 3lT

61
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK GERAK HARMONIK SEDERHANA

g T 2 l 2lT 3 T
5.   6
g lT 2 lT  2
l 2T
6. g   g
l T
 Menjabarkan 5 langkah rambat ralat
persamaan gerak harmonik sederhana secara
sistematis.

, 4  2 = konstan
l
1. g  4 2
T2
2
2. g  lT 5
g g
3. g  l  T
l T
4.  T 2 l  2T 3lT

g T 2 l 2lT 3 T
5.  
g lT 2 lT  2
 Menjabarkan 4 langkah rambat ralat
persamaan gerak harmonik sederhana secara 4
sistematis.

, 4  2 = konstan
l
1. g  4 2
T2
2
2. g  lT
g g
3. g  l  T
l T
3
4.  T 2 l  2T 3lT
 Menjabarkan 3 langkah rambat ralat
persamaan gerak harmonik sederhana secara

62
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK GERAK HARMONIK SEDERHANA

sistematis.
2
, 4  2 = konstan
l
1. g  4 2 2
T
2
2. g  lT
g g 1
3. g  l  T
l T
 Menjabarkan 2 langkah rambat ralat 0
persamaan gerak harmonik sederhana secara
sistematis.

, 4  2 = konstan
l
1. g  4 2
T2
2
2. g  lT
 Menjabarkan 1 langkah rambat ralat
persamaan gerak harmonik sederhana secara
sistematis.

, 4  2 = konstan
l
1. g  4 2
T2
 Menjabarkanrambat ralat persamaan gerak
harmonik sederhana tetapi jawaban salah.
 Tidak menjawab.

63
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK GERAK HARMONIK SEDERHANA

64
BAB IV
INSTRUMEN ASESMEN
TOPIK PEMBIASAN

Petunjuk :
a. Soal dan jawaban responsi dikirim lewat E-mail
praktikan (online)
b. Waktu yang digunakan untuk respon adalah 24 jam
c. Jika jawaban tidak terkirim dalam waktu 24 jammaka
responsi dianggap gugur
d. Berilah skor pada kolom yang disediakan untuk masing-
masing praktikan sesuai dengan kriteria jawaban yang
dikemukakan

1. Indikator: Mahasiswa dapat mendefinisikan pengertian


pembiasan cahaya.
Butir soal: Apakah yang dimaksud dengan pembiasan cahaya?
Jawaban Skor
Pembiasan cahaya adalah pembelokan arah
perambatan cahaya yang terjadi akibat perbedaan
kerapatan antara dua medium yang berbeda dalam
merambatkan cahaya.
Rubrik
 Menuliskan pengertian pembiasan cahaya dengan 4
benar. Pembiasan cahaya adalah pembelokan
arah perambatan cahaya yang terjadi akibat
perbedaan kerapatan antara dua medium yang
berbeda dalam merambatkan cahaya. 3
 Menuliskan pengertian pembiasan cahaya adalah

65
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK PEMBIASAN

pembelokan arah perambatan cahaya, tetapi tidak


menjelaskan yang terjadi akibat perbedaan
kerapatan antara dua medium yang berbeda
dalam merambatkan cahaya. 2
 Menuliskan pengertian pembiasan cahaya tetapi
jawaban salah 1
 Tidak menjawab

2. Indikator: Mahasiswa dapat menuliskan bunyi hukum-hukum


pembiasan cahaya.
Butir soal: Tuliskansemua bunyi hukum-hukum pembiasan
cahaya!
Jawaban Skor
1. Sinar datang dari medium kurang rapat ke
medium yang lebih rapat dibiaskan mendekati
garis normal.
2. Sinar datang dari medium yang lebih rapat ke
medium yang kurang rapat dibiaskan menjauhi
garis normal.
3. Sinar datang tegak lurus dengan bidang atas
tidak dibiaskan tetapi diteruskan.
Rubrik
 Menuliskan3 bunyi hukum-hukum pembiasan 4
cahaya.
1. Sinar datang dari medium kurang rapat ke
medium yang lebih rapat dibiaskan
mendekati garis normal.
2. Sinar datang dari medium yang lebih rapat
ke medium yang kurang rapat dibiaskan
menjauhi garis normal.
3. Sinar datang tegak lurus dengan bidang atas 3
tidak dibiaskan tetapi diteruskan.

66
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK PEMBIASAN

 Menuliskan2 bunyi hukum-hukum pembiasan


cahaya.
1. Sinar datang dari medium kurang rapat ke
medium yang lebih rapat dibiaskan
mendekati garis normal. 2
2. Sinar datang dari medium yang lebih rapat
ke medium yang kurang rapat dibiaskan
menjauhi garis normal. 1
 Menuliskan3 bunyi hukum-hukum pembiasan 0
cahaya.
1. Sinar datang dari medium kurang rapat ke
medium yang lebih rapat dibiaskan
mendekati garis normal.
 Menuliskan3 bunyi hukum-hukum pembiasan
cahaya.
 Tidak menjawab

3. Indikator: Mahasiswa dapat menuliskan pengertian sudut datang


dan sudut bias.
Butir soal: Tuliskan pengertian sudut datang dan sudut bias!
Jawaban Skor
1. Sudut datang adalah sudut yang terbentuk oleh
sinar datang dan garis normal pada suatu medium
2. Sudut bias adalah sudut yang dibentuk oleh sinar
bias dan garis normal pada suatu medium
Rubrik
 Menuliskan pengertian sudut datang dan sudut 3
bias dengan benar. Sudut datang adalah sudut
yang terbentuk oleh sinar datang dan garis
normal pada suatu medium. Sudut bias adalah
sudut yang dibentuk oleh sinar bias dan garis

67
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK PEMBIASAN

normal pada suatu medium 2


 Menuliskan pengertian sudut datang yaitu sudut
yang terbentuk oleh sinar datang dan garis
normal pada suatu medium, tetapi tidak
menuliskan pengertian sudut bias yaitu sudut
yang dibentuk oleh sinar bias dan garis normal 1
pada suatu medium
 Menuliskan pengertian sudut datang dan sudut 0
bias tetapi jawaban salah
 Tidak menjawab

4. Indikator: Mahasiswa dapat menuliskan rumusan masalah


percobaan pembiasan.
Butir soal: Tuliskan1 (satu) rumusan masalah dari percobaan
pembiasan!
Jawaban Skor
Bagaimana hubungan antara sudut datang dan sudut
bias pada balok kaca plan paralel?

Rubrik
 Menuliskan rumusan masalah percobaan 3
pembiasan. Bagaimana hubungan antara sudut
datang dan sudut bias pada balok kaca plan
paralel? 2
 Menuliskan rumusan masalah percobaan
pembiasan. Bagaimana hubungan antara sudut
datang dan sudut bias tetapi tidak menuliskan 1
pada balok kaca plan paralel?
 Menuliskan rumusan masalah percobaan 0
pembiasan tetapi jawaban salah.
 Tidak menjawab.

68
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK PEMBIASAN

5. Indikator: Mahasiswa dapat menuliskan tujuan pada percobaan


pembiasan.
Butir soal: Tuliskan2 (dua) tujuan percobaan pembiasan!
Jawaban Skor
1. Untuk menyelidiki hubungan antara sudut
datang dan sudut bias pada kaca plan paralel.
2. Untuk menghitung besar indeks bias kaca plan
paralel.
Rubrik
 Menuliskan 2 tujuan pada percobaan pembiasan 3
1. Untuk menyelidiki hubungan antara sudut
datang dan sudut bias pada kaca plan paralel.
2. Untuk menghitung besar indeks bias kaca
plan paralel.
 Menuliskan 1 tujuan pada percobaan pembiasan 2
1. Untuk menyelidiki hubungan antara sudut
datang dan sudut bias pada kaca plan paralel.
 Menuliskan tujuan pada percobaan pembiasan 1
tetapi jawaban salah.
 Tidak menjawab. 0

6. Indikator: Mahasiswa dapat menuliskan rumusan hipotesis


percobaan pembiasan.
Butir soal: Tuliskan rumusan hipotesis dalam percobaan
pembiasan!
Jawaban Skor
Semakin besar sudut datang maka semakin besar pula 2
sudut bias pada kaca plan paralel.
Rubrik
 Menuliskan hipotesis percobaan pembiasan. 3
Semakin besar sudut datang maka semakin besar

69
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK PEMBIASAN

pula sudut bias pada kaca plan paralel.


