Anda di halaman 1dari 49

2022/ ASUHAN KEBIDANAN

2023c KEGAWATDARURATAN MATERNAL


NEONATAL
IB017

KOORDINATOR / LNO : FATIMAH, S.SiT., M.Kes

PROGRAM STUDI DIII KEBIDANAN


FAKULTAS1 ILMU-ILMU KESEHATAN
UNIVERSITAS ALMA ATA YOGYAKARTA
2022/2023
ASUHAN KEBIDANAN KEGAWATDARURATAN MATERNAL NEONATAL
IB017

KOORDINATOR / LNO:
FATIMAH, S.SiT., M.Kes

KONTRIBUTOR :
FATIMATASARI, S.ST, M.Keb.
dr. TAUFIK RAHMAN, SP.OG
ARANTIKA MEIDYA PRATIWI, S.ST, M.Kes
FATIMAH, S.SiT, M.Kes
PRASETYA LESTARI, S.ST, M.Kes
LIA DIAN AYUNINGRUM, S.ST., M.Tr., Keb
INDAH WIJAYANTI, M.Keb.Bd.
BAIQ RINA WULANDARI, S.ST., M.Keb.

PROGRAM STUDI DIII KEBIDANAN


FAKULTAS ILMU-ILMU KESEHATAN
UNIVERSITAS ALMA ATA
YOGYAKARTA
2022/2023

2
LEMBAR PENGESAHAN

Mata Kuliah Asuhan Kebidanan Kegawatdaruratan Maternal Neonatal


Kode Mata Kuliah IB017
disahkan di Yogyakarta pada hari Kamis tanggal Februari 2023

Dekan Fakultas Ilmu-Ilmu Kesehatan Ketua Program Studi DIII Kebidanan

Dr. Yhona Paratmanitya, S.Gz. Dietiesien, Dyah Pradnya P, S.ST., M.Kes


MPH

Mengetahui,
Wakil Rektor I
Bidang Akademik, Pembelajartan dan MBKM
Universitas Alma Ata

Dr. Muh. Mustakim,M.Pd.I

3
KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr.Wb.

Alhamdulillah, atas izin dan bimbingan Allah SWT, maka mata Kuliah Komputer yang
merupakan bagian dari Kurikulum Pendidikan Tinggi (KPT) Program Studi DIII Kebidanan
Fakultas Ilmu-ilmu Kesehatan Universitas Alma Ata dapat selesai dikembangkan dan
disusun sebagai panduan pembelajaran di lingkungan Prodi DIII Kebidanan. Pengembangan
Mata Kuliah Asuhan Kebidanan Kegawatdaruratan Maternal Neonatal Prodi D III Kebidanan
ini dilaksanakan melalui beberapa tahapan dan melibatkan banyak pihak.
Atas nama pimpinan Universitas Alma Ata, kami mengucapkan terima kasih yang sebesar-
besarnya dan memberikan penghargaan yang setinggi-tingginya kepada semua pihak yang
telah berpartisipasi dan memberikan kontribusi baik langsung ataupun tidak langsung
dalam penyusunan Mata Kuliah Asuhan Kebidanan Kegawatdaruratan Maternal Neonatal.
Mata Kuliah Asuhan Kebidanan Kegawatdaruratan Maternal Neonatal ini belum sempurna,
dan oleh karena itu kami berharap kepada tim penyusun untuk terus menerus memperbaiki
dan menyempurnakan mata kuliah ini dan implementasinya di lingkungan Alma Ata.
Mudah-mudahan kontribusi bapak/ ibu dapat menjadi amal jariyah yang diterima oleh
Alloh SWT dan bermanfaat bagi masyarakat luas khususnya bagi para dosen dan mahasiswa
yang menggunakan Mata Kuliah ini. Aamiin.
Wassalamu’alaikum Wr.Wb.

Yogyakarta, Februari 2022

Wakil Rektor I

Bidang Akademik, Pembelajaran dan MBKM

Dr. Muh. Mustakim,M.Pd.I

4
PENDAHULUAN

Proses pembelajaran yang bermutu tinggi akan dapat menghasilkan mutu output yang
baik. Proses pembelajaran yang baik harus didukung oleh rencana program pembelajaran
yang disusun secara matang dan konsepsional. Oleh karena itu, setiap matakuliah harus
memiliki RPS yang disusun dan dirancang oleh Dosen baik secara individual maupun secara
kolektif.

Universitas Alma Ata Yogyakarta mengambil kebijakan bahwa setiap mata kuliah yang ada
harus memiliki RPS. Dengan adanya RPS diharapkan proses pembelajaran di Program Studi
DIII Kebidanan dapat berjalan lebih bermutu, transparan dan akuntabel.

Mata kuliah Asuhan Kebidanan Kegawatdaruratan Maternal Neonatal merupakan salah satu
mata kuliah wajib yang memberikan dasar keilmuan bagi mahasiswa kebidanan. Setelah
mempelajari mata kuliah Asuhan Kebidanan Kegawatdaruratan Maternal Neonatal
diharapkan mahasiswa mampu memberikan pertolongan pertama pada kegawatdaruratan
maternal neonatal. RPS ini setiap tahun akan diperbarui dan diperbaiki untuk menjaga
relevansi dengan perkembangan ilmu pengetahuan dan kebutuhan atau problem yang
berkembang di masyarakat.

Tidak lupa kami mengucapkan terimakasih yang sebesar-besarnya kepada semua pihak dan
kontributor yang telah memberikan saran yang begitu berharga bagi pengembangan
kurikulum mata kuliah Asuhan Kebidanan Kegawatdaruratan Maternal Neonatal ini
khususnya. Kami menyadari bahwa RPS mata kuliah Asuhan Kebidanan Kegawatdaruratan
Maternal Neonatal ini masih jauh dari sempurna, oleh karena itu kami akan terus
menerima dan menampung masukan, kritik dan saran yang membangun dari berbagai
pihak, untuk dapat kami kembangkan demi kemajuan kurikulum.

Akhir kata, kami berharap mahasiswa mendapatkan pengalaman yang menarik dan
berharga selama mengikuti mata kuliah ini

Kaprodi DIII Kebidanan

Fakultas Ilmu-Ilmu Kesehatan

Universitas Alma Ata Yogyakarta

Dyah Pradnya Paramita, S.ST., M.Kes

5
DAFTAR ISI

HALAMAN

SAMPUL DALAM 2
LEMBAR PENGESAHAN 3
KATA PENGANTAR 4
PENDAHULUAN 5
DAFTAR ISI 6

1. IDENTITAS MATA KULIAH 7


2. DESKRIPSI MATA KULIAH 7
3. LEARNING OUTCOMES 7
4. TUJUAN PEMBELAJARAN
5. PETA KONSEP LEARNING OUTCOME 9
6. RENCANA PROSES PEMBELAJARAN 10
7. KOMPOSISI PENILAIAN 20
8. REFERENSI 20
9. PETA KEGIATAN PEMBELAJARAN
10. REKAPITULASI KEGIATAN PEMBELAJARAN
11. REKAPITULASI KEGIATAN PRAKTIK LAPANGAN
LAMPIRAN

6
SILABUS DAN RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

1. IDENTITAS MATA KULIAH


Nama Mata Kuliah : Asuhan Kebidanan Kegawatdaruratan Maternal Neonatal

Kode Mata Kuliah : IB017


Bobot SKS : 4 SKS (2 T; 2 P; 0 PL)
Semester : 4

LNO : Fatimah, SsiT., M.Kes


Dosen Pengampu, Tutor, : 1. FATIMATASARI, S.ST, M.Kes.
dan Instruktur Praktikum 2. ARANTIKA MEIDYA PRATIWI, S.ST, M.Kes
3. FATIMAH, S.SiT, M.Kes
4. dr. TAUFIK RAHMAN, SP.OG
5. PRASETYA LESTARI, S.ST, M.Kes
6. LIA DIAN AYUNINGRUM, S.ST., M.Tr., Keb
7. BAIQ RINA WULANDARI, S.ST., M.Keb.

2. DESKRIPSI MATA KULIAH


Mata kuliah ini memberikan kemampuan kepada peserta didik untuk memberikan
pertolongan pertama pada kegawatdaruratan maternal neonatal.

3. INDIKATOR KINERJA UTAMA


IKU7: Persentase penggunaan metode pembelajaran pemecahan kasus (case method) atau
pembelajaran kelompok berbasis proyek (team based project) sebagai bagian bobot evaluasi.

