Anda di halaman 1dari 27

LKPD Kolese Kanisius Kelas 9

Dibuat Oleh:
Falensius Nango, ST

Lembar Kerja Peserta Didik


Fungsi Kuadrat
Kelas: IX

Kolese Kanisius 2023


LKPD Kolese Kanisius Kelas 9

Informasi Umum LKPD

Identitas Siswa:
Nilai Pribadi Nilai Kelompok
Nama Siswa: __________________________
No. Absen: ______
Kelas: ______

Materi/Sub Materi:
1. Pengertian Fungsi Kuadrat
2. Sifat-sifat Fungsi Kuadrat
3. Menggambar Fungsi Kuadrat
4. Penerapan Fungsi Kuadrat

Tujuan Pembelajaran:
1. Menjelaskan fungsi kuadrat dengan menggunakan tabel, persamaan, dan grafik.
2. Menyajikan fungsi kuadrat menggunakan tabel, persamaan, dan grafik
3. Menjelaskan hubungan antara koefisien dan diskriminan fungsi kuadrat dengan grafiknya.
4. Menyajikan dan menyelesaikan masalah kontekstual dengan menggunakan sifat-sifat fungsi
kuadrat

Petunjuk umum:
1. Isilah nama kelompok dan nama anggota kelompok pada kolom yang disediakan.
2. Bacalah dengan seksama kegiatan yang diberikan dan jawablah pertanyaan yang diberikan
bersama dengan anggota kelompokmu.
3. Lakukanlah diskusi dengan teman kelompokmu terhadap jawaban yang kalian peroleh
berdasarkan pertanyaan yang dijawab.
4. Apabila terdapat pertanyaan yang tidak dapat diselesaikan tanyakanlah pada guru.
LKPD Kolese Kanisius Kelas 9

LKPD 1 Fungsi Kuadrat


Fungsi kuadrat adalah fungsi polinom berderajat dua. Fungsi kuadrat memiliki bentuk umum:
𝒇: 𝒙 → 𝒂𝒙𝟐 + 𝒃𝒙 + 𝒄 atau 𝒇(𝒙) = 𝒂𝒙𝟐 + 𝒃𝒙 + 𝒄
dengan 𝑥 𝜖 𝑅, 𝑎 ≠ 0, 𝑎, 𝑏 dan 𝑐 𝜖 𝑅
Fungsi kuadrat 𝑓(𝑥) = 𝑎𝑥 2 + 𝑏𝑥 + 𝑐, dapat juga ditulis dengan 𝑦 = 𝑎𝑥 2 + 𝑏𝑥 + 𝑐.
𝑥 disebut dengan variabel bebas dan
𝑦 disebut dengan variabel terikat
Nilai 𝑦 tergantung (terikat) kepada nilai 𝑥, dan nilai-nilai 𝑥 berada pada domain yang ditetapkan.

Soal Latihan
1. Misal fungsi kuadrat 𝑓(𝑥) = 2𝑥 2 − 𝑥 − 5 didefinisikan pada selang −7 ≤ 𝑥 ≤ 7, tentukan nilai:
a. 𝑓(−7) =. .. c. 𝑓(0) =. .. e. 𝑓(6) =. ..
b. 𝑓(−2) =. .. d. 𝑓(2) =. ..
Jawab:

2. Misal fungsi kuadrat 𝑓(𝑥) = 3𝑥 2 − 2𝑏𝑥 − 5 didefinisikan pada selang 0 ≤ 𝑥 ≤ 6, tentukan nilai
𝑏 jika 𝑓(2) = 3.
Jawab:

2
3. Diketahui fungsi kuadrat 𝑓(𝑥) = 3(𝑥 − 3)(𝑥 + 1), tentukan:
a. Bentuk umum fungsi kuadrat dalam c. Pembuat nol fungsi.
𝑓(𝑥) = 𝑎𝑥 2 + 𝑏𝑥 + 𝑐. d. Nilai 𝑎 jika 𝑓(𝑎) = 7.
b. Nilai 𝑓(−3).
LKPD Kolese Kanisius Kelas 9

Jawab:

4. Misalkan fungsi penawaran akan suatu barang dirumuskan dengan 𝑄 = 𝑃2 + 𝑃 − 2, dengan 𝑄


menyatakan banyaknya penawaran barang dan 𝑃 menyatakan harga barang. Tentukanlah:
a. banyaknya penawaran akan barang tersebut apabila harga barang = 3.
b. harga barang saat banyaknya penawaran 18.
Jawab:
LKPD Kolese Kanisius Kelas 9

5. Suatu peluru ditembakkan ke atas. Tinggi peluru pada saat 𝑡 detik dirumuskan oleh:
𝒉(𝒕) = 𝟑𝟎𝒕 − 𝟐𝒕𝟐 (dalam satuan meter).
Tentukan:
a. Tinggi peluru setelah 5 detik ditembakkan.
b. Detik ke berapa peluru berada pada ketinggian 52 m.
Jawab:

6. Fungsi permintaan yang dihadapi oleh produsen sebuah produk makanan ditunjukkan
oleh 𝑃 = 400 + 20𝑞 − 𝑞 2 , dengan 𝑃 menyatakan harga permintaan, sedangkan 𝑞 menyatakan
kuantitas (jumlah) barang.
a. Tentukan harga permintaan jika barang yang ditawarkan sebanyak 5 unit.
b. Tentukan banyaknya barang jika harga permintaan sebesar 464.
Jawab:

If you have too much to do, with God's help you will find time to do it all.
− Peter Canisius
-amdg-
LKPD Kolese Kanisius Kelas 9

LKPD 2 Koefisien-koefisien Grafik Fungsi Kuadrat


I. TUJUAN
Dalam praktikum ini diharapkan:
1. Siswa mampu menyimpulkan karakteristik grafik fungsi kuadrat 𝒚 = 𝒂𝒙𝟐 + 𝒃𝒙 + 𝒄
berdasarkan nilai 𝑎, 𝑏 dan 𝑐.
2. Siswa mampu menyimpulkan karakteristik grafik fungsi kuadrat 𝒚 = 𝒂𝒙𝟐 + 𝒃𝒙 + 𝒄
berdasarkan nilai diskriminan 𝐷 = 𝑏 2 − 4𝑎𝑐 dan menentukan syarat Definit Positif dan Definit Negatif.

II. TEORI
Fungsi kuadrat adalah fungsi polinom berderajat dua. Fungsi kuadrat memiliki bentuk umum:
𝒇: 𝒙 → 𝒂𝒙𝟐 + 𝒃𝒙 + 𝒄 atau 𝒇(𝒙) = 𝒂𝒙𝟐 + 𝒃𝒙 + 𝒄
dengan 𝑥 𝜖 𝑅, 𝑎 ≠ 0, 𝑎, 𝑏 dan 𝑐 𝜖 𝑅
Fungsi kuadrat 𝑓(𝑥) = 𝑎𝑥 2 + 𝑏𝑥 + 𝑐, dapat juga ditulis dengan 𝑦 = 𝑎𝑥 2 + 𝑏𝑥 + 𝑐.
𝑥 disebut dengan variabel bebas dan 𝑦 disebut dengan variabel terikat.
Nilai 𝑦 tergantung (terikat) kepada nilai 𝑥 , dan nilai-nilai 𝑥 berada pada domain yang
ditetapkan.

Kita perhatikan kembali persamaan kuadrat 𝑎𝑥 2 + 𝑏𝑥 + 𝑐 = 0 dengan akar-akarnya 𝑥1 dan


𝑥2 dapat ditentukan dengan menggunakan rumus:

−𝒃 ± √𝒃𝟐 − 𝟒𝒂𝒄
𝒙𝟏,𝟐 =
𝟐𝒂
Bentuk 𝒃𝟐 − 𝟒𝒂𝒄 disebut dengan Diskriminan (D), atau 𝑫 = 𝒃𝟐 − 𝟒𝒂𝒄. Dari rumus tersebut
tampak bahwa nilai 𝑥 tergantung dari nilai D.