 Menuliskan hipotesis percobaan pembiasan yaitu 2
semakin besar sudut datang maka semakin besar
pula sudut bias, tetapi tidak menuliskan pada
kaca plan paralel.
 Menuliskan hipotesis percobaan pembiasan tetapi 1
jawaban salah
 Tidak menjawab 0

7. Indikator: Mahasiswa dapat menuliskan alat dan bahan yang


digunakan pada percobaan pembiasan.
Butir soal: Tuliskan minimal 6 alat dan bahan yang digunakan
dalam percobaan pembiasan!
Jawaban Skor
1. Kaca plan paralel 1 buah
2. Pensil 1 buah
3. Kertas HVS 5 lembar
4. Papan landasan 1 buah
5. Jarum pentul 4-8 buah
6. Busur derajat 1 buah
Rubrik
 Menuliskan6 alat dan bahan yang digunakan 8
pada percobaan pembiasan dengan keterangan.
1. Kaca plan paralel 1 buah
2. Pensil 1 buah
3. Kertas HVS 5 lembar
4. Papan landasan 1 buah
5. Jarum pentul 4-8 buah
6. Busur derajat 1 buah
 Menuliskan6 alat dan bahan yang digunakan 7
pada percobaan pembiasan tanpa disertai

70
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK PEMBIASAN

keterangan.
1. Kaca plan paralel 1 buah
2. Pensil 1 buah
3. Kertas HVS 5 lembar
4. Papan landasan 1 buah
5. Jarum pentul 4-8 buah
6. Busur derajat 1 buah 6
 Menuliskan5 alat dan bahan yang digunakan
pada percobaan pembiasan.
1. Kaca plan paralel 1 buah
2. Pensil 1 buah
3. Kertas HVS 5 lembar
4. Papan landasan 1 buah
5. Jarum pentul 4-8 buah 5
 Menuliskan4 alat dan bahan yang digunakan
pada percobaan pembiasan.
1. Kaca plan paralel 1 buah
2. Pensil 1 buah
3. Kertas HVS 5 lembar
4. Papan landasan 1 buah 4
 Menuliskan3 alat dan bahan yang digunakan
pada percobaan pembiasan.
1. Kaca plan paralel 1 buah
2. Pensil 1 buah
3. Kertas HVS 5 lembar 3
 Menuliskan2 alat dan bahan yang digunakan
pada percobaan pembiasan.
1. Kaca plan paralel 1 buah
2. Pensil 1 buah 2
 Menuliskan1 alat dan bahan yang digunakan
pada percobaan pembiasan.
1. Kaca plan paralel 1 buah 1

71
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK PEMBIASAN

 Menuliskan alat dan bahan yang digunakan pada


percobaan pembiasan tetapi jawaban salah 0
 Tidak menjawab.

8. Indikator: Mahasiswa dapat mengidentifikasi variabel-variabel


yang berpengaruh pada percobaan pembiasan.
Butir soal: Identifikasi minimal 3 (tiga) variabel yang terdapat
dalam percobaan pembiasan.
Jawaban Skor
Variabel manipulasi: sudut datang
Variabel respon: sudut bias
Variabel kontrol: Jenis kaca plan paralel

Rubrik
 Menuliskan ketiga variabel dengan benar 6
Variabel manipulasi: sudut datang
Variabel respon: sudut bias
Variabel kontrol: Jenis kaca plan paralel
 Menuliskan dua dari tiga variabel dengan benar 5
Variabel manipulasi: sudut datang
Variabel respon: sudut bias
 Menuliskan satu dari tiga variabel dengan benar 4
Variabel manipulasi: sudut datang
 Menuliskan ketiga variabel tetapi tidak benar 3
Variabel manipulasi: Jenis kaca plan paralel
Variabel respon: sudut datang
Variabel kontrol: sudut bias
 Menuliskan dua dari tiga variabel tetapi tidak 2
benar
Variabel manipulasi: Jenis kaca plan paralel
Variabel respon: sudut datang 1
 Menuliskan satu dari tiga variabel tetapi tidak
benar 0

72
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK PEMBIASAN

Variabel manipulasi: Jenis kaca plan paralel


 Tidak menjawab

9. Indikator: Mahasiswa dapat mendeskripsikan perbedaan indeks


bias terhadap bayangan suatu benda.
Butir Soal: Mengapa bayangan benda yang dicelupkan dalam air,
terlihat membelok?
Jawaban Skor
Jalannya sinar dalam air berbeda dengan jalannya
sinar di udara karena adanya perbedaan indeks bias,
sehingga benda terlihat membelok.
Rubrik
 Menjelaskan mengapa bayangan benda yang 3
dicelupkan dalam air terlihat membelok dengan
benar yaitu karena Jalannya sinar dalam air
berbeda dengan jalannya sinar di udara karena
adanya perbedaan indeks bias, sehingga benda
terlihat membelok. 2
 Menjelaskan mengapa bayangan benda yang
dicelupkan dalam air terlihat membelok dengan
benar yaitu karena Jalannya sinar dalam air
berbeda dengan jalannya sinar di udara akan
tetapi tidak menjelaskan disebabkan karena
adanya perbedaan indeks bias, sehingga benda 1
terlihat membelok.
 Menjelaskan mengapa bayangan benda yang 0
dicelupkan dalam air terlihat membelok tetapi
jawaban salah.
 Tidak menjawab

73
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK PEMBIASAN

10. Indikator: Mahasiswa dapat menuliskan persamaan untuk


menghitung indeks bias.
Butir soal: Tuliskan persamaan yang digunakan untuk
menentukan indeks bias pada percobaan tersebut!
Jawaban Skor
sin i
n
sin  r
n = indeks bias
θi = sudut datang
θi = sudut bias
Rubrik
 menuliskan persamaan untuk menghitung indeks 3
bias beserta keterangannya.
sin i
n
sin  r
n = indeks bias θi = sudut datang θi = sudut
2
bias
 menuliskan persamaan untuk menghitung indeks
bias tanpa keterangannya.
sin i
n 1
sin  r
 menuliskan persamaan untuk menghitung indeks 0
bias tetapi jawaban salah
 tidak menjawab

74
BAB V
INSTRUMEN ASESMEN
TOPIK HUKUM HOOKE

Petunjuk :
a. Soal dan jawaban responsi dikirim lewat E-mail
praktikan (online)
b. Waktu yang digunakan untuk respon adalah 24 jam
c. Jika jawaban tidak terkirim dalam waktu 24 jammaka
responsi dianggap gugur
d. Berilah skor pada kolom yang disediakan untuk masing-
masing praktikan sesuai dengan kriteria jawaban yang
dikemukakan

1. Indikator: Mahasiswa dapat mendefinisikan pengertian


elastisitas.
Butir soal: Apakah yang dimaksud dengan elastisitas?
Jawaban Skor
Elastisitas adalah kemampuan suatu benda elastis
untuk kembali keposisi semua ketika gaya yang
diberikan pada benda tersebut di hilangkan.

Rubrik
 Menuliskan pengertian elastisitas dengan benar. 3
Elastisitas adalah kemampuan suatu benda elastis
untuk kembali keposisi semua ketika gaya yang
diberikan pada benda tersebut di hilangkan.
 Menuliskan pengertian elastisitas adalah 2
kemampuan suatu benda elastis untuk kembali ke
posisi semua, tetapi tidak menuliskan ketika gaya

75
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK PEMBIASAN

yang diberikan pada benda tersebut di hilangkan.