4. CAPAIAN PEMBELAJARAN LULUSAN


a. S1 : Menunjukkan sikap Bertakwa kepada Tuhan yang Maha Esa, pancasilais dan
kesadaran terhadap kepentingan bangsa dan negara
b. S2 : Menunjukkan sikap jujur, bertanggungjawab, percaya diri, kematangan emosional,
beretika, dan kesadaran menjadi pembelajar sepanjang hayat dalam menjalankan praktik
kebidanan.
c. KU1 : Mampu menerapkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan inovatif dengan
memanfaatkan teknologi informasi untuk mengasilkan solusi sesuai bidang keahlian secara
berintegritas yang diwujudkan dalam dokumen scientific
d. KU2 : Mampu mengembangkan jaringan kerja, beradaptasi, berkreasi, berkontribusi,
melakukan supervisi, mengevaluasi dan mengambil keputusan dalam rangka menunjukkan
kinerja mandiri dan kelompok untuk menerapkan ilmu pengetahuan pada kehidupan
bermasyarakat
7
e. P4 : MengimplMenelaah konsep dasar ilmu gizi dalam siklus reproduksi
perempuanementasikan konsep dasar, prinsip dan teknik bantuan hidup dasar (Basic life
support) dan Pasien Safety
f. P5 : Menelaah konsep dasar ilmu gizi dalam siklus reproduksi perempuan
g. P6 : Mengimplementasikan metode, teknik, dan pengetahuan prosedural dalam asuhan
kebidanan esensial dengan cara komunikasi konseling dan promosi kesehatan masyarakat
menggunakan Bahasa Indonesia maupun Inggris sesuai dengan Pancasila, kewarganegaraan
dan ilmu agama Islam Rahmatalilalamin
h. P7 : Mengimplementasikan pengetahuan faktual tentang jenis, tanda, gejala, penyakit-
penyakit umum dan infeksi pada kehamilan, persalinan, post partum, bayi baru lahir, bayi
dan balita KK2 :
i. KK3 : Mampu melakukan pemberian kontrasepsi sesuai standar operasional prosedur
yang berlaku dan kode etik profesi dengan mempertimbangkan aspek budaya setempat
j. KK6 : Mampu mendemontrasikan pencegahan infeksi, pasien safety dan upaya Bantuan
Hidup Dasar (Basic Life Support) khususnya pada kasus-kasus maternal dan neonatal.
5. CAPAIAN PEMBELAJARAN MATA KULIAH
a. Menentukan konsep penanganan awal kegawatdaruratan maternal
b. Menelaah kondisi maternal yang beresiko kegawatdaruratan
c. Menelaah Konsep penanganan awal kegawatdaruratan neonatal
d. Menentukan Deteksi dini dan penanganan kegawatdaruratan pada maternal
e. Mendemontrasikan prinsip penyelematan dan bantuan hidup dasar
f. Mendemonstrasikan Manajemen cairan
g. Mendemontrasikan Penanganan operatif pada kasus abortus
h. Mendemonstrasikan Deteksi dini dan penanganan kegawatdaruratan pada neonatal
i. Melakukan Dokumentasi dalam asuhan kebidanan

8
6. PETA KONSEP LEARNING OUTCOME

A
A
N
R

R
A
D
A

K
E

S
T
S6, S11, KU3, KU4, KU12, P6, S6, S11, KU3, KU4, KU12, P6, P10,
S6, S11, KU3, KU4, KU12, P6, KK2, KK3, KK6,
P10, P11, P9, KK2, KK3, KK6, P11, P9, KK2, KK3, KK6, KK9,
P10, P11, P9 KK9, KK12
KK9, KK12 KK12

Menentukan konsep penanganan Menelaah kondisi penanganan Mendemontrasikan prinsip


awal kegawatdaruratan awal kegawatdaruratan penyelematan dan bantuan
Menelaah Deteksi dini dan
maternal neonatal hidup dasar Manajemen
penanganan kegawatdaruratan
cairan, Penanganan operatif
pada maternal
pada kasus abortus

Menelaah kondisi maternal yang Menentukan Deteksi dini dan Mendemontrasikan Menentukan Deteksi dini dan
penanganan kegawatdaruratan
beresiko kegawatdaruratan penanganan kegawatdaruratan Dokumentasi dalam asuhan
pada neonatal
pada maternal kebidanan

1
7. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
A. TEORI
Minggu Kemampuan akhir yang diharapkan Bahan Kajian Bentuk Pembelajaran; Metode Pengalaman Penilaian Bobot
ke- Pembelajaran; Penugasan Belajar Nilai
(Alokasi Waktu) Mahasiswa
CPMK Sub CPMK LURING DARING Indikator Bentuk dan
Kriteria
1. Menentukan konsep Kuliah;Discove Tugas 1. Berdis Mahasiswa Kriteria: 5%
konsep penanganan ry Learning, 1:analisis kusi sesuai mampu Presensi,
penanganan awal diskusi artikel scenario menentukan Rubrik
awal Menentukan: 1. kegawatdarur kelompok; penelitian 2. Menel 1. prinsip dasar presentasi
kegawatdaru prinsip dasar atan maternal (2x(2x50 melalui e- usur ke search penanganan
ratan penanganan kasus menit) learning@alm engine untuk kasus Bentuk:non
maternal kegawatdaruratan aata.ac.id ( menemukan kegawatdarurata test melalui
2. prinsip umum 2x 60 menit) artikel n presentasi
penanganan kasus 3. Menya 2. prinsip umum kelompok ;
kegawatdaruratan mpaikan penanganan tes melalui
3. Mahasiswa mampu pendapat kasus UAS/UAB
menjelaskan tentang kegawatdarurata
4. Penanganan gadar n
AKI AKB dalam 3. Penanganan
perspektif Islam gadar AKI AKB
dalam perspektif
Islam

10
2. Menelaah Kondisi Kuliah;Discove Tugas 1. Berdis Kriteria: 5%
Kondisi maternal yang ry Learning, 1:analisis kusi sesuai Presensi,
maternal beresiko diskusi artikel scenario Mahasiswa Rubrik
yang kegawatdarur kelompok; penelitian 2. Menel mampu presentasi
Mendeteksi
beresiko perdarahan atan (2x(2x50 melalui e- usur ke search mendeteksi:
kegawatdaru pervaginam abnormal menit) learning@alm engine untuk Bentuk:non
perdarahan
ratan di luar siklus aata.ac.id ( menemukan test melalui
pervaginam
menstruasi 2x 60 menit) artikel presentasi
abnormal di luar
3. Menya kelompok ;
siklus menstruasi
mpaikan tes melalui
pendapat UAS/UAB

Kuliah;Discove Tugas 1. Berdiskusi Kriteria: 5%


ry Learning, 1:analisis sesuai Presensi,
diskusi artikel scenario Rubrik
kelompok; penelitian 2. Menelusur Mahasiswa presentasi
(2x(2x50 melalui e- ke search mampu
Mendeteksi
Mendeteksi infeksi menit) learning@alm engine mendeteksi:
infeksi saluran Bentuk:non
saluran genetalia aata.ac.id ( untuk test melalui
genetalia
2x 60 menit) menemuka presentasi
n artikel Infeksi saluran kelompok ;
3. Menyampa genetalia tes melalui
ikan UAS/UAB
pendapat

11
Kuliah;Discove Tugas 4. Berdiskus Kriteria: 5%
ry Learning, 1:analisis i sesuai Presensi,
diskusi artikel scenario Rubrik
Mahasiswa
kelompok; penelitian 5. Menelusu presentasi
mampu
(2x(2x50 melalui e- r ke
kelainan jinak mendeteksi:
Mendeteksi kelainan menit) learning@alm search Bentuk:non
pada
jinak pada genetalia aata.ac.id ( engine test melalui
genetalia atas
atas dan bawah 2x 60 menit) untuk presentasi
dan bawah menemu kelainan jinak kelompok ;
kan pada genetalia tes melalui
artikel atas dan bawah UAS/UAB
6. Menyamp
aikan
pendapat
Kuliah;Discove Tugas 1. Berdiskusi Kriteria: 5%
Mahasiswa
ry Learning, 1:analisis sesuai Presensi,
mampu
diskusi artikel scenario Rubrik
mendeteksi:
infeksi pada kelompok; penelitian 2. Menelusur presentasi
Mendeteksi infeksi (2x(2x50 melalui e- ke search
kehamilan
pada kehamilan menit) learning@alm engine
karena virus, Bentuk:non
karena virus, bakteri aata.ac.id ( untuk infeksi pada
bakteri dan test melalui
dan protozoa 2x 60 menit) menemuka kehamilan presentasi
protozoa
n artikel karena virus, kelompok ;
3. Menyampa bakteri dan tes melalui
ikan protozoa UAS/UAB
pendapat

12
3. Kondisi Kuliah;Discove Tugas 1. Berdis Kriteria: 5%
maternal yang ry Learning, 1:analisis kusi sesuai Presensi,
Menelaah beresiko diskusi artikel scenario Rubrik
Kondisi kegawatdarur kelompok; penelitian 2. Menel presentasi
Mahasiswa
maternal Mendeteksi atan (2x(2x50 melalui e- usur ke search
mampu
yang Kehamilan dengan menit) learning@alm engine untuk Bentuk:non
mendeteksi
beresiko hipertensi aata.ac.id ( menemukan test melalui
Kehamilan
kegawatdaru 2x 60 menit) artikel presentasi
dengan
ratan 3. Menya kelompok ;
hipertensi
mpaikan tes melalui
pendapat UAS/UAB

4 Kuliah;Discove Tugas 1. Berdis Kriteria: 5%


ry Learning, 1:analisis kusi sesuai Presensi,
diskusi artikel scenario Mahasiswa dapat Rubrik
Mendeteksi dan kelompok; penelitian 2. Menel menganalisis presentasi
Perdarahan (2x(2x50 melalui e- usur ke search
memberikan asuhan
pervaginam menit) learning@alm engine untuk
Perdarahan Perdarahan Bentuk:non
pada awal aata.ac.id ( menemukan pervaginam test melalui
pervaginam pada
kehamilan 2x 60 menit) artikel
awal kehamilan pada awal presentasi
3. Menya kehamilan kelompok ;
mpaikan tes melalui
pendapat UAS/UAB