III. PERALATAN
1. Laptop atau tablet
2. Perangkat lunak atau aplikasi geogebra

IV. LANGKAH PERCOBAAN


Pada pertemuan ke – 2 ini akan membahas hubungan nilai 𝑎, 𝑏, 𝑐 dan nilai diskriminan (𝐷)
pada bentuk fungsi kuadrat 𝑦 = 𝑎𝑥 2 + 𝑏𝑥 + 𝑐 dan mampu menentukan karakteristik grafik
fungsi kuadrat berdasarkan nilai-nilai tersebut.
1. Masukkan nilai-nilai pada tabel di bawah untuk mendapatkan data-data percobaan yang
diinginkan. Isilah kesimpulan-kesimpulan yang kalian dapatkan dari percobaan-percobaan
yang dilakukan.
2. Analisalah fungsi kuadrat 𝑦 = 𝑎𝑥 2 + 𝑏𝑥 + 𝑐 berdasarkan data-data berikut:
Bukalah file geogebra pada tautan-tautan berikut: https://www.geogebra.org/m/uqm8pfxk
LKPD Kolese Kanisius Kelas 9

a. Nilai variabel 𝒂.
Masukkan nilai 𝑎 ( 𝑏 dan 𝑐 tetap) pada tabel berikut dan amati perubahan pada
grafiknya.
𝒂 𝒃 𝒄 Kondisi Grafik
−3 2 8
−2 2 8
−1 2 8
0 2 8
1 2 8
2 2 8
3 2 8
Cat: kondisi grafik diisikan ”terbuka ke atas”, ”terbuka ke bawah” atau ”lainnya”.

Kesimpulan:
❖ Jika nilai ______ (Negatif), maka fungsi kuadrat ________________________________ .
❖ Jika nilai ______ (Nol), maka fungsi kuadrat ___________________________________ .
❖ Jika nilai ______ (Positif), maka fungsi kuadrat _________________________________ .

b. Nilai variabel 𝒃.
Masukkan nilai 𝑏 (𝑎 𝑑𝑎𝑛 𝑐 tetap) pada tabel-tabel berikut dan amati perubahan pada
grafiknya.
𝒂 𝒃 𝒄 𝒂𝒃 Kondisi Grafik
2 −2 6
2 −1 6
2 0 6
2 1 6
2 2 6
Cat: kondisi grafik diisikan ”titik puncak di kiri sumbu y”, ” titik puncak di kanan
sumbu y” atau ”lainnya”.

𝒂 𝒃 𝒄 𝒂𝒃 Kondisi Grafik
−2 −2 6
−2 −1 6
−2 0 6
−2 1 6
−2 2 6
Cat: kondisi grafik diisikan ”titik puncak di kiri sumbu y”, ” titik puncak di kanan
sumbu y” atau ”lainnya”.

Kesimpulan:
❖ Jika nilai _________, maka _________________ fungsi kuadrat ___________________ .
❖ Jika nilai _________, maka _________________ fungsi kuadrat ___________________ .
❖ Jika nilai _________, maka _________________ fungsi kuadrat ___________________ .
LKPD Kolese Kanisius Kelas 9

c. Nilai variabel 𝒄.
Masukkan nilai 𝑐 ( 𝑎 dan 𝑏 tetap) pada tabel berikut dan amati perubahan pada
grafiknya.
𝒂 𝒃 𝒄 Kondisi Grafik
−2 2 −3
−2 2 −2
−2 2 −1
−2 2 0
−2 2 1
−2 2 2
−2 2 3
Cat: kondisi grafik diisikan ”memotong sumbu y+”, ” memotong sumbu y-” atau
”lainnya”.

Kesimpulan:
❖ Jika nilai ______ (Negatif), maka fungsi kuadrat ________________________________ .
❖ Jika nilai ______ (Nol), maka fungsi kuadrat ___________________________________ .
❖ Jika nilai ______ (Positif), maka fungsi kuadrat _________________________________ .

d. Nilai Diskriminan (𝑫 = 𝒃𝟐 − 𝟒𝒂𝒄).


Bukalah file geogebra pada tautan berikut: https://www.geogebra.org/m/njtubtur.
Masukkan nilai 𝑐 ( 𝑎 dan 𝑏 tetap) pada tabel berikut dan amati perubahan pada
grafiknya.
𝒂 𝒃 𝒄 𝑫 Kondisi Grafik
−2 2 −3
−2 2 −2
−2 2 −1
−2 2 0
−2 2 1
−2 2 2
−2 2 3
Cat: kondisi grafik diisikan ”memotong sumbu x”, ”menyinggung sumbu x” atau ”tidak
memotong sumbu x”.

Kesimpulan:
❖ Jika nilai ______ (Negatif), maka fungsi kuadrat ________________________________ .
❖ Jika nilai ______ (Nol), maka fungsi kuadrat ___________________________________ .
❖ Jika nilai ______ (Positif), maka fungsi kuadrat _________________________________ .

e. Definit Positif dan Definit Negatif.