 Menuliskan pengertian elastisitas tetapi jawaban 1
salah 0
 Tidak menjawab

2. Indikator: Mahasiswa dapat menuliskan bunyi hukum hooke.


Butir soal: Tuliskan bunyi hukum hooke!
Jawaban Skor
”jika sebuah benda di ubah bentuknya maka benda
tersebut akan melawan perubahan bentuk dengan
gaya yang sebanding dengan gaya deformasinya,
asalkan deformasi ini tidak terlalu besar”
Rubrik
 Menuliskan bunyi hukum hooke dengan benar. 3
”jika sebuah benda di ubah bentuknya maka
benda tersebut akan melawan perubahan bentuk
dengan gaya yang sebanding dengan gaya
deformasinya, asalkan deformasi ini tidak terlalu
besar” 2
 Menuliskan bunyi hukum hooke dengan benar.
”jika sebuah benda di ubah bentuknya maka
benda tersebut akan melawan perubahan bentuk”
akan tetapi tidak menuliskan ”dengan gaya yang
sebanding dengan gaya deformasinya, asalkan 1
deformasi ini tidak terlalu besar” 0
 Menuliskan bunyi hukum hooke tetapi jawaban
salah
 Tidak menjawab

76
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK PEMBIASAN

3. Indikator: Mahasiswa dapat membedakan karakteristik benda


elastis dan benda plastisdan contohnya.
Butir soal: Tuliskan perbedaan karakteristik benda elastis dan
benda plastisdan beserta contohnya masing-masing!
Jawaban Skor
Benda elastis adalah benda yang jika diberikan gaya
dan benda tersebut kembali kebentuk semulanya,
misalnya karet. Sedangkan benda plastis benda yang
tidak dapat kembali kebentuk awalnya setelah
diberikan gaya, misalnya plastik
Rubrik
 Menuliskan perbedaan benda elastis dan benda 3
plastisdan contohnya dengan benar. Benda elastis
adalah benda yang jika diberikan gaya dan benda
tersebut kembali kebentuk semulanya, misalnya
karet. Sedangkan benda plastis benda yang tidak
dapat kembali kebentuk awalnya setelah
diberikan gaya, misalnya plastik. 2
 Menuliskan perbedaan benda elastis dan benda
plastistetapi tidak menyebutkan contohnya
dengan benar. Benda elastis adalah benda yang
jika diberikan gaya dan benda tersebut kembali
kebentuk semulanya. Sedangkan benda plastis
benda yang tidak dapat kembali kebentuk 1
awalnya setelah diberikan gaya.
 Menuliskan perbedaan benda elastis dan benda 0
plastisdan contohnya tetapi jawaban salah
 Tidak menjawab

77
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK PEMBIASAN

4. Indikator: Mahasiswa dapat menuliskan rumusan masalah


percobaan hukum Hooke.
Butir soal: Tuliskan1 (satu) rumusan masalah dari percobaan
hukum Hooke!
Jawaban Skor
Bagaimana hubungan antara gaya berat
denganpertambahan panjang pegas ?
Rubrik
 Menuliskan rumusan masalah dari kegiatan yang 2
akan dipraktekan dengan benar. Bagaimana
hubungan antara gaya berat denganpertambahan
panjang pegas ? 1
 Menuliskan rumusan masalah dari kegiatan yang
akan dipraktekan tetapi jawaban salah 0
 Tidak menjawab

5. Indikator: Mahasiswa dapat menuliskan tujuan pada percobaan


hukum Hooke.
Butir soal: Tuliskan2 (dua) tujuan percobaan hukum Hooke!
Jawaban Skor
1. Untuk menyelidiki hubungan antara gaya berat
dengan pertambahan panjang pegas.
2. Untuk menghitung konstanta elastik suatu jenis
pegas berdasarkan hukum hooke
Rubrik
 Menuliskan 2 tujuan pada percobaan pembiasan 3
dengan benar
1. Untuk menyelidiki hubungan antara gaya
berat dengan pertambahan panjang pegas.
2. Untuk menghitung konstanta elastik suatu
jenis pegas berdasarkan hukum hooke
 Menuliskan 1 tujuan pada percobaan pembiasan 2
dengan benar

78
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK PEMBIASAN

1. Untuk menyelidiki hubungan antara gaya


berat dengan pertambahan panjang pegas.
 Menuliskan tujuan pada percobaan pembiasan 1
tetapi jawaban salah.
 Tidak menjawab 0

6. Indikator: Mahasiswa dapat menuliskan hipotesis percobaan


pembiasan.
Butir soal: Tuliskan rumusan hipotesis dalam percobaan
pembiasan!
Jawaban Skor
Semakin besar gaya yang diberikan maka semakin
besar pula pertambahan panjang pegas.
Rubrik
 Menjelaskan hipotesis percobaan 2
pembiasan.Semakin besar gaya yang diberikan
maka semakin besar pula pertambahan panjang
pegas. 1
 Menjelaskan hipotesis percobaan pembiasan
tetapi jawaban salah 0
 Tidak menjawab

7. Indikator: Mahasiswa dapat menuliskan alat dan bahan yang


digunakan pada percobaan hukum Hooke.
Butir soal: Tuliskan alat dan bahan yang digunakan dalam
percobaan hukum Hooke!
Jawaban Skor

79
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK PEMBIASAN

1. Pegas spiral 1 buah


2. Beban massa + penggantung 5 buah + 1 buah
3. statif + klem 1 buah
4. Neraca Ohaous 311 g 1 buah
5. Mistar 1 buah

Rubrik
 Menuliskan 5 alat dan bahan yang digunakan 7
dengan keterangannya.
1. Pegas spiral 1 buah
2. Beban massa + penggantung 5 buah + 1 buah
3. statif + klem 1 buah
4. Neraca Ohaous 311 g 1 buah
5. Mistar 1 buah
 Menuliskan 5 alat dan bahan yang digunakan 6
tanpa keterangannya.
1. Pegas spiral
2. Beban massa + penggantung
3. statif + klem
4. Neraca Ohaous 311 g
5. Mistar
 Menuliskan 4 alat dan bahan yang digunakan 5
dengan keterangannya.
1. Pegas spiral 1 buah
2. Beban massa + penggantung 5 buah + 1 buah
3. statif + klem 1 buah
4. Neraca Ohaous 311 g 1 buah
 Menuliskan 3 alat dan bahan yang digunakan 4
dengan keterangannya.
1. Pegas spiral 1 buah
2. Beban massa + penggantung 5 buah + 1 buah
3. statif + klem 1 buah
3

80
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK PEMBIASAN

 Menuliskan 2 alat dan bahan yang digunakan


dengan keterangannya.
1. Pegas spiral 1 buah
2. Beban massa + penggantung 5 buah + 1 buah 2
 Menuliskan 1 alat dan bahan yang digunakan
dengan keterangannya.
1. Pegas spiral 1 buah 1
 Menuliskan alat dan bahan yang digunakan tetapi
jawaban salah. 0
 Tidak menjawab

8. Indikator: Mahasiswa dapat mengidentifikasi variabel-variabel


yang berpengaruh pada percobaan hukum Hooke.
Butir soal: Identifikasi variabel-variabel yang terdapat dalam
percobaan hukum Hooke.
Jawaban Skor
Variabel manipulasi: Gaya berat
Variabel respon: Pertambahan panjang
Variabel kontrol: Jenis pegas
Rubrik
 Menuliskan ketiga variabel yang berpengaruh 4
pada percobaan pembiasan dengan benar
Variabel manipulasi: Gaya berat
Variabel respon: Pertambahan panjang
Variabel kontrol: Jenis pegas
 Menuliskan dua variabel yang berpengaruh pada 3
percobaan pembiasan dengan benar
Variabel manipulasi: Gaya berat
Variabel respon: Pertambahan panjang
 Menuliskan satu variabel yang berpengaruh pada 2
percobaan pembiasan dengan benar
Variabel manipulasi: Gaya berat
1

81
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK PEMBIASAN

 Menuliskan variabel yang berpengaruh pada


percobaan pembiasan tetapi jawaban salah 0
 Tidak menjawab

9. Indikator: Mahasiswa dapat menuliskan rumus dari hukum


Hooke.
Butir Soal: Tuliskan rumus dari hukum Hooke beserta
keterangannya.
Jawaban Skor

Ket: F = Gaya berat ( N )


k = konstanta pegas ( N/m)
∆x = pertambahan panjang (m)
Rubrik
 Menuliskan rumus dari hukum Hooke beserta 3
keterangannya

F = Gaya berat ( N )
k = konstanta pegas ( N/m)
∆x = pertambahan panjang (m)
 Menuliskan rumus dari hukum hooke tanpa 2
keterangannya

 Menuliskan rumus dari hukum hooke tetapi 1


jawaban salah
 Tidak menjawab 0

82
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK PEMBIASAN

10. Indikator: Mahasiswa dapat menjabarkan rambat ralat


persamaan:

Butir soal: Jabarkanlah rambat ralat persamaan

Jawaban Skor

| | | |
| |

| |

| |

| |
Rubrik

83
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK PEMBIASAN

 Menjabarkan 6 prosedur rambat ralat dengan 7


sistematis

| | | |
| |

| |

| |

| |
6
 Menjabarkan 5 prosedur rambat ralat dengan
sistematis

| | | |
| |

| | 5

| |
 Menjabarkan 4 prosedur rambat ralat dengan
sistematis

| | | | 4
| |

84
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK PEMBIASAN

| |

 Menjabarkan 3 prosedur rambat ralat dengan 3


sistematis

2
| | | |
| |
 Menjabarkan 2 prosedur rambat ralat dengan 1
sistematis 0

| | | |
 Menuliskan 1 prosedur rambat ralat dengan
sistematis

 Menuliskan rambat ralat tetapi jawaban salah


 Tidak menjawab

85
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK PEMBIASAN

86
BAB VI
INSTRUMEN ASESMEN
TOPIK MASSA JENIS

Petunjuk :
a. Soal dan jawaban responsi dikirim lewat E-mail
praktikan (online)
b. Waktu yang digunakan untuk respon adalah 24 jam
c. Jika jawaban tidak terkirim dalam waktu 24 jammaka
responsi dianggap gugur
d. Berilah skor pada kolom yang disediakan untuk masing-
masing praktikan sesuai dengan kriteria jawaban yang
dikemukakan

1. Indikator: Mahasiswa dapat mendefinisikan pengertian massa


jenis benda.
Butir soal: Apakah yang dimaksud dengan massa jenis benda?
Jawaban Skor
Massa jenis adalah nilai penunjukan besarnya
perbandingan antara massa benda dengan volume
benda.