13
Kuliah;Discove Tugas 1. Berdis Kriteria: 5%
ry Learning, 1:analisis kusi sesuai Presensi,
diskusi artikel scenario Rubrik
kelompok; penelitian 2. Menel Mahasiswa dapat presentasi
Mendeteksi dan (2x(2x50 melalui e- usur ke search mendeteksi
memberikan asuhan Perdarahan menit) learning@alm engine untuk Bentuk:non
Perdarahan antepartum aata.ac.id ( menemukan Perdarahan test melalui
antepartum 2x 60 menit) artikel antepartum presentasi
3. Menya kelompok ;
mpaikan tes melalui
pendapat UAS/UAB

5 Kuliah;Discov Kriteria: 5%
ery Learning, Presensi,
diskusi Rubrik
kelompok; Mahasiswa dapat presentasi
Kelainan (2x(2x50 mendeteksi
Mendeteksi Kelainan
dalam menit)
dalam lamanya Bentuk:non
lamanya Kelainan dalam
kehamilan test melalui
kehamilan lamanya
presentasi
kehamilan
kelompok ;
tes melalui
UAS/UAB

14
6 Kuliah;Discov Mahasiswa
ery Learning, mampu
diskusi mendeteksi:
Mendeteksi Intra Intra Uterine kelompok;
Uterine Fetal Death Fetal Death (2x(2x50
(IUFD) (IUFD) menit)
Intra Uterine
Fetal Death
(IUFD)

Kuliah;Discov Kriteria: 5%
ery Learning, Presensi,
diskusi Mahasiswa Rubrik
kelompok; mampu presentasi
Mendeteksi (2x(2x50 mendeteksi:
Mendeteksi konsep menit) Bentuk:non
Kehamilan
Kehamilan ganda
ganda test melalui
presentasi
konsep
kelompok ;
Kehamilan ganda
tes melalui
UAS/UAB

Kuliah;Discov Mahasiswa
ery Learning, mampu
Mendeteksi diskusi mendeteksi:
Mendeteksi Ketuban kelompok;
Ketuban
pecah dini (2x(2x50
pecah dini
menit)
Ketuban pecah
dini

15
7 Kuliah;Discov Kriteria: 5%
ery Learning, Presensi,
diskusi Mahasiswa Rubrik
kelompok; mampu presentasi
Menguraikan (2x(2x50
Menguraikan Konsep menguraikan:
Konsep dasar menit)
dasar penyulit Bentuk:non
penyulit Konsep dasar test melalui
persalinan
persalinan
penyulit presentasi
persalinan kelompok ;
tes melalui
UAS/UAB

Memahami
Menelaah Terminasi Terminasi
Terminasi
kehamilan kehamilan
kehamilan

8 Menelaah konsep Kuliah;Discove Tugas 1. Berdis Kriteria: 5%


konsep penanganan ry Learning, 1:analisis kusi sesuai Presensi,
penanganan awal diskusi artikel scenario Rubrik
awal kegawatdarur kelompok; penelitian 2. Menel presentasi
kegawatdaru atan neonatal (2x(2x50 melalui e- usur ke search Mahasiswa dapat
Mendeteksi dan
ratan menit) learning@alm engine untuk mendeteksi:
memberikan asuhan Bentuk:non
neonatal aata.ac.id ( menemukan BBLR dan
BBLR dan Hipotermia test melalui
2x 60 menit) artikel Hipotermia
presentasi
3. Menya kelompok ;
mpaikan tes melalui
pendapat UAS/UAB

Mendeteksi Gangguan Mahasiswa


nafas pada bayi baru mampu
lahir mendeteksi:

16
Gangguan nafas
pada bayi baru
lahir

Mahasiswa
mampu
Mendeteksi dan mendeteksi:
memberikan asuhan
Kejang pada neonates
Kejang pada
neonatus

Mahasiswa
mampu
mendeteksi dan
Mendeteksi dan
memberikan asuhan memberikan
asuhan:
Ikterus dan infeksi
pada neonates
Ikterus dan
infeksi pada
neonatus

Mendeteksi dan Mendeteksi dan


memberikan asuhan memberikan
resusitasi dan asuhanresusitasi
penilaian dan penilaian

9 Menentukan Mendeteksi: 1. Infeksi Deteksi dini Kuliah;Discove Tugas 1. Berdis Kriteria: 5%


Mahasiswa
Deteksi dini pada kehamilan dan ry Learning, 1:analisis kusi sesuai Presensi,
mampu
dan karena virus penanganan diskusi artikel scenario Rubrik

17
penanganan 2. Infeksi pada kegawatdarur kelompok; penelitian 2. Menel menentukan: presentasi
kegawatdaru kehamilan karena atan pada (2x(2x50 melalui e- usur ke search
ratan pada bakteri maternal menit) learning@alm engine untuk 1. Infeksi pada Bentuk:non
maternal 3. Infeksi pada aata.ac.id ( menemukan kehamilan test melalui
kehamilan karena 2x 60 menit) artikel karena virus presentasi
protozoa 3. Menya 2. Infeksi pada kelompok ;
mpaikan kehamilan tes melalui
pendapat karena bakteri UAS/UAB
3. Infeksi pada
kehamilan
karena protozoa

10 Menganalisis Deteksi dini Kuliah;Discove Tugas 1. Berdis Mahasiswa Kriteria: 5%


Kehamilan, persalinan dan ry Learning, 1:analisis kusi sesuai mampu Presensi,
dan nifas dengan penanganan diskusi artikel scenario menganalisis Rubrik
hipertensi : kegawatdarur kelompok; penelitian 2. Menel presentasi
1. Hipertensi atan pada (2x(2x50 melalui e- usur ke search Kehamilan,
essensial maternal menit) learning@alm engine untuk persalinan dan Bentuk:non
Menentukan 2. Hipertensi karena aata.ac.id ( menemukan nifas dengan test melalui
Deteksi dini kehamilan (PIH) 2x 60 menit) artikel hipertensi : presentasi
dan 3. Pre eklampsia 3. Menya 1. Hipertensi kelompok ;
penanganan 4.Eklampsia mpaikan essensial tes melalui
kegawatdaru 5.Menentukan pendapat 2. Hipertensi UAS/UAB
ratan pada Penanganan dan karena
maternal pengelolaan dini pada kehamilan (PIH)
hipertensi dan 3. Pre eklampsia
eklasmsi pada 4. Eklampsia
kehamilan, persalinan 5. Menentukan
dan nifas sesuai Penanganan dan
standar pelayanan pengelolaan dini
kebidanan pada hipertensi
dan eklasmsi

18
pada kehamilan,
persalinan dan
nifas sesuai
standar
pelayanan
kebidanan

11 a.Mendeteksi Deteksi dini Kuliah;Discove Tugas 1. Berdis Mahasiswa dapat Kriteria: 6%


perdarahan pada dan ry Learning, 1:analisis kusi sesuai mendeteksi: Presensi,
kehamilan TM I dan penanganan diskusi artikel scenario Rubrik
kelainan dalam kegawatdarur kelompok; penelitian 2. Menel perdarahan pada presentasi
lamanya kehamilan : atan pada (2x(2x50 melalui e- usur ke search kehamilan TM I
1.Abortus maternal menit) learning@alm engine untuk dan kelainan Bentuk:non
2. Kehamilan Ektopik aata.ac.id ( menemukan dalam lamanya test melalui
Terganggu 2x 60 menit) artikel kehamilan: presentasi
3.Molahidatidosa 3. Menya 1. Abortus kelompok ;
Menentukan 2. Kehamilan
4.premature, mpaikan tes melalui
Deteksi dini Ektopik
postmatur, Intra pendapat UAS/UAB
dan Terganggu
Uterine Fetal Death
penanganan 3.
(IUFD)
kegawatdaru Molahidatidosa
5.Kehamilan ganda
ratan pada 4. premature,
6. Ketuban pecah dini
maternal postmatur, Intra
b.Menentukan
Penanganan awal Uterine Fetal
kegawatdaruratan pd Death (IUFD)
perdarahan 5. Kehamilan
kehamilan TM I, ganda
ketuban pecah dini, 6. Ketuban
kehamilan ganda, pecah dini
prematu, post matur 7. Menentukan
dan IUFD Penanganan
awal
19
kegawatdarurata
n pd perdarahan
kehamilan TM I,
ketuban pecah
dini, kehamilan
ganda, prematu,
post matur dan
IUFD

12 Deteksi dini Kuliah;Discove Tugas 1. Berdis Mahasiswa Kriteria: 6%


dan ry Learning, 1:analisis kusi sesuai mampu Presensi,
penanganan diskusi artikel scenario mendeteksi Rubrik
Mendeteksi: kegawatdarur kelompok; penelitian 2. Menel presentasi
atan pada (2x(2x50 melalui e- usur ke search 1. Perdarahan
1.Perdarahan maternal menit) learning@alm engine untuk antepartum : Bentuk:non
antepartum: aata.ac.id ( menemukan a. Plasenta test melalui
a.Plasenta previa 2x 60 menit) artikel previa presentasi
Menentukan
b.Solusio plasenta 3. Menya b. Solusio kelompok ;
Deteksi dini 2.Perdarahan plasenta
mpaikan tes melalui
dan
postpartum: pendapat 2. Perdarahan UAS/UAB
penanganan a. Perdarahan primer postpartum:
kegawatdaru
b.Perdarahan a. Perdarahan
ratan pada
sekunder primer
maternal 3.Menentukan b. Perdarahan
Penanganan sekunder
Perdarahan TM III 3. Menentukan
sesuai standar Penanganan
pelayanan kebidanan Perdarahan TM
III sesuai standar
pelayanan
kebidanan

