Anda di halaman 1dari 1

Ujian Akhir Semester

Manajemen Sumber Daya Manusia

Dosen : Dr. Tanto Gatot Sumarsono, MS.

1 a. Good Governance sebagai penggerak terciptanya tata kelola yang baik dan amanah,
belum dilaksanakan secara optimal. Jelaskan kenapa hal itu terjadi dan berikan
argumentasi dan rekomendasi, sehingga lebih efektif aplikasinya dilingkungan
organisasi saudara.

b. Di Lingkungan organisasi bisnis penerapan Good Governance lebih efektif dilaksanakan


dibanding di lingkungan organisasi pemerintahan, jelaskan apa yang melatarbelakangi
itu semua.

2. Tantangan perubahan di era global ini telah merambah ke berbagai organisasi,


jelaskan menurut pandangan saudara berkaitan dengan perubahan itu sendiri,
sementara ada pihak yang resisten terhadap perubahan, dimulai dari mana dulu
perubahan harus dijalankan dan bagaimana proses perubahan itu seharusnya
dijalankan.

3. Jelaskan bagaimana pelaksanaan Colective bargaining dalam perusahaan dan sejauhmana


perannya bagi SDM dalam organisasi.

4. Dalam evaluasi kinerja berdasarkan Ranking Bell Curve akan menghasilkan penilaian yang bersifat
kurve normal, jelaskan maksudnya.

5. Jelaskan siapa saja yang dapat bertindak sebagai appraisor (penilai),dan berikan argumentasinya.

6. Jelaskan perbedaan utama antara Kesehatan kerja dan Keamanan kerja dalam K3., dan kenapa K3
menjadi instrumen penting dalam organisasi yang berkaitan bidang masing-masing.

Anda mungkin juga menyukai