Rubrik
 Menuliskan pengertian massa jenis dengan benar. 2
Massa jenis adalah nilai penunjukan besarnya
perbandingan antara massa benda dengan volume
benda. 1
 Menuliskan pengertian massa jenis tetapi 0
jawaban salah
 Tidak menjawab

87
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK MASSA JENIS

2. Indikator: Mahasiswa dapat menuliskan rumusan masalah


percobaan massa jenis benda.
Butir soal: Tuliskan 1 (satu) rumusan masalah pada percobaan
massa jenis benda.

Jawaban Skor
Bagaimana hubungan antara massa dan volume suatu
benda?

Rubrik
 Menuliskan rumusan masalah percobaan massa 2
jenis benda dengan benar. Bagaimana hubungan
antara massa jenis benda dan volume suatu benda
? 1
 Menuliskan rumusan masalah percobaan massa
jenis benda tetapi jawaban salah. 0
 Tidak menjawab

3. Indikator: Mahasiswa dapat menuliskan alat dan bahan


percobaan massa jenis.
Butir soal: Tuliskan minimal 6 (enam) alat dan bahan percobaan
massa jenis.
Jawaban Skor
Neraca ohauss 311 gram 1 buah
Gelas piala 2 buah
Gelas ukur (0-250) m 1 buah
Mistar geser dan mikrometer 1 buah
Zat cair 500 ml
Balok kecil dari kayu 1 buah
Rubrik
 Menuliskan 6 alat dan bahan percobaan massa 8

88
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK MASSA JENIS

jenis beserta keterangannya.


Neraca ohauss 311 gram 1 buah
Gelas piala 2 buah
Gelas ukur (0-250) ml 1 buah
Mistar geser dan mikrometer 1 buah
Zat cair 500 ml
Balok kecil dari kayu 1 buah
 Menuliskan 6 alat dan bahan percobaan massa 7
jenis tanpa keterangannya.
Neraca ohauss 311 gram
Gelas piala
Gelas ukur (0-250) ml
Mistar geser dan mikrometer
Zat cair
Balok kecil dari kayu
 Menuliskan 5 alat dan bahan percobaan massa 6
jenis beserta keterangannya.
Neraca ohauss 311 gram 1 buah
Gelas piala 2 buah
Gelas ukur (0-250) ml 1 buah
Mistar geser dan mikrometer 1 buah
Zat cair 500 ml
 Menuliskan 4 alat dan bahan percobaan massa 5
jenis beserta keterangannya.
Neraca ohauss 311 gram 1 buah
Gelas piala 2 buah
Gelas ukur (0-250) ml 1 buah
Mistar geser dan mikrometer 1 buah
 Menuliskan 3 alat dan bahan percobaan massa 4
jenis beserta keterangannya.
Neraca ohauss 311 gram 1 buah
Gelas piala 2 buah
Gelas ukur (0-250) ml 1 buah

89
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK MASSA JENIS

 Menuliskan 2 alat dan bahan percobaan massa 3


jenis beserta keterangannya.
Neraca ohauss 311 gram 1 buah
Gelas piala 2 buah
 Menuliskan 1 alat dan bahan percobaan massa 2
jenis beserta keterangannya.
Neraca ohauss 311 gram 1 buah
 Menuliskan alat dan bahan percobaan massa 1
jenis tetapi jawaban salah
 Tidak menjawab 0

4. Indikator: Mahasiswa dapat menuliskan persamaan massa jenis


benda.
Butir soal: Tuliskan persamaan massa jenis benda.
Jawaban Skor
ρ = m/V
ρ = massa jenis (kg/m3)
m = massa benda (kg)
V = volume benda (m3)

Rubrik
 Menuliskan persamaan massa jenis beserta 3
keterangannya
ρ = m/V
ρ = massa jenis (kg/m3)
m = massa benda (kg)
V = volume benda (m3)
 Menuliskan persamaan massa jenis tanpa 2
keterangannya
ρ = m/V 1
 Menuliskan persamaan massa jenis tetapi 0
jawaban salah
 Tidak menjawab

90
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK MASSA JENIS

5. Indikator: Mahasiswa dapat menuliskan tujuan pada percobaan


massa jenis benda.
Butir soal: Tuliskan2 (dua) tujuan percobaan massa jenis benda!

Jawaban Skor
1. Untuk menyelidiki hubungan antara massa dan
volume suatu benda.
2. Untuk menentukan besar massa jenis zat cair dan
zat padat
Rubrik
 Menuliskan2 tujuan pada percobaan massa jenis 3
benda dengan benar
1. Untuk menyelidiki hubungan antara massa
dan volume suatu benda.
2. Untuk menentukan besar massa jenis zat
cair dan zat padat
 Menuliskan1 tujuan pada percobaan massa jenis 2
benda dengan benar
1. Untuk menyelidiki hubungan antara massa
dan volume suatu benda.
 Menuliskan tujuan pada percobaan massa jenis 1
benda tetapi jawaban salah
 Tidak menjawab 0

6. Indikator: Mahasiswa dapat menuliskan hipotesis percobaan


massa jenis
Butir soal: Tuliskanrumusan hipotesis dalam percobaan massa
jenis!
Jawaban Skor
Semakin besar massa suatu benda maka volumenya
semakin besar pula.

91
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK MASSA JENIS

Rubrik
 Menuliskan hipotesis percobaan massa jenis 2
dengan benar.Semakin besar massa suatu benda
maka volumenya semakin besar pula.
 Menuliskan hipotesis percobaan massa jenis 1
tetapi jawaban salah
 Tidak menjawab 0

7. Indikator: Mahasiswa dapat menuliskan variabel manipulasi,


respon, dan kontrol pada percobaan massa jenis
Butir soal: Tuliskan variabel manipulasi, respon, dan kontrol pada
percobaan massa jenis!
Jawaban Skor
Kegiatan 1
Variabel manipulasi: volume (V)
Variabel respon: massa (m)
Variabel kontrol: air
Kegiatan 2
Variabel manipulasi: panjang, lebar, tebal
Variabel respon: massa (m)
Variabel kontrol: zat padat balok
Rubrik Skor
 Menuliskan6 variabel pada percobaan massa 7
jenis dengan benar
Kegiatan 1
Variabel manipulasi: volume (V)
Variabel respon: massa (m)
Variabel kontrol: air
Kegiatan 2
Variabel manipulasi: panjang, lebar, tebal
Variabel respon: massa (m)

92
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK MASSA JENIS

Variabel kontrol: zat padat balok


 Menuliskan 5 variabel pada percobaan massa 6
jenis dengan benar
Kegiatan 1
Variabel manipulasi: volume (V)
Variabel respon: massa (m)
Variabel kontrol: air
Kegiatan 2
Variabel manipulasi: panjang, lebar, tebal
Variabel respon: massa (m)
 Menuliskan 4 variabel pada percobaan massa 5
jenis dengan benar
Kegiatan 1
Variabel manipulasi: volume (V)
Variabel respon: massa (m)
Variabel kontrol: air
Kegiatan 2
Variabel manipulasi: panjang, lebar, tebal
 Menuliskan 3 variabel pada percobaan massa 4
jenis dengan benar
Kegiatan 1
Variabel manipulasi: volume (V)
Variabel respon: massa (m)
Variabel kontrol: air
 Menuliskan 2 variabel pada percobaan massa 3
jenis dengan benar
Kegiatan 1
Variabel manipulasi: volume (V)
Variabel respon: massa (m)
 Menuliskan 1 variabel pada percobaan massa 2
jenis dengan benar
Kegiatan 1

93
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK MASSA JENIS

Variabel manipulasi: volume (V)


 Menuliskan variabel pada percobaan massa jenis 1
tetapi jawaban salah
 Tidak menjawab
0