20
13 Deteksi dini Kuliah;Discove Tugas 1. Berdis Mahasiswa Kriteria: 5%
dan ry Learning, 1:analisis kusi sesuai mampu Presensi,
penanganan diskusi artikel scenario menelaah Rubrik
kegawatdarur kelompok; penelitian 2. Menel presentasi
atan pada (2x(2x50 melalui e- usur ke search Konsep dasar
Menelaah Konsep penyulit
maternal menit) learning@alm engine untuk Bentuk:non
dasar penyulit persalinan dan
Menentukan aata.ac.id ( menemukan test melalui
persalinan dan penatalaksanaan
Deteksi dini 2x 60 menit) artikel presentasi
penatalaksanaanya : ya :
dan 3. Menya kelompok ;
1. kelainan presentasi
penanganan mpaikan tes melalui
dan posisi 1. kelainan
kegawatdaru pendapat UAS/UAB
2. Distosia Tenaga: presentasi dan
ratan pada
his hipotonik, his posisi
maternal
hipertonik, his yang
2. Distosia
tidak terkoordinasi
Tenaga: his
hipotonik, his
hipertonik, his
yang tidak
terkoordinasi

14 1. Menelaah tentang Kuliah;Discove Tugas 1. Berdis 1. Menelaah Kriteria: 5%


Terminasi kehamilan ry Learning, 1:analisis kusi sesuai tentang Presensi,
Menentukan diskusi artikel scenario Terminasi Rubrik
2.Menguraikan Induksi Deteksi dini
Deteksi dini dan augmentasi kelompok; penelitian 2. Menel kehamilan presentasi
dan
dan (2x(2x50 melalui e- usur ke search
3.Menguraikan penanganan
penanganan menit) learning@alm engine untuk 2. Menguraikan Bentuk:non
Persalinan kegawatdarur
kegawatdaru aata.ac.id ( menemukan Induksi dan test melalui
pervaginam operatif atan pada
ratan pada 2x 60 menit) artikel augmentasi presentasi
4.Menentukan maternal
maternal penanganan sepsis 3. Menya kelompok ;
3. Menguraikan
peurperalis sesuai mpaikan tes melalui
Persalinan
standar pelayanan pendapat UAS/UAB
pervaginam
21
kebidanan operatif

4. Menentukan
penanganan
sepsis
peurperalis
sesuai standar
pelayanan
kebidanan

a. Mendemontra
sikan penanganan
Syok Hipovolemik
b. Mendemontra
sikan manajemen
Mendemonstr
asikan prinsip cairan dan
penyelematan elektronik pada
dan bantuan pasien obstetric
hidup dasar c. Mendemontra
sikan persiapan
kuretase

Mendemontr Dokumentasi Kuliah;Discove Tugas 1. Berdis Mendemontrasik Kriteria: 5%


asikan Mendemontrasikan dalam asuhan ry Learning, 1:analisis kusi sesuai an Presensi,
Dokumentasi dokumentasi dengan kebidanan diskusi artikel scenario pendokumentasi Rubrik
dalam metode varney dan kelompok; penelitian 2. Menel an dengan presentasi
asuhan soap (2x(2x50 melalui e- usur ke search metode varney
kebidanan menit) learning@alm engine untuk dan soap Bentuk:non
aata.ac.id ( menemukan test melalui

22
2x 60 menit) artikel presentasi
3. Menya kelompok ;
mpaikan tes melalui
pendapat UAS/UAB

B. PRAKTIKUM

Minggu Kemampuan akhir yang diharapkan Bahan Kajian Bentuk Pembelajaran; Metode Pengalaman Penilaian Bobot
ke- Pembelajaran; Penugasan Belajar Nilai
(Alokasi Waktu) Mahasiswa
CPMK Sub CPMK LURING DARING Indikator Bentuk dan
Kriteria
1 Kondisi Kuliah;Discover Tugas 1. Mende Evaluasi 5%
maternal yang y Learning, 1:analisis mokan Perasat
beresiko diskusi artikel 2. Menelu
Mahasiswa
Mendemontrasikan kegawatdarura kelompok; penelitian sur ke search
mampu
Kehamilan dengan tan (2x(2x50 menit) melalui e- engine untuk
Mendemontrasik
hipertensi learning@alma menemukan
an Kehamilan
ata.ac.id ( 2x artikel
dengan
60 menit) 3. Menya
hipertensi
mpaikan
pendapat

23
2-3 Kuliah;Discover Tugas 1. Mende Evaluasi 5%
y Learning, 1:analisis mokan Perasat
Menatalaksan diskusi artikel 2. Menelu
Mendemontrasikan aan bayi kelompok; penelitian sur ke search Gangguan nafas
Gangguan nafas pada dengan (2x(2x50 menit) melalui e- engine untuk pada bayi baru
bayi baru lahir gangguan learning@alma menemukan lahir
nafas ata.ac.id ( 2x artikel
60 menit) 3. Menya
mpaikan
pendapat
4-5 Kuliah;Discover Tugas 1. Mende Evaluasi 5%
y Learning, 1:analisis mokan Perasat
diskusi artikel 2. Menelu
Penatalksanaa kelompok; penelitian sur ke search
Mendemontrasikan (2x(2x50 menit) melalui e- engine untuk Kejang pada
n kejang
Kejang pada neonates neonatus
neonatus learning@alma menemukan
ata.ac.id ( 2x artikel
60 menit) 3. Menya
mpaikan
pendapat

24
6-7 Kuliah;Discover Tugas 1. Mende
y Learning, 1:analisis mokan
diskusi artikel 2. Menelu
I Mendemontrasikan Penetalaksaan kelompok; penelitian sur ke search Ikterus dan
kterus dan infeksi bayi dengan (2x(2x50 menit) melalui e- engine untuk infeksi pada
pada neonates ikterus learning@alma menemukan neonatus
Mendomoka ata.ac.id ( 2x artikel
n Kondisi 60 menit) 3. Menya
maternal mpaikan
yang pendapat
8-9 beresiko Kuliah;Discover Tugas 1. Mende
kegawatdaru y Learning, 1:analisis mokan
ratan diskusi artikel 2. Menelu
Mendemontrasikan Penatalaksana kelompok; penelitian sur ke search Persiapan
Persiapan resusitasi an resusitasi (2x(2x50 menit) melalui e- engine untuk resusitasi dan
dan penilaian bayi learning@alma menemukan penilaian
ata.ac.id ( 2x artikel
60 menit) 3. Menya
mpaikan
pendapat
10-11 Mendemontr Mendeteksi Deteksi dini Kuliah;Discover Tugas 1. Berdis Mahasiswa Kriteria: 5%
asikan Kehamilan, persalinan dan y Learning, 1:analisis kusi sesuai mampu Presensi,
deteksi dini dan nifas dengan penanganan diskusi artikel scenario Mendemontrasik Rubrik
dan hipertensi : kegawatdarura kelompok; penelitian 2. Menelu an deteksi presentasi
penanganan 1. Hipertensi essensial tan pada (2x(2x50 menit) melalui e- sur ke search
kegawatdaru 2. Hipertensi karena maternal learning@alma engine untuk Kehamilan, Bentuk:non
ratan pada kehamilan (PIH) ata.ac.id ( 2x menemukan persalinan dan test melalui
maternal 3. Pre eklampsia 60 menit) artikel nifas dengan presentasi
4. Eklampsia 3. Menya hipertensi : kelompok ;
25
5. Penanganan dan mpaikan 1. Hipertensi tes melalui
pengelolaan dini pada pendapat essensial UAS/UAB
hipertensi dan 2. Hipertensi
eklasmsi pada karena
kehamilan, persalinan kehamilan (PIH)
dan nifas sesuai 3. Pre eklampsia
standar pelayanan 4. Eklampsia
kebidanan 5. Penanganan
dan pengelolaan
dini pada
hipertensi dan
eklasmsi pada
kehamilan,
persalinan dan
nifas sesuai
standar
pelayanan
kebidanan

12-13 Mendemontrasikan Deteksi dini Kuliah;Discover Tugas 1. Berdis Mahasiswa Kriteria: 5%


Mendemontr Konsep dasar penyulit dan y Learning, 1:analisis kusi sesuai mampu Presensi,
asikan persalinan dan penanganan diskusi artikel scenario Mendemontrasik Rubrik
deteksi dini penatalaksanaanya: kegawatdarura kelompok; penelitian 2. Menelu an presentasi
dan 1. kelainan presentasi tan pada (2x(2x50 menit) melalui e- sur ke search
penanganan dan posisi maternal learning@alma engine untuk Konsep dasar Bentuk:non
kegawatdaru 2. Distosia Tenaga: ata.ac.id ( 2x menemukan penyulit test melalui
ratan pada his hipotonik, his 60 menit) artikel persalinan dan presentasi
maternal hipertonik, his yang 3. Menya penatalaksanaan kelompok ;
tidak terkoordinasi mpaikan ya : tes melalui
pendapat UAS/UAB
26
1. kelainan
presentasi dan
posisi

