Anda di halaman 1dari 5

PEMERIKSAAN PASIEN JIWA DENGAN

GANGGUAN DEPRESI (F23)

No. Dokumen : 440/SOP.KESWA/005/2016

No. Revisi :
SOP
Tanggal Terbit : 26 September2016

Halaman : 1/3

UPT dr. H. SUNARYO


NIP: 19600318
Puskesmas
198901 1 001
Wuluhan
1. Pengertian Gangguan jiwa depresi adalah gangguan jiwa yang ditandai dengan
suasana hati (alam perasaan) yang menurun, proses pikIr melambat dan
perilaku lambat ( trias depresi )
2. Tujuan Sebagai acuan dalam pemberian pemeriksaan pasien jiwa dengan
gangguan depresi (F23)
3. Kebijakan Keputusan Kepala UPT Puskesmas Wuluhan Nomor : 440/535/414.07 /
2016 tentang Kegiatan Program Kesehatan Jiwa di UPT Puskesmas
Wuluhan
4. Referensi 1. Buku saku diagnosis jiwa rujukan ringkas dari PPDGJ-III Maslim Rusdi
(1996), Jakarta.
2. Keliat BA, dkk (2011) Keperawatan kesehatan jiwa komunitas CMHN
(basic course) EGC. Jakarta
5. Langkah- Penatalaksanaan farmakologis
Langkah 1. Berikan antidepresan, suasana perasaan sedih atau kehilangan minat
2. Depresi berat, berikan obat pada kunjungan pertama
3. Depresi sedang, obat diberikan pada kunjungan berikutnya apabila
konseling gagal
4. Pilihan medikasi
5. Berikan anti depresan dosis efektif: mulai 25-50 mg/ malam dan
dinaikkan 100-150 mg dalam dosis terbagi usia lanjut dan sakit fisik:
dosis lebih rendah atau efek anti depresan
6. Jelaskan obat harus diminum tiap hari, perbaikan 2-3 minggu, ada
efek ringan yang hilang 7-10 hari harus konsultasi sebelum
menghentikan obat
7. Anti depresan dilanjutkan sekurangnya 3 bulan sesudah keadaan
membaik
PEMERIKSAAN PASIEN JIWA DENGAN GANGGUAN DEPRESI
UPT PUSKESMAS (F23)
WULUHAN No. Dokumen No. Dokumen : 440/SOP.KESWA/005/2016

No. Revisi :
SOP
TanggalTerbit : 26 September2016
Halaman : 2/3
Penatalaksanaan non farmakologis
1. Informasi
- Depresi adalah penyakit yang lazim dan tersedia terapi yang
efektif
- Depresi bukan merupakan kelemahan atau kemalasan
- Pasien berupaya keras untuk mengatasi, tapi tidak berdaya
2. Kaji resiko bunuh diri
3. Rencana kegiatan jangka pendek yang menyenangkan
pasien .meningkatkan harga diri
4. Dorong berpiki positif
5. Bila gejala fisik. Jelaskan hubungan gejala fisik dengan suasana
perasaan
6. Sudah ada perbaikan rencanakan bersama pasien tindakan yang
harus diambil bila terjadi kekambuhan
7. Bagan Alir
PENATALAKSANAAN