Bukalah file geogebra pada tautan berikut: https://www.geogebra.org/m/njtubtur.
Masukkan nilai 𝑎 ( 𝑏 dan 𝑐 tetap) pada tabel berikut dan amati perubahan pada
grafiknya.
LKPD Kolese Kanisius Kelas 9

𝒂 𝒃 𝒄 𝑫 Kondisi Grafik
−3 2 −2
−2 2 −2
−1 2 −2
0 2 −2
1 2 −2
2 2 −2
3 2 −2
Cat: kondisi grafik diisikan ”di atas sumbu x”, ”di bawah sumbu x” atau ”tidak
keduanya”.

Kesimpulan:
❖ Jika nilai ______ dan _______, maka fungsi kuadrat ______________________________.
❖ Jika nilai ______ dan _______, maka fungsi kuadrat _____________________________.

If you have too much to do, with God's help you will find time to do it all.
− Peter Canisius
-amdg-
LKPD Kolese Kanisius Kelas 9

LKPD 3 Menggambar Grafik Fungsi Kuadrat


I. TUJUAN
Dalam praktikum ini diharapkan:
1. Siswa mampu menggambar grafik fungsi kuadrat berdasarkan data pada tabel yang dibuat.
2. Siswa mampu menggambar grafik fungsi kuadrat dengan menentukan bagian-bagian
grafik fungsi terlebih dahulu.

II. TEORI
Grafik 𝑦 = 𝑎𝑥 2 + 𝑏𝑥 + 𝑐; 𝑎 ≠ 0 dapat digambarkan di dalam koordinat kartesius, dengan
semua nilai domain menempati sumbu 𝑥 dan kodomain menempati sumbu 𝑦.

Perhatikan gambar-gambar di bawah ini.

Dari kedua gambar di atas diketahui bahwa grafik fungsi kuadrat berbentuk parabola. Itu
sebabnya fungsi kuadrat sering disebut persamaan parabola.

Untuk menggambar sebuah fungsi kuadrat dapat digunakan dua metode yaitu:
1. Menggambar dengan menggunakan tabel
Adapun langkah-langkah yang bisa digunakan untuk menggambar grafik fungsi kuadrat
menggunakan table adalah sebagai berikut:
▪ Pertama membuat tabel untuk menentukan titik-titik sampel yang akan kita gambar
pada bidang kartesius.
▪ Setelah kita menemukan titik-titiknya langkah selanjutknya adalah menggambarkan
titik-titik tersebut pada bidang kartesius.
▪ Hubungkan titik-titik tersebut secara halus membentuk kurva yang mulus.

2. Menggambar dengan menggunakan sketsa


Untuk menggmbar grafik fungsi kuadrat dibutuhkan minimal 3 titik. Adapun angkah-
langkah yang diperlukan untuk membuat sketsa grafik fungsi kuadrat sebagai berikut:
a. Menentukan titik potong dengan sumbu 𝒙, diperoleh jika 𝒚 = 𝟎
𝒚 = 𝒂𝒙𝟐 + 𝒃𝒙 + 𝒄 → 𝟎 = 𝒂𝒙𝟐 + 𝒃𝒙 + 𝒄
(cat: titik potong dengan sumbu 𝑥 biasa juga disebut dengan “pembuat nol fungsi”)
b. Menentukan titik potong dengan sumbu 𝒚, diperoleh jika 𝒙 = 𝟎
𝒚 = 𝒂𝒙𝟐 + 𝒃𝒙 + 𝒄 → 𝒚 = 𝒂. 𝟎𝟐 + 𝒃. 𝟎 + 𝒄
LKPD Kolese Kanisius Kelas 9

𝒃
c. Menentukan persamaan sumbu simetri: 𝒙=−
𝟐𝒂
𝑫
d. Menentukan nilai ekstrim grafik: 𝒚=−
𝟒𝒂
𝒃 𝑫
e. Koordinat titik balik: (− ,− )
𝟐𝒂 𝟒𝒂

Setelah kita menemukan titik-titiknya langkah selanjutknya adalah menggambarkan titik-


titik tersebut pada bidang kartesius. Hubungkan titik-titik tersebut secara halus membentuk
kurva yang mulus.