2. Distosia
Tenaga: his
hipotonik, his
hipertonik, his
yang tidak
terkoordinasi

14-15 Kuliah;Discover Tugas 4. Berdis 1. Menguraikan Kriteria: 5%


y Learning, 1:analisis kusi sesuai tentang Presensi,
diskusi artikel scenario Terminasi Rubrik
kelompok; penelitian 5. Menelu kehamilan presentasi
1. Memahami tentang
(2x(2x50 menit) melalui e- sur ke search
Terminasi kehamilan 2. Menguraikan
Mendemontr learning@alma engine untuk Bentuk:non
2. Memahami Induksi Induksi dan
asikan Deteksi dini ata.ac.id ( 2x menemukan test melalui
dan augmentasi augmentasi
Deteksi dini dan 60 menit) artikel presentasi
3. Memahami
dan penanganan 6. Menya 3. Menguraikan kelompok ;
Persalinan
penanganan kegawatdarura mpaikan Persalinan tes melalui
pervaginam operatif
kegawatdaru tan pada pendapat pervaginam UAS/UAB
4. penanganan sepsis
ratan pada maternal operatif
peurperalis sesuai
maternal
standar pelayanan 4.
kebidanan Mendemontrasik
an penanganan
sepsis
peurperalis
sesuai standar

27
pelayanan
kebidanan

16-17 Mendemonst prinsip 1. Berdis


rasikan penyelematan kusi sesuai
prinsip dan bantuan scenario
penyelemata hidup dasar 2. Menelu
n dan Mendemonstrasikan sur ke search Melakukan
bantuan penanganan syok engine untuk penanganan syok
hipovolemik hipovolemik
hidup dasar menemukan
artikel
3. Menya
mpaikan
pendapat
18-19 Kuliah;Discover Tugas 1. Berdis Kriteria: 5%
y Learning, 1:analisis kusi sesuai Presensi,
diskusi artikel scenario Rubrik
kelompok; penelitian 2. Menelu presentasi
Mendemonst Mendeomntrasikan (2x(2x50 menit) melalui e- sur ke search manajemen
rasikan manajemen cairan dan Manajemen learning@alma engine untuk cairan dan Bentuk:non
Manajemen elektronik pada pasien cairan elektronik pada
ata.ac.id ( 2x menemukan test melalui
cairan obstetric pasien obstetric
60 menit) artikel presentasi
3. Menya kelompok ;
mpaikan tes melalui
pendapat UAS/UAB

20-21 Mendemosnt Penanganan Kuliah;Discover Tugas 1. Berdis Melakukan Kriteria: 5%


Mendemonstrasikan
rasikan operatif pada y Learning, 1:analisis kusi sesuai persiapan Presensi,
persiapan kuretase
Penanganan kasus abortus diskusi artikel scenario kuretase Rubrik

28
operatif pada kelompok; penelitian 2. Menelu presentasi
kasus (2x(2x50 menit) melalui e- sur ke search
abortus learning@alma engine untuk Bentuk:non
ata.ac.id ( 2x menemukan test melalui
60 menit) artikel presentasi
3. Menya kelompok ;
mpaikan tes melalui
pendapat UAS/UAB

22-24 Mendemonst Deteksi dini Kuliah;Discover Tugas 1. Berdis Kriteria: 6%


rasikan dan y Learning, 1:analisis kusi sesuai Presensi,
Deteksi dini penanganan diskusi artikel scenario Melakukan Rubrik
dan Memahami kegawatdarura kelompok; penelitian 2. Menelu penanganan presentasi
penanganan penanganan sepsis tan pada (2x(2x50 menit) melalui e- sur ke search sepsis
kegawatdaru peurperalis sesuai neonatal learning@alma engine untuk peurperalis Bentuk:non
ratan pada standar pelayanan ata.ac.id ( 2x menemukan sesuai standar test melalui
neonatal kebidanan 60 menit) artikel pelayanan presentasi
3. Menya kebidanan kelompok ;
mpaikan tes melalui
pendapat UAS/UAB

25-26 Melakukan Evaluasi 5%


Melakukan
penanganan Perasat
penanganan asfiksia
asfiksia
neonatotum dengan
neonatotum
langkah awal,
dengan langkah
resusitasi, dan
awal, resusitasi,
ventilasi
dan ventilasi

29
27 Melakukan Evaluasi 5%
Memahami
manajemen Perasat
manajemen kejang
kejang dan
dan hipoglikemi pada
hipoglikemi
neonates
pada neonates

28 Mendemontr Dokumentasi Kuliah;Discover Tugas 1. Berdis Kriteria: 5%


asikan dalam asuhan y Learning, 1:analisis kusi sesuai Presensi,
Dokumentasi kebidanan diskusi artikel scenario Rubrik
dalam kelompok; penelitian 2. Menelu Mendemontrasik presentasi
asuhan Mendemontrasikan (2x(2x50 menit) melalui e- sur ke search an
kebidanan dokumentasi dengan learning@alma engine untuk pendokumentasi Bentuk:non
metode varney dan ata.ac.id ( 2x menemukan an dengan test melalui
soap metode varney
60 menit) artikel presentasi
dan soap
3. Menya kelompok ;
mpaikan tes melalui
pendapat UAS/UAB

30
8. KOMPONEN PENILAIAN
8.1. KOMPONEN PENILAIAN TEORI
NO. KOMPONEN DEFINISI BOBOT
1 Kehadiran Prosentase kehadiran mahasiswa pada 10%
perkuliahan.
2 Keaktifan Rata-rata nilai keaktifan mahasiswa dalam 20%
perkuliahan interaktif, tutorial maupun diskusi.
3 Tugas Harian / Rata-rata nilai tugas harian/mingguan yang 30%
Mingguan dikerjakan oleh mahasiswa baik secara individu
maupun kelompok
4 Ujian Akhir Nilai ujian akhir teori 40%

8.2. KOMPONEN PENILAIAN PRAKTIKUM


NO. KOMPONEN DEFINISI BOBOT
Rata-rata nilai evaluasi praktikum per- 60 %
stase/prasat
Presentasi dan diskusi 40%

8.3. NILAI AKHIR

NA = Nilai Akhir
NT = Nilai Teori
NP = Nilai Praktikum

9. REFERENSI
a. Kriebs Jan M, Gegor Carolyn L. 2010. Buku Saku Asuhan Kebidanan Varney Ed.2. Jakarta:
EGC

b. Norman F. Gant, Cunningham. 2011. Dasar-Dasar Ginekologi & Obstetri. Jakarta: EGC

c. Amida S. Sarbini. 2013. Asuhan Kebidanan Patologi Modul Praktikum. Jakarta: EGC

d. Kenneth J Leveno MD. 2012. Manual William Komplikasi Kehamilan Edisi 23. Jakarta: EGC

e. Baker Philip N, Debbie Holmes. 2011. Buku Ajar Ilmu Kebidanan. Jakarta: EGC

f. Manuaba, et.al. 2010. Ilmu Kebidanan, Penyakit Kandungan dan KB. Jakarta : EGC

g. Nugroho, Taufan. 2011. Buku Ajar Obstetri untuk Mahasiswa Kebidanan.


Yogyakarta : Nuha Medika.

31
h. Febrina Suci H, Ratih Devi A, Fatimah. 2015. Pelayanan Antenatal Care (ANC) dengan
Penyakit Diabetes Mellitus pada Kehamilan di Puskesmas Sedayu I dan II. Penelitian

i. Susiana Sariyati, Fatimah. 2018. Factor yang mempengaruhi Hipertensi dalam Kehamilan.
Penelitian.

j. Adriaansz,G. 2019. Buku Panduan Praktis Pelayanan Kesehatan Maternal dan Neonatal.
Jakarta: Yayasan Bina Pustaka Sarwono Prawiroharjo.

k. Rosdahl, C.B. 2017. Buku Ajar keperawatan maternal dan Bayi baru lahir. Jakarta: EGC

l. Karlina, N. 2014. Asuhan Kebidanan Kegawatdaruratan Maternal & Neonatal. Bogor : In


Media

m. Pratiwi, AM, Fatimah. 2019. Pathologi Kehamilan : Memahami Berbagai Gangguan dan
Kelainan Kehamilan. Yogyakarta : Pustaka Baru Press.