8. Indikator: Mahasiswa dapat menuliskan konversi satuan dari liter


ke m3.
Butir soal: Tuliskan konversi dari 5 liter = .... m3
Jawaban Skor
3
1 liter = 1000 cm 1
1 cm3 = 0,000001 m3 , 1000 cm3 = 0,001 m3 , 1
sehingga 1
3
5 liter = 0,005 m
Rubrik Skor
Menuliskan 3 tahapan konversi satuan dari liter 4
ke m3.
1 liter = 1000 cm3
1 cm3 = 0,000001 m3 , 1000 cm3 = 0,001 m3 ,
sehingga 3
5 liter = 0,005 m3
Menuliskan 2 tahapan konversi satuan dari liter
ke m3. 2
1 liter = 1000 cm3
1 cm3 = 0,000001 m3 , 1000 cm3 = 0,001 m3 , 1
sehingga
0
Menuliskan 1 tahapan konversi satuan dari liter
ke m3.
1 liter = 1000 cm3
Menuliskan tahapan konversi satuan dari liter ke
m3 .
Tidak menjawab

94
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK MASSA JENIS

9. Indikator: Mahasiswa dapat menuliskan persamaan massa jenis


Butir Soal: Tuliskan persamaan massa jenis!
Jawaban Skor
ρ = m/V
m=ρxV
V = m/ ρ

Rubrik
 Menuliskan 3 persamaan massa jenis dengan 4
benar
ρ = m/V
m=ρxV
V = m/ ρ 3
 Menuliskan 2 persamaan massa jenis dengan
benar
ρ = m/V 2
m=ρxV
 Menuliskan 1 persamaan massa jenis dengan 1
benar 0
ρ = m/V
 Menuliskan persamaan massa jenis tetapi
jawaban salah
 Tidak menjawab

95
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK MASSA JENIS

10. Indikator: Mahasiswa dapat menjabarkan rambatralat persamaan:


ρ = m/V
Butir soal: Jabarkanlah rambat ralat persamaan:
ρ = m/V
Jawaban Skor

| | | |

| |

| |

| |

| |
Rubrik Skor
 Menjabarkan 6 tahapan rambat ralat massa jenis 7

| | | |
| |

| |

| |

| |
6

96
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK MASSA JENIS

 Menjabarkan 5 tahapan rambat ralat massa jenis

| | | |
| |

| |

| | 5

 Menjabarkan 4 tahapan rambat ralat massa jenis

| | | |
| |
4
| |

 Menjabarkan 3 tahapan rambat ralat massa jenis

3
| | | |
| |
 Menjabarkan 2 tahapan rambat ralat massa jenis
2

1
| | | |
 Menjabarkan 1 tahapan rambat ralat massa jenis 0

97
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK MASSA JENIS

 Menjabarkan rambat ralat massa jenis tetapi


jawaban salah
 Tidak menjawab

98
BAB VII
INSTRUMEN ASESMEN
TOPIK HUKUM OHM

Petunjuk :
a. Soal dan jawaban responsi dikirim lewat E-mail
praktikan (online)
b. Waktu yang digunakan untuk respon adalah 24 jam
c. Jika jawaban tidak terkirim dalam waktu 24 jammaka
responsi dianggap gugur
d. Berilah skor pada kolom yang disediakan untuk masing-
masing praktikan sesuai dengan kriteria jawaban yang
dikemukakan

1. Indikator: Mahasiswa dapat mendefinisikan bunyi dari Hukum


Ohm.
Butir soal: Apakah bunyi dari Hukum Ohm?
Jawaban Skor
Hukum Ohm berbunyi “Besar arus yang mengalir
dalam suatu penghantar sebanding dengan tegangan
dan berbanding terbalik dengan hambatannya”
Rubrik
 Menuliskan bunyi dari Hukum Ohm dengan 3
benar. Hukum Ohm berbunyi “Besar arus yang
mengalir dalam suatu penghantar sebanding
dengan tegangan dan berbanding terbalik dengan
hambatannya” 2
 Menuliskan bunyi dari Hukum Ohm yaitu “besar
arus yang mengalir dalam suatu penghantar

99
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK HUKUM OHM

sebanding dengan tegangan”, tetapi tidak


menuliskan“dan berbanding terbalik dengan 1
hambatannya” 0
 Menuliskan bunyi dari Hukum Ohm tetapi
jawaban salah
 Tidak menjawab

2. Indikator: Mahasiswa dapat menuliskan rumusan masalah


percobaan Hukum Ohm.
Butir soal: Tuliskan 1 (satu) rumusan masalah pada percobaan
Hukum Ohm.
Jawaban Skor
Bagaimana hubungan antara besar tegangan terhadap
besar kuat arus dalam suatu rangkaian listrik
sederhana ?
Rubrik
 Menuliskan rumusan masalah percobaan Hukum 2
Ohm dengan benar. Bagaimana hubungan antara
besar tegangan terhadap besar kuat arus dalam
suatu rangkaian listrik sederhana ?
 Menuliskan rumusan masalah percobaan Hukum 1
Ohm tetapi jawaban salah
 Tidak menjawab 0

3. Indikator: Mahasiswa dapat menuliskan alat dan bahan


percobaan Hukum Ohm.
Butir soal: Tuliskan alat dan bahan percobaan Hukum Ohm
Jawaban Skor
Catu Daya 1 buah
Basis Meter (Amperemeter) 1 buah
Basic Meter (Voltmeter) 1 buah

100
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK HUKUM OHM

Hambatan Geser (Rheostat) 1 buah


Hambatan Tetap (Resistor Batu) 1 buah
Kabel Penghubung 6 buah
Rubrik
 Menuliskan 6 alat dan bahan percobaan Hukum 8
Ohm beserta keterangannya
Catu Daya 1 buah
Basis Meter (Amperemeter) 1 buah
Basic Meter (Voltmeter) 1 buah
Hambatan Geser (Rheostat) 1 buah
Hambatan Tetap (Resistor Batu) 1 buah
Kabel Penghubung 6 buah
 Menuliskan 6 alat dan bahan percobaan Hukum 7
Ohm tanpa keterangannya
Catu Daya
Basis Meter (Amperemeter)
Basic Meter (Voltmeter)
Hambatan Geser (Rheostat)
Hambatan Tetap (Resistor Batu)
Kabel Penghubung
 Menuliskan 5 alat dan bahan percobaan Hukum 6
Ohm beserta keterangannya
Catu Daya 1 buah
Basis Meter (Amperemeter) 1 buah
Basic Meter (Voltmeter) 1 buah
Hambatan Geser (Rheostat) 1 buah
Hambatan Tetap (Resistor Batu) 1 buah
 Menuliskan 4 alat dan bahan percobaan Hukum 5
Ohm beserta keterangannya
Catu Daya 1 buah
Basis Meter (Amperemeter) 1 buah
Basic Meter (Voltmeter) 1 buah

101
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK HUKUM OHM

Hambatan Geser (Rheostat) 1 buah


 Menuliskan 3 alat dan bahan percobaan Hukum 4
Ohm beserta keterangannya
Catu Daya 1 buah
Basis Meter (Amperemeter) 1 buah
Basic Meter (Voltmeter) 1 buah
 Menuliskan 2 alat dan bahan percobaan Hukum
Ohm beserta keterangannya 3
Catu Daya 1 buah
Basis Meter (Amperemeter) 1 buah
 Menuliskan 1 alat dan bahan percobaan Hukum
Ohmbeserta keterangannya 2
Catu Daya 1 buah
 Menuliskan alat dan bahan percobaan Hukum
Ohm, tetapi jawaban salah. 1
 Tidak menjawab
0

4. Indikator: Mahasiswa dapat menuliskan persamaan Hukum


Ohm
Butir soal: Tuliskan persamaan Hukum Ohm
Jawaban Skor
I = V/R
I = Kuat Arus (A)
V = Tegangan (V)
R = Hambatan (Ω)
Rubrik
 Menuliskan persamaan Hukum Ohm beserta 3
keterangannya
I = V/R
I = Kuat Arus (A)

102
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK HUKUM OHM

V = Tegangan (V)
R = Hambatan (Ω)
 Menuliskan persamaan Hukum Ohm tanpa 2
keterangannyaI = V/R
 Menuliskan persamaan Hukum Ohm tetapi
jawaban salah 1
 Tidak menjawab 0