Bagian-bagian grafik fungsi kuadrat

III. PERALATAN
1. Penggaris dan alat tulis lengkap
2. Laptop atau tablet
3. Perangkat lunak atau aplikasi geogebra
LKPD Kolese Kanisius Kelas 9

IV. LANGKAH PERCOBAAN


1. Menggambar grafik fungsi kuadrat menggunakan tabel.
▪ Pertama membuat tabel untuk menentukan titik-titik sampel yang akan kita gambar
pada bidang kartesius.
▪ Setelah kita menemukan titik-titiknya langkah selanjutknya adalah menggambarkan
titik-titik tersebut pada bidang kartesius.
▪ Hubungkan titik-titik tersebut secara halus membentuk kurva yang mulus.

2. Menggambar grafik fungsi kuadrat menggunakan sketsa.


a. Menentukan titik potong dengan sumbu 𝒙, diperoleh jika 𝒚 = 𝟎
𝒚 = 𝒂𝒙𝟐 + 𝒃𝒙 + 𝒄 → 𝟎 = 𝒂𝒙𝟐 + 𝒃𝒙 + 𝒄
(cat: titik potong dengan sumbu 𝑥 biasa juga disebut dengan “pembuat nol fungsi”)
b. Menentukan titik potong dengan sumbu 𝒚, diperoleh jika 𝒙 = 𝟎
𝒚 = 𝒂𝒙𝟐 + 𝒃𝒙 + 𝒄 → 𝒚 = 𝒂. 𝟎𝟐 + 𝒃. 𝟎 + 𝒄
𝒃
c. Menentukan persamaan sumbu simetri: 𝒙=−
𝟐𝒂
𝑫
d. Menentukan nilai ekstrim grafik: 𝒚=−
𝟒𝒂
𝒃 𝑫
e. Koordinat titik balik: (− ,− )
𝟐𝒂 𝟒𝒂

V. TUGAS PENDAHULUAN
1. Gambar fungsi kuadrat 𝑦 = 𝑥 2 − 2𝑥 − 3 pada bidang kartesius.
▪ Buatlah tabel untuk menentukan nilai fungsi pada domain yang kita tentukan terlebih
dahulu. Untuk fungsi 𝑦 = 𝑥 2 − 2𝑥 − 3 kita ambil domain −5 ≤ 𝑥 ≤ 5.
𝒙 𝒚 = 𝒙𝟐 − 𝟐𝒙 − 𝟑 (𝒙, 𝒚)
−5
−4
−3
−2
−1
0
1
2
3
4
5
▪ Setelah kita menemukan titik-titiknya langkah selanjutknya adalah menggambarkan
titik-titik tersebut pada bidang kartesius.
▪ Hubungkan titik-titik tersebut secara halus membentuk kurva yang mulus.
LKPD Kolese Kanisius Kelas 9

2. Gambarkan grafik fungsi kuadrat: 𝑦 = 𝑥 2 + 4𝑥


Untuk menggambar grafik fungsi kuadrat menggunakan sketsa maka ikuti langkah-
langkah berikut:
Titik potong dengan sumbu 𝒙

Titik potong dengan sumbu 𝒚


LKPD Kolese Kanisius Kelas 9

Persamaan sumbu simetri:

Nilai ekstrim grafik:

Koordinat titik balik:

▪ Setelah kita menemukan titik-titiknya langkah selanjutknya adalah menggambarkan


titik-titik tersebut pada bidang kartesius.
▪ Hubungkan titik-titik tersebut secara halus membentuk kurva yang mulus.
LKPD Kolese Kanisius Kelas 9

Soal Latihan
1. Gambar fungsi kuadrat berikut pada bidang kartesius dengan domain −5 ≤ 𝑥 ≤ 5.
a. 𝑦 = 5𝑥 2 − 10𝑥 + 1
𝒙 𝒚 = 𝟓𝒙𝟐 − 𝟏𝟎𝒙 + 𝟏 (𝒙, 𝒚)
−5
−4
−3
−2
−1
0
1
2
3
4
5
LKPD Kolese Kanisius Kelas 9

b. 𝑦 = 2(𝑥 + 2)2 + 3
𝒙 𝒚 = 𝟐(𝒙 + 𝟐)𝟐 + 𝟑 (𝒙, 𝒚)
−5
−4
−3
−2
−1
0
1
2
3
4
5
LKPD Kolese Kanisius Kelas 9