32
10. PETA KEGIATAN PEMBELAJARAN
TEORI
HARI, DOSEN KETERANGAN
NO JAM TEMA/MATERI
TANGGAL PENGAMPU
Senin, 20 14.45- Penanganan gadar AKI AKB dalam Fatimatasari.
Februari 2023 16.25 perspektif Islam M.Keb., Bd

Rabu, 22 08.45- BBLR, Hipotermia dan Ikterus Lia Dian


Februari 2023 10.25 Ayuningrum,
S.ST., M.Tr.,
Keb
Senin, 6 07.00- Konsep dan prinsip penanganan
Maret 2023 08.40 kegawatdaruratan :
1. prinsip dasar penanganan
Fatimah, S.SiT,
kasus kegawatdaruratan
2. prinsip umum penanganan M.Kes
kasus kegawatdaruratan

Senin, 13 07.00- Perdarahan pada kehamilan TM I


Maret 2023 08.40 dan kelainan dalam lamanya
kehamilan :
1. Abortus
2. Kehamilan Ektopik
Fatimah, S.SiT,
Terganggu
M.Kes
3. Mola hidatidosa
4. premature, postmatur,
Intra Uterine Fetal Death (IUFD)
5. Kehamilan ganda
Ketuban pecah dini
Senin, 20 07.00- Perdarahan pervaginam abnormal
Maret 2023 08.40 di luar siklus menstruasi :
Baiq Rina
1. menstruasi dan siklus
Wulandari, S.ST.
menstruasi
M.Keb
2. perdarahan pervaginam
abnormal
Kamis, 23 16.30- Konsep dasar penyulit persalinan : Daring
Arantika Meidya
Maret 2023 18.10 1.kelainan presentasi dan posisi
Pratiwi, S.St,
2.Distosia Tenaga: his hipotonik,
M.Kes
his hipertonik, his yang tidak
terkoordinasi
Senin, 27 07.00- Arantika Meidya
Penanganan Perdarahan Maternal
Maret 2023 08.40 Pratiwi, S.St,
(Management of Maternal
M.Kes
Bleeding)
Kamis, 30 13.00-
Maret 2023 14.40 Infeksi dalam kehamilan :
1. Infeksi pada kehamilan
karena virus
2. Infeksi pada kehamilan
dr. Taufik
karena bakteri
Rahman, SpOg
3. Infeksi pada kehamilan
karena protozoa

33
Kamis, 30 16.30- 1.Gangguan pada genetalia atas
Arantika Meidya
3
Maret 2023 18.10 dan bawah :
Pratiwi, S.St,
3 2. Infeksi saluran genetalia
3 M.Kes
2. Kelainan jinak pada genetalia
atas dan bawah
UTS 4-7 APRIL 2023
Senin, 10 Penanganan sepsis peurperalis
4. 07.00- sesuai standar pelayanan Prasetya lestari,
April 2023
08.40 kebidanan SST, M.kes

Senin, 10 08.45- 1. Memahami Gangguan nafas


5. 10.25 pada bayi baru lahir Fatimah, SSiT.,
April 2023
2. Memahami Persiapan M.Kes
resusitasi dan penilaian
Senin, 8 Mei 08.45- Kehamilan dengan hipertensi :
2023 10.25 1. Hipertensi essensial
2. Hipertensi karena
kehamilan (PIH)
6. 3. Pre eklampsia Fatimah, S.SiT,
4. Eklampsia M.Kes
5. Penanganan dan
pengelolaan dini pada hipertensi
kehamilan dan eklamsi sesuai
standar pelayanan kebidanan
Kamis, 11 Mei 3.00- Terminasi Kehamilan
7.2023 14.40 Induksi dan augmentasi dr. Taufik
Persalinan pervaginam operatif Rahman, SpOG

14.
Senin, 15 Mei 08.45- Kejang dan infeksi pada neonatus Prasetya Lestari
2023 10.22
UAS 22-26 Mei 2023

PRAKTIKUM
NO. HARI/TAN DOSEN
JAM TEMA/MATERI KET
/PERT GGAL
1. Pertolongan persalinan Fatimah, SSiT., Tatap
Demonstrasi
presentasi bokong M.Kes muka

2. Pertolongan persalinan Fatimah, SSiT., Tatap Muka


presentasi bokong Trial M.Kes

3. Pertolongan persalinan Fatimah, SSiT., Tatap Muka


presentasi bokong Evaluasi M.Kes

4. Pertolongan persalinan Fatimatasari. Tatap


Demonstrasi
presentasi bokong M.Keb., Bd muka
dengan distosia bahu
5. Pertolongan persalinan Fatimatasari. Tatap
presentasi bokong Trial M.Keb., Bd Muka
dengan distosia bahu

34
6. Pertolongan persalinan Fatimatasari. Tatap
presentasi bokong Evaluasi M.Keb., Bd Muka
dengan distosia bahu
7. Persiapan pasien dan Baiq Rina Tatap
alat curettage Demontrasi Wulandari, Muka
S.ST. M.Keb

8. Persiapan pasien dan Baiq Rina Tatap


alat curettage Wulandari, Muka
Evaluasi
S.ST. M.Keb

9. Penanganan Indah Wijayanti, Tatap


kegawatdaruratan Demonstrasi M.Keb.Bd muka
retensio placenta
dengan placenta manual
10. Penanganan Indah Wijayanti, Tatap
kegawatdaruratan M.Keb.Bd Muka
Trial
retensio placenta
dengan placenta manual
11. Penanganan Indah Wijayanti, Tatap
kegawatdaruratan M.Keb.Bd Muka
Evaluasi
retensio placenta
dengan placenta manual
12. Penanganan perdarahan Prasetya Tatap
primer dengan : Lestari, SST., muka
1. Kompresi Manual M.Ke
Interna (KBI) Demonstrasi
2. Kompresi Bimanual
Eksterna (KBE)
3. Kompresi manual
aorta
13. Penanganan perdarahan Prasetya Tatap Muka
primer dengan : Lestari, SST.,
1. Kompresi Manual M.Ke
Interna (KBI)
Trial
2. Kompresi Bimanual
Eksterna (KBE)
3. Kompresi manual
aorta
14. Penanganan perdarahan Prasetya Tatap Muka
primer dengan : Lestari, SST.,
1. Kompresi Manual M.Kes
Interna (KBI)
Evaluasi
2. Kompresi Bimanual
Eksterna (KBE)
3. Kompresi manual
aorta

35
15. Penanganan syok Prasetya Tatap Muka
hipovolemik dan lestari, S.ST,
Demonstrasi
Manajemen cairan dan M.Kes
elektrolit pada kasus
obstetri
16. Penanganan syok Prasetya Tatap Muka
hipovolemik dan lestari, S.ST,
Manajemen cairan dan Trial M.Kes
elektrolit pada kasus
obstetri
17. Penanganan syok Prasetya Tatap Muka
hipovolemik dan lestari, S.ST,
Manajemen cairan dan Evaluasi M.Kes
elektrolit pada kasus
obstetri
18. Kondom Kateter Indah Wijayanti, Tatap
Demonstrasi M.Keb.Bd muka

19. Kondom Kateter Indah Wijayanti, Tatap Muka


Trial M.Keb.Bd

20. Kondom Kateter Indah Wijayanti, Tatap Muka


Evaluasi M.Keb.Bd

21. Penanganan asfiksia Fatimah, SST, Tatap


neonatorum dengan Demonstrasi M.Kes muka
langkah awal, ventilasi
dan resusitasi

22. Penanganan asfiksia Fatimah, SST, Tatap Muka


neonatorum dengan M.Kes
langkah awal, ventilasi Trial
dan resusitasi

23. Penanganan asfiksia Fatimah, SST, Tatap Muka


neonatorum dengan M.Kes
langkah awal, ventilasi Evaluasi
dan resusitasi

24. Pendokumentasian Baiq Rina Elearning


asuhan Wulandari,
kegawatdaruratan S.ST. M.Keb
Demonstrasi
maternal neonatal sesuai
dengan standar
pelayanan kebidanan
25. Pendokumentasian Baiq Rina Elearning
asuhan Wulandari,
kegawatdaruratan Trial S.ST. M.Keb
maternal neonatal sesuai
dengan standar
36
pelayanan kebidanan
26. Pendokumentasian Baiq Rina Elearning
asuhan Wulandari,
kegawatdaruratan S.ST. M.Keb
Evaluasi
maternal neonatal sesuai
dengan standar
pelayanan kebidanan
27. Penatalasanaan Baiq Rina Tatap
Kehamilan dg penyulit Wulandari, muka
obstetri, hiperemesis S.ST. M.Keb
grafidarum, hipertensi
dan infeksi pd
kehamilan, kehamilan
ektopik terganggu,
Demonstrasi
solusio plasenta,
plasenta previa,
preeklamsi, kejang,
henti napas, penurunan
kesadaran, henti nafas
dan henti jantung

28. Penatalasanaan Baiq Rina Tatap


Kehamilan dg penyulit Wulandari, muka
obstetri, hiperemesis S.ST. M.Keb
grafidarum, hipertensi
dan infeksi pd
kehamilan, kehamilan
ektopik terganggu,
Trial
solusio plasenta,
plasenta previa,
preeklamsi, kejang,
henti napas, penurunan
kesadaran, henti nafas
dan henti jantung

29. Penatalasanaan Baiq Rina Tatap


Kehamilan dg penyulit Wulandari, muka
obstetri, hiperemesis S.ST. M.Keb
grafidarum, hipertensi
dan infeksi pd
kehamilan, kehamilan
ektopik terganggu,
Evaluasi
solusio plasenta,
plasenta previa,
preeklamsi, kejang,
henti napas, penurunan
kesadaran, henti nafas
dan henti jantung

30. Penanganan Bayi Baiq Rina Tatap


Demo
Kejang Wulandari, muka
S.ST. M.Keb
31. Penanganan Bayi Baiq Rina Tatap
Kejang Trial Wulandari, muka
S.ST. M.Keb
37
32. Penanganan Bayi Baiq Rina Tatap
Kejang Evaluasi Wulandari, muka
S.ST. M.Keb

Kaprodi D III Kebidanan


Universitas Alma Ata Yogyakarta

Dyah Pradnya Paramita, SST., M.Kes.