Penatalaksanaan farmakologis Penatalaksanaan non farmakologis


1. Berikan antidepresan, suasana 1. Informasi
perasaan sedih atau kehilangan - Depresi adalah penyakit
minat yang lazim dan tersedia
2. Depresi berat, berikan obat pada terapi yang efektif
kunjungan pertama - Depresi bukan merupakan
3. Depresi sedang, obat diberikan kelemahan atau kemalasan
pada kunjungan berikutnya - Pasien berupaya keras
apabila konseling gagal untuk mengatasi, tapi tidak
4. Pilihan medikasi berdaya
5. Berikan anti depresan dosis 2. Kaji resiko bunuh diri
efektif: mulai 25-50 mg/ malam 3. Rencana kegiatan jangka
dan dinaikkan 100-150 mg dalam pendek yang menyenangkan
dosis terbagi usia lanjut dan sakit pasien .meningkatkan harga diri
fisik: dosis lebih rendah atau efek 4. Dorong berpiki positif
anti depresan 5. Bila gejala fisik. Jelaskan
6. Jelaskan obat harus diminum tiap hubungan gejala fisik dengan
hari, perbaikan 2-3 minggu, ada suasana perasaan
efek ringan yang hilang 7-10 hari Sudah ada perbaikan rencanakan
harus konsultasi sebelum bersama pasien tindakan yang
menghentikan obat harus diambil bila terjadi
7. Anti depresan dilanjutkan kekambuhan
sekurangnya 3 bulan sesudah
keadaan membaik
PEMERIKSAAN PASIEN JIWA DENGAN GANGGUAN DEPRESI
UPT PUSKESMAS (F23)
WULUHAN No. Dokumen : No. Dokumen : 440/SOP.KESWA/005/2016
No. Revisi :
SOP
TanggalTerbit : 26 September2016
Halaman : 3/3
8. Unit Terkait Rawat jalan puskemas (pustu, polindes, ponkesdes)
9. DokumenTerkait Rekapan hasil perlaporan koordinator program kesehatan jiwa

10. Rekaman Historis Perubahan

No Halaman Yang dirubah Perubahan Diberlakukan Tgl.


PEMERIKSAAN PASIEN JIWA DENGAN GANGGUAN
DEPRESI (F23)

No. Dokumen : 440/DT.KESWA/005/2016

No. Revisi :
DAFTAR
TILIK
Tanggal Terbit : 26 September2016

Halaman : 1/2

UPT dr. H. SUNARYO


NIP: 19600318
Puskesmas
198901 1 001
Wuluhan
UNIT :
NAMA PETUGAS :
TGL. PELAKSANAAN :
DAFTAR KEGIATAN YA TIDAK
Penatalaksanaan farmakologis

1. Berikan antidepresan, suasana perasaan sedih atau kehilangan

minat

2. Depresi berat, berikan obat pada kunjungan pertama

3. Depresi sedang, obat diberikan pada kunjungan berikutnya apabila

konseling gagal

4. Pilihan medikasi

5. Berikan anti depresan dosis efektif: mulai 25-50 mg/ malam dan

dinaikkan 100-150 mg dalam dosis terbagi usia lanjut dan sakit fisik:

dosis lebih rendah atau efek anti depresan

6. Jelaskan obat harus diminum tiap hari, perbaikan 2-3 minggu, ada

efek ringan yang hilang 7-10 hari harus konsultasi sebelum

menghentikan obat

Anti depresan dilanjutkan sekurangnya 3 bulan sesudah keadaan

membaik
PEMERIKSAAN PASIEN JIWA DENGAN GANGGUAN
DEPRESI (F23)

No. Dokumen : 440/DT.KESWA/005/2016

No. Revisi :
DAFTAR
TILIK
Tanggal Terbit : 26 September2016

Halaman : 1/2

UPT dr. H. SUNARYO


NIP: 19600318
Puskesmas
198901 1 001
Wuluhan
DAFTAR KEGIATAN YA TIDAK

Penatalaksanaan non farmakologis

1. Informasi

- Depresi adalah penyakit yang lazim dan tersedia terapi yang efektif

- Depresi bukan merupakan kelemahan atau kemalasan

- Pasien berupaya keras untuk mengatasi, tapi tidak berdaya

2. Kaji resiko bunuh diri

3. Rencana kegiatan jangka pendek yang menyenangkan

pasien .meningkatkan harga diri

4. Dorong berpiki positif

5. Bila gejala fisik. Jelaskan hubungan gejala fisik dengan suasana

perasaan

Sudah ada perbaikan rencanakan bersama pasien tindakan yang harus

diambil bila terjadi kekambuhan

Anda mungkin juga menyukai