5. Indikator: Mahasiswa dapat menuliskan tujuan pada percobaan


Hukum Ohm.
Butir soal: Tuliskan2 (dua) tujuan percobaan Hukum Ohm!
Jawaban Skor
1. Untuk menyelidiki hubungan antara besar
tegangan terhadap besar kuat arus dalam suatu
rangkaian listrik sederhana
2. Untuk menentukan besar nilai hambatan sebuah
resistor
Rubrik
 Menuliskan2 tujuan pada percobaan Hukum 3
Ohm
1. Untuk menyelidiki hubungan antara besar
tegangan terhadap besar kuat arus dalam
suatu rangkaian listrik sederhana
2. Untuk menentukan besar nilai hambatan
sebuah resistor 2
 Menuliskan 1 tujuan pada percobaan Hukum
Ohm
1. Untuk menyelidiki hubungan antara besar
tegangan terhadap besar kuat arus dalam 1
suatu rangkaian listrik sederhana
 Menuliskan tujuan pada percobaan Hukum Ohm 0
tetapi jawaban salah

103
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK HUKUM OHM

 Tidak menjawab
6. Indikator: Mahasiswa dapat menuliskan hipotesis percobaan
Hukum Ohm.
Butir soal: Tuliskan hipotesis dalam percobaan Hukum Ohm!
Jawaban Skor
Semakin besar tegangan listrik, maka semakin besar
pula arus yang mengalir pada suatu rangkaian listrik
dimana tegangan berbanding lurus dengan kuat arus.

Rubrik
 Menuliskan hipotesis percobaan Hukum Ohm 3
dengan benar. Semakin besar tegangan listrik,
maka semakin besar pula arus yang mengalir
pada suatu rangkaian listrik dimana tegangan
berbanding lurus dengan kuat arus.
 Menuliskan hipotesis percobaan Hukum Ohm 2
yaitu semakin besar tegangan listrik, maka
semakin besar pula arus yang mengalir pada
suatu rangkaian listrik dimana tegangan tetapi
tidak menuliskan berbanding lurus dengan kuat
arus. 1
 Menuliskan hipotesis percobaan Hukum Ohm
tetapi jawaban salah 0
 Tidak menjawab

104
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK HUKUM OHM

7. Indikator: Mahasiswa dapat menuliskan variabel manipulasi,


respon, dan kontrol pada percobaan Hukum Ohm
Butir soal: Tuliskan variabel manipulasi, respon, dan kontrol
pada percobaan Hukum Ohm!
Jawaban Skor
Variabel manipulasi: Tegangan (V)
Variabel respon: Kuat Arus (A)
Variabel kontrol: Hambatan Jenis (Ω)
Rubrik
 Menuliskan 3 variabel pada percobaan Hukum 4
Ohm dengan benar
Variabel manipulasi: Tegangan (V)
Variabel respon: Kuat Arus (A)
Variabel kontrol: Hambatan Jenis(Ω)
 Menuliskan 2 variabel pada percobaan Hukum 3
Ohm dengan benar
Variabel manipulasi: Tegangan (V)
Variabel respon: Kuat Arus (A)
 Menuliskan 1 variabel pada percobaan Hukum 2
Ohm dengan benar
Variabel manipulasi: Tegangan (V)
 Menuliskan variabel pada percobaan Hukum 1
Ohm tetapi jawaban salah.
 Tidak menjawab 0

105
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK HUKUM OHM

8. Indikator: Mahasiswa dapat menuliskan konversi satuan dari


miliampere ke Ampere.
Butir soal: Tuliskan konversi dari 20 µA = .... A
Jawaban Skor
1 µA = 1000 mA
1 mA = 1000 A, 1 µA = 0,000001 A sehingga
20 µA = 0,00002 A

Rubrik
 Menuliskan 3 tahapan konversi 4
1 µA = 1000 mA
1 mA = 1000 A, 1 µA = 0,000001 A sehingga
20 µA = 0,00002 A
 Menuliskan 2 tahapan konversi 3
1 µA = 1000 mA
1 mA = 1000 A, 1 µA = 0,000001 A sehingga
 Menuliskan 1 tahapan konversi 2
1 µA = 1000 mA
 Menuliskan konversi satuan tetapi jawaban salah 1
 Tidak menjawab 0

9. Indikator: Mahasiswa dapat menuliskan persamaan Hukum


Ohm
Butir Soal: Tuliskan persamaan Hukum Ohm!
Jawaban Skor
I = V/R
V=IxR
R = V/I
Rubrik
 Menuliskan 3 persamaan Hukum Ohm 4
I = V/R
V=IxR

106
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK HUKUM OHM

R = V/I
 Menuliskan 2 persamaan Hukum Ohm 3
I = V/R
V=IxR
 Menuliskan 1 persamaan Hukum Ohm 2
I = V/R
 Menuliskan persamaan Hukum Ohm tetapi 1
jawaban salah
 Tidak menjawab 0

10. Indikator: Mahasiswa dapat menjabarkan rambat ralat


persamaan:
I = V/R
Butir soal: Jabarkanlah rambat ralat persamaan:
I = V/R
Jawaban Skor

| | | |
| |

| |

| |

| |
Rubrik
 Menjabarkan 6 tahapan rambat ralat hukum Ohm 7
secara sistematis

| | | |

107
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK HUKUM OHM

| |

| |

| |

| |
 Menjabarkan 5 tahapan rambat ralat hukum Ohm 6
secara sistematis

| | | |
| |

| |

| |
5

 Menjabarkan 4 tahapan rambat ralat hukum Ohm


secara sistematis

| | | |
| |

| | 4

 Menjabarkan 3 tahapan rambat ralat hukum Ohm


secara sistematis 3

108
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK HUKUM OHM

| | | |
| | 2
 Menjabarkan 2 tahapan rambat ralat hukum
Ohm secara sistematis
1

| | | | 0

 Menjabarkan 1 tahapan rambat ralat hukum


Ohm secara sistematis

 Menjabarkan rambat ralat hukum Ohm tetapi


jawaban salah
 Tidak menjawab

109
BAB VIII
INSTRUMEN ASESMEN
TOPIK AZAS BLACK

Petunjuk :
a. Soal dan jawaban responsi dikirim lewat E-mail
praktikan (online)
b. Waktu yang digunakan untuk respon adalah 24 jam
c. Jika jawaban tidak terkirim dalam waktu 24 jammaka
responsi dianggap gugur
d. Berilah skor pada kolom yang disediakan untuk masing-
masing praktikan sesuai dengan kriteria jawaban yang
dikemukakan

1. Indikator: Mahasiswa dapat menuliskan bunyi Azaz Black


Butir soal: Tuliskan bunyi dari keberlakuan kekekalan energi
kalor Azaz Black.
Jawaban Skor
Bunyi Azaz Black, ” Jumlah kalor yang
dilepaskan oleh benda yang bersuhu tinggi kepada
benda yang bersuhu rendah sama dengan jumlah
kalor yang diterima oleh benda yang bersuhu
rendah dari benda yang bersuhu tinggi”.
Rubrik
 Menuliskan bunyi Azaz Black dengan benar. 3
Bunyi Azaz Black, ” Jumlah kalor yang
dilepaskan oleh benda yang bersuhu tinggi
kepada benda yang bersuhu rendah sama dengan
jumlah kalor yang diterima oleh benda yang
bersuhu rendah dari benda yang bersuhu tinggi”. 2

110
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK AZAS BLACK

 Menuliskan bunyi Azaz Black tetapi


penjelasannya kurang lengkap. Bunyi Azaz
Black, ” Jumlah kalor yang dilepaskan oleh
benda yang bersuhu tinggi sama dengan jumlah
kalor yang diterima oleh benda yang bersuhu 1
rendah”. 0
 Menuliskan bunyi Azaz Black tetapi jawaban
salah.
 Tidak menjawab

2. Indikator: Mahasiswa dapat menuliskan rumusan masalah


percobaan Azaz Black.
Butir soal: Tuliskan rumusan masalah pada percobaan Azaz
Black.
Jawaban Skor
1. Bagaimana keberlakuan hukum kekekalan energi
kalor Azaz Black?
2. Berapa besar kalor jenis kalorimeter aluminium?