11. REKAPITULASI KEGIATAN PEMBELAJARAN (Validasi RPS)

12. REKAPITULASI KEGIATAN PRAKTIK LAPANGAN


11.1. Nama Kegiatan Praktik Lapangan :

11.2. Deskripsi kegiatan :

No Lokasi Praktik Jumlah mahasiswa Durasi (per Nama pembimbing

kelompok) (dosen)

11.3. Alur Pelaksanaan Praktik (kegiatan yang memerlukan pembiayaan)

No Tahapan Rincian kegiatan

LAMPIRAN

RANCANGAN TUGAS MAHASISWA I

38
Universitas Alma Ata
Fakultas Ilmu-ilmu Kesehatan
Program Studi DIII Kebidanan
Nama Mata Kuliah Asuhan Kebidanan Kegawatdaruratan Maternal Neonatal
Kode Mata Kuliah IB017
Dosen Pengampu Fatimah, S.ST,M.Kes
Bentuk tugas
Makalah
Judul Tugas
Makalah tentang Infeksi pada saluran genetalia
Sub capaian pembelajaran mata kuliah
Mahasiswa mampu membuat makalah tentang infeksi pada saluran genetalia
Deskripsi Tugas
Tuliskan obyek garapan tugas, dan batas-batasannya, relevansi dan manfaat tugas
Pembagian tugas
Kel 1 : adnexitis
Kel 2 : servisitis
Kel 3 : endometritis
Kel 4 : Miometritis
Kel 5 : Salphingitis
Kel 6 : Peritonitis

Obyek garapan:
Bab I (latar belakang, tujuan makalah, manfaat makalah)
Bab II ( Isi : definisi, etiologi,patofosiologi, manifestasi klinis, klasifikasi, penegakan
diagnosa, penatalaksanaan)
Bab III (Kesimpulan)
Daftar Pustaka

Metode Pengerjaan Tugas


1. Memilih dan mengkaji minimal 5 sumber belajar (buku/ jurnal) sesuai bidang yang
diminati;

39
2. Membuat ringkasan dari minimal 5 sumber belajar yang telah dipilih
3. Menyusun Bab I-III
4. Menyusun bahan dan slide powerpoint
Bentuk dan Format Luaran
a. Obyek Garapan: Penyusunan Makalah
b. Bentuk Luaran:
1. Kumpulan ringkasan sumber belajar ditulis dengan MS Word dengan sistematika
penulisan ringkasan sumber belajar, dikumpulkan dengan format ekstensi (*.rtf), dengan
sistematika nama file: (Tugas 1-nama kelompok.rtf);
2. Makalah ditulis dengan MS Word dengan sistematika dan format sesuai dengan
standar pembuatan makalah, dikumpulkan dengan format ekstensi (*rtf), dengan
sistematika nama file: (Tugas2-nama kelompok.rtf);
3. Slide presentasi PowerPoint, terdiri dari: Text, grafik, tabel, gambar, animasi
ataupun video clips, minimum 10 slide. Dikumpulkan dalam bentuk softcopy format
ekstensi (*.ppt), dengan sistematika nama file: (Tugas3 –nama kelompok.ppt);
Indikator, Kriteria, dan Bobot Penilaian
a. Ringkasan hasil kajian sumber belajar (bobot 20%)
b. Makalah (30%)
1. Ketepatan sistematika penyusunan makalah sesuai dengan standar makalah;
2. Ketepatan tata tulis makalah sesuai dengan ejaan bahasa Indonesia yang benar dan
sesuai dengan standar APA dalam penyajian tabel, gambar, penulisan rujukan dan
penulisan sitasi;
3. Konsistensi dalam penggunaan istilah, warna (jika da) simbol dan lambang;
4. Kerapian sajian makalah yang dikumpulkan;
5. Kelengkapan penggunaan fitur-fitur yang ada dalam MS Word dalam penulisan dan
sajian makalah
c. Penyusunan Slide Presentasi (bobot 20%)
Jelas dan konsisten, sederhana dan inofatif, mnampilkan gambar dan blok sistem, tulisan
menggunakan font yang mudah dibaca, jika diperlukan didukung dengan gambar dan video
clip yang relevan

Jadwal Pelaksanaan
Menyusun makalah (
Pengumpulan makalah

40
Lain-lain
Bobot penilaian tugas ini adalah 20% dari 100% penialaian mata kuliah ini;

Daftar Rujukan
1. Manuaba, et.al. 2008. Gawat-Darurat Obstetri-Ginekologi dan Obsteri
Ginekologi Sosial untuk Profesi Bidan. Jakarta : EGC.
2. Prawirohardjo, S. 2008.Ilmu Kandungan. Jakarta : Yayasan Bina Pustaka
3. Prawirohardjo, S. 2008.Buku Acuan Nasional, Pelayanan Kesehatan Maternal
dan Neonatal. Jakarta : Yayasan Bina Pustaka
4. Sujiyati, dkk. 2009. Asuhan Patologi Kebidanan. Yogyakarta :Nuha Medika

RANCANGAN TUGAS MAHASISWA 2

41
Universitas Alma Ata
Fakultas Ilmu-ilmu Kesehatan
Program Studi D III Kebidanan
Nama Mata Kuliah Asuhan Kebidanan Kegawatdaruratan Maternal Neonatal
Kode Mata Kuliah IB017
Dosen Pengampu Arantika Meidya P, S.ST,M.Kes
Bentuk tugas
Makalah
Judul Tugas
Makalah tentang Infeksi pada neonatus
Sub capaian pembelajaran mata kuliah
Mahasiswa mampu membuat makalah tentang infeksi pada neonatus
Deskripsi Tugas
Tuliskan obyek garapan tugas, dan batas-batasannya, relevansi dan manfaat tugas
Pembagian tugas
Kel 1 : Infeksi tali pusat
Kel 2 : Tetanus Neonatorum
Kel 3 : Sifilis Congenital
Kel 4 : Sepsis Neonatorum
Kel 5 : Meningitis
Kel 6 : Ostitis akut

Obyek garapan:
Bab I (latar belakang, tujuan makalah, manfaat makalah)
Bab II ( Isi : definisi, etiologi,patofosiologi, manifestasi klinis, klasifikasi, penegakan
diagnosa, penatalaksanaan)
Bab III (Kesimpulan)
Daftar Pustaka

Metode Pengerjaan Tugas


1. Memilih dan mengkaji minimal 5 sumber belajar (buku/ jurnal) sesuai bidang yang

42
diminati;
2. Membuat ringkasan dari minimal 5 sumber belajar yang telah dipilih
3. Menyusun Bab I-III
4. Menyusun bahan dan slide powerpoint
Bentuk dan Format Luaran
a. Obyek Garapan: Penyusunan Makalah
b. Bentuk Luaran:
1. Kumpulan ringkasan sumber belajar ditulis dengan MS Word dengan sistematika
penulisan ringkasan sumber belajar, dikumpulkan dengan format ekstensi (*.rtf), dengan
sistematika nama file: (Tugas 1-nama kelompok.rtf);
2. Makalah ditulis dengan MS Word dengan sistematika dan format sesuai dengan
standar pembuatan makalah, dikumpulkan dengan format ekstensi (*rtf), dengan
sistematika nama file: (Tugas2-nama kelompok.rtf);
3. Slide presentasi PowerPoint, terdiri dari: Text, grafik, tabel, gambar, animasi
ataupun video clips, minimum 10 slide. Dikumpulkan dalam bentuk softcopy format
ekstensi (*.ppt), dengan sistematika nama file: (Tugas3 –nama kelompok.ppt);
Indikator, Kriteria, dan Bobot Penilaian
a. Ringkasan hasil kajian sumber belajar (bobot 20%)
b. Makalah (30%)
1. Ketepatan sistematika penyusunan makalah sesuai dengan standar makalah;
2. Ketepatan tata tulis makalah sesuai dengan ejaan bahasa Indonesia yang benar dan
sesuai dengan standar APA dalam penyajian tabel, gambar, penulisan rujukan dan
penulisan sitasi;
3. Konsistensi dalam penggunaan istilah, warna (jika da) simbol dan lambang;
4. Kerapian sajian makalah yang dikumpulkan;
5. Kelengkapan penggunaan fitur-fitur yang ada dalam MS Word dalam penulisan dan
sajian makalah
c. Penyusunan Slide Presentasi (bobot 20%)
Jelas dan konsisten, sederhana dan inofatif, mnampilkan gambar dan blok sistem, tulisan
menggunakan font yang mudah dibaca, jika diperlukan didukung dengan gambar dan video
clip yang relevan

Jadwal Pelaksanaan
Menyusun makalah (

43
Pengumpulan makalah
Lain-lain
Bobot penilaian tugas ini adalah 20% dari 100% penialaian mata kuliah ini;

Daftar Rujukan
1. Manuaba, et.al. 2008. Gawat-Darurat Obstetri-Ginekologi dan Obsteri
Ginekologi Sosial untuk Profesi Bidan. Jakarta : EGC.
2. Prawirohardjo, S. 2008.Ilmu Kandungan. Jakarta : Yayasan Bina Pustaka
3. Prawirohardjo, S. 2008.Buku Acuan Nasional, Pelayanan Kesehatan Maternal
dan Neonatal. Jakarta : Yayasan Bina Pustaka
4. Sujiyati, dkk. 2009. Asuhan Patologi Kebidanan. Yogyakarta :Nuha Medika