2. Gambar fungsi kuadrat berikut pada bidang kartesius dengan menggunakan sketsa.
a. 𝑦 = (𝑥 − 2)2
Titik potong dengan sumbu 𝒙 Gambar grafik:

Titik potong dengan sumbu 𝒚

Persamaan sumbu simetri:

Nilai ekstrim grafik:

Koordinat titik balik:


LKPD Kolese Kanisius Kelas 9

b. 𝑦 = (2𝑥 − 1)(2𝑥 + 3)
Titik potong dengan sumbu 𝒙 Gambar grafik:

Titik potong dengan sumbu 𝒚

Persamaan sumbu simetri:

Nilai ekstrim grafik:

Koordinat titik balik:


LKPD Kolese Kanisius Kelas 9

3. Diketahui fungsi permintaan (𝐷) dan fungsi penawaran (𝑆) suatu barang adalah sebagai
berikut
𝐷: 𝑦 = 𝑥 2 − 8𝑥 + 10
𝑆: 𝑦 = 𝑥 2 + 4𝑥 − 74
a. Gambarkan grafik fungsi permintaan (𝐷) dan analisalah. Kemudian tentukan:
• titik potong dengan sumbu 𝑥. • nilai ekstrim grafik:
• titik potong dengan sumbu 𝑦. • Koordinat titik balik:
• persamaan sumbu simetri:

b. Gambarkan grafik fungsi penawaran (𝑆) dan analisalah. Kemudian tentukan:


• titik potong dengan sumbu 𝑥. • nilai ekstrim grafik:
• titik potong dengan sumbu 𝑦. • Koordinat titik balik:
• persamaan sumbu simetri:

c. Tentukan harga keseimbangan pasar.

If you have too much to do, with God's help you will find time to do it all.
− Peter Canisius
-amdg-
LKPD Kolese Kanisius Kelas 9

LKPD 3 Nilai Minimum dan Maksimum Fungsi Kuadrat


Grafik fungsi 𝒇(𝒙) = 𝒂𝒙𝟐 + 𝒃𝒙 + 𝒄, 𝒂 ≠ 𝟎 memiliki dua kemungkinan, yaitu terbuka ke atas atau
terbuka ke bawah.
➢ Jika parabola terbuka ke atas dengan nilai 𝒂 > 𝟎, maka fungsi 𝑓(𝑥) memiliki nilai minimum
seperti pada gambar (a).
➢ Jika parabola terbuka ke bawah dengan nilai 𝒂 < 𝟎, maka fungsi 𝑓(𝑥) memiliki nilai maksimum
seperti pada gambar (b).

Soal Latihan
1. Diketahui 3𝑥 – 𝑦 = 6, hitunglah nilai minimum dari 𝑥𝑦.
Penyelesaian:

2. Jumlah 2 bilangan sama dengan 100. Tentukan hasil kali bilangan itu yang terbesar.
Penyelesaian:

3. Tentukan luas terbesar dari suatu persegi panjang jika keliling persegi panjang diketahui 60 cm.
Penyelesaian:
LKPD Kolese Kanisius Kelas 9

4. Sebuah roket ditembakkan ke atas. Setelah 𝑡 detik peluru mencapai ketinggian yang
dirumuskan dengan ℎ(𝑡) = 40𝑡 – 5𝑡 2 dalam meter. Tentukan berapa lama waktu yang
dibutuhkan untuk mencapai tinggi maksimum dan berapa tinggi maksimum yang dicapai?
Penyelesaian:

5. Suatu proyek yang ada di sebuah kecamatan di provinsi Nusa Tenggara Timur akan
1000
diselesaikan dalam 𝑥 hari. Jika biaya proyek per hari adalah 𝐵 = 2𝑥 + − 40 dalam ribuan
𝑥
rupiah maka tentukan biaya proyek minimum dalam 𝑥 hari.
Penyelesaian:

6. Sebuah perusahaan mainan mampu menjual produknya sebanyak (2000 − 10𝑥) unit tiap
bulannya dengan harga jual setiap unitnya adalah 𝑥 rupiah. Biaya produksi yang dikeluarkan
sebesar (25000 + 400𝑥) rupiah. Tentukan:
a. Harga jual setiap unit produk tersebut agar diperoleh keuntungan maksimum.
b. Keuntungan maksimum yang diperoleh perusahaan tersebut.
Penyelesaian:

If you have too much to do, with God's help you will find time to do it all.
− Peter Canisius
-amdg-
LKPD Kolese Kanisius Kelas 9

LKPD 4 Menyusun Persamaan Fungsi Kuadrat

Suatu fungsi kuadrat dapat ditentukan apabila fungsi itu:


1. melalui tiga titik yang berlainan.
2. memotong sumbu-𝑥 dan melalui sebuah titik lain.
3. melalui sebuah titik dan koordinat titik terendah/tertinggi diketahui.
4. menyinggung sumbu-𝑥 dan melalui sebuah titik.

1. Fungsi kuadrat yang grafiknya melalui tiga buah titik


Soal:
Tentukan persamaan fungsi kuadrat yang melalui titik-titik
𝐴(0, 4), 𝐵(−1, 7), dan 𝐶(1, 3).
Penyelesaian:
LKPD Kolese Kanisius Kelas 9

2. Fungsi kuadrat yang grafiknya memotong sumbu-x


Fungsi kuadrat yang titik potongnya 𝑨(𝒌 , 𝟎) dan 𝑩(𝒍 , 𝟎)
adalah: 𝒚 = 𝒂(𝒙 – 𝒌) (𝒙 – 𝒍)
Soal:
Sebuah fungsi kuadrat memotong sumbu 𝑥 di
𝐴(−3, 0) dan 𝐵(5, 0). Jika fungsi kuadrat itu melalui titik
(−4, 9), tentukanlah persamaan fungsi kuadratnya!
Penyelesaian:
LKPD Kolese Kanisius Kelas 9

3. Fungsi kuadrat jika koordinat titik puncak grafik fungsi itu diketahui
Fungsi kuadrat yang berpuncak di 𝑩(𝒑 , 𝒒) adalah:
𝒚 = 𝒂(𝒙 – 𝒑)𝟐 + 𝒒
Soal:
Tentukan fungsi kuadrat yang grafiknya mempunyai titik
balik maksimum (−1, −2) dan melalui titik (0, −5).
Penyelesaian:
LKPD Kolese Kanisius Kelas 9

4. Fungsi kuadrat yang grafiknya menyinggung sumbu-𝒙


Fungsi kuadrat yang grafiknya menyinggung sumbu-
𝑥 di 𝑨(𝒑 , 𝟎) adalah 𝒚 = 𝒂(𝒙 – 𝒑)𝟐
Soal:
Tentukan fungsi kuadrat yang grafiknya
menyinggung sumbu-𝑥 di titik (−3,0) dan melalui
titik (2,5) !
Penyelesaian:
LKPD Kolese Kanisius Kelas 9

Soal Latihan
1. Fungsi kuadrat kuadrat 𝑓 melalui titik-titik 𝐴(0, −6), 𝐵(−1, 0), dan 𝐶(1, −10).
a. Tentukan persamaan grafik fungsi kuadrat tersebut
b. Tentukan titik-titik potongnya dengan sumbu 𝑥
c. Tentukan titik puncak/titik balik grafik fungsi 𝑓.
Penyelesaian:

2. Grafik fungsi kuadrat memotong sumbu 𝑋 di 𝐴(−5, 0) dan di 𝐵(1, 0). Grafik fungsi kuadrat itu
melalui titik (0, −5).
a. Tentukan persamaan grafik fungsi kuadrat tersebut.
b. Tentukan koordinat titik baliknya.
Penyelesaian:
LKPD Kolese Kanisius Kelas 9

3. Grafik fungsi kuadrat menyinggung sumbu 𝑥 di titik (2, 0). Grafik fungsi itu melalui titik
(0, −3). Tentukan persamaan grafik fungsinya.
Penyelesaian:

4. Titik balik minimum sebuah fungsi kuadrat adalah 𝑃(3, 5). Grafik fungsi kuadrat itu melalui
titik (2, 6).
a. Tentukan persamaan grafik fungsi kuadrat tersebut.
b. Apakah grafik fungsi kuadrat itu memotong sumbu 𝑥?
Penyelesaian:

If you have too much to do, with God's help you will find time to do it all.
− Peter Canisius
-amdg-

Anda mungkin juga menyukai