Rubrik
 Menuliskan rumusan masalah percobaan azaz 3
black.
1. Bagaimana keberlakuan hukum kekekalan
energi kalor Azaz Black?
2. Berapa besar kalor jenis kalorimeter 2
aluminium?
 Menuliskan rumusan masalah percobaan azaz
black. 1
1. Bagaimana keberlakuan hukum kekekalan
energi kalor Azaz Black? 0
 Menuliskan rumusan masalah percobaan azaz
black tetapi jawaban salah
 Tidak menjawab

111
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK AZAS BLACK

3. Indikator: Mahasiswa dapat menuliskan alat dan bahan


percobaan azaz black.
Butir soal: Tuliskan alat dan bahan percobaan azaz black
Jawaban Skor
Neraca ohauss 310 gram 1 buah
Thermometer Batang 2 buah
Pembakar Spiritus + Kaki Tiga 1 buah
Gelas ukur 1 buah
Isolator Pelindung 1 buah
Zat cair secukupnya
Becker Aluminium+Pengaduk 1 buah
Rubrik
 Menuliskan 7 alat dan bahan percobaan azaz 9
black beserta keterangannya.
Neraca ohauss 310 gram 1 buah
Thermometer Batang 2 buah
Pembakar Spiritus + Kaki Tiga 1 buah
Gelas ukur 1 buah
Isolator Pelindung 1 buah
Zat cair secukupnya
Becker Aluminium+Pengaduk 1 buah
 Menuliskan 7 alat dan bahan percobaan azaz 8
black tanpa keterangannya.
Neraca ohauss 310 gram
Thermometer Batang
Pembakar Spiritus + Kaki Tiga
Gelas ukur
Isolator Pelindung
Zat cair
Becker Aluminium+Pengaduk
 Menuliskan 6 alat dan bahan percobaan azaz 7
black beserta keterangannya.

112
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK AZAS BLACK

Neraca ohauss 310 gram 1 buah


Thermometer Batang 2 buah
Pembakar Spiritus + Kaki Tiga 1 buah
Gelas ukur 1 buah
Isolator Pelindung 1 buah
Zat cair secukupnya
 Menuliskan 5 alat dan bahan percobaan azaz 6
black beserta keterangannya.
Neraca ohauss 310 gram 1 buah
Thermometer Batang 2 buah
Pembakar Spiritus + Kaki Tiga 1 buah
Gelas ukur 1 buah
Isolator Pelindung 1 buah
 Menuliskan 4 alat dan bahan percobaan azaz 5
black beserta keterangannya.
Neraca ohauss 310 gram 1 buah
Thermometer Batang 2 buah
Pembakar Spiritus + Kaki Tiga 1 buah
Gelas ukur 1 buah
 Menuliskan 3 alat dan bahan percobaan azaz 4
black beserta keterangannya.
Neraca ohauss 310 gram 1 buah
Thermometer Batang 2 buah
Pembakar Spiritus + Kaki Tiga 1 buah
 Menuliskan 2 alat dan bahan percobaan azaz 3
black beserta keterangannya.
Neraca ohauss 310 gram 1 buah
Thermometer Batang 2 buah
 Menuliskan 1 alat dan bahan percobaan azaz 2
black beserta keterangannya.
Neraca ohauss 310 gram 1 buah
 Menuliskan alat dan bahan percobaan azaz black 1

113
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK AZAS BLACK

tetapi jawaban salah


 Tidak menjawab 0

4. Indikator: Mahasiswa dapat menuliskan persamaan Azaz Black


Butir soal: Tuliskan persamaan Azaz Black
Jawaban Skor
QLepas = QTerima
Qlepas = Jumlah kalor yang dilepas benda bersuhu
tinggi (kal)
Qterima = Jumlah kalor yang diterima benda bersuhu
rendah (kal)
Rubrik
 Menuliskan persamaan Azaz Black disertai 3
keterangannya.
QLepas = QTerima
Qlepas = Jumlah kalor yang dilepas benda bersuhu
tinggi (kal)
Qterima = Jumlah kalor yang diterima benda
bersuhu rendah (kal)
 Menuliskan persamaan Azaz Black tanpa 2
keterangannya.
QLepas = QTerima 1
 Menuliskan persamaan Azaz Black tetapi 0
jawaban salah
 Tidak menjawab

114
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK AZAS BLACK

5. Indikator: Mahasiswa dapat menuliskan tujuan pada percobaan


Azaz Black.
Butir soal: Tuliskan2 (dua) tujuan percobaan Azaz Black!
Jawaban Skor
1. Untuk menyelidiki keberlakuan hukum 1
kekekalan energi kalor Azaz Black
2. Untuk menghitung besar kalor jenis kalorimeter 1
aluminium
Rubrik
 Menuliskan2 tujuan pada percobaan Azaz Black 3
1. Untuk menyelidiki keberlakuan hukum
kekekalan energi kalor Azaz Black
2. Untuk menghitung besar kalor jenis
kalorimeter aluminium
 Menuliskan1 tujuan pada percobaan Azaz Black 2
1. Untuk menyelidiki keberlakuan hukum
kekekalan energi kalor Azaz Black
 Menuliskan tujuan pada percobaan Azaz Black 1
tetapi jawaban salah
 Tidak menjawab 0

6. Indikator: Mahasiswa dapat menuliskan hipotesis percobaan


Azaz Black.
Butir soal: Tuliskan hipotesis dalam percobaan Azaz Black!
Jawaban Skor
Jumlah kalor yang dilepaskan oleh benda yang
bersuhu tinggi (air panas) akan sama dengan jumlah
kalor yang diterima oleh benda yang bersuhu rendah
(air dingin dan kalorimeter)
Rubrik
 Menuliskan hipotesis percobaan Azaz Black 3

115
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK AZAS BLACK

yaitu Jumlah kalor yang dilepaskan oleh benda


yang bersuhu tinggi (air panas) akan sama
dengan jumlah kalor yang diterima oleh benda
yang bersuhu rendah (air dingin dan kalorimeter).
 Menuliskan hipotesis percobaan Azaz Black 2
tetapi kurang lengkap yaitu Jumlah kalor yang
dilepaskan oleh benda yang bersuhu tinggi akan
sama dengan jumlah kalor yang diterima oleh
benda yang bersuhu rendah. 1
 Menuliskan hipotesis percobaan Azaz Black
tetapi jawaban salah 0
 Tidak menjawab

7. Indikator: Mahasiswa dapat menentukan yang termasuk


benda/zat yang melepaskan ksalor dengan benda/zat
yang menerima kalor pada percobaan azaz black.
Butir soal: Tentukan benda/zat yang melepaskan kalor dan zat
yang menerima kalor pada percobaan ini
Jawaban Skor
Melepaskan kalor = air panas ( Q1)
Menerima kalor = air dingin (Q2) dan kalorimeter
(Q3)
Rubrik
 Menuliskan benda/zat yang melepaskan kalor 4
dengan benda/zat yang menerima kalor pada
percobaan azaz black
Melepaskan kalor = air panas ( Q1)
Menerima kalor = air dingin (Q2) dan
kalorimeter (Q3) 3
 Menuliskan benda/zat yang melepaskan kalor
dan hanya menuliskan 1 benda/zat yang

116
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK AZAS BLACK

menerima kalor pada percobaan azaz black


Melepaskan kalor = air panas ( Q1)
Menerima kalor = air dingin (Q2) 2
 Menuliskan benda/zat yang melepaskan kalor
tetapi tidak menuliskan benda/zat yang menerima
kalor pada percobaan azaz black
Melepaskan kalor = air panas ( Q1) 1
 Menuliskan benda/zat yang melepaskan kalor
dan benda/zat yang menerima kalor pada
percobaan azaz black tetapi jawaban salah 0
 Tidak menjawab

8. Indikator: Mahasiswa dapat menjabarkan persamaan jumlah


kalor untuk mencari nilai dari kalor jenis zat.
Butir Soal: Tuliskan persamaan kalor jenis zat

Jawaban Skor
c = Q / m ∆T
c = kalor jenis zat
Q = jumlah kalor
m = massa benda
∆T = perubahan suhu
Rubrik
 Menuliskan persamaan kalor jenis zat beserta 3
keterangannya
c = Q / m ∆T
c = kalor jenis zat
Q = jumlah kalor
m = massa benda
∆T = perubahan suhu
 Menuliskan persamaan kalor jenis zat tanpa 2
keterangannya

117
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK AZAS BLACK

c = Q / m ∆T
 Menuliskan persamaan kalor jenis zat tetapi 1
jawaban salah
 Tidak menjawab 0