RANCANGAN TUGAS MAHASISWA 3


44
Universitas Alma Ata
Fakultas Ilmu-ilmu Kesehatan
Program Studi D III Kebidanan
Nama Mata Kuliah Asuhan Kebidanan Kegawatdaruratan Maternal Neonatal
Kode Mata Kuliah BD305
Dosen Pengampu Arantika Meidya P, S.ST,M.Kes
Bentuk tugas
Makalah
Judul Tugas
Makalah tentang perdarahan TM I dan kelainan dalam lamanya kehamilan
Sub capaian pembelajaran mata kuliah
Mahasiswa mampu membuat makalah tentang perdarahan TM I dan kelainan dalam
lamanya kehamilan
Deskripsi Tugas
Tuliskan obyek garapan tugas, dan batas-batasannya, relevansi dan manfaat tugas
Pembagian tugas
Kel 1 : Abortus
Kel 2 : KET
Kel 3 : Molla hidatodosa
Kel 4 : Prematur dan Postmatur
Kel 5 : IUGR
Kel 6 : IUFD

Obyek garapan:
Bab I (latar belakang, tujuan makalah, manfaat makalah)
Bab II ( Isi : definisi, etiologi,patofosiologi, manifestasi klinis, klasifikasi, penegakan
diagnosa, penatalaksanaan)
Bab III (Kesimpulan)
Daftar Pustaka

45
Metode Pengerjaan Tugas
1. Memilih dan mengkaji minimal 5 sumber belajar (buku/ jurnal) sesuai bidang yang
diminati;
2. Membuat ringkasan dari minimal 5 sumber belajar yang telah dipilih
3. Menyusun Bab I-III
4. Menyusun bahan dan slide powerpoint
Bentuk dan Format Luaran
a. Obyek Garapan: Penyusunan Makalah
b. Bentuk Luaran:
1. Kumpulan ringkasan sumber belajar ditulis dengan MS Word dengan sistematika
penulisan ringkasan sumber belajar, dikumpulkan dengan format ekstensi (*.rtf), dengan
sistematika nama file: (Tugas 1-nama kelompok.rtf);
2. Makalah ditulis dengan MS Word dengan sistematika dan format sesuai dengan
standar pembuatan makalah, dikumpulkan dengan format ekstensi (*rtf), dengan
sistematika nama file: (Tugas2-nama kelompok.rtf);
3. Slide presentasi PowerPoint, terdiri dari: Text, grafik, tabel, gambar, animasi
ataupun video clips, minimum 10 slide. Dikumpulkan dalam bentuk softcopy format
ekstensi (*.ppt), dengan sistematika nama file: (Tugas3 –nama kelompok.ppt);
Indikator, Kriteria, dan Bobot Penilaian
a. Ringkasan hasil kajian sumber belajar (bobot 20%)
b. Makalah (30%)
1. Ketepatan sistematika penyusunan makalah sesuai dengan standar makalah;
2. Ketepatan tata tulis makalah sesuai dengan ejaan bahasa Indonesia yang benar dan
sesuai dengan standar APA dalam penyajian tabel, gambar, penulisan rujukan dan
penulisan sitasi;
3. Konsistensi dalam penggunaan istilah, warna (jika da) simbol dan lambang;
4. Kerapian sajian makalah yang dikumpulkan;
5. Kelengkapan penggunaan fitur-fitur yang ada dalam MS Word dalam penulisan dan
sajian makalah
c. Penyusunan Slide Presentasi (bobot 20%)
Jelas dan konsisten, sederhana dan inofatif, mnampilkan gambar dan blok sistem, tulisan
menggunakan font yang mudah dibaca, jika diperlukan didukung dengan gambar dan video
clip yang relevan

46
Jadwal Pelaksanaan
Menyusun makalah (
Pengumpulan makalah
Lain-lain
Bobot penilaian tugas ini adalah 20% dari 100% penialaian mata kuliah ini;

Daftar Rujukan
1. Manuaba, et.al. 2008. Gawat-Darurat Obstetri-Ginekologi dan Obsteri
Ginekologi Sosial untuk Profesi Bidan. Jakarta : EGC.
2. Prawirohardjo, S. 2008.Ilmu Kandungan. Jakarta : Yayasan Bina Pustaka
3. Prawirohardjo, S. 2008.Buku Acuan Nasional, Pelayanan Kesehatan Maternal
dan Neonatal. Jakarta : Yayasan Bina Pustaka
4. Sujiyati, dkk. 2009. Asuhan Patologi Kebidanan. Yogyakarta :Nuha Medika

RUBRIK PENILAIAN MAKALAH

Aspek Kriteria

80-100 70-80 60-70 <60


1. Pendahuluan Sistimatis. Tidak Sistimatis. Tidak
Latar sistimatis. Latar belakang sistimatis.
belakang dan Latar dan tujuan Latar
tujuan belakang dan penulisan belakang
penulisan tujuan tidak sesuai. dan tujuan
sesuai. penulisan penulisan
sesuai. tidak sesuai.

47
2. Pembahasan Lengkap, Lengkap, tidak Tidak Tidak
Materi sesuai dan sesuai, tidak lengkap, tidak lengkap dan
menyeluruh menyeluruh sesuai, tidak
menyeluruh sesuai, tidak
menyeluruh

3. Simpulan Menjawab Menjawab Tidak Tidak


tujuan, singkat tujuan tidak menjawab menjawab
dan padat singkat dan tujuan, tujuan, tidak
padat singkat dan singkat dan
padat padat

4. Daftar Pustaka Penyusunan Penyusunan Penyusunan Penyusunan


alfabetis alfabetis tidak alfabetis tidak
(sistem (sistem (sistem alfabetis
Harvard), Harvard), Harvard), (sistem
referensi 10 referensi referensi 10 Harvard),
tahun lebih dari 10 tahun referensi
terakhir, tahun terakhir, lebih dari 10
disertakan 3 terakhir, disertakan 1 tahun
jurnal disertakan 2 jurnal terakhir,
jurnal tidak
disertakan
jurnal

KONTRAK PEMBELAJARAN

1. IDENTITAS MATA KULIAH/BLOK


Nama Mata Kuliah/ Blok : Asuhan Kebidanan Kegawatdaruratan Maternal Neonatal
Kode MK/Blok : IB017
Bobot SKS : 4 SKS ( 2 T; 2 P; 0 PL)
Semester :4
48
Tahun Akademik : 2022/2023
Mata Kuliah/Blok Prasyarat :-
Koordinator (LNO) : Fatimah, SSiT., M.Kes

2. ISI KONTRAK
2.1. Proses Pembelajaran dilaksanakan atas prinsip saling menghormati antara dosen
dan mahasiswa.
2.2. Proses Pembelajaran dilaksanakan berdasarkan Rencana Program Pembelajaran
(Silabus) Mata Kuliah/Blok yang telah disahkan dan disampaikan kepada mahasiswa.
2.3. Mahasiswa wajib hadir di ruang kuliah sebelum perkuliahan di mulai.
2.4. Toleransi keterlambatan mahasiswa adalah 15 menit sejak perkuliahan dimulai.
Keterlambatan dari batas waktu yang telah ditentukan, mahasiswa tidak diperkenankan
untuk menandatangani daftar hadir.
2.5. Keterlambatan dosen pengajar hingga 20 menit dari jadwal perkuliahan, maka
perwakilan mahasiswa harus meminta konfirmasi ke bagian Adm. Pembelajaran. Apabila 10
menit kemudian tidak ada kabar dari dosen yang bersangkutan melalui bagian Adm.
Pengajaran, maka perkuliahan akan dijadwalkan ulang.
2.6. Mahasiswa wajib mematuhi tata tertib perkuliahan.
2.7. Minimal kehadiran mahasiswa pada perkuliahan teori untuk dapat mengikuti ujian
akhir mata kuliah/Blok adalah 75%.
2.8. Mahasiswa wajib mengikuti 100 % kegiatan perkuliahan praktikum. Kuliah praktikum
pengganti (inhal) hanya dilayani bagi mahasiswa yang berhalangan hadir karena sakit atau
mendapatkan tugas dari kampus.
2.9. Ketidakhadiran mahasiswa yang dapat ditoleransi adalah: 1) Sakit yang dibuktikan
dengan surat keterangan dari dokter. 2) Mendapat tugas dari kampus, dibuktikan dengan
surat rekomendasi atau surat tugas dari yang berwenang. 3) Izin dengan alasan yang dapat
diterima dan disertai surat rekomendasi dari dosen pengajar.
2.10. Surat keterangan atau surat rekomendasi izin harus disampaikan ke Bagian Adm.
Pembelajaran mmaksimal 1 minggu setelah aktif kembali.

Pihak Kedua Pihak Pertama


Perwakilan Mahasiswa Dosen Pengampu/Liaison Officer

Nama : ...............................................
NIM : ...............................................
Fatimah, SSiT., M.Kes

49

Anda mungkin juga menyukai