Anda di halaman 1dari 2

Lembar Kerja Peserta Didik

Tanggal : .................................................................
Lingkup/materi pembelajaran : .................................................................
Nama Siswa : .................................................................
Fase/Kelas : D/ VII

1. Panduan umum
a. Pastikan peserta didik dalam keadaan sehat dan siap untuk mengikuti aktivitas
pembelajaran.
b. Mulailah kegiatan dengan berdo’a.
c. Ikuti gerakan pemanasan dengan baik, sesuai dengan instruksi yang diberikan guru
untuk menghindari cidera.
d. Mulailah kegiatan dengan berdo’a.
e. Selama kegiatan perhatikan selalu keselamatan diri dan keselamatan bersama.
2. Panduan aktivitas pembelajaran
a. Bersama dengan teman, buatlah kelompok sejumlah maksimal 8 orang.
b. Lakukan aktivitas pembelajaran gerak spesifik permainan bola basket secara
berpasangan dengan temanmu satu kelompok.
c. Perhatikan penjelasan berikut ini:
Cara bermain aktivitas pembelajaran gerak spesifik permainan bola basket antara lain:
1) Guru membariskan peserta didik menjadi tiga baris.
2) Guru meminta peserta didik untuk melakukan gerakan dribble sesuai kelompoknya
secara bergantian
3) Guru meminta peserta didik dikelompok duduk melakukan dribble ditempat selama
1 menit

Menggiring bola dengan cara duduk atau berdiri ditempat


Selama 1 menit dengan tangan kanan dilanjutkan tangan
kiri

4) Guru meminta peserta didik dikelompok berjalan melakukan dribble berjalan lurus

Menggiring bola dengan cara berjalan dengan jarak 5 – 9 m


Selama 1 menit dengan tangan kanan dilanjutkan tangan kiri

5) Guru meminta peserta didik dikelompok berlari melakukan dribble berlari zig zag

Menggiring bola dengan cara berlari dengan


jarak 5 – 9 m Selama 1 menit

6) Peserta didik menerima umpan balik dari guru.


7) Peserta didik melakukan refleksi pembelajaran terhadap diri sendiri dan anggota
kelompok selama pembelajaran berlangsung.
8) Guru melakukan penilaian selama proses pembelajaran berlangsung.
9) Selama kegiatan pembelajaran dribling peserta didik mengembangkan sikap
mandiri dan gotong royong sebagai wujud pengembangan Profil Pelajar Pancasila
3. Bahan Bacaan Peserta Didik
a. Peraturan permainan bola basket yang standar. Untuk membantu dalam mencari
sumber bacaan tersebut, dapat diperoleh melalui: buku, majalah,koran, internet, atau
sumber lainnya.
b. Materi variasi dan kombinasi gerak spesifik menggiring bola basket. Untuk
membantu dalam mencari sumber bacaan tersebut, dapat diperoleh melalui: buku,
majalah, koran, internet, atau sumber lainnya.
4. Bahan Bacaan Guru
a. Teknik dasar permainan bola basket.
b. Bentuk-bentuk variasi gerak spesifik permainan bola basket.
c. Bentuk-bentuk permainan bola basket dengan menggunakan peraturan yang
dimodifikasi.

Anda mungkin juga menyukai