9. Indikator: Mahasiswa dapat menjabarkan persamaan suhu


campuran berdasarkan persamaan Azaz Black
Butir Soal: Jabarkanlah persamaan dari suhu campuran dua
benda berbeda massa dan berbeda temperatur.
Jawaban Skor
Q lepas = Q terima
m1 c ∆T1 = m2 c ∆T2
m1 c (T1-Tc) = m2 c (Tc – T2)
m1 c T1 – m1 c Tc = m2 c Tc – m2 c T2
m1 c Tc + m2 c Tc = m1 c T1+ m2 c T2
Tc c (m1 + m2) = m1 c T1+ m2 c T2
Tc = m1 c T1+ m2 c T2 / c (m1 + m2)
Rubrik
 Menjabarkan 7 tahapan penjabaran persamaan 8
dari suhu campuran
Q lepas = Q terima
m1 c ∆T1 = m2 c ∆T2
m1 c (T1-Tc) = m2 c (Tc – T2)
m1 c T1 – m1 c Tc = m2 c Tc – m2 c T2
m1 c Tc + m2 c Tc = m1 c T1+ m2 c T2
Tc c (m1 + m2) = m1 c T1+ m2 c T2
Tc = m1 c T1+ m2 c T2 / c (m1 +
m2) 7
 Menjabarkan 6 tahapan penjabaran persamaan
dari suhu campuran
Q lepas = Q terima
m1 c ∆T1 = m2 c ∆T2

118
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK AZAS BLACK

m1 c (T1-Tc) = m2 c (Tc – T2)


m1 c T1 – m1 c Tc = m2 c Tc – m2 c T2
m1 c Tc + m2 c Tc = m1 c T1+ m2 c T2
Tc c (m1 + m2) = m1 c T1+ m2 c T2 6
 Menjabarkan 5 tahapan penjabaran persamaan
dari suhu campuran
Q lepas = Q terima
m1 c ∆T1 = m2 c ∆T2
m1 c (T1-Tc) = m2 c (Tc – T2)
m1 c T1 – m1 c Tc = m2 c Tc – m2 c T2
m1 c Tc + m2 c Tc = m1 c T1+ m2 c T2 5
 Menjabarkan 4 tahapan penjabaran persamaan
dari suhu campuran
Q lepas = Q terima
m1 c ∆T1 = m2 c ∆T2
m1 c (T1-Tc) = m2 c (Tc – T2)
m1 c T1 – m1 c Tc = m2 c Tc – m2 c T2 4
 Menjabarkan 3 tahapan penjabaran persamaan
dari suhu campuran
Q lepas = Q terima
m1 c ∆T1 = m2 c ∆T2
m1 c (T1-Tc) = m2 c (Tc – T2) 3
 Menjabarkan 2 tahapan penjabaran persamaan
dari suhu campuran
Q lepas = Q terima
m1 c ∆T1 = m2 c ∆T2 2
 Menjabarkan 1 tahapan penjabaran persamaan
dari suhu campuran
Q lepas = Q terima 1
 Menjabarkan persamaan dari suhu campuran
tetapi jawaban salah 0
 Tidak menjawab

119
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK AZAS BLACK

10. Indikator: Mahasiswa dapat menjabarkan rambatralatkan


persamaan
Butir soal: Jabarkanlah rambat ralat persamaan:

Jawaban

dimisalkan, a = Q2- Q1
b = mk
a.b-1

| | | |
| |

| |

| |

| |
Rubrik Skor
 Menjabarkan 9 tahapan rambat ralat secara 10
sistematis

dimisalkan, a = Q2- Q1
b = mk T
a.b-1

| | | |
| |

120
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK AZAS BLACK

| |

| |
9
| |
 Menjabarkan 8 tahapan rambat ralat secara
sistematis

dimisalkan, a = Q2- Q1
b = mk T
a.b-1

| | | |
| |

| | 8

| |
 Menjabarkan 7 tahapan rambat ralat secara
sistematis

dimisalkan, a = Q2- Q1
b = mk T
a.b-1

| | | | 7
| |

| |

 Menjabarkan 6 tahapan rambat ralat secara


121
sistematis
INSTRUMEN ASESMEN TOPIK AZAS BLACK

122
DAFTAR PUSTAKA

Ali, M.S. dan Khaeruddin. 2012. Evaluasi Pembelajaran. Makassar:


Badan Penerbit UNM.
A, Reni, A. Sopyan, & N. Hindarto. 2013. Pengembangan Self
Asessment Sebagai Alat Evaluasi Pendidikan Karakter
Berbasis konserfasi Pada Mahasiswa Vol. 2, No. 3, (www.
Journal.unnes.ac.id/sju/indekx.php/upej, diakses 13
September 2016).
Arafah, Kaharuddin. 2016. Catatan Perkuliahan Evalausi
Pembelajaran. Makalah di sajikan dalam perkuliahan Power
Poin, Pps UNM Makassar, Semester Ganjil 2016/2017.
Gronlund, Norman E. 1985. Constructing Achievement Test 3rd
Edition. London: Prentice-Hall.
Hamzah, Uno, Koni. 2013. Asesmen Pembelajaran. Jakarta: Bumi
Aksara.
Hartatiek. 2011. Pengembangan Assesmen Kinerja untuk
Meningkatkan Kualitas Penilaian Praktikum Fisika Dasar II
Mahasiswa Prodi Pendidikan Fisika FMIPA UM. Prosiding
Seminar Nasional Lesson Study 4 (240-246). Malang :
Universitas Negeri Malang
Herrman, Cristian, Erin Gerlach, Harald Seelig. 2015. Development
And Validition Of Test Instrument For The Assesment Of
Basic Motor Competencies In Primary School:
Meansurement in Physics Education and Exercise Sciens.
The Journal of Education (Online), Jilid 19, Hal. 80-90.
ISSN: 1091-367X. Routledge/Taylor & Francir Group, LCC.
(http://search.ebscohost.com diakses 09 Mei 2017).
Karim, R. 2015. Modul Praktikum Fisika Dasar I. Laboratorium
Fisika Dasar, Prodi Pendidikan Fisika Universitas
Muhammadiyah Makassar.

123
DAFTAR PUSTAKA

Kementrian Pendidikan Nasional. 2010. Buku Pedoman Kerangka


Kualifikasi Nasional Indonesia (KKNI). Jakarta: Dirjen Dikti
Kemendiknas RI.
Mayer, Richard E. & Wittrock, Merlin. 2015. Dimensi Proses
Kognitif. Dalam Anderson, L. W. & Krahtwohl, D.R (Eds).
Kerangka Landasan Untuk Pembelajaran, Pengajaran, dan
Asesmen. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Mulyana, H.E. 2005. Assessmen dalam Pembelajaran Sains SD.
Jurnal Analisis, (Online), (http://re-
searchengines.com/0405edi.html, Diakses 9 Januari 2017).
Nurlina. 2016. Pengembangan Activity Based Assessment untuk
Meningkatkan Keterampilan Proses Eksperimen Fisika
Mahasiswa pada Mata kuliah Praktikum Fisika Dasar I.
Proceeding International Seminar on Education ISBN: 978-
602-8187-55-8. FKIP Unismuh Makassar.
Nurlina. 2016: Profil Pemahaman Mahasiswa tentang Penilaian
Praktikum Fisika Berbasis Karakter. Jurnal Pendidikan
Fisika, Vol 4 No 3 ISSN: 2302-8939. FKIP Unismuh
Makassar.
Nuryani, R. 2007. Assesmen dalam Pembelajaran Sains. Bandung:
Universitas Pendidikan Indonesia.
Permendikbud No.73 Tahun 2013 tentang Penerapan KKNI bidang
Perguruan Tinggi. (Diakses 13 September 2016).
Popham, W.J. 2008. Classroom Assessmen What Teacher Need to
Know. USA: Simon & Schuster Company.
Power, Kelly. 2008. A Balanced Approach to Assesment &
Evaluation. University Of Windsor, Faculty of Education.
Retnawati, Hera. 2016. Validitas Reliabilitas & Karakter Butir
(Panduan Untuk Peneliti, Mahasiswa dan Psikometri).
Yogyakarta: Parama Publishing.
Riduwan. 2008. Metode dan Teknik Menyusun Tes. Bandung:
Alfabeta.

124
DAFTAR PUSTAKA

Rosilawati, A. 2017. Pengembangan Instrumen Penilaian. Semarang:


Unnes Press.
Sasmoko. 1999. Aplikasi Tes dan Pengukuran. Jakarta: PTKP-UKI.
Suherman, Erman. 1993. Evaluasi Proses dan Hasil Belajar Siswa.
Jakarta: Depdikbud.
Uno, H.B & Satria K. 2014. Assessment Pembelajaran. Jakarta:
Bumi Aksara
Widoyoko, S.Eko Putro. 2016. Teknik Penyusunan Instrumen
Penelitian. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Yusuf, M. 2015. Asesmen dan Evaluasi Pendidikan. Jakarta:
Prenadamedia Grup.

125

Anda mungkin juga menyukai